1 - SMA Negeri 7 Pontianak

advertisement
PEMERINTAH KOTA PONTIANAK
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) NEGERI 7 KOTA PONTIANAK
Alamat : Jalan Sulawesi Dalam Nomor 10, Pontianak Selatan 78121, Telepon (0561) 736572
NASKAH SOAL ULANGAN UMUM
SEMESTER GANJIL TAHUN 2012/2013
Mata Pelajaran
Kelas/Program
Waktu
Hari/Tanggal
:
:
:
:
Sosiologi
XI/ IPS
07.00 – 08.30 WIB
Sabtu/ 8 Desember 2012
Pilihlah satu jawaban yang benar dengan memberi tanda silang (X) pada lembar jawaban yang disediakan !
1.
Suatu susunan status dan peran yang terdapat
di dalam satuan sosial dengan nilai-nilai dan
norma-norma yang mengatur interaksi
antarstatus dan peran sosial di sebut ....
A. Interaksi sosial
B. Struktur sosial
C. Peranan sosial
D. Mobilitas sosial
E. Konflik sosial
2.
Struktur sosial yang secara nyata ada dan
berfungsi, tetapi tidak diakui oleh pihak yang
berwenang sehingga tidak mempunyai
kekuatan hukum di sebut ....
A. Struktur kaku
B. Struktur luwes
C. Struktur kerjasama
D. Struktur formal
E. Struktur informal
3.
4.
Di bawah ini yang bukan merupakan elemen
dasar struktur sosial adalah ....
A. Interaksi sosial
B. Kelompok sosial
C. Status sosial
D. Institusi sosial
E. Peran sosial
Sistem pelapisan sosial masyarakat feodal
cenderung bersifat tertutup. Hal ini tampak
pada seseorang yang berasal dari lapisan
tertentu sulit untuk berpindah ke lapisan yang
lain, sebab penentuan kedudukan sosial tiap
anggota masyarakatnya didasarkan atas ....
A. Pendidikan
B. Keturunan
C. Peranan
D. Prestasi
E. Status
1
5.
Kenyataan sosial di bawah ini yang
menunjukkan adanya pelapisan sosial adalah
....
A. Masyarakat India terbagi dalam kasta
Brahmana, Ksatria, Waisya, dan Sudra
B. Beragamnya pekerjaan dan profesi
masyarakat perkotaan
C. Adanya kelompok umur anak-anak,
remaja, dan dewasa
D. Ras mongoloid meliputi orang Mongolia,
Malaysia, dan Indian
E. Beragamnya ras dan suku bangsa di
Indonesia
6.
Pelapisan sosial dapat terjadi karena sengaja
diadakan. Tujuan dari pelapisan sosial yang
disengaja adalah ....
A. Mempertahankan kerabat
B. Menjaga keaslian lapisan sosial
C. Membagi kekuasaan dan wewenang
D. Menjaga kekayaan bersama
E. Membedakan prestasi dan prestise
7.
Di bawah ini yang tidak termasuk kriteria yang
mendasari pelapisan sosial adalah ....
A. Ilmu pengetahuan
B. Suku bangsa
C. Kekayaan
D. Kekuasaan
E. Kehormatan
8.
Konsekuensi dari pelapisan sosial dalam
masyarakat antara lain individu maupun
kelompok yang berada di lapisan atas akan
mendapatkan ....
A. Penghargaan materi
B. Imbalan jasa
C. Hak istimewa
D. Kepercayaan
E. Kharisma
9.
Secara ekonomis posisi seseorang di dalam
pelapisan sosial ditentukan oleh ukuran
kekayaan, sedangkan secara politis ditentukan
atas dasar ....
A. Peranan
B. Kepribadian
C. Keturunan
D. Kekuasaan
E. Kehormatan
15. Masyarakat Indonesia terdiri atas para petani,
pegawai, pengusaha, pedagang, dan guru.
Heterogenitas tersebut merupakan diferensiasi
sosial atas dasar ....
A. Hak
B. Status
C. Peranan
D. Pekerjaan
E. Kewajiban
10. Faktor utama penyebab timbulnya stratifikasi
sosial dalam masyarakat adalah ....
A. Hak dan kewajiban seseorang yang
berbeda
B. Peran yang berbeda dari anggota
masyarakat
C. Adanya sesuatu yang dihargai lebih dalam
masyarakat
D. Pengakuan terhadap sesuatu secara
dominan dalam masyarakat
E. Adanya perbedaan kesenioran dari
anggota masyarakat lainnya
16. Dalam bidang agama di Indonesia juga terjadi
diferensiasi, tetapi tetap dapat bersatu. Hal ini
terjadi karena ....
A. Pemerintah mengatur ajaran agama
B. Setiap agama tidak ada perbedaannya
C. Adanya toleransi antarumat beragama
D. Adanya kesamaan ajaran agama di
Indonesia
E. Agama melarang adanya diferensiasi sosial
17. Meskipun sudah lama hidup di kota, Ali tetap
lebih mementingkan daerah atau desa asalnya.
Contoh tersebut merupakan gejala ....
A. Etnosentrime
B. Primordialisme
C. Rasialisme
D. Sukuisme
E. Sekularisme
11. Perhatikan pernyataan berikut !
1. Tersusun secara vertikal berjenjang
2. Tidak mempunyai perbedaan hak
3. Dapat terjadi mobilitas secara vertikal
4. Tidak didasarkan keturunan/ras
5. Adanya kesulitan untuk berpindah status
Dari pernyataan di atas ciri-ciri stratifikasi sosial
terbuka ditunjukkan oleh nomor ....
A. 1, 2, dan 3
B. 1, 2, dan 4
C. 1, 3, dan 4
D. 2, 3, dan 4
E. 3, 4, dan 5
18. Kulit sawo matang dan mata biasa adalah ciriciri ras yang menyebar di kawasan Asia
Tenggara termasuk Indonesia adalah ras ....
A. American mongoloid
B. Malayan mongoloid
C. Asiatic mongoloid
D. African Negroid
E. Melanesian
19. Dalam menghadapi diferensiasi sosial yang ada
di masyarakat, maka sikap kita adalah ....
A. Biarkan saja apapun akibatnya
B. Biarkan saja apa adanya, tanpa perlu
diperhatikan
C. Membatasi diferensiasi sosial sehingga
tidak ada kebebasan
D. Diferensiasi sosial itu harus dihapuskan
karena mengkotak-kotakkan masyarakat
E. Biarkan diferensiasi sosial tetap ada,
asalkan tidak menimbulkan perpecahan
masyarakat.
12. Salah satu penyebab terjadinya pertentangan
antara majikan dan buruh adalah adanya ....
A. Perbedaan ras
B. Perbedaan kebudayaan
C. Perbedaan kepentingan
D. Pertentangan pendirian
E. Pertentangan kelas sosial
13. Sistem pelapisan sosial terbuka dapat
ditemukan pada masyarakat ....
A. Kasta
B. Industri
C. Feodal
D. Apartheid
E. Rasial
14.
20. Berikut ini yang bukan merupakan faktor
penyebab terjadinya konflik adalah ....
A. Terpenuhinya kebutuhan
B. Adanya perbedaan kepentingan
C. Terjadinya perubahan sosial yang cepat
D. Adanya perbedaan prinsip
E. Adanya perbedaan kepribadian
Pernyataan berikut ini yang merupakan
dasar dari diferensiasi sosial adalah ....
A. Kelas sosial ekonomi dalam masyarakat
maju
B. Pembagian ras dalam masyarakat
apartheid
C. Penggolongan suku bangsa menyebabkan
etnosentrisme
D. Perbedaan agama dalam suatu masyarakat
majemuk
E. Kemajemukan masyarakat secara vertikal
dan horizontal
2
21. Pernyataan di bawah ini yang menunjukkan
dampak negatif dari suatu konflik sosial adalah
....
A. Meningkatkan rasa solidaritas
antaranggota masyarakat
B. Munculnya pribadi-pribadi yang tahan uji
dalam menghadapi situasi konflik
C. Menghidupkan kembali norma-norma
lama dan penciptaan norma-norma baru
D. Menimbulkan rasa kebencian yang
mendalam anatrindividu dan
antarkelompok
E. Munculnya kompromi baru dari pihakpihak yang berkonflik dengan kekuatan
seimbang
27. Menurut teori konflik, tinggi rendahnya
intensitas terjadinya kekerasan dalam konflik
tergantung pada ....
A. Ada atau tidaknya tujuan yang ingin
dicapai
B. Ada atau tidaknya pihak ketiga yang
terlibat
C. Terpelajar atau tidaknya pihak yang
berkonflik
D. Mampu atau tidaknya aparat penegak
hukum
E. Banyak atau sedikitnya jumlah pihak yang
berkonflik
28. Suatu bentuk penyelesaian konflik sosial yang
dilakukan dengan melibatkan pihak ketiga yang
memiliki keputusan mengikat disebut ....
A. Arbitrasi
B. Mediasi
C. Ajudikasi
D. Negosiasi
E. Rekonsiliasi
22. Berikut ini merupakan pengaruh positif dari
terjadinya konflik adalah ....
A. Solidaritas sosial makin berkurang
B. Munculnya keinginan untuk mendominasi
C. Terbinanya kerukunan dari pihak yang
berkonflik
D. Munculnya pranata sosial yang negatif
E. Terjadinya anarkisme yang kuat
29. Berikut ini adalah suatu contoh konflik yang
berpotensi memberikan dampak yang bersifat
konstruktif adalah ....
A. Konflik agama
B. Konflik antara majikan dan buruh
C. Perbedaan pendapat dalam forum sidang
DPR
D. Konflik antarsuporter sepakbola
E. Konflik antarsuku bangsa
23. Pada dasarnya konflik bukan sesuatu yang
diinginkan oleh warga masyarakat, oleh karena
itu jika terjadi konflik maka masyarakat akan
berusaha untuk ....
A. Menambah teman untuk mengalahkan
lawan
B. Semakin meningkatkan konflik tersebut
C. Mengalahkan pihak lawan
D. Menciptakan konflik baru
E. Mengatasi konflik tersebut
30. Keterlibatan Komisi Tiga Negara (KTN) dalam
menyelesaikan antara Indonesia dengan
Belanda pada masa perang kemerdekaan
merupakan bentuk usaha pengendalian konflik
melalui ....
A. Ajudikasi
B. Stalemate
C. Konsiliasi
D. Arbitrasi
E. Kompromi
24. Ciri utama suatu konflik sosial adalah adanya
keinginan dari pihak-pihak yang mengalami
konflik untuk ....
A. Mengalahkan pihak lawan
B. Saling memberi pengertian
C. Berkompetisi sesuai kemampuan masingmasing
D. Menciptakan integrasi sosial
E. Bekerjasama dengan pihak lawan
31. Potensi konflik dalam masyarakat majemuk
dapat diminimalisasi bahkan dihilangkan jika
perbedaan-perbedaan yang ada dilandasi oleh
sikap ....
A. Menghindari terjadinya konflik
B. Mengutamakan kelompok lain
C. Toleransi antarwarga yang memiliki
perbedaan
D. Mengutamakan kelompok sendiri
E. Mempelajari setiap perbedaan yang ada
25. Di bawah ini yang merupakan contoh konflik
yang terjadi antarkelompok adalah ....
A. Konflik antara adik dan kakak
B. Konflik antara anak-anak dengan bapak
C. Konflik antara guru-guru dengan kepala
sekolah
D. Konflik antara masyarakat desa dengan
kepala desa
E. Konflik antara perkumpulan pemuda
dengan perkumpulan pemuda lainnya
32. Salah satu hal yang berpotensi mengawali
suatu konflik antarkelompok sosial
adalah ....
A. Adanya kejelasan status peranan
B. Adanya konflik yang telah dapat diatasi
C. Adanya kemandirian diantara individu
dalam masyarakat
D. Adanya persepsi yang muncul di antara
individu
E. Adanya hambatan-hambatan komunikasi
antarkelompok sosial
26. Jika suatu masyarakat mengalami suatu konflik
maka kerugian yang mungkin diderita oleh
anggota masyarakatnya adalah ....
A. Semakin kuatnya kesatuan kelompok
B. Dominasi dari pihak yang kuat
C. Meningkatnya kepatuhan pada norma
D. Terjadinya integrasi sosial
E. Timbulnya rasa solidaritas sosial
3
33. Wilayah negara Indonesia berbatasan Malaysia
dan Papua Nugini. Jika antara Indonesia dengan
Malaysia timbul masalah perbatasan, maka
bentuk konflik yang terjadi adalah ....
A. Konflik rasial
B. Konflik internasional
C. Konflik pribadi
D. Konflik antarkelas
E. Konflik politik
40. Kakek Amir pada awalnya adalah orang yang
kurang mampu, namun sekarang ayah Amir
menjadi orang yang sangat kaya. Dalam hal ini
telah terjadi mobilitas sosial ....
A. Vertikal horizontal
B. Vertikal antargenerasi
C. Horizontal antargenerasi
D. Vertikal intragenerasi
E. Intragenerasi naik
34. Mobilitas individu atau kelompok dari suatu
wilayah ke wilayah yang lebih menguntungkan
secara ekonomis merupakan contoh mobilitas
....
A. Lateral
B. Struktural
C. Kultural
D. Vertikal
E. Horizontal
41. Berikut ini adalah faktor-faktor yang
mempengaruhi mobilitas sosial, kecuali ....
A. Tingginya diferensiasi social
B. Penduduk yang heterogen
C. Saling ketergantungan antarkelompok
sosial
D. Masyarakat bersifat statis
E. Terkonsentrasinya lembaga-lembaga
sosial
35. Pernyataan berikut ini yang merupakan contoh
mobilitas sosial horizontal adalah ....
A. Buruh perkebunan karet yang berhasil
menjadi pedagang karet terbesar
B. Seorang pengusaha sukses yang
mengalami kebangkrutan
C. Seorang petani kopi berganti usaha
menjadi petani lada
D. Mahasiswa teladan berhasil menjadi
sarjana sukses
E. Anak seorang dokter berhasil menjadi guru
42. Berikut ini yang tidak termasuk dampak negatif
mobilitas sosial adalah ....
A. Keinginan untuk maju
B. Kurangnya rasa solidaritas
C. Sikap pasrah terhadap takdir
D. Timbulnya suatu konflik
E. Terjadinya konflik antargenerasi
43. Perubahan kedudukan sosial, baik ke atas
maupun ke bawah yang dialami seseorang
selama masa hidupnya disebut mobilitas ....
A. Horizontal
B. Vertikal
C. Intragenerasi
D. Antargenerasi
E. Struktural
36. Saluran mobilitas sosial vertikal ke atas yang
paling efektif dan banyak digunakan oleh
masyarakat adalah ....
A. Lembaga keagamaan
B. Lembaga pendidikan
C. Angkatan bersenjata
D. DOrganisasi perserikatan
E. Organisasi profesi
44. Mobilitas sosial lebih memungkinkan terjadi
pada masyarakat yang mempunyai sistem
stratifikasi ....
A. Atas dasar keturunan
B. Atas dasar ciri-ciri fisik
C. Atas dasar ekonomi
D. Tertutup
E. Terbuka
37. Berikut ini yang bukan merupakan faktor
pendorong mobilitas sosial adalah ....
A. Status sosial
B. Pertumbuhan penduduk
C. Tingkat pendapatan
D. Ras dan agama
E. Situasi politik
45. Anak orang kaya yang malas belajar dan tidak
memiliki kemampuan kerja menjadi jatuh
miskin. Dalam contoh tersebut terjadi mobilitas
....
A. Antargenerasi
B. Intragenerasi
C. Vertikal naik
D. Vertikal turun
E. Horizontal
38. Gerak perpindahan status sosial yang dialami
seseorang atau kelompok dalam lapisan sosial
yang sama disebut mobilitas sosial ....
A. Horizontal
B. Vertikal
C. Struktural
D. Antargenerasi
E. Lateral
46. Lembaga pendidikan merupakan salah satu
media mobilitas sosial ke atas karena
pendidikan mampu ....
A. Mencetak sumber daya manusia yang
mampu bersaing
B. Berperan sebagai sarana transformasi
budaya leluhur
C. Menciptakan generasi baru yang bisa
membuat perubahan
D. Mengurangi segala bentuk pengangguran
E. Menjembatani kesenjangan sosial yang
ada
39. Pada masyarakat yang menggunakan sistem
kasta yang sifatnya tertutup hampir tidak ada
gerak sosial vertikal, karena kedudukan
seseorang ditentukan oleh faktor ....
A. Kekayaan
B. Kekuasaan
C. Pendidikan
D. Kepemilikan tanah
E. Keturunan
4
47. Perpindahan jenis dan tingkat status secara
dinamis mudah terjadi pada lingkungan ....
A. Dosen dengan mahasiswa
B. Jabatan struktural organisasi
C. Masyarakat tradisional yang tertutup
D. Masyarakat modern yang dinamis
E. Petani pada masyarakat pertanian
49. Perhatikan pernyataan berikut !
1) Ali naik pangkat menjadi kapten
2) Migrasi penduduk dari daerah rawan gempa
bumi
3) Alih profesi dari petani menjadi pedagang
4) Perpindahan penduduk dari Jawa ke Papua
Pernyataan di atas yang erat kaitannya dengan
mobilitas geografis adalah pernyataan nomor
....
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4
E. 3 dan 4
48. Perhatikan pernyataan di bawah ini!
1) Konflik antarpartai politik
2) Adanya integrasi antargenerasi
3) Penjarahan akibat kesenjangan ekonomi
4) Memperhatikan kepentingan status quo
5) Terjadinya perselisihan antarwarga
Konsekuensi negatif dari mobilitas sosial
ditunjukkan oleh nomor ....
A. 1, 2, dan 3
B. 1, 2, dan 4
C. 1, 3, dan 5
D. 2, 3, dan 5
E. 3, 4, dan 5
50. Konsekuensi lain dari mobilitas sosial adalah
terjadinya proses sosial yang bersifat
disosiastif, seperti ....
A. Kooperasi dan bargaining
B. Kompetisi dan kontravensi
C. Kompetisi dan akulturasi
D. Kompetisi dan koalisi
E. Kontravensi dan asimilasi
SELAMAT BEKERJA
5
Download