kapitalisme,neoliberalisme dan globalisasi

advertisement
(Suatu paham dalam sosiologi bisnis)
Pengertian:
1.Max Weber :”nilai atau sikap mental
keuntungan secara rasional dan sistematis”

untuk
mencari
2.Karl Marx :”sda + cara produksi dan hubungan dalam proses
produksi yg kemudian menimbulkan berbagai implikasi
dalam konteks ekonomi politik,sosial psikologis,maupun
kultural”
3.Mulyanto :”Rasionalisasi perolehan laba berkelanjutan melalui
eksploitasi tenaga kerja”
ROBERT LEKACHMAN dan BORIN VAN LOON:
1.
2.
3.
Modal adalah bagian kekayaan suatu bangsa yang merupakan
hasil karya manusia dan karenanya bisa diproduksi berulang
kali
Alat-alat produksinya dimiliki oleh segelintir individu yang
memiliki hak legal; untuk menggunakannya dalam rangka
meraup keuntungan pribadi
Kapitalisme bergantung pada sistem pasar.
ERIC WOLF:
1.
Kekayaan bisa membeli tenaga kerja dan sarana produksi
untuk memproduksi barang dagangan di pasar
2.
Menguasai semua produksi penting dlm masyarakat dan
membatasin akses bebas pekerja terhadap sarana produksi
3.
Maksimalisasi Keuntungan
Secara garis besar esensi kapitalisme adalah :
1.Kepemilikan
2.Persaingan
3.Rasionalitas



Hubungan buruh dengan majikan di era
kapitalisme dibangun bukan karena
kesepahaman atau solidaritas tapi karena
keterpaksaaan
Eksploitasi dari kelas borjuis atau pemilik
modal terhadap kaum buruh untuk
meningkatkan keuntungan
1.
2.
3.
4.
Kapitalisme
Kapitalisme
Kapitalisme
Kapitalisme
Murni
Industrial
Monopoli
Lanjut (Post Capitalism)
Liberalisme adalah suatu paham atau keyakinan
yang
mencita-citakan
tumbuhnya
suatu
masyarakat yang bebas yang dicirikan oleh
kebebasan berfikir bagi para individu.
Karakteristik:
1.
Menolak pembatasan
2.
Pertukaran gagasan yang bebas
3.
Ekonomi pasar yang mendukung usaha pribadi
4.
Sistem pemerintahan transparan
5.
Menolak pembatasan terhadap pemilikan individu

Berbagai definisi tentang globalisasi :
1.Internasionalisasi
2.Liberalisasi
3.Universalisasi
4.Westernisasi
5.Deteritorialisasi

Globalisasi secara umum :
“kebebasan dan keleluasaan lalu lintas
barang,jasa,modal kekuatan kapitalis yang
menerobos batas-batas negara,wilayah,adat
istiadat dan budaya.
1.
2.
3.
4.
Globalisasi telah mengubah sifat aktivitas
ekonomi
Globalisasi menghambat kekuasaan negara
Globalisasi melahirkan sinkronisasi dan
homogenisasi budaya
Globalisasi telah berkembang di luar
masyarakat modern.
Kelompok
Respons Kebijakan
Neoliberalisme
1. Globalisasi perlu dibimbing
dengan kekuatan pasar dan
otoritas publik hanya perlu
memfasilitasi
2. Perlu menghapus pembatasan
3. Perlu dikembangkan privatisasi
langsung
Reformisme
1. Kapitalisme memerlukan
kebijakan publik global yang
cermat
2. Untuk melindungi bahaya
Download