Uploaded by User57842

KISI-KISI SOAL MISKONSEPSI

KISI-KISI SOAL TES MISKONSEPSI PESERTA DIDIK
MATERI SEL
Sub Pokok Bahasan
Indikator
C1
C2
Kategori Tingkat Soal
C3
C4
C5
Jumlah
C6
RUBRIK PENILAIAN TES MISKONSEPSI PESERTA DIDIK
MATERI SEL
Sub Pokok Bahasan
Indikator
Zat Makanan
Memberikan contoh makanan
yang termasuk kedalam
karbohidrat, protein, lipid, dan
vitamin
No
soal
Soal
Contoh makanan yang termasuk ke
dalam sumber karbohidrat adalah.......
a. Beras, jagung, susu, ikan
b. Beras, jagung, kentang, telur
c. Gandum, sagu, biji-bijian,
ikan
d. Beras, gandum, jagung, sagu
e. Kerang, ikan
Alasan:
Jawaban
Kriteria CRI
0.
1.
2.
3.
4.
5.
Jawaban menebak
Jawaban hampir menebak
Jawaban tidak yakin
Jawaban yakin
Jawaban hampir benar
Jawaban pasti benar
Zat Makanan
Menjelaskan fungsi zat-zat
makanan bagi sistem pencernaan
Berikut adalah komposisi suatu produk makanan
1) Tepung terigu
2) Telur
3) Mentega
4) Gula
5) Ragi
Jenis makanan yaang mempunyai
fungsi sebagai penyumbang energi
terbesar adalah.....
0.
a. Tepung terigu, telur dan gula
1.
b. Tepung terigu dan gula
2.
c. Gula, telur dan mentega
3.
d. Tepung terigu, ragi dan
4.
mentega
5.
e. Gula, ragi dan mentega
Kriteria CRI
Jawaban menebak
Jawaban hampir menebak
Jawaban tidak yakin
Jawaban yakin
Jawaban hampir benar
Jawaban pasti benar
Alasan:
Zat Makanan
Menjelaskan fungsi dari berbagai
zat makanan dalam sistem
pencernaan
Fungsi lemak adalah.....
a. Mendetoksifikasi zat-zat
asing yang masuk kedalam
tubuh
b. Pelarut vitamin ADEK
c. Pemeliharaan fungsi tubuh
secara keseluruhan
d. Penyumbang enegri terbesar
dalam tubuh
e. Mengatur metabolisme tubuh
Alasan:
Kriteria CRI
0.
1.
2.
3.
4.
5.
Jawaban menebak
Jawaban hampir menebak
Jawaban tidak yakin
Jawaban yakin
Jawaban hampir benar
Jawaban pasti benar
Zat Makanan
Mengklasifikasikan zat-zat
makanan berdasarkan sumber
makanan diperoleh
Mineral berikut ini yang tidak dapat
diperoleh dari biji-bijian adalah.......
a. Seng, Besi, dan Magnesium
b. Seng, Kalsium, dan Besi
c. Besi, Mangan, dan Fosfor
d. Fosfor, Kalsium dan Mangan
e. Magnesium, Fosfor, dan
Kalsium
Kriteria CRI
0.
1.
2.
3.
4.
5.
Jawaban menebak
Jawaban hampir menebak
Jawaban tidak yakin
Jawaban yakin
Jawaban hampir benar
Jawaban pasti benar
Alasan:
Organ yang menyusun sistem
pencernaan mamalia
Menjelaskan organ-organ sistem
pencernaan mamalia
Usus halus terdiri dari 3 bagian
yaitu.......
a. Dudenum, ileum, jonjot usus
b. Ileum,jejunum, dan kolon
c. Kolon, duodenum dan ileum
d. Duodenum,jejunum dan ileum
e. Jejenum,ileum dan kolon
Alasan:
Organ yang menyusun sistem
pencernaan mamalia
Menyebutkan organ-organ dalam
sistem pencernaan
Nama lain ginjal adalah.......
Kriteria CRI
0.
1.
2.
3.
4.
5.
Jawaban menebak
Jawaban hampir menebak
Jawaban tidak yakin
Jawaban yakin
Jawaban hampir benar
Jawaban pasti benar
a.
b.
c.
d.
e.
Intestinum
Ren
Lien
Pulmo
Faring
Kriteria CRI
0.
1.
2.
3.
4.
5.
Jawaban menebak
Jawaban hampir menebak
Jawaban tidak yakin
Jawaban yakin
Jawaban hampir benar
Jawaban pasti benar
Alasan:
Organ yang menyusun sistem
pencernaan ruminansia
Mengklasifikasikan organ-organ
penyusun sistem pencernaan
ruminansia berdasarkan
mekanismenya
Sistem pencernaan ruminansia berbeda dengan sistem pencernaan manusia
karena mekanisme pencernaannya, yang bukan termasuk organ pencernaan
ruminansia adalah.......
Kriteria CRI
a. Rumen
b. Retikulum
0. Jawaban menebak
c. Abomasum
1. Jawaban hampir menebak
d. Omasum
2. Jawaban tidak yakin
e. Anus
3. Jawaban yakin
4. Jawaban hampir benar
5. Jawaban pasti benar
Alasan:
Organ yang menyusun sistem
pencernaan mamalia
Menganalisis fungsi organ
pencernaan
Peran hati sebagai organ pencernaan adalah.......
a.
b.
c.
d.
e.
Menyimpan glukosa dalam
bentuk glikogen
Menyekresikan empedu
Deaminasi asam amino
Mendetoksifikasi racun
Merombak sel darah merah
yang sudah tua atau rusak
Kriteria CRI
0.
1.
2.
3.
4.
5.
Jawaban menebak
Jawaban hampir menebak
Jawaban tidak yakin
Jawaban yakin
Jawaban hampir benar
Jawaban pasti benar
Alasan:
Organ yang menyusun sistem
pencernaan mamalia
Memprediksi kerusakankerusakan yang terjadi pada
organ pencernaan
Berdasarkan hasil laboratorium pada feses A ditemukan zat lemak, sedangan
diurinenya tidak. Jenis makanan yang dimakan sama dengan saudara si A, tetapi
tinjanya tidak sama. Perkiraan diantara organ dibawah ini yang mengalami
kerusakan adalah.......
Kriteria CRI
a. Hepar
b. Duodenum
0. Jawaban menebak
c. Jejenum
1. Jawaban hampir menebak
d. Ileum
2. Jawaban tidak yakin
e. Gastrum
3. Jawaban yakin
4. Jawaban hampir benar
5. Jawaban pasti benar
Alasan:
Organ yang menyusun sistem
pencernaan mamalia
Menganalisis perbedaan struktur
usus halus dan usus besar
Perbedaan usus besar dengan usus halus adalah.......
a.
b.
c.
d.
e.
Struktur usus halus lebih rumit
Kriteria CRI
dibandingkan dengan usus
0. Jawaban menebak
besar
1. Jawaban hampir menebak
Usus halus tidak
menghasilkan hormon
2. Jawaban tidak yakin
pencernaan
3. Jawaban yakin
Dinding usus halus
4. Jawaban hampir benar
menghasilkan getah usus
5. Jawaban pasti benar
sedangkan usus besar tidak
Usus besar memiliki klep yang disebut ileosekum
Di usus besar tidak terdapat enzim yang membantu sistem pencernaan
Alasan:
Mekanisme pencernaan pada
mamalia
Mengevaluasi mekanisme sistem
pencernaan pada manusia dan
hewan ruminansia
Dika menguraikan bahwa mekanisme sistem pencernaan pada ruminansia
dimulai dari....... Yang salah dari pernyataan Dika adalah.....
Kriteria CRI
a. .
0. Jawaban menebak
1. Jawaban hampir menebak
2. Jawaban tidak yakin
Alasan:
3. Jawaban yakin
4. Jawaban hampir benar
5. Jawaban pasti benar
Mekanisme pencernaan pada
mamalia
Menganalisis fungsi enzim dalam
mekanisme pencernaan
Amilum merupakan enzim yang berperan penting dalam hampir seluruh organ
sistem pencernaan. Pengubahan amilum menjadi maltosa oleh enzim amilase
terjadi pada organ adalah.......
b.
c.
d.
e.
f.
Prankeas dan hati
Prankeas dan lambung
Lambung dan mulut
Mulut dan usus halus
Prankeas dan usus halus
Kriteria CRI
6.
7.
8.
9.
10.
11.
Jawaban menebak
Jawaban hampir menebak
Jawaban tidak yakin
Jawaban yakin
Jawaban hampir benar
Jawaban pasti benar
Alasan:
Mekanisme pencernaan pada
mamalia
Memasangkan cara kerja enzim
dalam sistem pencernaan
Berikut adalah cara kerja enzim yang tidak sesuai dengan zat makanan yang
dicerna adalah.......
Kriteria CRI
Enzim
Zat
makanan
12. Jawaban menebak
a. Amilase
pati
13. Jawaban hampir menebak
b. Lipase
lemak
14. Jawaban tidak yakin
c. Pepsin
protein
15. Jawaban yakin
d. Erepsin
maltosa
16. Jawaban hampir benar
e. Tripsin
protein
17. Jawaban pasti benar
Alasan:
Penyakit dan Kelainan pada
sistem pencernaan
Menganalisis penyakit dan
kelainan dalam sistem pencernaan
Makanan yang termasuk ke dalam sumber karbohidrat adalah.......
a.
b.
c.
d.
e.
Beras, jagung, susu, ikan
Beras, jagung, kentang, telur
Gandum, sagu, biji-bijian,
ikan
Beras, gandum, jagung, sagu
Kerang, ikan
Alasan:
Penyakit dan Kelainan pada
sistem pencernaan
Memprediksi penyakit atau
kelainan pada sistem pencernaan
dari hasil pemeriksaan
Makanan yang termasuk ke dalam
sumber karbohidrat adalah.......
f. Beras, jagung, susu, ikan
g. Beras, jagung, kentang, telur
h. Gandum, sagu, biji-bijian,
ikan
i. Beras, gandum, jagung, sagu
j. Kerang, ikan
Alasan:
Kriteria CRI
0.
1.
2.
3.
4.
5.
Jawaban menebak
Jawaban hampir menebak
Jawaban tidak yakin
Jawaban yakin
Jawaban hampir benar
Jawaban pasti benar
Kriteria CRI
6.
7.
8.
9.
10.
11.
Jawaban menebak
Jawaban hampir menebak
Jawaban tidak yakin
Jawaban yakin
Jawaban hampir benar
Jawaban pasti benar