rencana pelaksanaan pembelajaran tematik

advertisement
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN TEMATIK
Sekolah Dasar
: SD Muhammadiyah Condongcatur
Kelas/Sem
: III/2
Tema
: GEJALA ALAM
Waktu/Minggu
: 30 Jp/Mg-12
I.
Standar Kompetensi / mata pelajaran
PKn
4.
Memiliki kebanggan sebagai bangsa Indonesia
Bahasa Indonesia
5.
Mendengarkan memahami cerita dan teks drama anak yang dilisankan
6.
Berbicara mengungkapkan pikiran perasaan pengalaman secra lisan
dengan bertelepon dan bercerita
8.
Mengungkapkan pikiran, perasaan dan informasi dalam sederhana dan
puisi
Matematika
5.
Menghitung keliling luas persegi
IPA
6.
Memahami kenampakan permukaan bumi, cuaca dan pengaruhnya
bagi manusia, serta hubungannya dengan cara manusia memelihara
dan melestarikan alam
IPS
2
Memahami jenis pekerjaan dan penggunaan mata uang
Bahasa Jawa
Evaluasi
II.
Kompetensi Dasar
Pkn
4.1. Mengenal
kekhasan
bangsa
Indonesia,
kekayaan
alam,
keramahtamahan
Bahasa Indonesia
5.2.
Menirukan dialog dengan ekspresi yang tepat dan pembacaan teks
drama anak yang didengarnya
119
6.2. menceritakan peristiwa yang pernah dialami, dilihat atau didengar.
8.1.
Menulis
karangan
sederhana
berdasarkan
gambar
seri
menggunakan pilihan kata dan kalimat yang tepat dengan
memperhatikan penggunaan ejaan, huruf kapital dan tanda titik
Matematika
5.1. Menghitung keliling persegi dan persegi panjang
IPA
6.1.
mendeskripsikan kenampakan permukaan bumi di lingkungan
sekitar
IPS
2.3. Memahami kegiatan jual beli di lingkungan rumah dan sekolah
Bahasa Jawa
Evaluasi
III.
INDIKATOR
PKn
4.1.2. Keanekaragaman budaya bangsa Indonesia
Bahasa Indonesia
5.2.1. Mendeskripsikan sebuah benda, binatang, tumbuhan
6.2.4. Menyusun nama-nama teman/benda berdasarkan berbagai criteria
misalnya umur,abjad,jenis kelamin,warna dsb
Evaluasi
8.1.1. Menentukan kata yang tepat pada kalimat berdasarkan gambar
Matematika
5.1.1
Menghitung keliling bangun datar segitiga dengan melibatkan satuan
baku
5.1.2
Menghitung keliling bangun datar persegi dengan melibatkan satuan
baku
IPA
6.1.3. Menjelaskan bahwa bentuk bumi bulat
6.2.1. Mengidentifikasi kondisi cuaca berawan dan cerah
IPS
2.3.5. Menjelaskan tempat-tempat jual beli
2.3.6
Memiliki kemampuan untuk jual beli di lingkungan rumah dan
sekolah
120
Bahasa Jawa
Evaluasi 1.3.1.,2.4.1,.3.4.1.,4.3.2
IV.
TUJUAN PEMBELAJARN
1. Siswa dapat menjelaskan Keanekaragaman budaya bangsa Indonesia
2. Siswa dapat Mendeskripsikan sebuah benda, binatang, tumbuhan.
3. Siswa dapat Menyusun nama-nama teman/benda berdasarkan berbagai
criteria misalnya umur,abjad,jenis kelamin,warna dsb
4. Siswa dapat mengerja soal Evaluasi B.Indonesia
5. Siswa dapat Menentukan kata yang tepat pada kalimat berdasarkan gambar
6. Siswa dapat Menghitung keliling bangun datar segitiga dengan melibatkan
satuan baku
7. Siswa dapat Menghitung keliling bangun datar persegi dengan melibatkan
satuan baku
8. Siswa dapat Menjelaskan bahwa bentuk bumi bulat
9. Siswa dapat Mengidentifikasi kondisi cuaca berawan dan cerah
10. Siswa dapat Menjelaskan tempat-tempat jual beli
11. Siswa dapat Memiliki kemampuan untuk jual beli di lingkungan rumah dan
sekolah
12. Siswa dapat mengerjakan soal evaluasi B. Jawa
V.MATERI PEMBELAJARAN
1. Kebanggaan
2. Deskripsi kata
3. Kata benda
4. Pilihan kata sesuai gambar
5. Keliling dan luas bangun datar sederhana
6. Kenampakkan permukaan bumi
7. Cuaca dan pengaruhnya bagi manusia
8. Tempat-tempat jual beli
9. Geguritan sederhana
VI.
METODE PEMBELAJARAN
1. Ceramah
2. Tanya jawab
121
3. Diskusi
4. Inguiri
5. Pemberian Tugas
6. Percobaan
7. Demonstrasi
VII.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
PKn
A. Kegiatan Awal
Apersepsi tanya jawab tentang pelajaran lalu
B. Kegiatan Inti
1. Penjelasan singkat langkah-langkah kegiatan
2. Penjelasan dan tanya jawab tentang contoh keanekaragaman budaya
bangsa
3. Indonesia
4. Siswa mengamati gambar budaya daerah
5. Pembagian kelompok diskusi
6. Penjelasan dan pengarahan diskusi
7. Diskusi kelompok untuk mendiskusikan lembar diskusi
Tulislah nama –nama gambar budaya daerah yang ditunjukkan gambar
sesuai hurufnya
a……………………………..
b………………………………
c………………………………
d……………………………..
e……………………………
8. Pembahasanhasil diskusi
9. Siswa bersama guru menyimpulkan hasil diskusi
10. Guru memantapkan hasil diskusi
C. Kegiatan Akhir
1. Guru memberikan penguatan kepada siswa
2. Guru memberikan PR
122
Bahasa Indonesia
Pertemuan 1
A. Kegiatan Awal
Apersepsi : Tanya jawab tentang pelajaran lalu
B. Kegiatan Inti
1. Penjelasan langkah-langkah pembelajaran
2. Mendeskripsikan tentang peristiwa atau gejala alam
3. Bercakap dengan teman tentang peristiwa gejala alam
4. Penilaian
C. Kegiatan Akhir
1. Memberi penguatan pada siswa
2. Memberi PR
Pertemuan 2
A. Kegiatan Awal
Apersepsi : Tanya jawab tentang pelajaran lalu
B. Kegiatan Inti
1. Penjelasan langkah-langkah pembelajaran
2. Menyusun daftar nama-nama benda yang berkaitan dengan gejala
alam
3. Membacakan daftar nama benda yang berkaitan dengan gejala alam
4. Penilaian
C. Kegiatan Akhir
1. Memberi penguatan siswa
2. memberi PR
Pertemuan 3
Ulangan Harian/Evaluasi
Langkah-langkah
1. Penjelasan singkat teknik pengerjaan
2. Pembagian soal
3. Anak mengerjakan soal
4. Anak mengumpulkan soal
5. Pembahsan soal
6. Penilaian
123
Pertemuan 4
A. Kegiatan Awal
Apersepsi : Tanya jawab mengulang pelajaran lalu
B. Kegiatan Inti
1. Mengamati gambar dan menemukan kata yang tepat
2. Menyusun kata menjadi kalimat
3. Menentukan kata yang tepat pada kalimat berdasarkan gambar
C. Kegiatan Akhir
1. Memberi penguatan untuk memantapkan materi
2. Memberi PR
MATEMATIKA
A. Kegiatan Awal
Apersepsi : tanya jawab pelajaran lalu
B. Kegiatan Inti
1. Guru mengajak siswa mengukur panjang meja dengan berjalan
mengelilingi meja
2. Guru menjelaskan konsep dari contoh tadi
3. Siswa diajak mengenal keliling bangun datar dari segi tiga persegi,
persegi panjang
4. Guru memberikan latihan 4-5 soal
5. Pembahasan dan penilaian
C. Kegiatan Akhir
1. Guru memberi penguatan kepada siswa
2. Memberi PR
Pertemuan2
A. Kegiatan Awal
Apersepsi : tanya jawab pelajaran lalu
B. Kegiatan Inti
1. Guru menjelaskan konsep kegiatan
124
2. Guru bersama siswa mengerjakan menghitung keliling bangun datar
segitiga dengan satuan baku
3. Siswa diberi latihan
4. Pembahasan dan penilaian
C. Kegiatan Akhir
1. Guru memberi penguatan kepada siswa
2. Memberi PR
Pertemuan 3
A. Kegiatan Awal
Apersepsi : tanya jawab pelajaran lalu
B. Kegiatan Inti
1. Guru menjelaskan konsep kegiatan
2. Guru bersama siswa mengerjakan menghitung keliling bangun datar
persegi dengan satuan baku
3. Siswa diberi latihan
4. Pembahasan dan penilaian
C. Kegiatan Akhir
1. Guru memberi penguatan kepada siswa
2. Memberi PR
IPA
Pertemuan 1
A. Kegiatan Awal
Apersepsi : tanya jawab pelajaran lalu
B. Kegiatan Inti
1. Penjelasan langkah-langkah pembelajaran
2. Menjelaskan bahwa bentuk bumi bulat
3. Pmeberian tugas mandiri
4. Penilaian
C. Kegiatan Akhir
1. Guru memberi penguatan kepada siswa
2. Memberi PR
125
Peretmuan 2
A. Kegiatan Awal
Apersepsi : tanya jawab pelajaran lalu
B. Kegiatan Inti
1. Penjelasan langkah-langkah pembelajaran
2. Pembagian kelompok
3. Pengarahan langkah-langkah kegiatan
4. Mengidentifikasi kondisi cuaca berawan dan cerah
5. Pembahasan
6. penilaian
C. Kegiatan Akhir
1. Guru memberi penguatan kepada siswa
2. Memberi PR
IPS
A. Kegiatan awal
1. Apersepsi : guru melakukan tanya jawab tentang peajaran lalu
“macam-macam jenis pasar”
2. Guru mengaitkan pengetahuan yang dimiliki anak kedala materi yang
akan diajarkan
3. Guru menyampaikan kompetensi yang akan diajarkan.
B. Kegiatan inti
1. Tanya jawab dan penjealsan tentang cara bersaing lihat dipasar, guru
menyimpulkan cara bersaing secara sehat antara lain: ramah terahdap
pembeli, menjaga mutu barang dagangan, jujur, dan sabar.
Ramah
Sabar
Bersaing
sehat
Jujur
126
Menjaga mutu
2. Diskusi kelompok untuk mendiskusikan lembar diskusi “ Bagaimana
cara bekerja yang cerdas”
3. Pembahasan hasil diskusi
4. Guru bersama siswa menyimpulkan hasil diskusi
Kualitas barang
Bandingkan harga
CARA CERDAS
BERBELANJA
Manfaat
Pertimbangkan
Model
Diskon
Warung
Pasar
Supermarket
C. Kegiatan akhir
1. Memberikan penguatan kepada anak
2. Memberi PR.
Pertemuan 2
A. Kegiatan awal
1. Apersepsi : guru melakukan tanya jawab tentang peajaran lalu
“macam-macam jenis pasar”
2. Guru mengaitkan pengetahuan yang dimiliki anak kedala materi yang
akan diajarkan
3. Guru menyampaikan kompetensi yang akan diajarkan.
B. Kegiatan inti
1. Tanya jawab dan penjealsan tentang cara bersaing lihat dipasar, guru
menyimpulkan cara bersaing secara sehat antara lain: ramah terahdap
pembeli, menjaga mutu barang dagangan, jujur, dan sabar.
Ramah
Sabar
Bersaing
sehat
Jujur
127
Menjaga mutu
2. Diskusi kelompok untuk mendiskusikan lembar diskusi “ Bagaimana
cara bekerja yang cerdas”
3. Pembahasan hasil diskusi
4. Guru bersama siswa menyimpulkan hasil diskusi
Kualitas barang
CARA CERDAS
BERBELANJA
Bandingkan harga
Manfaat
Pertimbangkan
Model
Diskon
Warung
Pasar
Supermarket
C. Kegiatan akhir
1. Memberikan penguatan kepada anak
2. Memberi PR.
Bahasa Jawa
Ulangan Harian/Evaluasi
Langkah-langkah
1. Penjelasan singkat teknik pengerjaan
2. Pembagian soal
3. Anak mengerjakan soal
4. Anak mengumpulkan soal
5. Pembahsan soal
6. Penilaian
VIII. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN
A. Sumber belajar
1. Buku Paket PKn kelas 3
2. Buku Paket Bahasa Indonesia kelas 3B
3. Buku Paket Matematika kelas 3B
4. Buku Paket Sains kelas 3
128
5. Buku Paket IPS kelas 3
6. Buku Paket Bahasa Jawa kelas 3
B. Media pembelajaran
1. Lingkungan sekitar
2. Teks percakapan
3. Lembar evaluasi
4. Gambar kaliamat
5. Gambar bangun segitiga
6. Gambar bangun persegi
7. Globe
8. Warung toko pasar
9. Lembar evaluasi
IX.
PENILAIAN
a. Proses
1. Penialian saat diskusi
(format sama dengan minggu ke 2)
2. Penilaian Portofolio Bahasa Indonesia, Kriterianya:
 Kebenaran
 Ketaatan
 Kelancaran
3. Penilaian penampilan
Kelancaran
Gaya bercerita
vokal
4. Penilaian karangan
Kebenaran
Keterbacaan
Kerapian
Keruntutan
b. Penialian hasil
1. Tes tertulis
2. Pilihan Ganda, Isian, dan Uraian
Condongcatur,......Januari 2011
Guru Kelas
Mengetahui
Kepala Sekolah
Achmad Solikin, M.A
NBM. 739170
Widada,S.Pd.Si
NBM. 1040408
129
Download