Markup dan Markdown - E

advertisement
MATEMATIKA
BISNIS
PENETAPAN HARGA
Mark-Up
JUAL
Dra. MC Maryati, MM
Mark-Down
INSIGHT
PENETAPAN HARGA JUAL
 Ada banyak formula
 Ada banyak pertimbangan serta
kebijakan
MARKUP – MARKDOWN
 MARKUP adalah kenaikan harga
dari HPP
 MARKDOWN adalah penurunan
harga atau potongan harga
KOMPONEN PENETAPAN HARGA








Harga beli
Diskon
Biaya angkut
Biaya produk/perolehan
Markup (BOP + Profit)
Harga jual
Markdown (diskon)
Harga obral
=
=
=
=
=
=
=
=
xxxx
xxx
xxx
xxxx
xxx
xxxx
xx
xxxx
KOMPONEN PENETAPAN HARGA









Harga beli
Diskon
Biaya angkut
Biaya produk/perolehan
Biaya overhead
Profit
Harga jual
Diskon
Harga obral
=
=
=
=
=
=
=
=
=
10.000
500
1.500
11.000
2.000
1.500
14.500
1.000
13.500
LATIHAN 1
Toko meubel KENCANA INDAH di
Yogyakarta membeli 10 kursi santai dari
Jepara seharga Rp200.000,- per kursi.
 Biaya pengiriman dari Jepara ke toko
dengan menggunakan truck sebesar Rp
400.000,-.
 Sebelum dijual kursi tersebut masih harus
melalui proses finishing lebih dahulu.
 Biaya finishing per kursi rata-rata
Rp70.000,-.
 Jika toko tersebut menginginkan profit
sebesar Rp 150.000,- per kursi, hitunglah
besarnya markup dan harga jual!

LATIHAN 2
 Toko
IBUNDA membeli barang
dengan harga Rp 10.000,- dan
dijual dengan harga Rp 14.000,Biaya overhead (BOP) 30% dari
biaya produk. Hitunglah markup,
BOP dan profit!
LATIHAN 3
 Perusahaan
FIAKOM membeli
sebuah printer seharga
Rp1.600.000,- dijual dengan harga
Rp2.000.000,- Pengeluaran
overhead perusahaan adalah 15%
dari harga jual. Hitunglah markup,
biaya overhead dan profit
perusahaan!
LATIHAN 4
 Harga
beli produk Rp 90.000,Diskon 10%. Ongkos angkut Rp
19.000,- . Markup 20% dari
harga jual. BOP sebesar 40%
dari Markup.
 Hitunglah berapa besarnya BOP,
Profit dan harga jual !
LATIHAN 5
 Sebuah
produk dijual dengan
harga Rp 250.000,- Markup
25% dari biaya produk. BOP
sebesar 40% dari Mark-up.
 Setelah 1 th produk tersebut
dijual dengan Mark-down 10%
dari harga jual.
 Hitunglah berapa besarnya
biaya produk, BOP, Profit dan
sale (harga obral)!
LATIHAN 6
 Sebuah
barang dibeli dengan
harga Rp 900.000,- Diskon
15%. Ongkos angkut Rp
235.000,- Jika biaya overhead
5% dari harga harga jual, dan
profit 15% dari harga jual,
berapa besarnya biaya produk,
markup, biaya overhead, profit
dan harga jualnya ?
Download