RANCANGAN KEGIATAN PEMBELAJARAN Mata Kuliah : Semester : SKS : DOSEN : KOMPETENSI : MINGGU KE 1-2 3-4 5-6 7-8 9 Manajeman Riset dan Periklanan V 3 Handriyotopo, S.Sn.,M.Sn Setelah menyelesaikan matakuliah ini mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan tahapan riset manajeman periklanan dengan metode pendekatan kualitatif dan kuantitatif sesuai kebutuhan untuk strategi kampanye periklanan melalui media above the line dan below the line dalam Desain Komunikasi Visual. KEMAMPUAN AKHIR YANG DI HARAPKAN Mahasiswa dapat menjelaskan Manajeman dan Riset Periklanan dalam ruang lingkup riset periklanan. Mahasiswa dapat menjelaskan perbedaan promosi dan periklanan dalam bauran pemasaran. BAHAN KAJIAN Mahasiswa dapat menjelaskan pendekatan riset periklanan untuk mengetahui sasaran produk, konsumen, dan visual riset. Riset kualitatif dan kuantitatif. Mahasiswa dapat menjelaskan kerja dalam biro iklan full services agency. Mahasiswa dapat menjelaskan dan memahami media BENTUK PEMBELAJA RAN Ceramah, praktik dan diskusi , tugas KRITERIA PENILAIAN BOBOT NILAI Kelengkapan dan kebenaran penjelasan 15 % Ceramah, praktik dan diskusi, tugas Kelengkapan dan kebenaran penjelasan 15 % Bito Iklan Perusahaan Jasa Riset Periklanan Ceramah, praktik dan diskusi, tugas Kelengkapan dan kebenaran penjelasan 15% PEMBAGIAN PEKERJAAN PADA BIRO IKLAN Media (Place) Coverage area Ceramah, praktik dan diskusi , tugas Kelengkapan dan kebenaran penjelasan 15% Ruamg lingkup manajeman periklanan dan riset periklanan. Perusahaan Periklanan Pengiklan Marketing MIx Promotion MIX Menhyusun daftar pertanyaan untuk swot analisis. dalam periklanan 10-11 Mahasiswa dapat menjelaskan objek riset dalam pengembagan strategi kampanye baik posisioning dan reposisioning dan presentasi. 12-13 Mahasiswa dapat menjelaskan RISET PERIKLANAN Membantu pengiklan untuk mengambil keputusan yang lebih terinformasikan, yang menyebabkan iklan lebih efektif, lebih behasil. Mahasiswa dapat Menjelaskan 14-15 Temuan riset berguna dalam menempatkan strategi periklanan dan strategi kreatif untuk memperkuat konsep yang baik dalam eksekusi sebuah iklan. media dan menghitung harga media dalam iklan koran. Anggaran Berapa banyak yang harus dikeluarkan (metode Marginal) VS (Bagaimana mengeluarkanya) Riset produk dan presentasi di depan kelas untuk mendapatakan curah gagasan. Ceramah, praktik dan diskusi , tugas Kelengkapan dan kebenaran penjelasan 15% -SWOT ANALISIS -Merumuskan Creative Brief. Ceramah, praktik dan diskusi, tugas Kelengkapan dan kebenaran penjelasan 10% -mendiskripsikan poduk Teknik menulis laporan hasil riset untuk kampanye periklanan. Ceramah, praktik dan diskusi, tugas Kelengkapan dan kebenaran penjelasan 10% 16. Mahasiwa mampu menjelaskan dan menyusun strategi kampaye periklanan secara terukurdan terencana sesuai target mendiskripsikanya dalam laporan tertulis. Penulisan hasil laporan riset sebagai tugas akhir laporan semserter. Ceramah, praktik dan diskusi, tugas Kelengkapan dan kebenaran penjelasan 10%