Uploaded by User57215

UAS Prak Teknologi Beton 2020

advertisement
SOAL PENGUJIAN BETON
PRAKTIK TEKNOLOGI BAHAN
Gambar berikut ini untuk menjawab soal nomor 1 dan 2
A
B
1. Melihat prosedur yang terdapat pada gambar di atas, apakah langkah pengujian yang
tepat pada kotak A adalah …
a. Isi air sebanyak 2/3 dari volume gelas.
b. Isi air sepertiga dari volume penuh gelas
c. Isi air 97% + NaOH 3%
d. Isi air 3% + NaOH 97%
2. Apakah kegiatan pengujian yang tepat pada kotak B…
a. Kemudian timbang benda uji dan catat beratnya.
b. Bandingkan perubahan warna yang terjadi menggunakan standar warna gardner
c. Bandingkan berat awal dan berat akhir benda uji di kali 100%
d. Hitung kadar organik yang terdapat pada benda uji
3. Perhatikan gambar berikut ini,
Gambar tersebut adalah menerangkan langkah pengujian …
a. Berat volume dan rongga udara dalam agregat
b. Analisis saringan dan gradasi agregat
c. Kadar organik pasir
d. Kadar lumpur agregat
4. Perhatikan gambar berikut ini,
Gambar tersebut merupakan peralatan yang diperlukan untuk menguji…
a. Berat jenis dan daya serap agregat
b. Berat jenis dan rongga udara dalam agregat
c. Berat volume agregat dan rongga udara dalam agregat
d. Berat volume dan daya serap agregat
5. Peralatan yang diperlukan untuk melakukan uji berat volume agregat adalah…
a. Timbangan, batang penusuk dari baja, sekop tangan, bejana besi.
b. Timbangan, saringan, sekop tangan, ember.
c. Timbangan, batang penusuk dari baja, kerucut Abraham, sekop tangan.
d. Timbangan, batang penusuk dari baja, sekop tangan, bejana besi, oven.
6. Pada pengujian analisis saringan dan gradasi agregat data awal yang perlu dicatat
adalah…
a. Berat sampel kering oven, berat sampel kondisi SSD, dan berat sampel tertahan di
saringan.
b. Berat sampel bersih dan kering, berat tiap saringan kosong, dan berat sampel tertahan
di saringan.
c. Berat sampel bersih dan kering, berat kosong alat penakar, dan berat sampel tertahan
di saringan.
d. Berat sampel kering oven, berat kosong alat penakar, dan berat sampel tertahan di
saringan.
7. Data awal yang perlu dicatat untuk mengetahui tingkat keausan agregat adalah…
a. Berat tiap sampel dan berat sampel yang tertahan di saringan No.12.
b. Berat bola baja dan berat tiap sampel.
c. Berat tiap sampel dan berat sampel bersih yang kering oven.
d. Berat bola baja dan berat sampel bersih yang kering oven.
8. Perhatikan gambar berikut ini,
Gambar tersebut adalah hasil uji kadar organik pasir,
apakah hasil uji yang dapat disimpulkan?
a. Perubahan warna air adalah jernih maka layak
digunakan
b. Prubahan warna air adalah kuning tua maka tidak
layak digunakan
c. Perubahan warna air adalah kuning muda maka layak
digunakan
d. Perubahan warna air adalah kuning kecoklatan maka
tidak layak digunakan
Gambar berikut ini adalah untuk menjawab pertanyaan nomor 9 dan 10
9. Tabel berikut ini adalah hasil yang diperoleh dari uji analisis saringan pasir,
Dengan melihat tabel penentuan zona, maka dapat disimpulkan bahwa gradasi pasir
tersebut masuk pada zona …
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
10. Gambar grafik berikut ini adalah hasil pengujian analisis saringan pasir,
120
100
80
60
40
20
0
NO.10
NO.50 NO.30 NO.16
0
GRADASI 13,416 44,92
NO.8
61,18 78,456 88,618
NO.4
PAN
100
100
Dengan melihat tabel penentuan zona, maka dapat disimpulkan bahwa gradasi pasir
tersebut masuk pada zona …
a. 1
c. 2
b. 3
d. 4
11. Perhatikan tabel yang tedapat pada soal nomor 9, berapakah nilai FM dari gradasi pasir
tersebut?
a. 2,85
c. 1,98
b. 4,17
d. 3,00
12. Perhatikan tabel berikut ini,
Keterangan
Sampel I
Sampel II
Berat pasir SSD (gr)
500
500
Berat pinknometer + air + pasir (gr)
924
938
Berat piknometer + air (gr)
630
634
Berat pasir kering oven (gr)
486
490
Berapakah nilai berat jenis pasir tersebut dalam kondisi SSD?
a. 2,42
c. 2,90
b. 2,55
d. 2,48
13. Perhatikan tabel pada soal nomor 12, berapa persenkah daya serap pasir tersebut?
a. 2,88
c. 2,46
b. 2,04
d. 0,14
14. Syarat mutu Agregat pada beton adalah sebagai berikut, kecuali …
a. kadar lumpur < 1%
c. bentuk butiran tidak homogeny
b. kadar organic < 5%
d.
15. Manakah di bawah ini merupakan standar nilai berat volume agregat yang digunakan
untuk material dasar beton normal ...
a. 2400 – 2900 kg/m3
c. 2,90 – 3,20
b. 1200 – 1750 kg/m3
d. 5,5 – 8,0
16. Berapakah standard deviasi yang digunakan jika data uji lapangan tidak tersedia …
a. 1,64
c. 12 MPa
b. 7 MPa
d. 1,16
17. Faktor yang menyebabkan Segregasi pada beton segar adalah sebagai berikut kecuali …
a. Ukuran partikel yang lebih besar dari 25 mm
b. Berat jenis agregat kasar yang berbeda dengan agregat halus
c. Kurangnya jumlah material halus dalam campuran
d. Bentuk butiran merata
18. Mengidentifikasi kelecakan beton segar yaitu dengan melakukan uji …
a. Slump
c. Tekan
b. Tarik
d. Density
19. Faktor penyebab terjadinya shrinkage pada beton adalah sebagai berikut …
a. Berat jenis semen lebih besar dari berat jenis air dan ukuran agregat yang
terlalu besar
b. Faktor air-semen tinggi, pengaruh ukuran, kondisi perawatan dan
penyimpanan.
c. Kadar agregat, kadar air berlebih, kadar semen dan kadar lumpur
d. Kehilangan air bebas, kadar lumpur, dan pengaruh cuaca.
20. Faktor penyebab terjadinya Bleeding pada beton segar adalah sebagai berikut …
a. Berat jenis semen lebih besar dari berat jenis air dan ukuran agregat yang
terlalu besar
b. Faktor air-semen tinggi, pengaruh ukuran, kondisi perawatan dan
penyimpanan.
c. Kadar agregat, kadar air berlebih, kadar semen dan kadar lumpur
d. Kehilangan air bebas, kadar lumpur, dan pengaruh cuaca.
Download