Uploaded by User37527

Petunjuk Penulisan

advertisement
Yang terhormat,
Ketua Prodi D3 di lingkungan Poltekkes Kemenkes Palembang
di Tempat
Bersama ini kami sampaikan Kop SKPI, Contoh SKPI, dan Ketentuan Penerbitannya sbb.
a. Kop seperti terlampir
b. Nomor SKPI
Nomor : SKPI/Kode Prodi/2016/0001 dst
Kode Prodi : D3 Keperawatan Palembang 14401, D3 Keperawatan Baturaja 14471, D3
Keperawatan Lubuklinggau,
D3 Kebidanan 15401, D3 Gizi 13411, D3 Farmasi 48401, D3 Keperawatan Gigi 12402, D3
Analis Kesehatan 13453
c. Tahun Masuk dan Tahun Lulus hanya dibuatkan tahun saja, tidak perlu tanggal
d. Tulisan Nomor Ijazah diganti Nomor Seri Ijazah (Certificate Serial Number)
e. Gelar Sebutan Lulusan disebutkan dulu kepanjangan gelar dalam bahasa indonesia, contoh :
A.Md.Kep. (Ahli Madya
Keperawatan)
f. SK Pendirian : Nomor 298/Menkes-Kesos/SK/IV/2016 tanggal 16 April 2001
g. Untuk selanjutnya agar diperhatikan, tulisan dalam bahasa inggris ditulis miring
h. Untuk prestasi dan kegiatan yang pernah diikuti oleh lulusan dibuktikan dengan fotokopi
sertifikat atau SK
i. Tanggal penerbitan SKPI adalah tanggal yudisium prodi masing-masing
Demikianlah, atas kerja samanya diucapkan terima kasih.
Download