BAB 5 HASIL PEMBAHASAN DAN DESAIN 5.1 Konsep Visual 5.1.1

advertisement
1
BAB 5
HASIL PEMBAHASAN DAN DESAIN
5.1 Konsep Visual
5.1.1 Visual
Berdasarkan hasil penelitian dan survey yang mendalam dari penulis,Keyword
konsep dan image dari keseluruhan produk adalah care, comfort,classy dan
mood booster.Dimana visual dari Dessert Doctor didasarkan dari penerapan
keyword tersebut yaitu dibuat dengan penuh perhatian demi kenyamanan
konsumen,merupakan produk berkelas serta merupakan pemicu mood positive
untuk beraktifitas sepanjang hari.
5.1.2 Tipografi
Typeface yang digunakan untuk logo Dessert Doctor menggunakan font jenis
handwrtting yang memberikan kesan tulisan tangan seorang dokter. Gaya
desain yang digunakan ialah memasukkan image dokter dalam penerapan
desainnya yaitu menonjolkan unsur-unsur image dokter yang peduli untuk
kenyamanan.Untuk judul per-kategori digunakan font sans serif yaitu BRAIN
FLOWER, untuk menampilkan image ramah juga buatan tangan sedangkan
font ANDARILHO FONT NORMAL digunakan untuk menampilkan image
classy.Untuk body-text menggunakan font GABRIOLA jenis tulisan sans serif
yang jelas, dan mudah dibaca.
BRAIN FLOWER
ABCDEFGHIJKLMNOPQRSTUVWXYZ
Abcdefghijklmnopqrstuvwxyz
2
1234567890
ANDARILHO FONT NORMAL
ABCDEFGHIJKLMNOPQRSTUVWXYZ
Abcdefghijklmnopqrstuvwxyz
1234567890
GABRIOLA
ABCDEFGHIJKLMNOPQRSTUVWXYZ
Abcdefghijklmnopqrstuvwxyz
1234567890
5.1.3 Warna dan Skema Warna
Warna utama yang dipakai ialah warna coklat dan putih.Pemilihan warna ini
didasarkan pada arti warna coklat yang memberikan kesan hangat,nyaman dan
juga modern, canggih dan mahal.Penggunaan warna putih sebagai perwakilan
dari image bersih,higienis layaknya dokter.Warna-warna pendukung seperti
3
merah, abu,
juga digunakan untuk
menyesuaikan varian rasa
pengaplikasian ke media-media lainnya.
Gambar 5.1.3.1 Skema warna Dessert Doctor
5.2 Logo
Gambar 5.2.1 Logo baru Dessert Doctor
Gambar 5.2.2 Logo dengan tagline
dan
4
Gambar 5.2.3 Logo inverse
Logo Dessert Doctor ini divisualkan dengan menggunakan font handwriting
ACROSS THE ROAD yang telah dimodifikasi, dibuat menyerupai tulisan dokter
dimana untuk memunculkan penggambaran image dokter dari kata Dessert Doctor
yang care sesuai dengan konsep produk “care to comfort”.Pemilihan warna coklat
mewakili penerapan warna yang menampilkan image nyaman dan teduh yang
memberi kenyamanan.Tagline dari Dessert Doctor ialah ‘care to comfort’ yang
artinya produk Dessert Doctor dibuat dengan penuh perhatian dan mengutamakan
kenyamanan dari para konsumennya.
5.3 Kartu Nama
Gambar 5.3.1 Kartu Nama Dessert Doctor
5
Gambar 5.3.2 Kartu nama Dessert Doctor VIP
Terdapat dua buah kartu nama Dessert Doctor dimana mempunyai fungsi yang
berbeda.Pada gambar 5.3.1, kartu nama dibuat untuk memperkenalkan brand dari
Dessert Doctor, digunakan untuk hal yang bersifat formal dan bebas dibagikan
kepada siapa saja baik konsumen maupun bukan merupakan konsumen.Pada kartu
nama diterapkan elemen grafis berupa transparency dari logo Dessert Doctor
sehingga secara keseluruhan stationary tetap syntactics seperti pada kop surat,
amplop dan map.Sedangkan Kartu nama VIP dibuat untuk memperkuat penjelasan
akan brand Dessert Doctor terhadap konsumennya dan dibagikan ketika konsumen
membeli produk Dessert Doctor.Penjelasan brand Dessert Doctor pada kartu nama
VIP ini divisualkan dengan elemen grafis berupa penyederhanaan dari bentuk loyang
pai yang jika ditarik akan dengan mudah memperlihatkan potongan sebuah pai diatas
nampan dan terdapat tagline dari brand Dessert Doctor,kemudaian diakhiri dengan
alamat yang dapat dihubungi di baliknya.Hal ini mewakili pengartian bahwa Dessert
Doctor
selalu
memberikan
kemudahan
dengan
penuh
perhatian
konsumennya dalam menyantap produknya dengan penuh kenyamanan.
5.4 Kop Surat
kepada
6
Gambar 5.4.1 Kop surat Dessert Doctor
Kop surat Dessert Doctor terdapat bagian depan dan belakang,dan menggunakan
elemen grafis berupa logo yang di-transparency pada pojok kiri bawah lembaran
penulisannya.
7
5.5 Amplop
Gambar 5.5.1 Amplop Dessert Doctor
Amplop Dessert Doctor terdapat bagian depan dan belakang,dan menggunakan
elemen grafis berupa logo yang di-transparency pada pojok kiri bawah lembaran
penulisannya.Pada bagian belakang penjelasan brand diperkuat dengan peletakan
tagline ‘care to comfort’ dan diletakkan alamat web di bagian bawahnya.
8
5.6 Map
Gambar 5.6.1 Map Dessert Doctor
Map Dessert Doctor menggunakan elemen grafis logo yang di-transparency seperti
juga halnya terdapat pada kartu nama,kop surat dan amplop dan membentuk suatu
kesatuan yang unity dan syntactic.
5.7 Papan Nama Varian Produk
9
Gambar 5.7.1 Papan nama varian produk Dessert Doctor
Terdapat tiga jenis papan nama varian produk yang divisualkan dengan
menggunakan media cat air dan diberi keterangan dan warna yang sesuai dengan
varian produknya.
5.8 Kemasan Dessert Doctor
5.8.1 Kemasan Besar Dessert Doctor
Gambar 5.8.1.1 Kemasan apple pie besar Dessert Doctor
10
Gambar 5.8.1.2 Kemasan cookies and cream pie besar Dessert Doctor
Gambar 5.8.1.3 Kemasan rocky road pie besar Dessert Doctor
Pada kemasan besar Dessert Doctor terdapat tiga visualisasi berbeda yang
menunjukkan varian dari rasa pai Dessert Doctor.Warna merah tua mewakili
rasa apple cinammon, warna abu-abu mewakili rasa cookies and cream, dan
11
untuk warna coklat mewakili rasa rocky road.Selain itu diletakkan pula
illustrasi dengan menggunakan media cat air dalam pewarnaannya untuk
menunjukkan kesan buatan tangan.Kalimat yang digunakan pun disampaikan
secara langsung melalui pendekatan pihak pertama untuk menciptakan kesan
akrab dan care. Ukuran dari kemasan besar ialah 28 cm x 28 cm dengan
ketinggian 7 cm. Pada bagian atas kemasan terdapat lingkaran yang dapat
berputar berbentuk penyederhanaan visual loyang pie berisikan info tentang
rasa, manfaat produk, celah untuk mengintip, dan ketentuan dalam menyimpan
produk.Dibalik bagian penutup dalam kemasan terdapat pisau yang terbuat dari
bahan ramah lingkungan untuk memotong pie.Selain itu pada bagian dasar
loyang terdapat kertas yang dapat dengan mudah dirobek menjadi enam bagian
yang berfungsi sebagai tadah saat mengkonsumsi pie agar kulit dari pie tidak
berjatuhan saat dimakan.
5.8.2 Kemasan Khusus Mood Booster Dessert Doctor
Gambar 5.8.2.1 Kemasan apple pie kecil Dessert Doctor
12
Gambar 5.8.2.2 Kemasan cookies and cream kecil Dessert Doctor
Gambar 5.8.2.3 Kemasan rocky road kecil Dessert Doctor
13
Gambar 5.8.2.4 Kemasan mood booster kit Dessert Doctor
Kemasan Mood booster kit berisikan tiga buah kemasan kecil pai yang pada
masing-masing bagian atas kemasan kecil tersebut terdapat celah untuk
mengintip.Bagian atas dari kemasan kecil tersebut dapat dirobek sehingga
kemasan dapat beralih fungsi sebagai tadah makan atau piring.Selain itu pada
kemasan mood booster kit terdapat tempat untuk menyimpan peralatan makan
berupa sendok dan garpu agar konsumen dapat mengkonsumsinya dengan
nyaman kapanpun dan dimana saja.Ukuran dari kemasan kecil ialah 12 cm x
12 cm dengan ketinggian 5,5cm. Sedangkan ukuran kemasan mood booster kit
yang mengelilinginya ialah 14,5 cm x 14,5 cm dengan ketinggian 18 cm.
5.9 Katalog Produk
14
Gambar 5.9.1 Katalog produk Dessert Doctor
Pada content katalog, terdapat elemen grafis berupa loyang pai yang telah
terpotong lalu bisa diputar untuk melihat kategori halaman yang ada.Penggunaan
kata-kata dalam penjelasannya digunakan kata orang pertama atau direct sehingga
menunjukkan kesan akrab ke konsumen.Pengungkapan kata-katanya pun memakai
bahasa inggris sesuai dengan target konsumen dewasa dan menengah keatas yang
sophisticated dan smart.Foto-foto produk yang ditampilkan pun menunjukkan
bahwa Dessert Doctor merupakan produk buatan tangan yang eksklusif.
15
5.10 Poster
Gambar 5.10.1 Poster utama Dessert Doctor
Gambar 5.10.2 Poster apple pie Dessert Doctor
16
Gambar 5.10.3 Poster cookies and cream pie Dessert Doctor
Gambar 5.10.4 Poster rocky road pie Dessert Doctor
17
Terdapat empat buah poster dari Dessert Doctor dengan Gambar 5.10.1 sebagai
poster utama dan tiga lainnya merupakan poster varian produk pai. Pada poster
utama Dessert Doctor,image brand ditunjukkan dengan pengambilan gambar yang
mewakili bahwa Dessert Doctor merupakan produk buatan tangan atau homemade
yang diberikan dengan gerakan tubuh yang menciptakan kesan care kepada orang
yang akan mengkonsumsinya.Pengambilan gambar poster varian produk dibuat
dengan konsep yang menunjukkan bahwa Dessert Doctor merupakan produk
homemade dan memperlihatkan penggunaan bahan serta proses pembuatannya yang
dibuat dengan penuh perhatian.
5.11 X-Banner
Gambar 5.11.1 X-banner Dessert Doctor
18
Sebagai media publikasi, terdapat X-banner berukuran 60 x 160 cm yang
ditempatkan di depan booth Dessert Doctor yang menampilkan konsep utama dari
Dessert Doctor.
5.12 Pin
Gambar 5.12.1 Pin Dessert Doctor
Sebagai merchandise, terdapat enam jenis pin dengan logo, tagline, elemen grafis
dan tampilan tiga varian rasa yang divisualkan dengan memakai media cat air.
19
5.13 Flyer
Gambar 5.13.1 Flyer Dessert Doctor
Terdapat empat jenis flyer dalam ukuran A5 untuk dibagi-bagikan kepada
konsumen.
20
5.14 CD Case
Gambar 5.14.1 CD Case Dessert Doctor
5.15 Seragam
Gambar 5.15.1 Seragam Dessert Doctor
Terdapat seragam yang dikenakan oleh penjaga counter Dessert Doctor berupa
celemek dengan logo di tengahnya.
21
5.16 Bantal
Gambar 5.16.1 Bantal Dessert Doctor
Sebagai merchandise, terdapat dua jenis bantal dengan logo dan elemen grafis dari
Dessert Doctor.
5.17 Website
22
Gambar 5.17.1 Website Dessert Doctor akses melalui komputer
23
Gambar 5.17.2 Website Dessert Doctor akses melalui HP
24
Sebagai media untuk menyalurkan informasi produk, dibuat pula website yang
dapat diakses melalui komputer ataupun HP. Tampilan dibuat berbeda dikarenakan
penggunaan media yang berbeda dan demi kenyamanan konsumen. Website
membantu Dessert Doctor dalam memberikan informasi produk dan terutama
untuk pemesanan melalui jalur online.
5.18 Papan Menu
Gambar 5.18.1 Papan Menu Dessert Doctor
Terdapat papan menu dari Dessert Doctor yang diletakkan di setiap counter
Dessert Doctor untuk memudahkan konsumen dalam mengetahui varian produk
yang ada.
Download