Uploaded by User29305

DAFTAR LIST WILAYAH SAMPLING SERUM BABI

advertisement
DAFTAR LIST WILAYAH SAMPLING SERUM BABI
Daftar nama Wilayah / Desa tempat wajib sampling serum darah babi (usahakan serum babi
yg disampling adalah babi yg dipelihara / kandangnya dekat (tidak lebih jauh dari 100m)
dengan genangan sumber air (sungai, danau, sumur terbuka, parit, got, dan / atau sumber
genangan air lainnya):
Catatan:
* Setiap mahasiswa bertugas mengambil sampel serum minimal dari 5 babi yang berbeda
dengan minimal dari 2 peternak/peternakan yg berbeda. Bagi mahasiswa remidi mengambil
sampel serum minimal 8 dari babi yang berbeda dan dari minimal 3 peternak/peternakan yg
berbeda.
* Setiap nama wilayah/desa usahakan ngambil sampel serum darah dari babi yang berbeda
sejumlah minimal 20 dan maksimal 40 (minimal 4 dan maksimak 8 orang mahasiswa).
*Perhatikan dan pelajari cara pengambilan, transport dan penyimpanan serum!
*minimal serum per sampel sejumlah 1,5 mL (serum sudah terpisah dari darah dan tidak
keruh).
*Jangan lupa kuisioner juga diisi lengkap dengan mewawancara peternak/pemilik ternak saat
pengambilan darah serum babi.
*survey pengambilan darah serum babi dapat dilakukan pada rumah potong hewan
traditional/rumah tangga, namun kuisioner harus tetap diisi lengkap. Siapkan Aplikasi untuk
menentukan titik koordinat wilayah saat pengambilan serum pada handphone masing-masing.
*Jangan lupa dilabel pada wadah serum (spite tanpa darah, hanya serumnya saja, jgn lupa spite
serum disegel/ditutup agar tidak tumpah serumnya) dan label juga harus sama dengan no/nama
protocol pada kuisioner, dengan ketentuan: Nama mahasiswa / Desa atau Wilayah sampling.
*Kuisioner diisi lengkap dan serum dikumpulkan ke Korti kelas masing-masing paling lambat
akhir April 2019.
1. Kabupaten Jembrana:
a. Desa BB Agung
b. Desa Pendem
c. Desa Lelateng
d. Desa Gumbrih (++) > wilayah ini dapat ambil sampai 50 sampel (maks 10 mhs)
e. Desa Medewi
f. Desa Yeh Embang
2. Kabupaten Tabanan:
a. Kecamatan Tabanan
b. Gubug
c. Batungsel, Pupuan
d. Banjar Kebon, Desa Pandak Gede
3. Kabupaten Buleleng:
a. Desa Silangjana
b. Desa Sukasada
c. Desa Seririt (++) > wilayah ini dapat ambil sampai 50 sampel (maks 10 mhs)
d. Desa Kayuputih
e. Sudaji
f. Jineng Dalem
g. Bontihing
h. Patemon
i. Pedawa
j. Pangkung Paruk (++) > wilayah ini dapat ambil sampai 50 sampel (maks 10 mhs)
k. Gesing
l. Bengkala
4. Kabupaten Badung:
a. Desa Sangeh
b. Kecamatan Mengwi
c. Canggu, Kuta
5. Kabupaten Karangasem:
a. Desa Bebandem
b. Subangan
c. Kubu, Tianyar
d. Buayang, Desa Culik
6. Kabupaten Klungkung:
a. Desa Pesinggahan
b. Bungbungan
c. Jalan Raya
d. Takmung
7. Kabupaten Bangli:
a. Banjar Dinas Selat Peken Susut
8. Kabupaten Gianyar:
9. Kodya Denpasar:
a. Kecamatan Denpasar Barat
b. Jalan Kresek, Gang Jeruk Denpasar Selatan
c. Jalan Jayagiri 26, Renon
d. Pemecutan Kaja
Download