materi

advertisement
GAYA

Gaya adalah dorongan atau tarikan
yang dapat menyebabkan benda
bergerak.
Jenis-jenis gaya :
 gaya gerak
 gaya otot
 gaya tarik,
 Gaya dorong,
 Gaya pegas, dll.
 Gaya otot, gaya dorong, dan gaya tarik
dapat mengubah gerak suatu benda.
 Jika kamu memberikan gaya pada suatu
benda,benda itu akan bergerak.

Gaya otot, gaya dorong, dan gaya tarik
dapat mengubah gerak suatu benda.

Jika kamu memberikan gaya pada suatu
benda,benda itu akan bergerak.
Jenis-jenis gaya : gaya gerak, gaya otot, gaya tarik, dll.
a.Gaya otot
b.Gaya dorong

c.Gaya tarik

Apakah kamu tahu permainan jungkat
jungkit?

Di mana kamu dapat menemukan
permainan tersebut?
Apakah kamu dapat membuktikan
bahwa gaya memengaruhi gerak suatu
benda pada permainan jungkat jungkit?
 Untuk lebih jelasnya, coba kamu
lakukan kegiatan berikut ini,

Kamu dapat membuktikan bahwa gaya
dapat memengaruhi gerak suatu benda
pada traktor pegas.
 Mari kita coba dan kita lihat bersama –
sama !!!!!

Mari kita membuat jungkat jungkit
sederhana !
Siapkan :
Alat dan Bahan
1. Penggaris sepanjang 30 cm
2. Penghapus pensil
3. Tiga buah koin yang sejenis
 Kamu dapat membuktikan bahwa gaya
dapat memengaruhi gerak suatu benda
pada model jungkat jungkit.
GERAK





Gerak adalah perpindahan posisi benda
dari tempat asalnya karena adanya gaya.
Gaya dapat mempengaruhi gerak sebuah
benda.
Contoh gerak :
Gerak karena gaya otot ( mengayuh
sepeda dan berolah raga )
Gerak karena gaya pegas ( saat bermain
ketapel )
Gerak karena gaya mesin ( mobil dan
motor )
Kesimpulan :
Adanya hubungan antara gaya dan
gerak dapat dimanfaatkan untuk alatalat dalam kehidupan
 Gerakan-gerakan yang diakibatkan
suatu gaya dapat dimanfaatkan untuk
benda-benda yang berguna bagi
manusia.
 Gaya dapat mempengaruhi gerak
sebuah benda

SELESAI
TERIMAKASIH
Download