SILABI

advertisement
SILABI MATA KULIAH
IDENTITAS
1.
2.
3.
4.
Mata Kuliah
Kode Mata Kuliah
Bobot SKS
Prasyarat
: E-COMMERCE
: TIN 411
: 2 (Dua) SKS
: Pemrograman Komputer dan
Analisis Perancangan Sistem Informasi
TUJUAN MATA KULIAH
1.
2.
3.
4.
Memahami gambaran tentang definisi dan konsep e-commerce
Memahami frame work atau kerangka kerja dari E-commerce
Memahami teknologi-teknologi dan aplikasi yang mendukung E-Commerce
Memahami penerapan macam-macam pembayaran yang dapat diterima dalam dunia
E-commerce
5. Memahami dan dapat mengevaluasi tampilan muka / interface website yang baik dari
segi teknikal dan estetika dengan berdasarkan prinsip-prinsip mendesain website yang
diberikan
6. Mampu menggambarkan konsep tentang metode CRM dan hubungan antara CRM
dengan E-commerce serta mampu memahami implementasi dari pengembangan
aplikasi berbasis web.
DESKRIPSI MATA KULIAH
Mata kuliah ini merupakan teori tentang konsep pemasaran dengan menggunakan aplikasi ecommerce yaitu pemasaran melalui media online. Aplikasi e-commerce merupakan sebuah
metode pemasaran yang efektif untuk bertemu dengan konsumen melalui media internet
sehingga dengan hadirnya mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu menawarkan sebuah
konsep perubahan pemasaran produk untuk meningkatkan market share perusahaan.
POKOK-POKOK MATERI BAHASAN
Materi E-Commerce meliputi Definisi Dan Konsep E-commerce, Jenis Dan Tipe ECommerce, Strategi Pemasaran Melalui Internet, Jenis dan konsep pembayaran di Ecommerce, Teknologi dan Aplikasi E-commerce, Model Bisnis di Internet, CRM (Customer
Relationship Management), Keamanan E-commerce (E-commerce Security), Aspek Hukum,
Etika dan Dampak Sosial dari E-commerce.
METODE PEMBELAJARAN
Ceramah dan Penugasan
MEDIA PEMBELAJARAN
White Board dan In Focus
1
REFERENSI
1. Ward Hanson,– Principles of Internet Marketing terjemah Pemasaran Internet,
Salemba Empat, Jakarta, 2000.
2. Gregorius Chandra,Fandy Tjiptono,Yanto Chandra, Pemasaran Global :
Internasionalisasi dan Internetisasi, Andi Offset , Yogyakarta, 2004
3. H.M. Deitel, P.J. Deitel, and T.R. Nieto. E-Business and e-commerce: How to
program. Prentice Hal, New Jersey, 2001
4. H.M. Deitel, P.J. Deitel, and K. Steinbuhler, e-Business and e-commerce for
Managers, Prentice Hall, New Jersey, 2001
5. Brian E. Mennecke and Troy J. Strader, Mobile Commerce: Technology, Theory,
and Application. Idea Group Publishing, 2003
EVALUASI
Tanya Jawab, Tugas, Latihan, Quiz, UTS, dan UAS
2
SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)
Mata Kuliah
Kode Mata Kuliah
Dosen
Jumlah SKS
Semester
No.
: E-Commerce
: TIN-455
: Sirajuddin, ST., MT.
: 2 SKS
: VII
1.
Perte
muan
I
Pokok Bahasan/Sub Bahasan
Tujuan
(Umum dan Khusus)
PENDAHULUAN
1.1 Memahami gambaran
1. Definisi dan konsep Etentang definisi dan
commerce
konsep e-commerce
2. E-commerce versus E-Business 1.2 Memahami perbedaan
3. Kegiatan pada E-commerce
antara e-commerce
4. Keuntungan dan kerugian Edengan e –business
commerce Resiko E-commerce 1.3 Memahami kegiatankegiatan yang
dilakukan di ecommerce
1.4 Memahami
keuntungan dan
kerugian
menggunakan ecommerce
2
II
JENIS DAN TIPE ECOMMERCE
1. Frame Wok E-commerce
2. User-user E-commerce
3. Jenis dan tipe E-commerce
4. Karakteristik tiap jenis E-
1.1 Memahami frame
work atau kerangka
kerja dari Ecommerce
1.2 Mampu menjelaskan
jenis dan tipe E-
Metode
Media
Referensi
Evaluasi
Ceramah,
diskusi
Whiteboard,
laptop,
infocus
Tanya
jawab
Ceramah,
diskusi,
pekerjaan
rumah
Whiteboard,
laptop,
infocus
Tanya
jawab
3
commerce: B2B, B2C, C2B,
C2C, G2G dan G2C
5. Tipe-tipe model bisnis di Ecommerce.
6. Tipe web pada E-commerce:
statik dan dinamik
7. Istilah-istilah E-commerce
3.
III
4.
IV
commerce
1.3 Memahami model
binis yang ada dalam
E-commerce
1.4 Dapat membedakan
web static dan web
dinamis dalam Ecommerce
1.5 Mengetahui istilahistilah lain yang
terkait dengan Ecommerce
METODE PEMASARAN
1.1 Menjabarkan dan
BERBASIS ONLINE
memahami konsep
1. Konsep Pemasaran Online
pemasaran online
2. Metode-metode Beriklan secara 1.2 Menjelaskan metode
online
utama yang digunakan
3. Strategi dan dan promosi
dalam beriklan di web
beriklan secara online
1.3 Menjelaskan macammacam startegi
beriklan secara online
dan tipe-tipe promosi
Jenis dan konsep pembayaran di 1.1 Memahami
E-commerce
penerapan macammacam pembayaran
1. Jenis pembayaran online
yang dapat diterima
1. Metode Pembayaran
dalam dunia E2. Kerjasama pembayaran
commerce
1.2 Mengetahui metode
pembayaran dalam ecommerce
1.4 Memahami sistem
Ceramah,
diskusi
Whiteboard,
laptop,
infocus
Tanya
jawab
Ceramah,
diskusi,
pekerjaan
rumah
Whiteboard,
laptop,
infocus
Tanya
jawab
4
5.
V
6
VI
7
8
VII
VIII
9.
IX
kerja sama
pembayaran
Teknologi dan Aplikasi E- 1.1 Mengenal konsep
Ceramah,
commerce
domain, ISP, web
diskusi,
1. Teknologi Client dan Server
hosting
pekerjaan
2. Penjelasan konsep domain dan
1.2 Menjelaskan cara
rumah
jaringan internet
kerja jaringan yang
3. Aplikasi Web hosting
terdiri dari
komponen client dan
server pada berbagai
protokol
Desian Interface Interaktif
Ceramah,
- Mahasiswa dapat
1. Design Interface
diskusi,
membuat design
2. Komunikasi Interaktif
interface yang bagus pekerjaan
rumah
- Mahasiswa
mengetahui cara
berkomunikasi secara
interaktif melalui
media online
UTS
Model dan Strategi Bisnis di  Mahasiswa dapat
Ceramah,
Internet
diskusi,
memahami Model
pekerjaan
- Model Bisnis di internet
Bisnis melalui erumah
commerce
- Strategi Bisnis e-commerce
 Mahasiswa dapat
memahami Model
strategi Bisnis
melalui e-commerce
CRM (Customer Relationship 1.1 Mampu
Management)
menggambarkan
1. Metode CRM dan hubungan
konsep tentang
Ceramah,
diskusi,
pekerjaan
Whiteboard,
laptop,
infocus
Tanya
jawab
Whiteboard,
laptop,
infocus
Tanya
jawab
Whiteboard,
laptop,
infocus
Tanya
jawab
Whiteboard,
laptop,
infocus
Tanya
jawab
5
CRM dengan E-commerce
2. Implementasi layanan
konsumen secara online dan
piranti yang digunakan
10.
X
E-Supply Chain Management
1. E-Supply Chain
2. Masalah dan Solusi dalam ESupply
3. Kolaborasi Perdagangan
4. Rencana dan Desain
Kolaborasi
5. Solusi Rantai Pasokan Internal
6. Integrasi Supply Chain
- Alat-Alat Kolaborasi
11.
XI
Mengenal Mobile E-commerce
1. Manfaat dan hal-hal yang
mendorong munculnya Mcomerce
1. Infrastruktur Mobile
metode CRM dan
hubungan antara
CRM dengan Ecommerce.
1.2 Memahami
implementasi
layanan konsumen
secara online
1.1 Mampu
menggambarkan
karakteristik dan
komponen dalam esupply chain
1.2 Memahami masalah
dan dampak dalam
supply chain
1.3 Memahami solusi
masalah Supply
Chain dengan ECommerce
1.4 Memahami
kolaborasi Supply
Chain
1.5 Mengetahui alat-alat
yang digunakan
dalam kolaborasi
Supply Chain
1.1 Memahami
karakteristik dan
atribut dari MCommerce
1.2 Memahami hal-hal
rumah
Ceramah,
diskusi,
pekerjaan
rumah
Whiteboard,
laptop,
infocus
Tanya
jawab
Ceramah,
diskusi,
pekerjaan
rumah
Whiteboard,
laptop,
infocus
Tanya
jawab
6
Computing Aplikasi finansial
yang Mobile
Belanja, beriklan dan content yang
mobile
-
12
XII
yang mendorong
berkembangnya MCommerce
1.3 Memahami
teknologi-teknologi
yang mendukung
M-Commerce
1.4 Mahasiswa
mengetahui cara
membuat diagram
conteks,dan data
flow diagram
Sistem Keamanan Jaringan E1.1 Mendokumentasika
commerce
n serangan terhadap
1. Kebutuhan segera untuk
keamanan jaringan
keamanan
dan computer yang
2. Keamanan adalah kewajiban
bergerak sangat
semua
cepat.
3. Isu-isu dasar yang berhubungan 1.2 Menggambarkan
dengan keamanan
praktek-praktek
4. Tipe ancaman dan serangan
keamanan praktis
5. Mengelola Keamanan Eyang umum
Commerce
dilakukan dalam
6. Mengamankan Komunikasi Erangka melindungi
Commerce
E-commerce
7. Mengamankan Jaringan E1.3 Memahami elemen
Commerce
dasar dari kemanan
E-commerce.
1.4 Menjelaskan
beberapa tipe
serangan terhadap
keamanan jaringan.
Ceramah,
diskusi,
pekerjaan
rumah
Whiteboard,
laptop,
infocus
Tanya
jawab
7
1.5
1.6
-
13.
XIII
Etika Profesi IT
1.1
1. Isu-isu yang terkait dengan
hukum dan Etika
2. Privacy
3. Hak Cipta Kekayaan Intelektual
4. Kebebasan berbicara melawan
penyensoran dan isu tentang
1.2
hukum lain.
5. Penipuan Transaksi Online dan
perlindungan konsumen dan
penjual.
6. Isu-isu sosial seputar Transaksi 1.3
Online.
7. Komunitas Virtual (Internet)
8. Masa depan E-Commerce
1.4
Menggambarkan
kesalahan-kesalah
mendasar yang
dilakukan organisasi
dalam manajemen
keamanan.
Mendiskusikan
beberapa teknologi
utama untuk
keamanan Ecommerce.
Mengerti beberapa
teknologi utama
untuk keamanan
komponen-komponen
jaringan
Dapat membedakan
antara hukum dan
etika yang
berhubungan
dengan ECommerce
Memahami
kesulitan untuk
melindungai hak
cipta dalam Ecommerce.
Mengetahui hal-hal
yang berhubungan
dengan hak cipta
dalam E-Commerce.
Memahami konflk
Ceramah,
diskusi,
pekerjaan
rumah
Whiteboard,
laptop,
infocus
Tanya
jawab
8
1.5
1.6
1.7
1.8
14
15.
XIV
XV
yang terjadi diantara
kebebasan berbicara
dengan penyensoran
di Intenet.
Memahami isu
utama tentang
hukum di Ecommerce.
Memahami jenisjenis penipuan yang
ada di Internet
perlindungan yang
harus dilakukan.
Memahami tentang
keberadaan isu-isu
sosial pada ECommerce
Menggambarkan
masa depan dari Ecommerce
PERSENTASI TUGAS BESAR
UAS
9
Download