Soal PKN Kelas 4

advertisement
PKN
Bab 1 Pemerintahan Desa dan Kelurahan
A. Pilihlah jawaban yang benar!
1. Sarana dan prasarana pemerintah dalam bidang kesehatan yang terdapat di desa kelurahan
adalah …..
a. Posyandu
b. KUD
c. Puskesmas
d. Balai desa
2. Perangkat desa yang bertugas membantu kepala desa di bidang administrasi dan pelayanan
umum adalah…
a. Sekretaris desa
b. Kepala urusan keuangan
c. Kepala dusun
d. Ketua rw
3. Lurah adalah pelaksana pemerintah di…
a. Kelurahan
b. Kabupaten
c. Kecamatan
d. Desa
4. Perangkat desa yang membawai wilayah dusun adalah…
a. Carik
b. Kaur
c. Pelaksana treknis
d. Kadus
5. Yang termasuk perangkat kelurahan adalah …
a. Kepla lingkungan
b. Kepala dusun
c. Sekretaris desa
d. Kebayan
6. Anggota BPD terdiri atas …
a. Ketua-ketua RT
b. Keta-ketua rw
c. Orang-0rang kaya
d. Tokoh masyarakat
7. Karang taruna adalah sebuah wadah pembinaan untuk ….
a. Generasi muda
b. Manula
c. Ibu rumah tangga
d. Balita
8. Desa merupakan gabungan dari beberapa…
a. Kecamatan
b. Kabupaten
c. Dusun
d. Keluruahan
9. Gaji kepala desa berupa…
a. Uang negara
b. Bangunan rumah
c. Tanah kas desa
d. Iuran penduduk
10. Seorang lurah diangkat dari…
a. Usulan bpd
b. Musyawarah warga
c. Pilihan rakyat
d. Pegawai negeri sipil
11. Kepala desa terpilih disahkan oleh…
a. Bupati atau wali kota
b. Gubernur
c. Presiden
d. Camat
12. Yang termasuk tugas kepala desa adalah…
a. Memimpin penyelenggaraan pemerintah desa
b. Meningkatkan kesejahtraan rakyat desa
c. Menjaga keamanan dan ketertiban rakyat desa
d. Wajib menghadiri pernikahan dan pemakaman warganya
13. Lurah memiliki…………yang bertugas untuk membantu penyelenggaraan pemerintahan di
kelurahan.
a. Perangkat kelurahan
b. Perangkat desa
c. BPD
d. Sekretaris desa
14. Termasuk tugaSs BPD adlaah…
a. Memimpin penyelenggaraan pemerintah desa
b. Melakukan pengawasan terhadap penyelengggaraan pemerintah desa
c. Menjaga keamanan dan ketertiban rakyat desa
d. Meningkatkan kesejahtraan rakyat desa
15. Tidak termasuk pendapatan asli desa adalah…
a. Hasil usaha desa
b. Potongangan penghasilan kepala desa
c. Tanah kas desa
d. Hasil swadaya dan partisipasi
16. Salah satu fungsi BPD adalah…
a. Menerima dan menindaklanjuti aspirasi masyarakat
b. Melaksanakan kehidupan demokrasi
c. Mendamaikan perselisihan masyarakat desa
d. Membantu kepala desa dalam menyelesaikan tugasnya
17. Dibawah ini yang merupakan salah satu syarat menjadi kepala desa adalah…
a. Berusia diatas 40 tahun
b. Bias berasal dari penduduk desa lain
c. Pendidikan paling rendah SMP
d. Berusia paling rendah 17 Tahun
18. Salah satu tugas kepala desa adalah…
a. Menyususn peraturan desa
b. Mengayomi nilai-nilai social budaya masyarakat
c. Menarik iuran dari masyarakat
d. Menggunakan anggaran pendapatan desa untuk kepentingan pribadi
19. Seseorang bisa menjadi kepala desa melalui …
a. Penunjukan camat
b. Penunjukan bupati
c. Pemilihan penduduk melalui rapat
d. Pemilihan langsung oleh penduduk melalui pilkades
20. Berikut ini yang bukan unsur-unsur dalam sebuah desa adalah…
a. Satuan masyarakat hokum yang memiliki batas wilayah
b. Berwenang mengurus kepentingan masyarakat setempat
c. Peraturan desa berasal dari pemerintah kabupaten
d. Diakui dan dihormati dalam pemerintahan NKRI
B. Lengkapi soal-soal berikut dengan jawaban yang tepat!
1. Rukun warga (RW) merupakan gabungan.............................................................................
2. Desa dan kelurahan merupakan lembaga pemerintahan yang paling………………………di negara
Indonesia.
3. Pemerintah daerah memiliki hak yang luas dalam menjalankan pemerintahannya sendiri
sejak adanya undang-undang tentang ..................................................................................
4. Bagi desa yang sudah maju dapat ditingkatkan menjadi ......................................................
5. Seorang lurah diangkat dari pegawai negeri sipil yang memenuhi syarat oleh buapti atau
walikota atas usulan ..............................................................................................................
6. Yang berwewenang mengangkat dan memberhentikan lurah adalah .................................
7. KTP merupakan singkatan dar ...............................................................................................
8. PKK termasuk lembaga kemasyarakatan yang dibentuk kepala desa dan ...........................
9. Masa jabatan anggota BPD……………………masa jabatan kepala desa dan lurah.
10. Masa jabatan lurah ................................................................................................................
11. Masa jabatan kepala desa .....................................................................................................
12. Masa jabatan BPD .................................................................................................................
13. Penyelenggaraan urusan pemerintah daerah yang diselenggarakan oleh pemerintah desa
didanai dari ............................................................................................................................
Bab 2. Sistem Pemerintahan Kecamatan
1. Camat ditugaskan oleh…
a. Bupati
b. DPRD
c. Gubernur
d. Presiden
2. Wilayah kecamatan merupakan gabungan dari beberapa…
a. Desa dan kelurahan
b. Desa
c. Dusun dan rw
d. Kelurahan
3. Kecamatan adalah kesatuan wilayah pemerintah yang terdiri atas…
a. Desa dan lurah
b. Kota
c. Kabupaten
d. Provinsi
4. Tingkat kesehatan di tingkat kecamatan disebut …
a. Rumah sakit
b. Poliklinik
c. Posyandu
d. Puskesmas
5. Koramil membantu camat di bidang…
a. Pembangunan
b. Pemerintahan
c. Pertahanan dan keamanan
d. Keamanan dan ketertiban
6. Memberikan pelayanan di bidang pendidikan adalah tugas…
a. Kantor KAU
b. Danramil
c. Kapolsek
d. Dinas pendidikan
7. Polsek dipimpin oleh oleh…
a. Kapolsek
b. Danramil
c. Kapolres
d. Kapolda
8. Lembaga social yang bertugas melayani kesehatan ibu dan anak ialah…
a. Posyandu
b. Puskesmas
c. BKIA
d. KUD
9. Lembaga pemerintah di Indonesia yang paling bawah adalah…
a. Desa/kelurahan
b. Kecamatan
c. Kabupaten
d. Provinsi
10. Perangkat kecamatan bertanggung jawab kepada…
a. Gubernur
b. Wali kota
c. Camat
d. Bupati
11. Seorang camat diangkat oleh bupati atau walikota atas usulan…
a. Presiden
b. Sekretaris daerah
c. Lurah
d. Gubernur
12. Wilayah kecamtan yang merupakan pusat perdagangan di kabupaten biasanya disebut dengan…
a. Kecamatan dagang
b. Kecamatan kota
c. Kota kecamatan
d. Kecamatan pusat
13. Melaksanakan tugas di bidang administrasi dan pelayanan umum adalah tugas dari…
a. Camat
b. Kepla seksi pemerintahan
c. Sekretaris kecamatan
d. Kepala urusan pemerintahan
14. Dalam melaksanakan tugasnya, sekretaris kecamatan dibantu oleh beberapa kepala seksi,
kecuali…
a. Kepala seksi umum
b. Kepala seksi pemerintahan
c. Kepala seksi keuangan
d. Kepala seksi ketenteraman dan ketertiban
15. Komando rayon militer membantu camat dibidang…
a. Pemerintahan
b. Pembangunan
c. Pertahanan dan keamanan
d. Keamanan dan ketertiban
16. Kecamatan adalah kesatuan wilayah pemerintah yang terdiri atas…
a. Desa dan kelurahan
b. Kota
c. Kabupaten
d. Provinsi
17. Muspida adalah singkatan dari…
a. Musyawarah pimpinan kabupaten
b. Musyawarah pimpinan kecamatan
c. Musyawarah pimpinan kota
d. Musyawarah pimpinan kelurahan
18. Lembaga dibawah nauangan depatemen agama adalah…
a. KUD
b. PKK
c. KUA
d. LSM
19. Anggota muspika adalah…
a. Camat, bupati, dan danramil
b. Camat, kapolsek, dan danramil
c. Camat, wali kota, dan danramil
d. Camat, bupati, dan kapolsek
20. Pejabat yang mengangkat camat adalah…
a. Lurah
b. Wali kota
c. Bupati
d. gubernur
C. lengkapi soal-soal berikut dengan jawaban yang tepat!
1. Yang bertuga melayani keamanan dan ketertiban masyarakat di kecamatan adalah .........
...............................................................................................................................................
2. Lembaga agama yang mengurusi pernikahan adalah ...........................................................
3. Camat digaji oleh pemerintah karena camat seorang ..........................................................
4. Sekretaris kecamatan bertanggung jawab kepada ...............................................................
5. Sebagai pemimpin di pemerintahan kecamtan, camat bertanggung jawab kepada............
...............................................................................................................................................
6. Sebutkan tiga unsur muspika ................................................................................................
...............................................................................................................................................
7. Kantor apa saja yang biasa terdapat di wilayah kecamatan .................................................
...............................................................................................................................................
8. Siapa yang termasuk perangkat kecamatan .........................................................................
...............................................................................................................................................
9. Apa yang dimaksud wilayah kecamatan ...............................................................................
...............................................................................................................................................
10. Siapa yang membantu camat dalam penyelenggaraan pemerintahan ................................
...............................................................................................................................................
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
A. Pilihlah jawaban yang paling benar diantara jawaban a, b, c atau d!
Kelurahan dipimpin oleh ....
a. kepala desa
b. carik
c. lurah
d. bayan
Kepala desa menetapkan peraturan desa bersama ….
a. BPD
b. kepala dusun
c. ketua RW
d. LKMD
Dalam sistem pemerintahan desa kedu-dukan BPD dengan kepala desa ialah ….
a. lebih tinggi kepala desa
b. lebih tinggi BPD
c. semuanya di bawah kepala dusun
d. sejajar antara BPD dan kades
Berikut lembaga-lembaga sosial yang ter-dapat di desa, kecuali ….
a. posyandu
b. koperasi
c. PKK
d. BPR
Yang bukan perangkat kelurahan ialah ….
a. kepala-kepala lingkungan
b. kepala-kepala urusan
c. sekretaris kelurahan
d. kebayanan
Pemerintah desa terdiri dari ….
a. sekretaris desa dan perangkat desa lainnya
b. kepala desa dan perangkat desa
c. kepala desa dan ketua RW
d. kepala desa dan bendahara desa
Wadah pembinaan generasi muda ialah ….
a. karang taruna
b. koperasi
c. posyandu
d. LPM
Masa jabatan kepala desa menurut UU No. 32 Tahun 2004 ialah ….
a. 5 tahun
b. 6 tahun
c. 8 tahun
d. 10 tahun
Berikut yang bukan perangkat desa adalah ….
a. sekretaris desa
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
b. bendahara
c. kepala urusan umum
d. kepala keluarga
Kecamatan adalah kesatuan wilayah peme-rintah yang terdiri atas ….
a. desa dan kelurahan
b. kota
c. kabupaten
d. provinsi
Pusat kesehatan di tingkat kecamatan disebut ….
a. rumah sakit
b. poliklinik
c. posyandu
d. puskesmas
Koramil membantu camat di bidang ….
a. pembangunan
b. pemerintahan
c. pertahanan dan keamanan
d. keamanan dan ketertiban
Memberikan pelayanan di bidang pendi-dikan adalah tugas lembaga ….
a. kantor KUA
b. danramil
c. dinas pendidikan
d. kapolsek
Berikut yang tidak termasuk bagian dari MUSPIKA adalah ….
a. camat
b. kapolsek
c. danramil
d. sekretaris kecamatan
Lembaga sosial yang bertugas melayani kesehatan ibu dan anak ialah ….
a. posyandu
b. BKIA
c. puskesmas
d. pospin
Kecamatan dipimpin oleh ….
a. walikota
b. lurah
c. camat
d. bupati
Sekretariat kecamatan dipimpin oleh ….
a. kepala urusan pemerintahan
b. kepala seksi pemerintahan
c. sekretaris kecamatan
d. camat
PPK merupakan salah satu unsur pelaksana pemilu yang bertugas ....
a. mengurusi perhitungan suara
b. mengawasi jalannya Pemilu di kecamatan
19.
20.
21.
22.
23.
24.
25.
26.
27.
c. memberi sanksi partai politik yang melanggar aturan
d. menghukum ketua partai politik kecamatan yang bersalah
Camat diangkat atas usul ....
a. kepala desa
b. sekretaris daerah
c. sekretaris kecamatan
d. pamong desa
Camat diangkat oleh ....
a. sekretaris daerah
b. walikota atau bupati
c. kepala desa
d. gubernur
Gabungan dari beberapa wilayah keca-matan disebut ….
a. kabupaten
b. kabupaten/kota
c. kota
d. kawedanan
Kepala daerah tingkat II dipilih untuk masa jabatan ….
a. 10 tahun
b. 8 tahun
c. 6 tahun
d. 5 tahun
Menyerap dan menindaklanjuti aspirasi masyarakat merupakan tugas lembaga ….
a. asisten pemerintahan
b. DPRD
c. sekretaris daerah
d. kepala bagian pemerintahan
Lembaga yang menyelenggarakan pemili-han kepala daerah ialah ….
a. KPPI
b. DPRD
c. KPUD
d. Pemerintah kabupaten/kota
DPRD termasuk lembaga ….
a. yudikatif
b. legislatif
c. eksekutif
d. hukum
Undang-undang yang mengatur pemerin-tahan daerah ialah ….
a. UU. RI No. 34 Tahun 2004
b. UU. RI No. 33 Tahun 2004
c. UU. RI No. 32 Tahun 2004
d. UU. RI No. 31 Tahun 2004
Wilayah provinsi dikepalai oleh ….
a. walikota
b. camat
c. bupati
d. gubernur
28. Berikut yang bukan nama kepala daerah ialah ….
a. camat
b. wali kota
c. bupati
d. gubernur
29. Dalam struktur organisasi pemerintah provinsi, kedudukan DPRD sejajar dengan ….
a. gubernur
b. bupati
c. sekretaris daerah
d. wali kota
30. Masa jabatan gubernur ialah ….
a. 8 tahun
b. 7 tahun
c. 6 tahun
d. 5 tahun
B. Isilah titik-titik soal berikut dengan jawaban yang benar !
31. Gubernur dilantik oleh ....
32. Dalam penyelenggaraan pemerintah daerah, kepala daerah dibantu oleh ….
33. Gubernur, bupati, wali kota dan perangkat daerah disebut ….
34. Pilkada dilaksanakan setiap ... sekali.
35. KPUD singkatan dari ….
Kunci Jawaban PKn kelas 4
A. Pilihan Ganda
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.
25.
26.
C
A
D
D
D
B
A
B
D
A
D
C
C
D
B
C
C
A
B
B
B
D
B
C
B
C
27.
28.
29.
30.
D
A
A
D
14
B. Isian
31. Menteri Dalam Negeri
32. Wakil Kepala Daerah
33. Pemerintah Daerah
34. 5
35. Komisi Pemilihan Umum Daerah
Selamat belajar yang rajin semoga anda dapat menjawab
15
Soal ulangan
1. Apa pengertian desa menurut undang-undang nomor 32 tahun 2004?.....................................
.....................................................................................................................................................
2. Apa pengertian dari kelurahan? ..................................................................................................
.....................................................................................................................................................
3. Sebutkan syarat terbentuknya desa? ..........................................................................................
.....................................................................................................................................................
4. Sebutkan perangkat desa dan tugasnya? ....................................................................................
.....................................................................................................................................................
.....................................................................................................................................................
5. Sebutkan dua sumber pendanaan desa? .....................................................................................
.....................................................................................................................................................
Soal ulangan
1. Apa pengertian dari lurah! ...........................................................................................................
.....................................................................................................................................................
2. Sebutkan tugas-tugas kepala desa? .............................................................................................
.....................................................................................................................................................
3. Salah satu perangkat desa adalah? ..............................................................................................
.....................................................................................................................................................
4. Sebutkan sarana dan prasarana pemerintah yang ada di desa? ................................................
.....................................................................................................................................................
.....................................................................................................................................................
5. Wilayah desa terdiri dari atas beberapa ......................................................................................
.....................................................................................................................................................
6. Apa pengertian dari dari kecamatan ...........................................................................................
.....................................................................................................................................................
7. Sebutkan tiga perangkat kecdamatan? .......................................................................................
.....................................................................................................................................................
8. Sebutkan tugas-tugas camat? ......................................................................................................
.....................................................................................................................................................
.....................................................................................................................................................
9. Seorang camat diangkat oleh?.....................................................................................................
10. Sebutkan lima instansi ditingkat pemerintah kecamatan? .........................................................
...............................................................................................................................................
Selamat belajar yang rajin semoga anda dapat menjawab
Download