Dampak Kebijakan Ekonomi terhadap Penawaran dan

advertisement
Dampak Kebijakan Ekonomi terhadap
Penawaran dan Permintaan Tepung Terigu
di Indonesia
Anny Ratnawati
Haxianto
Ismafia Afxiani
S.Andy Cahyono
'
'
'
'
ABSTRACT
The objectives of the research are (1)to analyze factors influencing supply and demand of wheat
flour in lndonesia (domesticmarket), and (2) to evaluate impacts of economic policies related to the
supply of and demand for wheat flour, producer surplus and consumer surplus at domestic markets. T l ~ eresearch used time series data, from 1980 to 1999 and processed with simultaneous
equation model and 2SLS techque, followed by model validation for policy simulations analysis
and welfare analysis. The results of tlus research show that import wheat grain is influenced by
production wheat flour, exchange rate, population, income, and free import policy. The production
wheat flour i s influencecl by import wheat grain, import wheat flour,wage, interest rate, demand of
wheat flour, economic crisis, and lag production. Import wheat flour of Indonesia is influenced
and responsive to price wheat flour, exchange rate, income, and free import policy. The market
structure of wheat flour is oligopsony. The governance policies such as increasing interest rate,
wage, import resulting the decrease of welfare; while devaluation policy ensuing increasing of
welfare from increasing producers surplus.
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk (1) menganalisis faktor-faktor yang rnempengaruhi
penawaran dan permintaan tepung & r i p di Indonesia dan (2)mengevaluasi dampak dari kebijakan
ekonomi yang berhubungan dengan penawaran dan perrnintaan tepung terigu, surplus produsen
dan konsumen pada pasar domestik.Penelitian ini menggunakan data time series dari tahun
1980-1999dan menggunakan model persamaan simultan dengan metode 2StS kemudian diikuti
dengan validasi model untu k simulasi kebijakan dan analisis kesejahteraan.Hasil penelitian ini
menunjukkan bahwa impor biji gandum dipengaruhi oIeh produksi tepung terigu, nilai tukar,
jumIah penduduk, pendapatan dan kebijakan pembebasan tataniaga gandum-tepung t e r i p .
Produksi tepung terigu dipengaruhi oleh impor gandum, impor tepung terigu, upah, suku bunga,
permintaan tepung terigu, krisis ekonomi dan produksi tepung terigu tahun laIu. lmpor tepung
terigu Indonesia dipengaruhi dan responsif terhadap harga tepung terigu, nilai tukar, pendapatan
dan kebijakan pembebasan tataniaga gandum- tepung terigu. Struktur pasar tepung terigu adalah
oligopsoni. Kebijakan pemerintah seperti rneningkatan suku bung, upah dan impor dapat
menurunkan kesejahteraan sedangkan devaluasi justru meningkatkan kesejahteraan melalui
peningkatan surplus produsen.
Kuy nwrds: ~ ~ ~ p p l y - d ~ ~ tpoi;
~ r ay,
n drrwyire
,
Penelitian ini datarn rangka Bogasari Nugraha VI 2001sekaIigus terpilih sebagai penelitian terbaik Kelompok Peneliti
Dosen dalam Lustrum I Bogasari Nugaha (1998-2002)
'1 Peneliti adalah staf pngajar Jurusan SDsial Ekonomi Fakultas Pertanian IPB dan Alumni PS EPN Pascasaj a n a
IPB
Kurnpulan Hasil Penelitian Terbaik Bogasari Nugraha 1998 - 2001
199
Download