PEMULIAAN POHON HUTAN JM2005

advertisement
Dosen Pengasuh
JUM 08125875659 call
7/18/2017
1
Silabus
I . Pendahuluan
II. Prinsip-Prinsip Pembuatan Uji Species Dan
Uji Provenans
III. Seleksi Pohon Plus
IV. Produksi Benih Dan Kebun Benih
V. Program Pengujian Genetik
VI. Pola Perkawinan
VII. Kebun Benih Riset-Clone Bank
VIII.Teknik Pembuatan Dan Pengukuran Tanaman Uji
7/18/2017
JUM 08125875659 call
2
Pengertian Pemuliaan Pohon
Pemuliaan pohon hutan (Forest tree improvement)
adalah pengetrapan ilmu genetika hutan pada praktek
silvikultur dalam upaya untuk meningkatkan produk lebih
tinggi nilainya.
- Uji berbagai tipe alam (wild Types)
Genetika adalah ilmu yang mempelajari bagaimana
sifat-sifat diwariskan dari tetua kepada keturunnya.
Genetika hutan
adalah studi variasi sifat-sifat pohon hutan yang diwariskan
oleh induknya.
- sifat pohon dipengaruhi oleh faktor internal dan eksternal.
7/18/2017
JUM 08125875659 call
3
Beberapa problem pada Genetika Hutan
1. Genetika hutan menggunakan pembuktian secara
tidak langsung
2. Tidak berkepastian dan memerlukan eksperimen
yang berkesinambungan
3. Unsur Waktu
4. Keperluan produksi benih
5. Kelengkapan informasi genetik dasar akan pohon
6. Kemungkinan pemuliaan
7/18/2017
JUM 08125875659 call
4
Beberapa Istilah Pemuliaan
Progeny
Progeny Test
Provenance
Seed Orchard
Ramet
Ortet
Clone
Variasi Clone
Seed Lot
Family
7/18/2017
JUM 08125875659 call
5
Tree plot
Eksotik
Endemik
Plot
Blok
Variasi additif
Variasi non additif
Heretabilitas (h)
7/18/2017
JUM 08125875659 call
6
Kebun benih (Seed production Area)
Forest Genetic
Forest Tree Breeding
Produk*
Kualitas*
Resistensi*
Adaptasi*
* Hasil yang diharapkan dari pemuliaan pohon
7/18/2017
JUM 08125875659 call
7
PEMULIAAN POHON HUTAN
Progeny
Progeny Test
Provenance
Seed Orchard
Ramet
Ortet
7/18/2017
I. Pendahuluan
: Keturunan
: Uji Keturunan
: Tempat asal dari mana benih
didapatkan (tempat/asli)
: Suatu areal di dalam kebun benih,
dipelihara induk yang berfenotif dan
genotif baik guna untuk keperluan
mendapatkan benih
: Bagian yang di tanam dari
perbanyakan seperti stek, dll.
: Pohon asal dari mana bagian
vegetatifnya yang diambil dari
pohon induknya
JUM 08125875659 call
8
PEMULIAAN POHON HUTAN
Clone
Variasi Clone
Seed Lot
Family
Tree plot
7/18/2017
I. Pendahuluan
: Satu grup ramet yang ditanam
berasal dari satu ortet
: Variasi yang terdapat pada tanaman
yang diperbanyak dengan cara yang
sama
: Satu perlakuan dalam satu set
percobaan
: Anakan/pohon berasal dari
keturunan hasil perkawinan bebas
(open polinated) maupun bisa juga
berasal dari tetua yang kawin
terkendali (controlled)
: Satu tanaman di dalam seed lot
JUM 08125875659 call
9
PEMULIAAN POHON HUTAN
Plot
Blok
Ekotipe
Variasi additif
7/18/2017
I. Pendahuluan
: Sekelompok tanaman dari satu
family, provenance atau species yang
dianggap sebagai satu unit
percobaan
: Bagian dari pertanaman yang berisi
beberapa plot, dimana setiap plot
merupakan seed lot yang berbeda
: Kelompok tanaman dari genotif yang
sama dan menguasai suatu kawasan
tertentu secara ekologis
: Pengaruh komulatif alela pada suatu
lokus gen yang mengendalikan sifat
tertentu (Bj kayu dan Kelurusan Btg)
JUM 08125875659 call
10
PEMULIAAN POHON HUTAN
I. Pendahuluan
Variasi non additif
: Variasi dominan hasil interaksi alela
pd suatu lokus atau akibat interaksi
antar sejumlah lokus gen yang
mengendalikan sifat integratif
(pertumbuhan dan daya tahan)
Heretabilitas
: Perbandingan variasi genetik
terhadap variasi total (V Gen + V
Lingkungan)
Forest Genetic
: Ilmu yang mempelajari sifat-sifat
pewarisan induknya kepada anaknya
Forest tree breeding : Ilmu yang mempelajari pola
perkawinan atau perbanyakan secara
veg. Dengan tujuan untuk produk
khusus sesuai dengan apa yang kita
inginkan
7/18/2017
JUM 08125875659 call
11
7/18/2017
JUM 08125875659 call
12
Download