Uploaded by deswlndr

Tellurium

advertisement
Desi Wulandari
160332605877
Offering I
Sejarah
Franz-Joseph Müller von
Reichenstein
(1783)
Ilmuwan Kimia, Austria
1 Juli 1740 – 12 Oktober 1825
Martin Heinrich Klaproth
(1796)
Ilmuwan Kimia, Jerman
1 Desember 1743 – 1 Januari
1817
Tellurium berasal dari Bahasa Latin 'tellus',
yang artinya ‘bumi’.
Letak pada tabel periodik
Data Tellurium
Nama Unsur
Telurium
Lambang
Te
Golongan
16
Periode
5
Blok
p
Konfigurasi Elektron
[Kr] 4d10 5s2 5p4
Nomor Atom
52
Nomor Massa
127.6
Bilangan Oksidasi
-2, +2, +4, +6
Kelimpahan di alam
1 x 10-7 %
Sifat Fisika
Titik Didih (1 atm)
987oC
Titik Lebur (1 atm)
452oC
Massa Jenis
6.24 g/cm3
Warna
Putih keperak-perakan
Densitas
6,24 g/mL
Sifat Kimia
1. Reaksi dengan oksigen
Te(s) + O2(g)  TeO2(s)
0
+4
0
Jenis reaksi
Reduktor
Oksidator
: reaksi redoks
: Te
: O2
Jenis reaksi
Reduktor
Oksidator
: reaksi redoks
: Zn
: Te
-2
2. Reaksi dengan Zn
Zn(s) + Te(s)  ZnTe (s)
0
+2
0
-2
3. Reaksi dengan asam
ZnTe(s) + 2HCl(aq)  ZnCl2 (aq) + H2Te(aq)
Jenis reaksi
: bukan reaksi redoks
4. Reaksi dengan halogen
Te(s) + 2F2(g)  TeF4(s)
0
+4
0
-1
Jenis reaksi
Reduktor
Oksidator
: reaksi redoks
: Te
: F2
Keberkalaan
• Jari-jari atom
•
•
•
•
: 143 pm
Jari-jari ion
: 221 pm
Afinitas Elektron
: 190.161 kJ/mol
Elektonegatifan (Skala Pauling) : 2.1
Energi Ionisasi
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
Te(g)
Te+(g)
Te2+(g)
Te3+(g)
Te4+(g)
Te5+(g)
Te6+(g)
Te+(g) + eTe2+(g) + eTe3+(g) + eTe4+(g) + eTe5+(g) + eTe6+(g) + eTe7+(g) + e-
EI1 = 869.294 kJ/mol
EI2 = 1794.6 kJ/mol
EI3 = 2697.73 kJ/mol
EI4 = 3609.52 kJ/mol
EI5 = 5668.51 kJ/mol
EI6 = 6821.5 kJ/mol
EI7 = 13218 kJ/mol
Jari-jari atom Te 143 pm
Jari-jari ion Te2- 221 pm
Senyawa Tellurium
Biloks
Senyawa
Nama Senyawa
Jenis Senyawa
-2
TeH2
Telurium Dihidrida
Senyawa hidrida
+2
TeBr2
Tellurium(II) Bromida
TeCl2
Tellurium(II) Klorida
Garam asam (senyawa
halida)
TeI2
Tellurium(II) Iodida
Te3N2
Tellurium(II) Nitrida
Garam normal
TeO2
Tellurium Dioksida
TeI4
Tellurium(IV) Iodida
Garam asam (senyawa
halida)
TeBr4
Tellurium(IV) Bromida
TeCl4
Tellurium(IV) Klorida
TeF4
Tellurium(IV) Fluorida
Te3(PO4)4
Tellurium(IV) Fosfat
Garam asam
Te(NO3)4
Tellurium(IV) Nitrat
Garam normal
TeF6
Telurium(VI) Fluorida
Garam asam (senyawa
halida)
+4
+6
Senyawa Tellurium
TeF4 (telurium tetrafluorida)
Biloks Te
+4
Rumus Molekul
TeF4
Jenis senyawa
Garam asam
Wujud (25oC, 1 atm)
Padatan putih
Massa Molekul
203.594 g/mol
Titik didih (1 atm)
194oC
Titik leleh (1 atm)
129oC
Pembuatan Tellurium
Elektrolisis pemurnian
tembaga
Lumpur anode
• Endapan dipanggang dan direaksikan dengan Na2CO3
• Ditambahkan H2SO4
• Direaksikan dengan SO 2
Logam Te
Aplikasi
(HgCdTe) sebagai Hubble
Telescope Wide Field Camera 3
Kadmium telurida (CdTe)
sebagai panel surya
O Telurium dapat memperbaiki kemampuan tembaga dan
O
O
O
O
O
baja tahan karat untuk digunakan dalam permesinan.
Pada Timbal yang ditambahkan Telurium dapat
mengurangi reaksi korosi oleh H2SO4 dan juga
memperbaiki kekuatan serta kekerasannya (daktilitas).
Digunakan sebagai pelapis besi pada menara pendingin.
Bismut telurida dan timbal telurida adalah bahan
semikonduktor yang telah digunakan dalam perangkat
thermoelektrik baik sebagai sumber listrik atau
pendinginan.
Telurium juga digunakan dalam campuran warna keramik.
Telurium adalah semikonduktor dan sering diolah dengan
tembaga, timah, emas atau perak.
Daftar Pustaka

 http://www.rsc.org/periodic-table/element/52/tellurium
 https://www.chemicool.com/elements/tellurium.html
 http://www.chemistryexplained.com/elements/PT/Tellurium.html
 http://tellurium.atomistry.com/
 https://www.scribd.com/doc/316288146/makalah-docx#
 http://objetoseducacionais2.mec.gov.br/bitstream/handle/me
c/10496/biography/fjmfvr.htm
Download