Uploaded by User43556

Assessment User Manual PrakADSI

advertisement
Bahasa

Menggunakan bahasa yang mudah dipahami

Instruksional / Sesuai dengan step – step yang ada

Bahasa yang digunakan tidak terlalu formal

Menggunakan kosa kata dan pengejaan yang sederhana

Langkah penjelasan terurut

Sangat jarang dalam penggunaan istilah sulit.
Struktur

Struktur cukup terurut

Tidak banyak fitur – fitur yang disediakan (hanya langkah – langkah)

Tidak mencakup 5 unsur penuh User Manual:

o
Panduan pemakaian
o
Tutorial lengkap
Menyediakan contoh berupa gambar
Visual

Penampilan standard

Menggunakan contoh visual disetiap step

Letak contoh visual tepat dibawah step yang berhubungan

Contoh visual yang disediakan cukup membantu
Download