MODUL 14 REVIEW MATERI

advertisement
AKUNTANSI INTERNASIONAL
Modul 14
Pertemuan ke 15
Oleh :
SUHARMADI,DRS, AK, MSi
FAKULTAS EKONOMI JURUSAN AKUNTANSI
2012
‘12
1
Akuntansi Internasional
Suharmadi, Drs.AK,MSi
Pusat Bahan Ajar dan E-learning
Universitas Mercu Buana http://www.mercubuana.ac.id
1. Untuk mengembangkan dalam kepentingan umum, satu set standard akuntansi
global yang berkualitas tinggi, dapat dipahami dan dapat diterapkan yang
mewajibkan
informasi
yang
berkualitas
tinggi,transparan,
dan
dibandingkan dalam laporan keuangan dan pelaporan keuangan lainnya untuk
membantu para partisipan dalam pasar modal dunia dan pengguna lainnya
dalam membuat keputusan ekonomi.
2. untuk mendorong penggunaan dan penerapan standar-standar tersebut yang
ketat.
3. untuk membawa konvergensi standar akuntansi nasional dan standar akuntansi
internasional dan standard Pelaporan Keuangan Internasional ke arah solusi
berkualitas tinggi.
IASB mewakili organisasi akuntansi dari sekitar 100 negara. Dengan sedemikian
luasnya dasar dukungan ini, IASB merupakan kekuatan pendorong dalam penentuan
standard akuntansi.
Standard Akuntansi Internasional (IASB) yang berlaku saat ini :
Struktur IASB yang Baru
Dewan IASB membentuk suatu kelompok kerja strategi yang
mempertimbangkan bagaimana seharusnya strategi dan struktur IASC setelah
menyelesaikan program kerja standard ini. Pada November 1999 dewan IASC secara
bulat menyetujui suatu resolusi yang mendukung usulan struktur baru intinya adalah :
1) IASC akan didirikan sebagai sebuah organisasi independent
2) Organisasi tersebut akan terdiri dari dua bagian utama, Perwalian dan Dewan,
serta komite Interpretasi tetap dan dewan penasihat standard
3) Perwalian akan menunjuk anggota dewan,melakukan pengawasan dan
mengumpulkan dana yang diperlukan, sedangkan dewan memiliki tanggung
jawab tunggal untuk penentuan standard akuntansi
IASB yang direstrukturisasi tersebut bertemu untuk pertama kalinya pada bulan april
2001. IASB , setelah direorganisasi akan mencakup badan berikut :
I
1. Badan Wali. Badan wali IASB mengangkat anggota dewan, komite interpretasi
pelaporan keuangan internasional dan dewan penasihat standard. Perwalian
bertanggung jawab untuk mengumpulkan dana dan mengawasi serta
mengevaluasi prioritas dan operasi IASB.
‘12
3
Akuntansi Internasional
Suharmadi, Drs.AK,MSi
Pusat Bahan Ajar dan E-learning
Universitas Mercu Buana
dapat
‘12
5
Akuntansi Internasional
Suharmadi, Drs.AK,MSi
Pusat Bahan Ajar dan E-learning
Universitas Mercu Buana http://www.mercubuana.ac.id
Download