PROGRAM SEMESTER KEGIATAN PEMBELAJARAN 1. Nama Sekolah 2. Mata Pelajaran 3. Kelas NO. 1. 2. 3. : SMP Bruder Singkawang : Agama Katolik : IX (sembilan) Kompetensi Dasar Peserta didik mampu menyadari pentingnya kejujuran dan keadilan sebagai nilai-nilai luhur yang harus diwujudkan dalam kehidupan sehari-hari (9.2.1). Materi Memahami arti kejujuran Menjelaskan upaya-upaya untuk mewujudkan kejujuran dalam hidupnya Memahami arti keadilan Ulangan harian 1 Peserta didik mampu memahami dan Memahami sikap resmi gereja menyadari bahwa penganut agama dan terhadap agama dan kepercayaan kepercayaan lain adalah sesama saudara, lain sehingga mereka berani dan mampu Memahami pandangan gereja dalam bersikap hormat dan bersahabat dengan membangun mereka dalam hidup sehari-hari dalam persahabatan/persaudaraan dengan ikatan persaudaraan sejati (9.2.2). penganut agama dan kepercayaan lain lewat dialog kehidupan Ulangan harian 2 Peserta didik mampu memahami, Menemukan cita-cita hidupnya dan menyadari, dan menemukan cita-cita/arah bagaimana kiatnya untuk mencapai hidup sesuai dengan kehendak Allah, cita-citanya itu. seperti terkandung dalam Sakramen Memahami makna Sakramen Perkawinan dan Sakramen Imamat Perkawinan sehingga berusaha mempersiapkan diri Menjelaskan arti dan hakekat untuk mencapai cita-cita tersebut (9.2.3). Sakramen Imamat Ujian Tengah Semester 1 Persiapan Ujian Sekolah Ujian Sekolah 4. Semester 5. Jumlah Jam Tatap Muka 6. Tahun Pelajaran Waktu 2 jam 2 jam 2 jam 1 jam 2 jam 2 jam 1 jam 2 jam 2 jam 2 jam 2 jam 4 jam 2 jam :2 : 2 jam/minggu : 2016/2017 BULAN JANUARI PEBRUARI MARET APRIL MEI JUNI 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 Ket. Mengetahui Kepala Sekolah Singkawang, 12 Agustus 2016 Guru Bidang Studi (Margareta Maria Irihrepoati, S.Pd) (Stefanus Cahyadi, S.Ag)