Uploaded by Melly Shahab

1. Draft SPPL Sukabangun PAKET01 CAHAYA BANGUN

advertisement
FORMULIR PERMOHONAN
SURAT PERNYATAAN KESANGGUPAN PENGELOLAAN DAN PEMANTAUAN
LINGKUNGAN HIDUP (SPPL)
Kepada :
Yth. Badan Lingkungan Hidup
Kab.Ketapang
Dengan hormat,
Kami yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama
: Darwani, S.E.
Jabatan
: Koordinator BKM Bangun Karya
NIK
: 6104170706700007
Alamat
: Jalan Gajah Mada Desa Sukabangun Ketapang
Nomor Telp. : 0812-1066-1626
Bermaksud mengajukan SPPL untuk kegiatan :
Nama Kegiatan
: Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh-Paket 01
Alamat Kegiatan
: JL.Medan Pertanian Gg. Manggar, JL.Medan Pertanian Gg. Jambu, Jl.
Medan Pertanian,
Bidang dan volume kegiatan :
Jenis Kegiatan
Drainase
RT-RW
024/003
025/003
023/003
024/003
025/003
023/003
024/003
025/003
Jalan
IPAS
Keperluan
: Syarat Perizinan Lingkungan
Dengan melampirkan :

Tabel rencana pengelolaan dan pemantauan lingkungan hidup

Foto copy KTP penanggung jawab kegiatan

Absensi Pertemuan Warga

Gambar rencana (DED) yang diajukan

Denah Lokasi
Volume
120 M
82 M
122 x 2 M
10 x 2 M
160 x 2 M
1 Unit
2 Unit
1 Unit
Dampak dampak lingkungan yang terjadi berupa (lebih jelas terlampir) :
1. Adanya sikap dan persepsi warga mengenai akan adanya kegiatan.
2. Penggunaan bahan material seperti pasir, dsb sebagai bahan pendukung.
3. Perizinan lahan.
Merencanakan untuk melakukan pengelolaan dan pemantauan dampak lingkungan melalui :
Pra Kontruksi
1. Melakukan sosialisasi dan pemasangan rambu/pemberitahuan di lokasi strategis sebagai media
publikasi kepada warga setempat mengenai rencana kegiatan
2. Identifikasi lahan untuk perizinan dan sosialisasi
3. Dilakukannya Pengujian Air Bersih Sesuai PP RI No.82 Tahun 2001 sebelum pembangunan
IPAS
Kontruksi
1. Mengatur jadwal pelaksanaan pekerjaan secara terukur, dengan memperhitungkan ketersediaan
material yang ada di lokasi.
2. Batasi pemindahan tanah pada musim penghujan, pastikan penumpukan material di lokasi yang
tidak terpapar air hujan secara langsung, serta mempersiapkan penggunaan terpal untuk menutup
material ketika turun hujan
3. Tidak menimbun material bangunan di depan akses keluar-masuk permukiman dan fasilitas
umum yang lokasinya di tepi jalan yang mengganggu aksesibilitas dan timbulnya genangan dan
becek saat hujan.
Pasca Kontruksi
1. Dibentuk panitia O&P kegiatan, serta ada rencana kegiatan pemantauan dan pemeliharaan
2. Dilakukannya Pengujian Air Bersih Sesuai PP RI No.82 Tahun 2001 setelah pembangunan IPAS
Pada prinsipnya bersedia untuk dengan sungguh-sungguh untuk melaksanakan seluruh pengelolaan
dan pemantauan dampak lingkungan sebagaimana tersebut di atas, dan bersedia untuk diawasi oleh
instansi yang berwenang.
Pontianak,
April 2019
BKM Bangun Karya
Materai
Rp 6.000,(
)
Koordinator/Anggota
Nomor bukti penerimaan oleh BLH
Kab.Ketapang
Tanggal
Penerima
MATRIK PENGELOLAAN DAN PEMANTAUAN LINGKUNGAN HIDUP
KEGIATAN PENINGKATAN KUALITAS PERMUKIMAN KUMUH, PROGRAM KOTA TANPA KUMUH (KOTAKU)
Desa Sukabangun Kec. Delta Pawan
Sumber Dampak
Pengelolaan Lingkungan
No
Jenis Kegiatan
Volume
Waktu
Pelaksana
an
Jenis
Dampak
Indikator Dampak
1. Adanya sikap dan
persepsi warga
mengenai akan
adanya kegiatan.
1
Pembangunan
Infrastruktur
(drainase, jalan,
dan IPAS)
120 hari
Dampak Sosial
Metode
Pengelolaan
1. Melakukan
sosialisasi dan
pemasangan
rambu/pemberitahua
n di lokasi strategis
sebagai media
publikasi kepada
warga setempat
mengenai rencana
kegiatan
2. Pengadaan tenaga
kerja berasal dari
warga setempat
3. Mengumpulkan dan
menata
benda/tanaman
produktif hasil
pembersihan lahan
ke tempat di luar
area jalur jalan
(lahan kosong), atau
di sisi jalan (bila
memungkinkan),
serta mengumpulkan
sampah
menggunakan
tempat
sampah/kresek
sampah, selanjutnya
membuang sampah
Metode
Pemantauan
1 dan 2 Pemantauan
sosialisasi dan
pengadaan tenaga
kerja dilakukan
melalui koordinasi
BKM dan KSM serta
tim pendamping
fasilitator kelurahan
3, 4, 5 dan 6
Pemantauan risiko
kemacetan/terganggu
nya aktivitas
masyarakat akibat
kegiatan proyek
dilakukan dengan
melihat secara
langsung kondisi
kepadatan pengguna
jalan dan wawancara
warga (bila perlu),
dilaksanakan secara
kondisional atau
secara insidental
apabila ada keluhan
atau laporan dari
masyarakat
Waktu
Pelaksanaan
Keterangan
Pelaksana
Pemrakarsa
90 hari
Wajib
dilaksanakan
Dampak
tersebut ke TPS
terdekat.
4. Mengatur jadwal
pelaksanaan
pekerjaan secara
terukur, dengan
memperhitungkan
ketersediaan
material yang ada di
lokasi,
meminimalkan
penumpukan
material yang
mengganggu
aktivitas, yakni
dengan
menyediakan
tempat/lahan (bila
perlu), perta
pastikan pengerjaan
dilaksanakan tepat
waktu.
5. Menyediakan lokasi
penampungan
material sementara
yang memiliki akses
cukup luas untuk
mobilisasi
kendaraan
pengangkut, agar
tidak mengganggu
akses jalur jalan.
6. Menyediakan
alternatif jalur jalan
(bila perlu) dan
pastikan pengerjaan
dilaksanakan tepat
waktu.
1. Terbentuknya genangan air 1. Lakukan
pada saat pengerukan yang
pengeringan
Lingkungan
menyebabkan vektor
penyakit
2. Meningkatnya erosi pada
saluran pinggir/samping.
3. Risiko longsor akibat
kegiatan Galian/timbunan
tanah di area lereng/tebing.
4. Tersumbatnya saluran
akibat sampah yang
masuk.
5. Tidak ada pembuangan
akhir /ada genangan air
dari drainase.
6. Terjadinya pencemaran
oleh debu, lumpur,
sedimentasi akibat
penumpukan material
tanah, pasir, batu, dll.
7. Adanya timbunan sisa
pembersihan lahan
maupun sisa pekerjaan.
segera/perkerasan
khusus/lakukan
pengaliran air
genangan
2. Batasi pemindahan
tanah pada musim
penghujan, pastikan
penumpukan
material di lokasi
yang tidak terpapar
air hujan secara
langsung, serta
mempersiapkan
penggunaan terpal
untuk menutup
material ketika
turun hujan
3. Tidak menimbun
material bangunan
di depan akses
keluar-masuk
permukiman dan
fasilitas umum
yang lokasinya di
tepi jalan yang
mengganggu
aksesibilitas dan
timbulnya
genangan dan
becek saat hujan.
4. Drainase dibuat
sampai ketempat
pembuangan akhir
(seperti sungai, laut)
atau terintegrasi
dengan sistem drainase
kota (menyesuaikan
hirarki drainase).
5. Dibuat pengaman
jalan pada tikungan
jalan yang
tajam/dibuat pagar
pengaman jalan
yang menghadap ke
sungai
6. dan 7 Pemanfaatan
material sisa
pembersihan lahan
secara maksimal
oleh masyarakat
yang terkena
dampak proyek
(PTP) atau
pemrakarsa ;
penanganan
material sisa
pekerjaan
konstruksi
diantaranya dapat
dilakukan dengan
dengan cara prinsip
reduce, reuse, dan
recycle (3R);
Apabila masih
terdapat sisa
material yang harus
dibuang, maka
harus menyediakan
tempat
penumpukan
(disposal area).
Pemilihan lokasi
disposal area yang
tepat, pada areal
yang tidak subur,
daerah cekungan
dan tidak
mengganggu
drainase alami
2
Pengoperasian dan
Pemanfaatan
Infrastruktur Jalan
Lingkungan
Setiap Hari
Dampak
Lingkungan
dan Sosial
1.
2.
Perubahan aliran run off
(aliran air hujan),
penurunan daya infiltrasi
run off pada muka tanah
karena perubahan
struktur, sehingga
berpotensi genangan.
Belum terjaminnya
Operasional dan
pemeliharaan
infrastruktur terbangun.
1. Pastikan
keberadaan
pemeliharaan
saluran drainase di
sisi sekitar jalan,
serta tersambung ke
saluran drainase
kota.
2. Dibentuk panitia
O&P kegiatan,
serta ada rencana
kegiatan
pemantauan dan
pemeliharaan
Pemrakarsa dan
Masyarakat
Setiap hari
Wajib
dilaksanakan
SURAT PERNYATAAN
Yang bertanda tangan dibawah ini, saya :
Nama
:
NIP
:
Alamat
:
Dengan ini menyatakan bahwa Lahan yang terletak di Jalan Medan Pertanian Gg Manggar
RT024/RW003 Merupakan Lahan/lokasi eksisting yang digunakan sebagai Fasilitas Umum untuk
aktivitas masyarakat sehari-hari. Berhubungan dengan kegiatan KOTAKU dalam hal Penataan
Permukiman Kumuh Perkotaan, maka rencana kegiatan drainase dan Jalan di lahan/lokasi tersebut dapat
dilaksanakan dan di dukung oleh RT024/RW003 Adapun rencana tersebut dapat dilihat pada tabel
dibawah ini.
Bentuk Kontribusi
Volume &
Alamat
Satuan Aset
Aset
Sketsa Peta Lokasi
1. Tanah/Lahan
2. Tanaman Produktif
3. Aset Lainnya
(sebutkan)
Demikian surat ini pernyataan ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.
Ketapang,……………………..
Yang membuat pernyataan,
Ketua RT024/RW003
Materai
Rp 6.000
(…………………………………)
SURAT PERNYATAAN
Yang bertanda tangan dibawah ini, saya :
Nama
:
NIP
:
Alamat
:
Dengan ini menyatakan bahwa Lahan yang terletak di Jalan Medan Pertanian Gg Manggar
RT023/RW003 Merupakan Lahan/lokasi eksisting yang digunakan sebagai Fasilitas Umum untuk
aktivitas masyarakat sehari-hari. Berhubungan dengan kegiatan KOTAKU dalam hal Penataan
Permukiman Kumuh Perkotaan, maka rencana kegiatan jalan di lahan/lokasi tersebut dapat dilaksanakan
dan di dukung oleh RT023/RW003 Adapun rencana tersebut dapat dilihat pada tabel dibawah ini.
Bentuk Kontribusi
Volume &
Alamat
Satuan Aset
Aset
Sketsa Peta Lokasi
4. Tanah/Lahan
5. Tanaman Produktif
6. Aset Lainnya
(sebutkan)
Demikian surat ini pernyataan ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.
Ketapang,……………………..
Yang membuat pernyataan,
Ketua RT023/RW003
Materai
Rp 6.000
(…………………………………)
SURAT PERNYATAAN
Yang bertanda tangan dibawah ini, saya :
Nama
:
NIP
:
Alamat
:
Dengan ini menyatakan bahwa Lahan yang terletak di Jalan Medan Pertanian Gg Manggar
RT025/RW003 Merupakan Lahan/lokasi eksisting yang digunakan sebagai Fasilitas Umum untuk
aktivitas masyarakat sehari-hari. Berhubungan dengan kegiatan KOTAKU dalam hal Penataan
Permukiman Kumuh Perkotaan, maka rencana kegiatan drainase dan Jalan di lahan/lokasi tersebut dapat
dilaksanakan dan di dukung oleh RT025/RW003 Adapun rencana tersebut dapat dilihat pada tabel
dibawah ini.
Bentuk Kontribusi
Volume &
Alamat
Satuan Aset
Aset
Sketsa Peta Lokasi
7. Tanah/Lahan
8. Tanaman Produktif
9. Aset Lainnya
(sebutkan)
Demikian surat ini pernyataan ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.
Ketapang,……………………..
Yang membuat pernyataan,
Ketua RT025/RW003
Materai
Rp 6.000
(…………………………………)
Note :

Harap melampirkan fc sertifikat tanah dan pembayaran PBB terakhir
Download