(RPP) for Elementary Grade 1

advertisement
RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN
Sekolah Dasar
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/ Semester : I / 1
A. Standar Kompetensi :
1. Mampu mendengarkan dan memahami ragam wacana lisan melalui
mendengarkan bunyi-bunyi bahasa dan ungkapan-ungkapan komunikatif dan
melakukan perintah-perintah sederhana.
2. Mampu menirukan ujaran yang didengar, dan memberikan tanggapan sederhana
terhadap pertanyaan-pertanyaan yang diberikan.
3. Mampu membaca kata-kata dan kalimat-kalimat sederhana dengan cara
mengkomunikasikan bacaan tersebut dengan gambar-gambar yang tersedia.
4. Mampu menuliskan kata-kata dan kalimat sederhana tentang beberapa nama
benda.
B. Kompetensi Dasar :
1.1. Mendengarkan ucapan, lagu, dan beberapa contoh percakapan sederhana.
2.1. Menirukan ujaran yang didengar.
3.1. Membaca nyaring.
3.2. Memahami kalimat dan pesan tertulis sangat sederhana.
4.1. Menuliskan kata-kata setelah mendengar guru membacakan kata-kata.
C. Indikator :
 Merespon instruksi.
 Menyimak ungkapan-ungkapan komunikatif dan perintah-perintah sederhana.
 Mendengarkan dan menjawab.
 Menuliskan kata-kata tertentu setelah mendengarkan guru mengucapkan kata-kata
tertentu.
D. Tujuan Pembelajaran :
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat:
 Merespon instruksi.
 Menyimak ungkapan-ungkapan komunikatif dan perintah-perintah sederhana.
 Mendengarkan dan menjawab.
 Menuliskan kata-kata tertentu setelah mendengarkan guru mengucapkan kata-kata
tertentu.
E. Karakter Siswa yang Diharapkan:
1. Bersahabat/ komunikatif
2. Gemar membaca
3. Kreatif
F. Materi Pembelajaran : Hello. Good morning.
G. Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 kali pertemuan)
H. Metode : Integrated Skills (mendengarkan, menirukan, bercakap-cakap, penugasan,
presentasi)
I. Langkah-langkah kegiatan pembelajaran :
Waktu
10
menit
Aktivitas Guru
Pendahuluan
Apersepsi :
- Guru menyapa siswa dengan sapaan
Good morning.
Aktivitas siswa
-
Siswa menjawabnya
dengan Good morning.
-
Memperhatikan penjelasan
guru tentang tujuan pada
pertemuan ini.
Motivasi :
Secara positif, guru membantu siswa
untuk mengikuti pembelajaran secara
aktif dengan memberikan positive
reinforcement (pujian-pujian terhadap
keberhasilan siswa).
- Guru menjelaskan tujuan
pembelajaran pada pertemuan
ini
‘Students today we’re going to
talk about greetings.”
Kemudian guru memberi contoh sapaan
sederhana (sambil membawa dua
boneka yang diberi nama oleh siswa).
Misalnya :
M
: Hello. Good morning Rara.
R
: Good morning, Momo.
M
: How are you?
R
: Fine. And you?
M
: Fine.
20
menit
- Memperhatikan contoh
sapaan sederhana yang
diberikan oleh guru.
Note: penggunaan bahasa bilingual,
hanya jika siswa dinilai masih
kurang mengerti.
Kegiatan Inti :
Eksplorasi
 Guru meminta siswa untuk
membaca instruksi yang
berhubungan dengan greetings
 Guru memperdengarkan
instruksi tersebut (dengan Epen)
 Guru meminta siswa menirukan
pelafalan instruksi
 Guru memperdengarkan
pelafalan kosakata greetings
Eksplorasi
 Membaca instruksi yang
berhubungan dengan
greetings (ReadingListening)
 Mendengar instruksi melalui
E- pen (Listening)
 Menirukan pelafalan
instruksi (Speaking)
 Mendengar pelafalan
kosakata greetings

10
menit
Guru meminta siswa
menirukannya
(Listening)
 Menirukan pelafalan
tersebut(Speaking)
Elaborasi
 Guru menyiapkan dadu yang
masing-masing sisinya
bertuliskan morning,
afternoon, evening. Kemudian,
guru membagi siswa kedalam
kelompok yang terdiri atas 4-6
anak. Selanjutnya siswa diminta
melemparkan dadu dan
membuat salam sesuai tulisan
yang tertera pada bagian atas
dadu.
 Guru meminta siswa memotong
bagian-bagian gambar (pada
halaman 111) dan
merekatkannya menjadi satu
pada halaman 8.
 Guru memberi contoh cara
menyanyikan lagu Hello. Good
Morning.
 Guru meminta siswa
berpasangan melakukan tanya
jawab dengan model
percakapan yang ada di buku
Elaborasi
 Siswa mengikuti guru
untuk membentuk
kelompok. Setiap siswa
dalam kelompok bergiliran
melempar dadu. Siswa
membuat salam sesuai
dengan kata yang keluar
pada dadu yang dilempar.
Konfirmasi
Untuk menguatkan pemahaman siswa,
Guru:
 memperlihatkan kembali
gambar matahari dan bulan, dan
menyapa beberapa siswa sambil
menunjukkan gambar yang
dimaksud.
Konfirmasi
Penutup
 Tanya-jawab hal yang dipelajari
pada pertemuan ini

Siswa mengikuti instruksi
guru.

Menirukan lagu Hello.
Good Morning. (Speaking)

Berpasangan melakukan
tanya-jawab(Speaking)

Siswa menjawab sapaan
guru dengan baik.

Menjawab pertanyaan guru
Pert I – Keg. Awal
Keg. Inti
Keg. Akhir
Pert II – Keg. Awal
Keg. Inti
Keg. Akhir
Guru menyapa siswa dengan sapaan Good morning. Siswa
menjawabnya dengan Good morning. Kemudian guru
memberi contoh sapaan sederhana (sambil membawa dua
boneka yang diberi nama oleh siswa). Misalnya :
M
: Hello. Good morning Rara.
R
: Good morning, Momo.
M
: How are you?
R
: Fine. And you?
M
: Fine.
Guru mengajak siswa untuk menjawab sapaannya (seperti
contoh yang diberikan).
Siswa diberi kesempatan untuk menyapa dan menjawab
sapaan teman-temannya.
Guru membawa gambar matahari dan bulan yang
menunjukkan suasana pagi, siang, dan petang. Kemudian
mengajak siswa untuk mengucapkan kata-kata morning,
afternoon, dan evening.
Guru kembali memberikan contoh sapaan sederhana dengan
menggunakan kata morning, afternoon, dan evening. Siswa
menirukan lalu berlatih menggunakan sapaan tersebut untuk
menyapa teman-temannya.
Guru memperlihatkan kembali gambar matahari dan bulan,
dan menyapa beberapa siswa sambil menunjukkan gambar
yang dimaksud. Siswa menjawab sapaan guru dengan baik.
Guru mengajak siswa kembali mengingat pelajaran yang
dipelajari pada pertemuan sebelumnya dengan menunjukkan
gambar matahari dan bulan, dan menyapa siswa. Siswa
menjawab sapaan tersebut dengan baik.
Dengan bimbingan guru, siswa diajak untuk mencermati
gambar yang ada di buku cetak halaman 6 -7. Kemudian
siswa diajak untuk menghubungkan gambar-gambar pada
halaman kiri dan kanan dengan gambar situasi di tengah.
Siswa diajak untuk menuliskan beberapa kata dengan
menebalkan huruf-huruf yang ada di buku cetak halaman 8
dan 9.
Guru mengajak siswa untuk mendengarkan lagu “Hello.
Good Morning” dari kaset, kemudian mengajak siswa untuk
ikut bernyanyi bersama.
Guru memberi PR : menggunting dan menempel puzzle,
kemudian mewarnai gambar yang ada dibuku cetak halaman
8 dan 111.
J. Penilaian :
Jenis
Tertulis
Lisan
Halaman
6–7
9
Keterangan
Menghubungkan gambar dengan sapaan sederhana
Menebalkan kata-kata
Menirukan ucapan guru
Bercakap-cakap dengan teman-temannya menggunakan sapaan
sederhana
K. Sumber belajar : Buku Grow With English 1 Unit 1 halaman 1 - 10, Kaset Grow With
English 1 Unit 1.
……………….20.....
Mengetahui,
Kepala Sekolah
______________
NIP: …………………….
Guru
__________________
NIP: ……………………
RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN
Sekolah Dasar
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/ Semester : I / 1
A.Standar Kompetensi :
1. Mampu mendengarkan dan memahami ragam wacana lisan melalui
mendengarkan bunyi-bunyi bahasa dan ungkapan-ungkapan komunikatif dan
melakukan perintah-perintah sederhana.
2. Mampu menirukan ujaran yang didengar, dan memberikan tanggapan
sederhana terhadap pertanyaan-pertanyaan yang diberikan.
3. Mampu membaca kata-kata dan kalimat-kalimat sederhana dengan cara
mengkomunikasikan bacaan tersebut dengan gambar-gambar yang tersedia.
4. Mampu menuliskan kata-kata dan kalimat sederhana tentang beberapa nama
benda.
B. Kompetensi Dasar :
1.1. Mendengarkan ucapan, lagu, dan beberapa contoh percakapan sederhana.
2.1. Menirukan ujaran yang didengar.
3.1. Membaca nyaring.
3.2. Memahami kalimat dan pesan tertulis sangat sederhana.
4.1. Menuliskan kata-kata setelah mendengar guru membacakan kata-kata.
C. Indikator :
 Merespon instruksi.
 Menyimak ungkapan-ungkapan komunikatif dan perintah-perintah sederhana.
 Mendengarkan dan menjawab.
 Menuliskan kata-kata tertentu setelah mendengarkan guru mengucapkan kata-kata
tertentu.
D. Tujuan Pembelajaran :
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat:
 Merespon instruksi.
 Menyimak ungkapan-ungkapan komunikatif dan perintah-perintah sederhana.
 Mendengarkan dan menjawab.
 Menuliskan kata-kata tertentu setelah mendengarkan guru mengucapkan kata-kata
tertentu.
E. Karakter Siswa yang Diharapkan:
1. Bersahabat/ komunikatif
2. Gemar membaca
3. Kreatif
4. Mandiri
F. Materi Pembelajaran : Hello. My name is Dita.
G. Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 kali pertemuan)
H. Metode : Integrated Skills (mendengarkan, menirukan, bercakap-cakap, penugasan,
presentasi)
I. Langkah-langkah kegiatan pembelajaran :
Waktu
10
menit
Aktivitas Guru
Pendahuluan
Apersepsi :
- Guru menyapa siswa dengan sapaan
Good morning.
Aktivitas siswa
-
Siswa menjawabnya
dengan Good morning.
-
Memperhatikan penjelasan
guru tentang tujuan pada
pertemuan ini.
Motivasi :
Secara positif, guru membantu siswa
untuk mengikuti pembelajaran secara
aktif dengan memberikan positive
reinforcement (pujian-pujian terhadap
keberhasilan siswa).
- Guru menjelaskan tujuan
pembelajaran pada pertemuan
ini
‘Students today we’re going to
talk about introducing your
name.”
Kemudian guru memberi contoh
memperkenalkan diri sederhana
(dengan sebuah boneka). Misalnya :
- Memperhatikan contoh
memperkenalkan diri
sederhana yang diberikan
oleh guru.
M : Hello. Good morning! My name is
Anita.
20
menit
Note: penggunaan bahasa bilingual,
hanya jika siswa dinilai masih
kurang mengerti.
Kegiatan Inti :
Eksplorasi
 Guru meminta siswa untuk
membaca instruksi yang
berhubungan dengan
introducing your name
 Guru memperdengarkan
instruksi tersebut
 Guru meminta siswa menirukan
pelafalan instruksi
 Guru memperdengarkan
pelafalan kosakata introducing
your name (dengan E-pen)
Eksplorasi
 Membaca instruksi yang
berhubungan dengan
introducing (ReadingListening)
 Mendengar instruksi
(Listening)
 Menirukan pelafalan
instruksi (Speaking)
 Mendengar pelafalan
melalui E- pen kosakata
introducing your name
(Listening)

Guru meminta siswa
menirukannya.
Elaborasi
 Guru memberi contoh
percakapan sangat sederhana
bagaimana cara
memperkenalkan diri dan
menanyakan nama seseorang,
misalnya :
P
: Hello. Good morning.
A
: Good morning.
P
: My name is Pandu.
What’s your name?
A
: My name is Arya.



Guru memperdengarkan
percakapan yang ada di buku
dengan E-pen. Kemudian, guru
meminta siswa
mempraktikannya bersama
teman sebelahnya.
Guru membawa bola tangkap
(misal, bola pingpong) untuk
dilemparkan kepada siswa.
Siswa yang mendapat lemparan
bola harus berdiri dan
memperkenalkan diri.
Guru membagi siswa kedalam
kelompok yang terdiri dari 5-6
anak. Guru memberikan sebuah
bola kepada setiap kelompok.
Guru memberikan instruksi
kepada siswa:
1. Siswa yang pertama kali
memegang bola harus
memperkenalkan diri
dengan mengucapkan
“Hi/Hello. My name
is…”
2. Siswa yang pertama tadi,
melemparkan bola
kepada seorang teman
yang lain sambil
mengucapkan “What is
your name?”
3. Siswa yang mendapat
bola memperkenalkan
namanya, dan begitu
 Menirukan pelafalan
tersebut (Speaking)
Elaborasi
 Siswa memperhatikan dan
mendengarkan contoh
percakapan sederhana yang
diberikan guru.

Siswa mendengarkan
percakapan yang ada di
buku melalui E-pen.
Selanjutnya, siswa
mengikuti instruksi guru.

Siswa harus menangkap
bola yang dilemparkan
guru kepadanya. Siswa
yang mendapat bola harus
memperkenalkan diri.
(Speaking)
Siswa terbagi kedalam
kelompok. Selanjutnya,
siswa mengikuti instruksi
yang diberikan guru.

seterusnya.
Konfirmasi
Untuk menguatkan pemahaman siswa,
Guru:
 memperlihatkan kembali
percakapan sederhana dalam
memperkenalkan diri dan
menanyakan nama kepada
orang lain. Misalnya :
P
: Hello. Good morning.
A
: Good morning.
P
: My name is Pandu.
What’s your name?
A
: My name is Arya.
10
menit
Penutup
 Tanya-jawab hal yang dipelajari
pada pertemuan ini
Pert I – Keg. Awal
Keg. Inti
Keg. Akhir
Pert II – Keg. Awal
Keg. Inti
Konfirmasi

Siswa memperhatikan
percakapan sederhana yang
diberikan guru dengan baik

Menjawab pertanyaan guru
Guru menyapa beberapa siswa, siswa menjawab sapaan guru
dengan benar.
Siswa mengumpulkan PR untuk dinilai.
Guru membawa beberapa boneka dan memberi contoh
kepada siswa cara mengenalkan diri, misalnya :
Hello. My name is Tessa.
Hi. My name is Dita.
Guru melempar bola tangkap kepada beberapa siswa
satupersatu. Siswa diminta menyebutkan namanya sendirisendiri.
Guru memberi contoh percakapan sangat sederhana
bagaimana cara memperkenalkan diri dan menanyakan nama
seseorang, misalnya :
P
: Hello. Good morning.
A
: Good morning.
P
: My name is Pandu. What’s your name?
A
: My name is Arya.
Guru mengajak siswa menyanyikan lagu “Hello. Good
Morning” bersama-sama.
Guru menyapa beberapa siswa, siswa menjawab sapaan guru
dengan benar
Siswa mendengarkan dari kaset, kemudian menjodohkan
gambar (buku cetak halaman 16 – 17). Guru mendampingi
siswa menebalkan kata-kata yang sudah tersedia di buku
cetak halaman 18.
Guru mengajak siswa untuk mendengarkan lagu “Hello.
Good Morning” dari kaset, kemudian mengajak siswa untuk
ikut bernyanyi bersama.
Keg. Akhir
J. Penilaian :
Jenis
Tertulis
Lisan
Halaman
16 – 17
18
Keterangan
Menghubungkan gambar setelah mendengar kaset
Menebalkan kata-kata
Menirukan ucapan guru
Bercakap-cakap dengan teman-temannya dengan tema perkenalan
K. Sumber belajar : Buku Grow With English 1 Unit 2 halaman 11 - 18, Kaset Grow With
English 1 Unit 2.
……………….20.....
Mengetahui,
Kepala Sekolah
______________
NIP: …………………..
Guru
__________________
NIP: …………………….
RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN
Sekolah Dasar
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/ Semester : I / 1
A. Standar Kompetensi :
1. Mampu mendengarkan dan memahami ragam wacana lisan melalui
mendengarkan bunyi-bunyi bahasa dan ungkapan-ungkapan komunikatif dan
melakukan perintah-perintah sederhana.
2. Mampu menirukan ujaran yang didengar dan mengeja huruf a - z, dan
memberikan tanggapan sederhana terhadap pertanyaan-pertanyaan yang
diberikan.
3. Mampu membaca kata-kata dan kalimat-kalimat sederhana dengan cara
mengkomunikasikan bacaan tersebut dengan gambar-gambar yang tersedia.
4. Mampu menuliskan kata-kata dan kalimat sederhana tentang beberapa nama
benda dan cara mengejanya.
B. Kompetensi Dasar :
1.1. Mendengarkan ucapan, lagu, dan beberapa contoh percakapan sederhana.
2.1. Menirukan ujaran yang didengar.
3.1. Membaca nyaring dan mengeja huruf.
3.2. Memahami kalimat dan pesan tertulis sangat sederhana.
4.1. Menuliskan kata-kata setelah mendengar guru mengeja kata-kata.
C. Indikator :
 Merespon instruksi.
 Menyimak ungkapan-ungkapan komunikatif dan perintah-perintah sederhana.
 Mendengarkan dan menjawab.
 Menuliskan kata-kata tertentu setelah mendengarkan guru mengeja.
D. Tujuan Pembelajaran :
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat:
 Merespon instruksi.
 Menyimak ungkapan-ungkapan komunikatif dan perintah-perintah sederhana.
 Mendengarkan dan menjawab.
 Menuliskan kata-kata tertentu setelah mendengarkan guru mengeja.
E. Karakter Siswa yang Diharapkan :
1. Bersahabat/komunikatif
2. Kreatif
3. Gemar membaca
4. Rasa ingin tahu
F. Materi Pembelajaran : Let’s Spell.
G. Alokasi Waktu : 3 jam pelajaran (3 kali pertemuan)
H. Metode : Integrated Skills (mendengarkan, menirukan, bercakap-cakap, penugasan,
presentasi)
I. Langkah-langkah kegiatan pembelajaran :
Waktu
10
menit
Aktivitas Guru
Pendahuluan
Apersepsi :
- Guru menyapa siswa dengan sapaan
bahasa Inggris.
Aktivitas siswa
-
Siswa menjawabnya
dengan bahasa Inggris
pula.
-
Memperhatikan penjelasan
guru tentang tujuan pada
pertemuan ini.
Motivasi :
Secara positif, guru membantu siswa
untuk mengikuti pembelajaran secara
aktif dengan memberikan positive
reinforcement (pujian-pujian terhadap
keberhasilan siswa).
- Guru menjelaskan tujuan
pembelajaran pada pertemuan
ini
‘Students today we’re going to
talk about spelling.”
Kemudian guru menunjukkan beberapa
kartu huruf A-Z ( misal, A, I, U, E, O,
B, C, D, G, P, T, V). Selanjutnya, guru
memberikan contoh membaca huruf
dengan benar. Setelah memberikan
contoh pengucapan, guru meminta
siswa untuk menirukan pengucapan dari
setiap huruf.
20
menit
- Memperhatikan contoh yang
diberikan oleh guru.
Selanjutnya, siswa
menirukan pengucapan yang
diberikan guru.
Note: penggunaan bahasa bilingual,
hanya jika siswa dinilai masih
kurang mengerti.
Kegiatan Inti :
Eksplorasi
 Guru meminta siswa untuk
membaca instruksi yang
berhubungan dengan spelling
 Guru memperdengarkan
instruksi tersebut
 Guru meminta siswa menirukan
pelafalan instruksi
 Guru memperdengarkan
pelafalan kosakata spelling
(dengan E-pen)
Eksplorasi
 Membaca instruksi yang
berhubungan dengan
spelling (Reading-Listening)
 Mendengar instruksi
(Listening)
 Menirukan pelafalan
instruksi (Speaking)
 Mendengar pelafalan
melalui E- pen kosakata
spelling (Listening)

Guru meminta siswa
menirukannya.
Elaborasi
 Guru menunjukkan beberapa
gambar yang diawali dengan
huruf yang diajarkan tadi,
kemudian membaca kata-kata
yang ada di bawah gambar, dan
meminta siswa menirukan
dengan benar. Misalnya :
apple, ink, umbrella, egg, one,
book, cow, door, giraffe,
picture, tiger, dan vase.
 Menirukan pelafalan
tersebut (Speaking)
Elaborasi
 Siswa memperhatikan
gambar dan mendengarkan
pengucapan yang diberikan
oleh guru. Selanjutnya,
siswa mengikuti
pengucapan guru.

Guru mengajak siswa untuk
mengeja huruf-huruf yang ada
di buku cetak halaman 21 c.

Siswa mengeja huruf-huruf
tersebut dalam kelompok
lima-lima.

Guru meminta siswa
mencermati huruf-huruf yang
ada di halaman 21 d, kemudian
memperdengarkan kaset dan
menginstruksikan siswa untuk
memilih huruf yang tepat yang
mereka dengar.

Siswa mencermati hurufhuruf yang ada di halaman
21 d, kemudian
mendengarkan kaset dan
mengikuti instruksi untuk
memilih huruf yang tepat
yang mereka dengar.

Guru melakukan permainan
dengan menggunakan kartukartu yang telah diberi tulisan.
Kemudian, guru membagi siswa
kedalam kelompok yang terdiri
atas 4-5 siswa. Selanjutnya,
kartu-kartu tersebut dimasukkan
kedalam sebuah kotak dan
meminta setiap siswa untuk
mengambil kartu dengan mata
tertutup. Siswa yang telah
mengambil kartu, membaca
kata yang terdapat pada kartu
dan mengejanya dengan benar.

Siswa terbagi kedalam
kelompok. Selanjutnya,
siswa mengikuti instruksi
yang diberikan guru.
Konfirmasi
Untuk menguatkan pemahaman siswa,
Guru:
 Memperdengarkan lagu “ABC”
pada halaman 26 dari kaset dan
mengajarkan siswa cara
Konfirmasi

Siswa mendengarkan lagu
“ABC” dan
menyanyikannya secara
10
menit
menyanyikannya.
Penutup
 Tanya-jawab hal yang dipelajari
pada pertemuan ini
Pert I – Keg. Awal
Keg. Inti
Keg. Akhir
Pert II – Keg. Awal
Keg. Inti
Keg. Akhir
Pert III – Keg. Awal
Keg. Inti
bersama-sama.

Menjawab pertanyaan guru
Guru menunjukkan beberapa kartu huruf ( A, I, U, E, O, B, C,
D, G, P, T, V). Kemudian guru memberikan contoh membaca
huruf dengan benar, siswa menirukan.
Guru menunjukkan beberapa gambar yang diawali dengan
huruf yang diajarkan tadi, kemudian membaca kata-kata yang
ada di bawah gambar, siswa menirukan dengan benar.
Misalnya :
apple, ink, umbrella, egg, one, book, cow, door, giraffe,
picture, tiger, dan vase.
Guru mengajak siswa mengeja beberapa kata dengan
menunjukkan huruf-huruf yang sesuai dengan yang sedang
dipelajari, misalnya :
CUP, CAP, BAG, POT, BAT, EGG, dan lain-lain.
Kemudian siswa mengeja kata-kata tersebut bersama-sama
dalam kelompok (misalnya 5 siswa dalam satu kelompok)
Games : Guru menyebutkan satu huruf, siswa yang
mempunyai nama dengan diawali huruf tersebut harus
berdiri.
Guru menyapa siswa, siswa menjawab sapaan guru dengan
benar. Guru mengajak siswa mengulang kembali pelajaran
yang telah dipelajari pada pertemuan sebelumnya,dengan
membaca huruf A, I, U, E, O, B, C, D, G, P, T, V, dan
mengeja nama benda yang disebutkan guru.
Guru menunjukkan beberapa kartu huruf yang lain (F, L, M,
N, S, X, Z, H, J, K, Y, R, Q, dan W). Kemudian guru
memberikan contoh membaca huruf dengan benar, siswa
menirukan. Misalnya : FISH, LION, MONKEY, NURSE,
SHOE, X-RAY, ZEBRA, HOUSE, JEEP, KEY, YELLOW,
RULER, QUEEN,WINDOW.
Guru mengajak siswa untuk mengeja huruf-huruf yang ada di
buku cetak halaman 21 c. Kemudian siswa mengeja hurufhuruf tersebut dalam kelompok lima-lima.
Siswa mencermati huruf-huruf yang ada di halaman 21 d,
kemudian mendengarkan kaset dan memilih huruf yang tepat
yang mereka dengar.
Siswa mendengar lagu “ABC” dari kaset, kemudian
menyanyikannya bersama-sama (dari buku cetak halamn 26).
Guru menyapa beberapa siswa, dan siswa menjawab sapaan
guru dengan benar. Guru mengajak siswa mengulang kembali
mengeja huruf dengan melihat kartu huruf yang dibawa guru.
Guru memberi contoh percakapan sederhana misalnya :
Keg. Akhir
D
: Hi. My name is Dito. What’s your name?
R
: My name is Ryan.
D
: Spell it, please.
R
:R–Y–A–N
Guru mencoba mempraktekkan percakapan tersebut dengan
menanyai beberapa siswa. Kemudian guru memberi
kesempatan kepada siswa untuk mempraktekkan percakapan
tersebut dengan partner mereka.
Dengan bimbingan guru, siswa menyusun huruf-huruf acak
menjadi kata-kata yang sesuai dengan gambar (buku cetak
halaman 23), menggaris huruf-huruf sesuai dengan
urutannya, dan menebalkan kata-kata dari buku cetak
halaman 25.
Games : guru mempersiapkan beberapa kartu kata dan
meletakkannya di dalam kotak. Siswa maju satu-satu dan
mengambil kartu tersebut secara acak, kemudian mengejanya
dengan benar.
J. Penilaian :
Jenis
Tertulis
Lisan
Halaman
21
23
24
25
Keterangan
Memilih huruf yang benar setelah mendengarkan kaset
Menyusun huruf menjadi kata-kata yang benar
Menarik garis untuk membuat satu gambar huruf besar
Menebalkan kata-kata
Menirukan ucapan guru
Mengeja huruf-huruf
Bercakap-cakap dengan teman-temannya dengan tema perkenalan
K. Sumber belajar : Buku Grow With English 1 Unit 3 halaman 19 - 26, Kaset Grow With
English 1 Unit 3.
……………….20.....
Mengetahui,
Kepala Sekolah
Guru
______________
__________________
NIP: ……………………….
NIP: ………………………..
RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN
Sekolah Dasar
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/ Semester : I / 1
A. Standar Kompetensi :
1. Mampu mendengarkan dan memahami ragam wacana lisan melalui
mendengarkan bunyi-bunyi bahasa dan ungkapan-ungkapan komunikatif dan
melakukan perintah-perintah sederhana.
2. Mampu menirukan ujaran yang didengar dan mengeja huruf a - z, dan
memberikan tanggapan sederhana terhadap pertanyaan-pertanyaan yang
diberikan.
3. Mampu membaca kata-kata dan kalimat-kalimat sederhana dengan cara
mengkomunikasikan bacaan tersebut dengan gambar-gambar yang tersedia.
4. Mampu menuliskan kata-kata dan kalimat sederhana tentang beberapa nama
benda dan cara mengejanya.
B. Kompetensi Dasar :
1.1. Mendengarkan ucapan, lagu, dan beberapa contoh percakapan sederhana.
2.1. Menirukan ujaran yang didengar.
3.1. Membaca nyaring dan mengeja huruf.
3.2. Memahami kalimat dan pesan tertulis sangat sederhana.
4.1. Menuliskan kata-kata setelah mendengar guru mengeja kata-kata.
C. Indikator :
 Merespon instruksi.
 Menyimak ungkapan-ungkapan komunikatif dan perintah-perintah sederhana.
 Mendengarkan dan menjawab.
 Menuliskan kata-kata tertentu setelah mendengarkan guru mengeja.
D. Tujuan Pembelajaran :
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat:
 Merespon instruksi.
 Menyimak ungkapan-ungkapan komunikatif dan perintah-perintah sederhana.
 Mendengarkan dan menjawab.
 Menuliskan kata-kata tertentu setelah mendengarkan guru mengeja.
E. Karakter Siswa yang Diharapkan :
1. Bersahabat/ komunikatif
2. Kreatif
3. Rasa ingin tahu
F. Materi Pembelajaran : My Bedroom.
G. Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 kali pertemuan)
H. Metode : Integrated Skills (mendengarkan, menirukan, bercakap-cakap, penugasan,
presentasi)
I. Langkah-langkah kegiatan pembelajaran :
Waktu
10
menit
Aktivitas Guru
Pendahuluan
Apersepsi :
- Guru menyapa siswa dengan sapaan
bahasa Inggris.
Aktivitas siswa
-
Siswa menjawabnya
dengan bahasa Inggris
pula.
-
Memperhatikan penjelasan
guru tentang tujuan pada
pertemuan ini.
Motivasi :
Secara positif, guru membantu siswa
untuk mengikuti pembelajaran secara
aktif dengan memberikan positive
reinforcement (pujian-pujian terhadap
keberhasilan siswa).
- Guru menjelaskan tujuan
pembelajaran pada pertemuan
ini
‘Students today we’re going to
talk about things in the
bedroom.”
Kemudian guru membawa beberapa
gambar benda yang ada di kamar tidur,
dan menyebutkan nama benda-benda
tersebut dalam bahasa Inggris, misalnya
: a door, a window, a clock, a picture,
a shelf, a table, a chair, a bed, a pillow,
a blanket, dan a lamp.
20
menit
- Memperhatikan contoh yang
diberikan oleh guru.
Selanjutnya, siswa
menirukan pengucapan yang
diberikan guru.
Note: penggunaan bahasa bilingual,
hanya jika siswa dinilai masih
kurang mengerti.
Kegiatan Inti :
Eksplorasi
 Guru meminta siswa untuk
membaca instruksi yang
berhubungan dengan things in
the bedroom
 Guru memperdengarkan
instruksi tersebut
 Guru meminta siswa menirukan
pelafalan instruksi
 Guru memperdengarkan
pelafalan kosakata yang
berkaitan dengan hal-hal di
kamar tidur/ bedroom (dengan
Eksplorasi
 Membaca instruksi yang
berhubungan dengan things
in the bedroom (ReadingListening)
 Mendengar instruksi
(Listening)
 Menirukan pelafalan
instruksi (Speaking)
 Mendengar pelafalan
melalui E- pen kosakata
yang berkaitan dengan halhal di kamar tidur/ bedroom
E-pen)

Guru meminta siswa
menirukannya.
Elaborasi
 Guru membaca dan meminta
siswa mengulangi percakapan
singkat dalam gambar (hal 27).
10
menit
(Listening)
 Menirukan pelafalan
tersebut (Speaking)
Elaborasi
 Siswa memperhatikan
gambar dan mendengarkan
pengucapan yang diberikan
oleh guru. Selanjutnya,
siswa mengikuti
pengucapan guru.

Guru mengajak dan
membimbing siswa untuk
menyusun huruf-huruf di buku
cetak halaman 29.

Siswa menyusun hurufhuruf dengan bimbingan
guru.

Guru memberi contoh
percakapan sangat sederhana
sambil menunjukkan gambar
(hal 30), misalnya :
A
: Is it a door?
B
: Yes, it is a door.
C
: Is it a shelf?
D
: No, it is a table.
C
: Spell it, please.
D
: T – A – B – L – E.

Siswa memperhatikan
percakapan yang
dicontohkan oleh guru.

Guru meminta siswa
berpasangan dengan teman
sebangku mempraktekkan
percakapan singkat dan ejaan
berdasarkan gambar dengan
mengikuti contoh yang
diberikan (hal 31).

Siswa berpasangan dengan
teman sebangku mengikuti
instruksi yang diberikan
guru.
Konfirmasi
Untuk menguatkan pemahaman siswa,
Guru:
 Memperdengarkan kaset dan
meminta siswa mencentang
gambar benda yang disebutkan
(hal 33).
Penutup
 Tanya-jawab hal yang dipelajari
pada pertemuan ini
Konfirmasi

Siswa mendengarkan kaset
dan mencentang gambar
benda yang disebutkan.

Menjawab pertanyaan guru
Pert I – Keg. Awal
Keg. Inti
Keg. Akhir
Pert II – Keg. Awal
Keg. Inti
Keg. Akhir
Guru membawa beberapa gambar benda yang ada di kamar
tidur, kemudian menyebutkan nama benda-benda tersebut
dalam bahasa Inggris, misalnya : a door, a window, a clock,
a picture, a shelf, a table, a chair, a bed, a pillow, a blanket,
dan a lamp, siswa menirukannya.
Guru kembali menunjukkan gambar-gambar tersebut dan
memberi contoh kalimat sederhana seperti :
It is a pillow.
It is a window.
Siswa menirukan.
Kemudian guru menunjukkan gambar-gambar benda, siswa
mengucapkan kalimat sederhana seperti contoh.
Dengan bimbingan guru, siswamenyusun huruf-huruf acak
menjadi kata-kata yang sesuai dengan gambar di buku cetak
halaman 29.
Guru mengajak siswa mengulangi mengeja huruf-huruf
tertentu yang ditunjukkan oleh guru dengan kartu huruf.
Guru mengajak siswa mengulang kembali pelajaran yang
telah dipelajari pada pertemuan sebelumnya, dengan
menunjukkan beberapa gambar benda yang ada di kamar
tidur, kemudian menyebutkan nama-nama benda tersebut
dalam bahasa Inggris, dan mengejanya dengan benar.
Guru memberi contoh percakapan sangat sederhana sambil
menunjukkan gambar, misalnya :
A
: Is it a door?
B
: Yes, it is a door.
C
: Is it a shelf?
D
: No, it is a table.
C
: Spell it, please.
D
:T–A–B–L–E
Kemudian guru memberikan pertanyaan seperti contoh
tersebut kepada siswa, siswa menjawabnya bersama-sama.
Lalu guru mengulangi lagi, dan siswa dalam kelompok kecil
menjawab bersama-sama. Sekali lagi, guru bertanya, dan
siswa menjawabnya satu per satu. Kemudian guru memberi
kesempatan kepada siswa untuk bertanya jawab dengan
partner mereka.
Siswa diajak untuk mencermati gambar-gambar yang ada di
buku cetak halaman 33. Kemudian mereka mendengarkan
dari kaset dan memilih gambar yang sesuai dengan apa yang
mereka dengar.
Siswa melihat kata-kata yang dicetak di buku halaman 34,
mengejanya bersama-sama, kemudian menebalkan kata-kata
tersebut.
J. Penilaian :
Jenis
Tertulis
Halaman
29
33
34
Lisan
28
Keterangan
Menyusun huruf
Memilih gambar yang benar, setelah mendengar kaset
Menebalkan kata-kata
Menirukan ucapan guru
Mengeja huruf-huruf
Membuat kalimat-kalimat sederhana
Bercakap-cakap dengan teman-temannya dengan menggunakan Is
sebagai kata tanya Yes/No questions
K. Sumber belajar : Buku Grow With English 1 Unit 4 halaman 27 -34, Kaset Grow With
English 1 Unit 4.
……………….20.....
Mengetahui,
Kepala Sekolah
Guru
______________
__________________
NIP: ……………………….
NIP: ………………………..
RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN
Sekolah Dasar
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/ Semester : I / 1
A.Standar Kompetensi :
1. Mampu mendengarkan dan memahami ragam wacana lisan melalui
mendengarkan bunyi-bunyi bahasa dan ungkapan-ungkapan komunikatif dan
melakukan perintah-perintah sederhana.
2. Mampu menirukan ujaran yang didengar dan mengeja huruf a - z, dan
memberikan tanggapan sederhana terhadap pertanyaan-pertanyaan yang
diberikan.
3. Mampu membaca kata-kata dan kalimat-kalimat sederhana dengan cara
mengkomunikasikan bacaan tersebut dengan gambar-gambar yang tersedia.
4. Mampu menuliskan kata-kata dan kalimat sederhana tentang beberapa nama
benda dan cara mengejanya.
B. Kompetensi Dasar :
1.1. Mendengarkan ucapan, lagu, dan beberapa contoh percakapan sederhana.
2.1. Menirukan ujaran yang didengar.
3.1. Membaca nyaring dan mengeja huruf.
3.2. Memahami kalimat dan pesan tertulis sangat sederhana.
4.1. Menuliskan kata-kata setelah mendengar guru mengeja kata-kata.
C. Indikator :
 Merespon instruksi.
 Menyimak ungkapan-ungkapan komunikatif dan perintah-perintah sederhana.
 Mendengarkan dan menjawab.
 Menuliskan kata-kata tertentu setelah mendengarkan guru mengeja.
D. Tujuan Pembelajaran :
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat:
 Merespon instruksi.
 Menyimak ungkapan-ungkapan komunikatif dan perintah-perintah sederhana.
 Mendengarkan dan menjawab.
 Menuliskan kata-kata tertentu setelah mendengarkan guru mengeja.
E. Karakter Siswa yang Diharapkan:
1. Rasa ingin tahu
2. Kreatif
3. Bersahabat/ komunikatif
F. Materi Pembelajaran : In the Kitchen.
G. Alokasi Waktu : 3 jam pelajaran (3 kali pertemuan)
H. Metode : Integrated Skills (mendengarkan, menirukan, bercakap-cakap, penugasan,
presentasi)
I. Langkah-langkah kegiatan pembelajaran :
Waktu
10
menit
Aktivitas Guru
Pendahuluan
Apersepsi :
- Guru menyapa siswa dengan sapaan
bahasa Inggris.
Aktivitas siswa
-
Siswa menjawabnya
dengan bahasa Inggris
pula.
-
Memperhatikan penjelasan
guru tentang tujuan pada
pertemuan ini.
Motivasi :
Secara positif, guru membantu siswa
untuk mengikuti pembelajaran secara
aktif dengan memberikan positive
reinforcement (pujian-pujian terhadap
keberhasilan siswa).
- Guru menjelaskan tujuan
pembelajaran pada pertemuan
ini
‘Students today we’re going to
talk about things in the
kitchen.”
Kemudian guru membawa beberapa
gambar benda yang ada di dapur,
kemudian menyebutkan nama bendabenda tersebut dalam bahasa Inggris,
misalnya : a pan, a stove, a fridge, a
teapot, a fork, a plate, a glass, a knife,
a cup, a bottle, dan a spoon.
20
menit
- Memperhatikan contoh yang
diberikan oleh guru.
Selanjutnya, siswa
menirukan pengucapan yang
diberikan guru.
Note: penggunaan bahasa bilingual,
hanya jika siswa dinilai masih
kurang mengerti.
Kegiatan Inti :
Eksplorasi
 Guru meminta siswa untuk
membaca instruksi yang
berhubungan dengan things in
the kitchen.
 Guru memperdengarkan
instruksi tersebut
 Guru meminta siswa menirukan
pelafalan instruksi
 Guru memperdengarkan
pelafalan kosakata yang
berkaitan dengan hal-hal di
dapur/ kitchen (dengan E-pen)
Eksplorasi
 Membaca instruksi yang
berhubungan dengan things
in the kitchen (ReadingListening)
 Mendengar instruksi
(Listening)
 Menirukan pelafalan
instruksi (Speaking)
 Mendengar pelafalan
melalui E- pen kosakata
yang berkaitan dengan halhal di dapur/ kitchen
(Listening)

Guru meminta siswa
menirukannya.
Elaborasi
 Guru membaca dan meminta
siswa mengulangi percakapan
singkat dalam gambar (hal 35).
 Menirukan pelafalan
tersebut (Speaking)
Elaborasi
 Siswa memperhatikan
gambar dan mendengarkan
pengucapan yang diberikan
oleh guru. Selanjutnya,
siswa mengikuti
pengucapan guru.

Guru mengajak dan
membimbing siswa untuk
menemukan kata yang
tersembunyi pada rangkaian
huruf dan menghubungkan
kata-kata itu dengan gambar
yang tepat di buku cetak
halaman 36.

Siswa menemukan kata
yang tersembunyi dan
menghubungkannya pada
gambar dengan bimbingan
guru.

Guru memberi contoh
percakapan sangat sederhana
sambil menunjukkan gambar
(hal 38) dalam rangka
menjelaskan perbedaan
penggunaan kata “This” dengan
kata “That”. “This” digunakan
apabila bendanya dekat,
sedangkan “That” digunakan
apabila bendanya jauh.
Misalnya :
A
: This is a plate.
B
: That is a bottle.
C
: This is a cup.
D
: That is a glass.

Siswa memperhatikan
percakapan yang
dicontohkan oleh guru dan
menirukannnya (hal 38).

Guru meminta siswa
berpasangan dengan teman
sebangku mempraktekkan
percakapan singkat berdasarkan
gambar (hal 40). Guru dapat
membantu siswa untuk
membuat kalimat.

Siswa berpasangan dengan
teman sebangku mengikuti
instruksi yang diberikan
guru.

Guru meminta siswa
mendengarkan kaset dan

Siswa mendengarkan kaset
dan mencentang gambar
mencentang gambar benda yang
disebutkan dalam rekaman (Hal
41). Guru dapat membantu
siswa yang kesulitan menjawab.
10
menit
sesuai dengan kata yang
disebut dalam kaset.
Konfirmasi
Konfirmasi
Untuk menguatkan pemahaman siswa,
Guru:
 Memperdengarkan lagu “This is
 Siswa mendengarkan kaset
a bottle” dari kaset, kemudian
dan menyanyikannya
menyanyikannya bersama-sama
bersama-sama.
(hal 43).
Penutup
 Tanya-jawab hal yang dipelajari
 Menjawab pertanyaan guru
pada pertemuan ini
Pert I – Keg. Awal
Keg. Inti
Keg. Akhir
Pert II – Keg. Awal
Keg. Inti
Guru membawa beberapa gambar benda yang ada di dapur,
kemudian menyebutkan nama benda-benda tersebut dalam
bahasa Inggris, misalnya : a pan, a stove, a fridge, a teapot,
a fork, a plate, a glass, a knife, a cup, a bottle, dan a spoon,
siswa menirukannya.
Guru mengajak siswa untuk mencermati kata-kata baru
tersebut dalam bentuk tulisan, kemudian bersama-sama
mengeja kata-kata tersebut.
Dengan bimbingan guru, siswa menghubungkan kata-kata
dengan gambarnya di buku cetak halaman 37.
Siswa mendengarkan lagu “This is a bottle” dari kaset,
kemudian menyanyikannya bersama-sama.
Guru mengajak siswa mengulang kembali pelajaran yang
telah dipelajari pada pertemuan sebelumnya, dengan menebak
nama benda-benda yang ada di kamar tidur dan di dapur,
kemudian mengejanya bersama-sama.
Guru memberi contoh penggunaan This dan That dengan
menggunakan contoh benda yang dibawa dengan jarak dari
guru yang berbeda-beda, misalnya :
This is a plate. (dekat dengan guru)
That is a table. (jauh dari guru)
Kemudian guru mengajak siswa untuk mengulangi kalimatkalimat yang diucapkannya sambil menunjuk benda yang
dimaksud.
Guru membawa dua boneka dan beberapa gambar benda, lalu
memberi contoh percakapan sederhana, misalnya :
A
: What is this?
B
: This is a spoon.
A
: What is that?
B
: That is a window.
Siswa diajak menyanyikan lagu “This is a bottle” sambil
mendengarkan musik dari kaset.
Keg. Akhir
Pert III – Keg. Awal
Keg. Inti
Keg. Akhir
Guru membawa gambar-gambar benda yang ada di kamar
tidur dan di dapur, kemudian bertanya kepada siswa,
misalnya :
G
: What is this?
S
: This is a cup.
G
: Spell it, please.
S
:C–U–P.
Dan siswa menjawab secara bersama-sama, kemudian di
dalam kelompok kecil, lalu sendiri-sendiri.
Siswa diajak mencermati gambar-gambar yangada di buku
cetak halaman 41, kemudian mendengarkan kaset dan
memilih gambar benda yang disebutkan di kaset.
Dengan bimbingan guru, siswa diajak mengisi puzzle dengan
melihat gambar dan nomor yang sesuai (buku cetak halaman
42)
Dengan bimbingan guru, siswa diajak mengeja beberapa kata
yang tertulis dalam buku cetak halaman 43, kemudian
menebalkan kata-kata tersebut dengan baik.
Games : guru membagikan kartu gambar kepada semua
siswa. Siswa harus mengetahui nama benda yang ada dalam
kartu gambar tersebut. Kemudian guru menyebutkan satu
huruf. Siswa yang membawa kartu gambar benda yang
mempunyai huruf depan seperti yang disebutkan guru, harus
berdiri. Kemudian siswa mengeja nama benda tersebut.
J. Penilaian :
Jenis
Tertulis
Halaman
36
37
41
42
43
Lisan
Keterangan
Memilih kata, menjodohkannya dengan gambar yang tepat
Menjodohkan kalimat dengan gambar yang tepat
Memilih gambar yang benar setelah mendengarkan kaset
Menulis nama-nama benda dalam teka-teki setelah melihat
gambarnya
Menebalkan kata-kata
Menirukan ucapan guru
Mengeja huruf dan kata
Membuat kalimat sederhana
Bercakap-cakap dengan teman-temannya dengan kata tanya What
K. Sumber belajar : Buku Grow With English 1 Unit 5 halaman 35 - 43, Kaset Grow With
English 1 Unit 5.
……………….20.....
Mengetahui,
Kepala Sekolah
Guru
______________
__________________
NIP: ……………………….
NIP: ………………………..
RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN
Sekolah Dasar
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/ Semester : I / 2
A.Standar Kompetensi :
1. Mampu mendengarkan dan memahami ragam wacana lisan melalui
mendengarkan bunyi-bunyi bahasa dan ungkapan-ungkapan komunikatif dan
melakukan perintah-perintah sederhana.
2. Mampu menirukan ujaran yang didengar dan mengeja huruf a - z, dan
memberikan tanggapan sederhana terhadap pertanyaan-pertanyaan yang
diberikan.
3. Mampu membaca kata-kata dan kalimat-kalimat sederhana dengan cara
mengkomunikasikan bacaan tersebut dengan gambar-gambar yang tersedia.
4. Mampu menuliskan kata-kata dan kalimat sederhana tentang beberapa nama
benda dan cara mengejanya.
B. Kompetensi Dasar :
1.1. Mendengarkan ucapan, lagu, dan beberapa contoh percakapan sederhana.
2.1. Menirukan ujaran yang didengar.
3.1. Membaca nyaring dan mengeja huruf.
3.2. Memahami kalimat dan pesan tertulis sangat sederhana.
4.1. Menuliskan kata-kata setelah mendengar guru mengeja kata-kata.
C. Indikator :
 Merespon instruksi.
 Menyimak ungkapan-ungkapan komunikatif dan perintah-perintah sederhana.
 Mendengarkan dan menjawab.
 Menuliskan kata-kata tertentu setelah mendengarkan guru mengeja.
D. Tujuan Pembelajaran :
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat:
 Merespon instruksi.
 Menyimak ungkapan-ungkapan komunikatif dan perintah-perintah sederhana.
 Mendengarkan dan menjawab.
 Menuliskan kata-kata tertentu setelah mendengarkan guru mengeja.
E. Karakter Siswa yang Diharapkan:
1. Rasa ingin tahu
2. Kreatif
3. Bersahabat/ komunikatif
F. Materi Pembelajaran : My Garden.
G. Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 kali pertemuan)
H. Metode : Integrated Skills (mendengarkan, menirukan, bercakap-cakap, penugasan,
presentasi)
I. Langkah-langkah kegiatan pembelajaran :
Waktu
10
menit
Aktivitas Guru
Pendahuluan
Apersepsi :
- Guru menyapa siswa dengan sapaan
bahasa Inggris.
Aktivitas siswa
-
Siswa menjawabnya
dengan bahasa Inggris
pula.
-
Memperhatikan penjelasan
guru tentang tujuan pada
pertemuan ini.
Motivasi :
Secara positif, guru membantu siswa
untuk mengikuti pembelajaran secara
aktif dengan memberikan positive
reinforcement (pujian-pujian terhadap
keberhasilan siswa).
- Guru menjelaskan tujuan
pembelajaran pada pertemuan
ini
‘Students today we’re going to
talk about things in the
garden.”
Kemudian guru membawa satu gambar
besar yang menunjukkan situasi di
kebun, lalu menunjuk gambar satu per
satu dan mengucapkan nama bendabenda tersebut, menuliskannya di papan
tulis, dan mengajak siswa untuk
mengejanya. Misalnya : a tree, a fence,
a trash can, a cage, a pot, a bee, a
butterfly, a dragonfly, a chicken, a
flower, a leaf, dan grass.
20
menit
- Memperhatikan contoh yang
diberikan oleh guru.
Selanjutnya, siswa
menirukan pengucapan yang
diberikan guru.
Note: penggunaan bahasa bilingual,
hanya jika siswa dinilai masih
kurang mengerti.
Kegiatan Inti :
Eksplorasi
 Guru meminta siswa untuk
membaca instruksi yang
berhubungan dengan things in
the garden.
 Guru memperdengarkan
instruksi tersebut
 Guru meminta siswa menirukan
pelafalan instruksi
 Guru memperdengarkan
Eksplorasi
 Membaca instruksi yang
berhubungan dengan things
in the garden (ReadingListening)
 Mendengar instruksi
(Listening)
 Menirukan pelafalan
instruksi (Speaking)
 Mendengar pelafalan
pelafalan kosakata yang
berkaitan dengan hal-hal di
kebun/ garden (dengan E-pen)

Guru meminta siswa
menirukannya.
Elaborasi
 Guru membaca dan meminta
siswa mengulangi percakapan
singkat dalam gambar (hal 51).
melalui E- pen kosakata
yang berkaitan dengan halhal di kebun/ garden
(Listening)
 Menirukan pelafalan
tersebut (Speaking)
Elaborasi
 Siswa memperhatikan
gambar dan mendengarkan
pengucapan yang diberikan
oleh guru. Selanjutnya,
siswa mengikuti
pengucapan guru.

Guru mengajak dan
membimbing siswa untuk
menemukan kata-kata benda
yang ada di kebun dan
menghubungkannya dengan
gambar yang tepat di buku
cetak halaman 52.

Siswa menemukan kata
yang tersembunyi dan
menghubungkannya pada
gambar dengan bimbingan
guru.

Guru memberi contoh
percakapan sangat sederhana
sambil menunjukkan gambar
(hal 53) dan meminta siswa
menirukannya.

Siswa memperhatikan
percakapan yang
dicontohkan oleh guru dan
menirukannnya (hal 53).

Guru meminta siswa
berpasangan dengan teman
sebangku mempraktekkan
percakapan singkat berdasarkan
gambar (hal 57).

Siswa berpasangan dengan
teman sebangku mengikuti
instruksi yang diberikan
guru.

Guru meminta siswa
mendengarkan kaset dan
mencentang gambar benda yang
disebutkan dalam rekaman (Hal
58). Guru dapat membantu
siswa yang kesulitan menjawab.

Siswa mendengarkan kaset
dan mencentang gambar
sesuai dengan kata yang
disebut dalam kaset.
Konfirmasi
Untuk menguatkan pemahaman siswa,
Guru:
 Mengajak siswa menemukan
Konfirmasi

Siswa melakukan instruksi
10
menit
kata dan melingkarinya pada
buku cetak halaman 59.
Penutup
 Tanya-jawab hal yang dipelajari
pada pertemuan ini
Pert I – Keg. Awal
Keg. Inti
Keg. Akhir
Pert II – Keg. Awal
Keg. Inti
yang diberikan oleh guru.

Menjawab pertanyaan guru
Guru membawa satu gambar besar yang menunjukkan situasi
di kebun, lalu menunjuk gambar satu per satu dan
mengucapkan nama benda-benda tersebut, menuliskannya di
papan tulis, dan mengajak siswa untuk mengejanya. Misalnya
: a tree, a fence, a trash can, a cage, a pot, a bee, a butterfly,
a dragonfly, a chicken, a flower, a leaf, dan grass.
Dengan bimbingan guru, siswa diajak untuk mencari katakata yang sesuai dengan gambar yang ada, kemudian
menjodohkannya (dari buku cetak halaman 52). Lalu siswa
diajak untuk mengeja kata-kata tersebut bersama-sama.
Dengan bantuan guru, siswa diajak untuk melihat gambargambar yang ada di buku cetak halaman 53, kemudian
mengisi bagian-bagian yang kosong dengan huruf-huruf yang
sesuai, sehingga membentuk kata-kata yang sesuai dengan
gambar.
Guru memberi contoh percakapan sederhana sambil
menunjukkan gambar kepada siswa, misalnya :
A
: What is it?
B
: It is a butterfly.
C
: What is it?
D
: It is a cage.
Kemudian guru mengajak siswa untuk menjawab pertanyaan
guru setelah melihat gambar yang ditunjukkan oleh guru,
bersama-sama, kemudian tiap kelompok, kemudian sendirisendiri.
Mengulang kembali pelajaran hari ini. Guru meminta siswa
untuk melihat gambar yang ada di halaman 54, kemudian
guru bertanya : What is a?, dan siswa menjawab : It is a leaf.,
dan seterusnya.
Guru mengajak siswa untuk melihat beberapa gambar yang
kurang jelas yang ada di buku cetak halaman 55, kemudian
menebalkannya dan memberi warna yang sesuai.
Kemudian guru bertanya misalnya : “What is it?” dan siswa
menjawab, misalnya “It is a leaf.” Begitu seterusnya.
Guru memberi contoh percakapan sangat sederhana yang
menanyakan sesuatu dengan menunjuk gambar, misalnya:
A
: Is it a trash can?
B
: Yes, it is.
C
: Is it a butterfly?
D
: No, it is not.
C
: What is it?
D
: It is a dragonfly.
Kemudian guru mengajak siswa untuk mempraktekkan
percakapan tadi dengan memberi pertanyaan kepada siswa,
dan siswa menjawabnya bersama-sama.
Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk bertanya
jawab dengan partner mereka dengan panduan gambargambar dari buku cetak halaman 56 – 57.
Siswa diminta untuk mencermati gambar-gambar yang ada di
buku cetak halaman 58, kemudian mendengarkan kaset dan
memilih gambar yang sesuai dengan apa yang mereka dengar.
Games : siswa diajak bermain Tic-tac-toe dari buku cetak
halaman 59.
Guru memberikan PR : mencari kata-kata tertentu dari
kumpulan huruf yang ada di buku cetak halaman 59, dan
menebalkan kata-kata yang ada di buku cetak halaman 60.
Keg. Akhir
J. Penilaian :
Jenis
Tertulis
Lisan
Halaman
52
53
58
59
60
Keterangan
Memilih kata, menjodohkannya dengan gambar yang tepat
Menyusun huruf
Memilih gambar yang benar setelah mendengarkan kaset
Mencari kata-kata dari kumpulan huruf yang banyak
Menebalkan kalimat
Menirukan ucapan guru
Mengeja huruf dan kata
Membuat kalimat sederhana
Bercakap-cakap dengan teman-temannya dengan kata tanya What
dan Is
K. Sumber belajar : Buku Grow With English 1 Unit 6 halaman 51 - 60, Kaset Grow With
English 1 Unit 6.
……………….20.....
Mengetahui,
Kepala Sekolah
Guru
______________
__________________
NIP: ……………………….
NIP: ………………………..
RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN
Sekolah Dasar
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/ Semester : I / 2
A.Standar Kompetensi :
1. Mampu mendengarkan dan memahami ragam wacana lisan melalui
mendengarkan bunyi-bunyi bahasa dan ungkapan-ungkapan komunikatif dan
melakukan perintah-perintah sederhana.
2. Mampu menirukan ujaran yang didengar dan mengeja huruf a - z, dan
memberikan tanggapan sederhana terhadap pertanyaan-pertanyaan yang
diberikan.
3. Mampu membaca kata-kata dan kalimat-kalimat sederhana dengan cara
mengkomunikasikan bacaan tersebut dengan gambar-gambar yang tersedia.
4. Mampu menuliskan kata-kata dan kalimat sederhana tentang beberapa nama
benda dan cara mengejanya.
B. Kompetensi Dasar :
1.1. Mendengarkan ucapan, lagu, dan beberapa contoh percakapan sederhana.
2.1. Menirukan ujaran yang didengar.
3.1. Membaca nyaring dan mengeja huruf.
3.2. Memahami kalimat dan pesan tertulis sangat sederhana.
4.1. Menuliskan kata-kata setelah mendengar guru mengeja kata-kata.
C. Indikator :
 Merespon instruksi.
 Menyimak ungkapan-ungkapan komunikatif dan perintah-perintah sederhana.
 Mendengarkan dan menjawab.
 Menuliskan kata-kata tertentu setelah mendengarkan guru mengeja.
D. Tujuan Pembelajaran :
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat:
 Merespon instruksi.
 Menyimak ungkapan-ungkapan komunikatif dan perintah-perintah sederhana.
 Mendengarkan dan menjawab.
 Menuliskan kata-kata tertentu setelah mendengarkan guru mengeja.
E. Karakter Siswa yang Diharapkan :
1. Rasa ingin tahu
2. Kreatif
3. Bersahabat/ komunikatif
F. Materi Pembelajaran : My Living Room.
G. Alokasi Waktu : 1 jam pelajaran (1 kali pertemuan)
H. Metode : Integrated Skills (mendengarkan, menirukan, bercakap-cakap, penugasan,
presentasi)
I. Langkah-langkah kegiatan pembelajaran :
Waktu
10
menit
Aktivitas Guru
Pendahuluan
Apersepsi :
- Guru menyapa siswa dengan sapaan
bahasa Inggris.
Aktivitas siswa
-
Siswa menjawabnya
dengan bahasa Inggris
pula.
-
Memperhatikan penjelasan
guru tentang tujuan pada
pertemuan ini.
Motivasi :
Secara positif, guru membantu siswa
untuk mengikuti pembelajaran secara
aktif dengan memberikan positive
reinforcement (pujian-pujian terhadap
keberhasilan siswa).
- Guru menjelaskan tujuan
pembelajaran pada pertemuan
ini
‘Students today we’re going to
talk about things in the living
room.”
Kemudian guru membawa satu gambar
besar yang menunjukkan situasi diruang
tamu, lalu menunjuk gambar satu per
satu dan mengucapkan nama bendabenda tersebut, lalu menuliskannya di
papan tulis, dan mengajak siswa untuk
mengejanya. Misalnya, a carpet, a
table, a television, a sofa, a vase.
20
menit
- Memperhatikan contoh yang
diberikan oleh guru.
Selanjutnya, siswa
menirukan pengucapan yang
diberikan guru.
Note: penggunaan bahasa bilingual,
hanya jika siswa dinilai masih
kurang mengerti.
Kegiatan Inti :
Eksplorasi
 Guru meminta siswa untuk
membaca instruksi yang
berhubungan dengan things in
the living room.
 Guru memperdengarkan
instruksi tersebut
 Guru meminta siswa menirukan
pelafalan instruksi
 Guru memperdengarkan
pelafalan kosakata yang
berkaitan dengan hal-hal di
Eksplorasi
 Membaca instruksi yang
berhubungan dengan things
in the living room (ReadingListening)
 Mendengar instruksi
(Listening)
 Menirukan pelafalan
instruksi (Speaking)
 Mendengar pelafalan
melalui E- pen kosakata
yang berkaitan dengan hal-
ruang tamu/ living room
(dengan E-pen)

Guru meminta siswa
menirukannya.
Elaborasi
 Guru membaca dan meminta
siswa mengulangi percakapan
singkat dalam gambar (hal 61).
hal di ruang tamu/ living
room (Listening)
 Menirukan pelafalan
tersebut (Speaking)
Elaborasi
 Siswa memperhatikan
gambar dan mendengarkan
pengucapan yang diberikan
oleh guru. Selanjutnya,
siswa mengikuti
pengucapan guru.

Guru mengajak dan
membimbing siswa untuk
menyusun kata-kata benda dan
menghubungkannya dengan
gambar yang tepat di buku
cetak halaman 62.

Siswa menemukan kata
yang tersembunyi dan
menghubungkannya pada
gambar dengan bimbingan
guru.

Guru memberi contoh
percakapan sangat sederhana
sambil menunjukkan gambar
(hal 63) dan meminta siswa
menirukannya.

Siswa memperhatikan
percakapan yang
dicontohkan oleh guru dan
menirukannnya (hal 63).

Guru meminta siswa
berpasangan dengan teman
sebangku mempraktekkan
percakapan singkat berdasarkan
gambar (hal 63).

Siswa berpasangan dengan
teman sebangku mengikuti
instruksi yang diberikan
guru.

Guru meminta siswa memilih
kalimat yang sesuai dengan
gambar dan mencentangnya
(Hal 64). Guru dapat membantu
siswa yang kesulitan menjawab.

Siswa mencentang kalimat
yang sesuai dengan
gambar.
Konfirmasi
Untuk menguatkan pemahaman siswa,
Guru:
 Mengajak siswa membuat
gambar yang berkaitan dengan
benda si ruang tamu pada
sehelai kertas. Setelah itu,
secara berpasangan siswa saling
Konfirmasi

Siswa melakukan instruksi
yang diberikan oleh guru.
10
menit
menebak gambar yang dibuat
temannya. (lihat buku cetak
halaman 65).
Penutup
 Tanya-jawab hal yang dipelajari
pada pertemuan ini
Pert I – Keg. Awal
Keg. Inti
Keg. Akhir

Menjawab pertanyaan guru
Siswa mengumpulkan PR untuk dinilai.
Guru membawa satu gambar besar yang menunjukkan situasi
di ruang tamu, lalu menunjuk gambar satu per satu dan
mengucapkan nama benda-benda tersebut, menuliskannya di
papan tulis, dan mengajak siswa untuk mengejanya.
Misalnya: a carpet, a table, an armchair, a sofa, a television,
a vase, a fan, a telephone, a clock, a picture, dan a curtain.
Guru mengajak siswa untuk mencermati beberapa gambar
dan huruf yang diacak. Kemudian siswa diajak untuk
menyusun huruf-huruf tersebut menjadi kata-kata yang sesuai
dengan gambar, kemudian menjodohkannya dengan gambar
yang sesuai.
Guru memberikan contoh percakapan sederhana dengan
berbagai cara, misalnya :
A
: What is this?
B
: It is a sofa.
A
: What is that?
B
: It is an armchair.
A
: What is it?
B
: It is a vase.
Kemudian siswa diajak melihat gambar yang ada di buku
cetak halaman 63, kemudian siswa diberi kesempatan untuk
mempraktekkan percakapan tersebut dengan teman-teman
mereka dalam kelompok kecil.
Siswa diajak untuk memilih kalimat yang tepat untuk
gambar-gambar yang ditunjukkan di buku cetak halaman 64.
Siswa diajak untuk membaca kalimat-kalimat yang ada di
halaman 66, kemudian mereka menebalkan kalimat-kalimat
tersebut.
J. Penilaian :
Jenis
Tertulis
Halaman
62
64
43
Lisan
Keterangan
Menyusun huruf-huruf menjadi kata-kata tertentu, dan
menjodohkannya dengan gambar yang tepat
Memilih kalimat yang sesuai dengan gambar
Menebalkan kalimat
Menirukan ucapan guru
Mengeja huruf dan kata
Membuat kalimat sederhana
Bercakap-cakap dengan teman-temannya dengan kata tanya What
K. Sumber belajar : Buku Grow With English 1 Unit 7 halaman 61 - 66, Kaset Grow With
English 1 Unit 7.
……………….20.....
Mengetahui,
Kepala Sekolah
Guru
______________
__________________
NIP: ……………………….
NIP: ………………………..
RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN
Sekolah Dasar
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/ Semester : I / 2
A.Standar Kompetensi :
1. Mampu mendengarkan dan memahami ragam wacana lisan melalui
mendengarkan bunyi-bunyi bahasa dan ungkapan-ungkapan komunikatif dan
melakukan perintah-perintah sederhana.
2. Mampu menirukan ujaran yang didengar dan mengeja huruf a - z, dan
memberikan tanggapan sederhana terhadap pertanyaan-pertanyaan yang
diberikan.
3. Mampu membaca kata-kata dan kalimat-kalimat sederhana dengan cara
mengkomunikasikan bacaan tersebut dengan gambar-gambar yang tersedia.
4. Mampu menuliskan kata-kata dan kalimat sederhana tentang beberapa nama
benda dan cara mengejanya.
B. Kompetensi Dasar :
1.1. Mendengarkan ucapan, lagu, dan beberapa contoh percakapan sederhana.
2.1. Menirukan ujaran yang didengar.
3.1. Membaca nyaring dan mengeja huruf.
3.2. Memahami kalimat dan pesan tertulis sangat sederhana.
4.1. Menuliskan kata-kata setelah mendengar guru mengeja kata-kata.
C. Indikator :
 Merespon instruksi.
 Menyimak ungkapan-ungkapan komunikatif dan perintah-perintah sederhana.
 Mendengarkan dan menjawab.
 Menuliskan kata-kata tertentu setelah mendengarkan guru mengeja.
D. Tujuan Pembelajaran :
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat:
 Merespon instruksi.
 Menyimak ungkapan-ungkapan komunikatif dan perintah-perintah sederhana.
 Mendengarkan dan menjawab.
 Menuliskan kata-kata tertentu setelah mendengarkan guru mengeja.
E. Karakter Siswa yang Diharapkan :
1. Rasa ingin tahu
2. Bersahabat/ komunikatif
3. Kreatif
F. Materi Pembelajaran : My House.
G. Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 kali pertemuan)
H. Metode : Integrated Skills (mendengarkan, menirukan, bercakap-cakap, penugasan,
presentasi)
I. Langkah-langkah kegiatan pembelajaran :
Waktu
10
menit
Aktivitas Guru
Pendahuluan
Apersepsi :
- Guru menyapa siswa dengan sapaan
bahasa Inggris.
Aktivitas siswa
-
Siswa menjawabnya
dengan bahasa Inggris
pula.
-
Memperhatikan penjelasan
guru tentang tujuan pada
pertemuan ini.
Motivasi :
Secara positif, guru membantu siswa
untuk mengikuti pembelajaran secara
aktif dengan memberikan positive
reinforcement (pujian-pujian terhadap
keberhasilan siswa).
- Guru menjelaskan tujuan
pembelajaran pada pertemuan
ini
‘Students today we’re going to
talk about parts of the house.”
Kemudian guru menunjukkan beberapa
gambar yang merupakan bagian-bagian
rumah, lalu membacakan beberapa
kalimat sederhana, dan siswa
menirukan dengan ucapan yang benar,
misalnya:
This is the kitchen.
This is the bathroom.
20
menit
- Memperhatikan contoh yang
diberikan oleh guru.
Selanjutnya, siswa
menirukan pengucapan yang
diberikan guru.
Note: penggunaan bahasa bilingual,
hanya jika siswa dinilai masih
kurang mengerti.
Kegiatan Inti :
Eksplorasi
 Guru meminta siswa untuk
membaca instruksi yang
berhubungan dengan parts of
the house.
 Guru memperdengarkan
instruksi tersebut
 Guru meminta siswa menirukan
pelafalan instruksi
 Guru memperdengarkan
pelafalan kosakata yang
berkaitan dengan bagian-bagian
rumah/ parts of the house
Eksplorasi
 Membaca instruksi yang
berhubungan dengan parts
of the house (ReadingListening)
 Mendengar instruksi
(Listening)
 Menirukan pelafalan
instruksi (Speaking)
 Mendengar pelafalan
melalui E- pen kosakata
yang berkaitan dengan
bagian-bagian rumah / parts
(dengan E-pen)

Guru meminta siswa
menirukannya.
Elaborasi
 Guru membaca dan meminta
siswa mengulangi percakapan
singkat dalam gambar (hal 67).
of the house (Listening)
 Menirukan pelafalan
tersebut (Speaking)
Elaborasi
 Siswa memperhatikan
gambar dan mendengarkan
pengucapan yang diberikan
oleh guru. Selanjutnya,
siswa mengikuti
pengucapan guru.

Guru membacakan kalimat
sesuai dengan gambar yang ada
di buku cetak halaman 68-69c
dan meminta siswa untuk
menirunya.

Siswa memperhatikan
gambar dan pengucapan
guru, lalu menirunya.

Guru meminta siswa untuk
bertanya jawab bersama teman
sebangkunya, dengan
memperhatikan gambar dan
mengikuti contoh percakapan
yang diberikan (hal 69d & hal
71f).

Siswa melakukan instruksi
yang diberikan oleh guru.

Guru meminta siswa membuat
anak panah untuk
menghubungkan suatu benda
dengan tempat dimana benda
tersebut biasa ditemukan.
Selanjutnya, siswa diminta
untuk membuat kalimat This is
a/an…. It is in…. (hal 72).

Siswa melakukan instruksi
yang diberikan guru.
Konfirmasi
Untuk menguatkan pemahaman siswa,
Guru:
 Memperdengarkan kaset dan
meminta siswa melingkari
gambar yang disebutkan.
Selanjutnya siswa diminta
untuk membuat kalimat dengan
gambar tersebut sesuai dengan
contoh. (lihat buku cetak
halaman 74).
Konfirmasi

Siswa melakukan instruksi
yang diberikan oleh guru.
10
menit
Penutup
 Tanya-jawab hal yang dipelajari
pada pertemuan ini
Pert I – Keg. Awal
Keg. Inti
Keg. Akhir
Pert II – Keg. Awal
Keg. Inti

Menjawab pertanyaan guru
Guru menunjukkan beberapa gambar yang merupakan
bagian-bagian rumah, kemudian membacakan beberapa
kalimat sederhana, dan siswa menirukan dengan ucapan yang
benar, misalnya :
This is the kitchen.
This is the bathroom.
Dan sebagainya.
Guru memberi contoh kalimat sederhana dengan
menggunakan preposition (in), misalnya :
This is a television. It is in the living room.
That is a tree. It is in the garden.
Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk mencoba
bercakap-cakap dengan teman-teman mereka dalam satu
kelompok dengan memperhatikan gambar-gambar yang ada
di buku cetak halaman 69 dan 70.
Mengulang kembali pelajaran hari ini. Guru kembali
menunjukkan gambar-gambar bagian rumah, kemudian
meminta siswa untuk menyebutkan nama ruangan dari
gambar tersebut, dan mengejanya bersama-sama.
Guru mengajak siswa untuk mengulangi pelajaran yang lalu
dengan menunjukkan beberapa gambar benda, dan
menanyakan nama benda itu dan di mana letaknya. Misalnya:
G
: What is this?
S
: It is a pillow.
G
: It is in the .........
S
: It is in the bedroom.
Guru memberi contoh percakapan sangat sederhana,
misalnya:
A
: Where is the plate?
B
: It is in the kitchen.
Kemudian guru menanyai siswa satu per satu, dan siswa
menjawab dengan benar (siswa melihat buku cetak halaman
71).
Dengan bimbingan guru, siswa membaca tiga buah
pernyataan seperti:
This is a sofa. It is in the living room.
Kemudian siswa membuat empat pernyataan yang lain sesuai
dengan gambar, lalu membacanya bersama-sama, dan
menghubungkan gambar dan pernyataannya dengan gambar
ruangan yang tepat. (dari buku cetak halaman 72 dan 73).
Siswa mendengarkan kaset sambil mencermati gambargambar yang ada di buku cetak halaman 74 dan 75, lalu
melingkari gambar benda yang disebutkan.
Keg. Akhir
Dengan bantuan guru, siswa membaca beberapa kalimat yang
ada di buku cetak halaman 76, kemudian menebalkannya.
J. Penilaian :
Jenis
Tertulis
Halaman
72 – 73
74 – 75
76
Lisan
Keterangan
Membuat kalimat seperti contoh
Mendengarkan kaset dan memilih gambar yang tepat, kemudian
membuat kalimat berdasarkan gambar tersebut
Menebalkan kalimat
Menirukan ucapan guru
Mengeja huruf dan kata
Membuat kalimat sederhana
Bercakap-cakap dengan teman-temannya dengan kata tanya Where
K. Sumber belajar : Buku Grow With English 1 Unit 8 halaman 67 - 76, Kaset Grow With
English 1 Unit 8.
……………….20.....
Mengetahui,
Kepala Sekolah
Guru
______________
__________________
NIP: ……………………….
NIP: ………………………..
RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN
Sekolah Dasar
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/ semester : I / 2
A.Standar Kompetensi :
1. Mampu mendengarkan dan memahami ragam wacana lisan melalui
mendengarkan bunyi-bunyi bahasa dan ungkapan-ungkapan komunikatif dan
melakukan perintah-perintah sederhana.
2. Mampu menirukan ujaran yang didengar dan mengeja huruf a - z, dan
memberikan tanggapan sederhana terhadap pertanyaan-pertanyaan yang
diberikan.
3. Mampu membaca kata-kata dan kalimat-kalimat sederhana dengan cara
mengkomunikasikan bacaan tersebut dengan gambar-gambar yang tersedia.
4. Mampu menuliskan kata-kata dan kalimat sederhana tentang beberapa nama
benda dan cara mengejanya.
B. Kompetensi Dasar :
1.1. Mendengarkan ucapan, lagu, dan beberapa contoh percakapan sederhana.
2.1. Menirukan ujaran yang didengar.
3.1. Membaca nyaring dan mengeja huruf.
3.2. Memahami kalimat dan pesan tertulis sangat sederhana.
4.1. Menuliskan kata-kata setelah mendengar guru mengeja kata-kata.
C. Indikator :
 Merespon instruksi.
 Menyimak ungkapan-ungkapan komunikatif dan perintah-perintah sederhana.
 Mendengarkan dan menjawab.
 Menuliskan kata-kata tertentu setelah mendengarkan guru mengeja.
D. Tujuan Pembelajaran :
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat:
 Merespon instruksi.
 Menyimak ungkapan-ungkapan komunikatif dan perintah-perintah sederhana.
 Mendengarkan dan menjawab.
 Menuliskan kata-kata tertentu setelah mendengarkan guru mengeja.
E. Karakter Siswa yang Diharapkan :
1. Rasa ingin tahu
2. Kreatif
3. Bersahabat/ komunikatif
F. Materi Pembelajaran : My Classroom.
G. Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (2 kali pertemuan)
H. Metode : Integrated Skills (mendengarkan, menirukan, bercakap-cakap, penugasan,
presentasi)
I. Langkah-langkah kegiatan pembelajaran :
Waktu
10
menit
Aktivitas Guru
Pendahuluan
Apersepsi :
- Guru menyapa siswa dengan sapaan
bahasa Inggris.
Aktivitas siswa
-
Siswa menjawabnya
dengan bahasa Inggris
pula.
-
Memperhatikan penjelasan
guru tentang tujuan pada
pertemuan ini.
Motivasi :
Secara positif, guru membantu siswa
untuk mengikuti pembelajaran secara
aktif dengan memberikan positive
reinforcement (pujian-pujian terhadap
keberhasilan siswa).
- Guru menjelaskan tujuan
pembelajaran pada pertemuan
ini
‘Students today we’re going to
talk about things in the class
room.”
Kemudian guru membawa satu gambar
besar yang menunjukkan situasi di
ruang kelas, lalu menunjuk gambar satu
per satu dan mengucapkan nama bendabenda tersebut, lalu menuliskannya di
papan tulis, dan mengajak siswa untuk
mengejanya. Misalnya, a whiteboard, a
table, a chair, a bag, a book.
20
menit
- Memperhatikan contoh yang
diberikan oleh guru.
Selanjutnya, siswa
menirukan pengucapan yang
diberikan guru.
Note: penggunaan bahasa bilingual,
hanya jika siswa dinilai masih
kurang mengerti.
Kegiatan Inti :
Eksplorasi
 Guru meminta siswa untuk
membaca instruksi yang
berhubungan dengan things in
the class room.
 Guru memperdengarkan
instruksi tersebut
 Guru meminta siswa menirukan
pelafalan instruksi
 Guru memperdengarkan
pelafalan kosakata yang
berkaitan dengan hal-hal di
Eksplorasi
 Membaca instruksi yang
berhubungan dengan things
in the class room (ReadingListening)
 Mendengar instruksi
(Listening)
 Menirukan pelafalan
instruksi (Speaking)
 Mendengar pelafalan
melalui E- pen kosakata
yang berkaitan dengan hal-
ruang ruang kelas/ class room
(dengan E-pen)

Guru meminta siswa
menirukannya.
Elaborasi
 Guru membaca dan meminta
siswa mengulangi percakapan
singkat dalam gambar (hal 77).
10
menit
hal di ruang kelas/ class
room (Listening)
 Menirukan pelafalan
tersebut (Speaking)
Elaborasi
 Siswa memperhatikan
gambar dan mendengarkan
pengucapan yang diberikan
oleh guru. Selanjutnya,
siswa mengikuti
pengucapan guru.

Guru mengucapkan kalimatkalimat pada gambar dan
meminta siswa mengulanginya
sambil memperhatikan gambar
yang ada di buku cetak halaman
78.

Siswa memperhatikan dan
mendengarkan kalimatkalimat yang diucapkan
oleh guru. Selanjutnya,
siswa meniru kalimatkalimat tersebut.

Guru membimbing siswa untuk
menuliskan nama-nama benda
pada kotak yang sesuai (hal 79).

Siswa menuliskan namanama benda sesuai dengan
kotaknya (hal 79).

Guru memperdengarkan kaset
dan meminta siswa mencermati
gambar-gambar yang ada di
buku cetak halaman 80,
kemudian memilih gambar yang
sesuai dengan apa yang mereka
dengar.

Siswa mendengarkan kaset
dengan seksama dan
memilih gambar sesuai
dengan kata yang di dengar.
Konfirmasi
Untuk menguatkan pemahaman siswa,
Guru:
 Mengajak siswa mengganti
gambar benda dengan nama
benda tersebut. Selanjutnya,
siswa diminta untuk
membacakan teks tersebut.
(lihat buku cetak halaman 81).
Penutup
 Tanya-jawab hal yang dipelajari
pada pertemuan ini
Konfirmasi

Siswa melakukan instruksi
yang diberikan oleh guru.

Menjawab pertanyaan guru
Pert I – Keg. Awal
Keg. Inti
Keg. Akhir
Pert II – Keg. Awal
Keg. Inti
Keg. Akhir
Guru membawa satu gambar besar yang menunjukkan situasi
di ruang kelas, lalu menunjuk gambar satu per satu dan
mengucapkan nama benda-benda tersebut, menuliskannya di
papan tulis, dan mengajak siswa untuk mengejanya.
Misalnya: a whiteboard, a table,a chair, a bag, a book, a
pencilcase, a pencil, a pen, a ruler, dan a sharpener.
Guru mengulangi contoh percakapan sederhana yang
menanyakan letak suatu benda, misalnya :
A
: Where is the whiteboard?
B
: It is in the classroom.
A
: Where is the book?
B
: It is in the bag.
Kemudian guru bertanya kepada para siswa dengan model
percakapan tersebut, dan siswa menjawabnya sesuai dengan
benda-benda yang mereka punyai.
Guru membimbing siswa untuk mengisi teka-teki dengan
melihat gambar-gambar yang ada di buku cetak halaman 79.
Guru mengajak siswa bermain tebak-tebakan. Guru mengeja
beberapa nama benda, kemudian siswa menebak nama benda
tersebut.
Guru mengajak siswa mengulang kembali pelajaran yang
telah dipelajari dengan menunjukkan gambar-gambar atau
contoh benda dan bertanya kepada siswa, misalnya :
G
: What is it?
S1
: It is a butterfly.
G
: Is it a sharpener?
S2
: No, it is not. It is a ruler.
G
: Where is the book?
S3
: It is in the bag.
Siswa mendengarkan kaset sambil mencermati gambargambar yang ada di buku cetak halaman 80, kemudian
memilih gambar yang sesuai dengan apa yang mereka dengar.
Guru membaca nyaring bacaan yang ada di buku cetak
halaman 81, siswa menirukannya dengan benar.
Dengan bantuan guru, siswa menjawab pertanyaan bacaan
yang ada di buku cetak halaman 81, dan menuliskannya.
Siswa diajak membaca kalimat-kalimat yang ada di buku
cetak halaman 82, kemudian menebalkan kalimat-kalimat
tersebut.
Guru mengajak siswa bermain tebak-tebakan. Guru mengeja
beberapa nama benda, kemudian siswa menebak nama benda
tersebut.
J. Penilaian :
Jenis
Tertulis
Lisan
Halaman
79
80
81
82
Keterangan
Mengisi TTS sesuai dengan gambar
Memilih gambar setelah mendengar kaset
Menjawab pertanyaan bacaan sederhana
Menebalkan kalimat
Menirukan ucapan guru
Mengeja huruf dan kata
Membuat kalimat sederhana
Bercakap-cakap dengan teman-temannya dengan kata tanya Where
K. Sumber belajar : Buku Grow With English 1 Unit 9 halaman 77 - 82, Kaset Grow With
English 1 Unit 9.
……………….20.....
Mengetahui,
Kepala Sekolah
Guru
______________
_________________
NIP: ……………………….
NIP: ………………………..
RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN
Sekolah Dasar
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/ Semester : I / 2
A.Standar Kompetensi :
1. Mampu mendengarkan dan memahami ragam wacana lisan melalui
mendengarkan bunyi-bunyi bahasa dan ungkapan-ungkapan komunikatif dan
melakukan perintah-perintah sederhana.
2. Mampu menirukan ujaran yang didengar dan mengeja huruf a - z, dan
memberikan tanggapan sederhana terhadap pertanyaan-pertanyaan yang
diberikan.
3. Mampu membaca kata-kata dan kalimat-kalimat sederhana dengan cara
mengkomunikasikan bacaan tersebut dengan gambar-gambar yang tersedia.
4. Mampu menuliskan kata-kata dan kalimat sederhana tentang beberapa nama
benda dan cara mengejanya.
B. Kompetensi Dasar :
1.1. Mendengarkan ucapan, lagu, dan beberapa contoh percakapan sederhana.
2.1. Menirukan ujaran yang didengar.
3.1. Membaca nyaring dan mengeja huruf.
3.2. Memahami kalimat dan pesan tertulis sangat sederhana.
4.1. Menuliskan kata-kata setelah mendengar guru mengeja kata-kata.
C. Indikator :
 Merespon instruksi.
 Menyimak ungkapan-ungkapan komunikatif dan perintah-perintah sederhana.
 Mendengarkan dan menjawab.
 Menuliskan kata-kata tertentu setelah mendengarkan guru mengeja.
D. Tujuan Pembelajaran :
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat:
 Merespon instruksi.
 Menyimak ungkapan-ungkapan komunikatif dan perintah-perintah sederhana.
 Mendengarkan dan menjawab.
 Menuliskan kata-kata tertentu setelah mendengarkan guru mengeja.
E. Karakter Siswa yang Diharapkan :
1. Bersahabat/ komunikatif
2. Rasa ingin tahu
3. Kreatif
4. Mandiri
F. Materi Pembelajaran : My School.
G. Alokasi Waktu : 3 jam pelajaran (3 kali pertemuan)
H. Metode : Integrated Skills (mendengarkan, menirukan, bercakap-cakap, penugasan,
presentasi)
I. Langkah-langkah kegiatan pembelajaran :
Waktu
10
menit
Aktivitas Guru
Pendahuluan
Apersepsi :
- Guru menyapa siswa dengan sapaan
bahasa Inggris.
Aktivitas siswa
-
Siswa menjawabnya
dengan bahasa Inggris
pula.
-
Memperhatikan penjelasan
guru tentang tujuan pada
pertemuan ini.
Motivasi :
Secara positif, guru membantu siswa
untuk mengikuti pembelajaran secara
aktif dengan memberikan positive
reinforcement (pujian-pujian terhadap
keberhasilan siswa).
- Guru menjelaskan tujuan
pembelajaran pada pertemuan
ini
‘Students today we’re going to
talk about things & professions
in the school.”
Kemudian guru membawa satu gambar
besar yang menunjukkan situasi di
sekolah, lalu menunjuk gambar satu per
satu dan mengucapkan nama bendabenda tersebut, lalu menuliskannya di
papan tulis, dan mengajak siswa untuk
mengejanya. Misalnya, a classroom, a
library, an office, a teacher, a librarian.
20
menit
- Memperhatikan contoh yang
diberikan oleh guru.
Selanjutnya, siswa
menirukan pengucapan yang
diberikan guru.
Note: penggunaan bahasa bilingual,
hanya jika siswa dinilai masih
kurang mengerti.
Kegiatan Inti :
Eksplorasi
 Guru meminta siswa untuk
membaca instruksi yang
berhubungan dengan things &
professions in the school.
 Guru memperdengarkan
instruksi tersebut
 Guru meminta siswa menirukan
pelafalan instruksi
 Guru memperdengarkan
pelafalan kosakata yang
berkaitan dengan hal-hal &
Eksplorasi
 Membaca instruksi yang
berhubungan dengan things
& professions in the class
school (Reading-Listening)
 Mendengar instruksi
(Listening)
 Menirukan pelafalan
instruksi (Speaking)
 Mendengar pelafalan
melalui E- pen kosakata
yang berkaitan dengan hal-
profesi di sekolah/ school
(dengan E-pen)

Guru meminta siswa
menirukannya.
Elaborasi
 Guru membaca dan meminta
siswa mengulangi percakapan
singkat dalam gambar (hal 83).
hal & profesi di sekolah/
school (Listening)
 Menirukan pelafalan
tersebut (Speaking)
Elaborasi
 Siswa memperhatikan
gambar dan mendengarkan
pengucapan yang diberikan
oleh guru. Selanjutnya,
siswa mengikuti
pengucapan guru.

Guru mengucapkan kalimatkalimat pada gambar dan
meminta siswa mengulanginya
sambil memperhatikan gambar
yang ada di buku cetak halaman
84.

Siswa memperhatikan dan
mendengarkan kalimatkalimat yang diucapkan
oleh guru. Selanjutnya,
siswa meniru kalimatkalimat tersebut.

Guru meminta siswa
melengkapi kalimat berdasarkan
gambar dan sesuai dengan
contoh (hal 84).

Siswa melakukan instruksi
yang diberikan oleh guru.

Guru meminta siswa bertanya
jawab bersama teman
disebelahnya dengan
memperhatikan gambar dan
mengikuti contoh percakapan
yang diberikan. (hal 85)

Siswa melakukan instruksi
yang diberikan oleh guru.

Guru memperdengarkan kaset
dan meminta siswa mencermati
gambar-gambar yang ada di
buku cetak halaman 91,
kemudian mencentang gambar
yang sesuai dengan apa yang
mereka dengar.

Siswa melakukan instruksi
yang diberikan oleh guru.
Konfirmasi
Untuk menguatkan pemahaman siswa,
Guru:
 Mengajak siswa memotong
gambar paa halaman 111 dan
menyusunnya sehingga
Konfirmasi

Siswa melakukan instruksi
yang diberikan oleh guru.
10
menit
membentuk gambar yang
sempurna. Selanjutnya, siswa
diminta membaca paragraf yang
menerangkan gambar tersebut.
(lihat buku cetak halaman 92).
Penutup
 Tanya-jawab hal yang dipelajari
pada pertemuan ini
Pert I – Keg. Awal
Keg. Inti
Keg. Akhir
Pert II – Keg. Awal
Keg. Inti

Menjawab pertanyaan guru
Guru membawa satu gambar besar yang menunjukkan situasi
di sekolah, lalu menunjuk gambar satu satu dan mengucapkan
nama benda-benda tersebut, menuliskannya di papan tulis,
dan mengajak siswa untuk mengejanya. Misalnya :
a classroom, an office, a library, a gate, a field, a garden,
a flag, a student, a teacher, a principal, a librarian, dan
a gardener.
Guru memberi contoh kalimat sederhana dengan
memperhatikan kata ganti orang untuk pria dan wanita (He
dan She), misalnya :
She is a teacher. (gambar seorang guru wanita)
He is a student. (gambar seorang siswa laki-laki)
Kemudian siswa membuat kalimat bersama-sama setelah
melihat gambar-gambar yang ditunjukkan oleh guru.
(penekanan pada penggunaan He dan She)
Lalu siswa melengkapi kalimat-kalimat yang ada di buku
cetak halaman 84 – 85.
Guru memberikan contoh percakapan sederhana, misalnya :
A
: Who is that?
B
: She is Mrs. Rini. She is a teacher.
Kemudian guru mengajak siswa membaca contoh percakapan
tersebut di buku cetak halaman 85.
Lalu guru mencoba percakapan tersebut dengan menanyai
siswa. Siswa menjawab bersama-sama setelah melihat empat
gambar di buku cetak halaman 85.
Kemudian siswa diberi kesempatan untuk mempraktekkan
percakapan tersebut dengan partner mereka.
Guru mengajak siswa mengingat kembali kata-kata yang
dipelajari hari ini dengan cara menunjukkan gambar satu per
satu, kemudian siswa menebaknya dan mengejanya bersamasama.
Untuk mengingat pelajaran yang lalu, guru menunjukkan
gambar-gambar tertentu, kemudian siswa mengeja namanama benda tersebut bersama-sama.
Guru memberi contoh kalimat sederhana dengan
menggunakan That, misalnya : That is a school. Kemudian
siswa melengkapi kalimat yang ada di buku cetak halaman
86, setelah melihat gambar yang ada.
Guru memberi contoh percakapan sederhana, misalnya :
Keg. Akhir
Pert III – Keg. Awal
Keg. Inti
Keg. Akhir
A
: What is that?
B
: It is an office.
Siswa mendengarkan, kemudian menirukan ucapan guru.
Kemudian guru menunjukkan gambar dan bertanya kepada
siswa, siswa menjawab bersama-sama.
Guru mengulang kembali contoh-contoh percakapan yang
telah dipelajari di unit 10 ini,dan memberi penekanan pada
pemakaian Who dan What.
Guru membaca contoh percakapan yang ada di buku cetak
halaman 88,kemudian siswa menirukan dengan baik.
Selanjutnya, siswa melengkapi kalimat tanya yang ada di
buku cetak halaman 89 dengan Who dan What, sesuai dengan
gambar yang ada.
Guru mengeja beberapa kata benda yang telah dipelajari,
siswa mendengarkan, mencoba menuliskannya di buku
mereka, kemudian mengejanya bersama-sama.
Guru memberi PR kepada siswa : menyusun puzzle dari buku
cetak halaman 92 dan 111.
Guru mengajak siswa untuk mengingat kembali kata-kata
yang telah dipelajari dari Unit 1 – 10 dengan menunjukkan
gambar-gambar, kemudian siswa menyebutkan nama bendabenda tersebut, kemudian mengejanya bersama-sama.
Dengan bimbingan guru, siswa diajak melengkapi hurufhuruf menjadi kata-kata yang sesuai dengan gambar yang ada
di buku cetak halaman 90.
Siswa mencermati gambar-gambar yang ada di buku cetak
halaman 91, kemudian mendengarkan kaset dan memilih
gambar yang sesuai dengan apa yang mereka dengar.
Guru memberi contoh membaca bacaan dari buku cetak
halaman 92 dengan benar, siswa mendengarkan dengan baik,
kemudian menirukannya.
Siswa diajak membaca kalimat-kalimat yang ada di buku
cetak halaman 93, kemudian menebalkannya.
Games : guru membagikan kartu huruf kepada siswa. Siswa
yang mendapat kartu tertentu harus memikirkan satu benda
yang diawali dengan huruf tersebut. Lalu mengeja nama
benda tersebut.
J. Penilaian :
Jenis
Tertulis
Halaman
84 – 85
86
89
90
91
93
Lisan
Keterangan
Melengkapi kalimat sesuai dengan gambar
Melengkapi kalimat sesuai dengan gambar
Melengkapi kalimat dengan kata tanya Who atau What
Melengkapi huruf menjadi kata-kata yang tepat dan menghubungkan
kata-kata tersebut dengan gambar yang ada
Memilih gambar setelah mendengarkan kaset
Menebalkan kalimat
Menirukan ucapan guru
Mengeja huruf dan kata
Membuat kalimat sederhana
Bercakap-cakap dengan teman-temannya dengan kata tanya Who
dan What
K. Sumber belajar : Buku Grow With English 1 Unit 10 halaman 83 - 93, Kaset Grow With
English 1 Unit 10.
……………….20.....
Mengetahui,
Kepala Sekolah
______________
NIP: ……………………….
Guru
__________________
NIP: ………………………..
Download