5c_KISI_KISI_UAS_GANJIL_KLS7_KATHOLIK

advertisement
KISI - KISI PENULISAN SOAL
ULANGAN AKHIR SEMESTER (UAS) GANJIL
TAHUN PELAJARAN 2016 / 2017
Jenjang
Mata Pelajaran
Kelas / Semester
Kurikulum Acuan
: SMP
: Pendidikan Agama Katolik
: VII / 1
: KTSP
No
Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
1
Memahami diri sebagai laki-laki atau
perempuan yang memiliki rupa-rupa
kemampuan dan berelasi dengan
sesama dan lingkungannya dan
meneladani Yesus Kristus yang
mewartakan Bapa dan Kerajaan-Nya
Memahami dan menyadari
pribadinya diciptakan sebagai
citra Allah yang tumbuh dan
berkembang bersama orang
lain.
Bentuk Soal
Jumlah Soal
Alokasi Waktu
Penulis
Materi
Martabat luhur sebagai
citra Allah
: Pilihan Ganda
: 50
: 90 menit
:
Indikator Pencapaian
Kompetensi
No.
Soal
Menunjukkan karunia khusus yang
dimiliki manusia sebagai citra Allah
1
Menunjukkan makna manusia
sebagai citra Allah berdasarkan Kej
1:26-28
2
Menunjukkan ajaran Kitab Suci Kej
1:26-30 tentang tugas manusia
sebagai citra Allah
3
Menunjukkan kemampuan dasar
yang paling mendalam dimiliki
manusia
4
Menunjukkan alasan mengapa
manusia mempunyai ikatan
kesatuan
5
Menunjukkan dokumen konstitusi
pastoral tentang gereja bahwa
manusia sangat dikasihi Allah
6
No
Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
Materi
Panggilan manusia
sebagai citra Allah
Menyadari kemampuan dan
keterbatasan dirinya sehingga
terpanggil untuk
mensyukurinya
Aku memiliki
kemampuan
Indikator Pencapaian
Kompetensi
No.
Soal
Menunjukkan maksud dalam Kisah
Penciptaan bahwa manusia
diciptakan sebagai citra Allah
7
Menunjukkan konteks panggilan
manusia sebagai citra Allah
8
Menunjukkan contoh sikap
panggilan manusia sebagai citra
Allah yang bertentangan dengan
kehendak Allah
9
Menunjukkan maksud panggilan
Allah kepada manusia keselamatan
bersifat integral
10
Menunjukkan hal-hal positif yang
dapat kita temukan dalam
kepribadian Yesus
11
Menunjukkan konsekwensi kepada
mereka yang bertanggung jawab
atas kemampuan
12
Menunjukkan perlakuan Tuhan
terhadap dua sikap berbeda
tentang talenta
13
Menunjukkan cara terbaik untuk
mengembangkan kemampuan.
14
No
Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
Materi
Kemampuan Terbatas
Indikator Pencapaian
Kompetensi
No.
Soal
Menunjukkan kehendak Tuhan
terhadap kemampuan kita yang
berbeda-beda
15
Menunjukkan isi dari Injil
Mateus 25:14-30
16
Menunjukkan maksud
sesungguhnya perumpamaan
tentang Talenta
17
Menunjukkan contoh keterbatasan
kemampuan intelektual
18
Menunjukkan keterbatasan
keterbatasan sistim budaya
19
Meyebutkan Tokoh sebagai pusat
dalam cerita "Mengubah Tragedi
menjadi Kemenangan"
Menunjukkan akibat dari sikap
minder
20
Menunjukkan akibat dari sikap
“minder” dan “munafik”dapat
merugikan diri sendiri
22
Menunjukkan sikap positif yang
dapat kita ambil dalam cerita
"Angin Ribut Diredakan"
23
21
No
Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
Menyadari kemampuan dan
keterbatasan dirinya sehingga
terpanggil untuk
mensyukurinya
Materi
Syukur atas Hidup
Indikator Pencapaian
Kompetensi
No.
Soal
Menunjukkan cara yang ditempuh
zaman sekarang untuk mengatasi
keterbatasan
24
Menunjukkan pandangan hidup
seseorang yang tidak kreatif untuk
mengisi dan mengembangkan
hidup
Menunjukkan pandangan yang
mengatakan bahwa hidup itu
"SENI"
25
Menunjukkan tokoh dari cerita
kesepuluh orang kusta yang
disembuhkan Yesus dan patut kita
kita contohi
27
Menunjukkan pengalaman yang
dialami oleh orang sang sakit
kustanya disembuhkan oleh Yesus
28
Menunjukkan kata-kata Yesus
kepada orang penyakit kusta yang
disembuhkan
29
26
No
Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
Memahami bahwa manusia
diciptakan sebagai
perempuan atau laki-laki dan
dipanggil untuk
mengembangkan
kesederajatan dalam hidup
sehari-hari
Materi
Aku diciptakan baik
adanya sebagai
perempuan atau laki-laki
Perempuan dan Lakilaki sederajat
Indikator Pencapaian
Kompetensi
No.
Soal
Menunjukkan makna perempuan
dibangun dari rusuk manusia,
menurut iman Kristiani
30
Menunjukkan maksud dari Allah
menciptakan laki-laki dan
perempuan bersifat
"Komplementer"
31
Menunjukkan alasan kitab suci,
sehingga praktek perlakuan yang
tidak sama antara perempuan dan
laki-laki masih saja terjadi
32
Menunjukkan hal yang pokok
kesederajatan antara perempuan
dan laki-laki.
33
Menunjukkan sikap Yesus secara
Khusus menghargai dan membela
kaum perempuan, menurut
Yoh 8:2-11
34
Menunjukkan bentuk ketidakadilan
Gender antara perempuan dan
laki-laki.
35
No
Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
Memahami bahwa seksualitas
sebagai anugerah Allah yang
perlu dihayati secara benar
demi kehidupan bersama
yang lebih baik
Materi
Seksualiatas sebagai
Anugerah Allah
Penghayatan
seksualitas yang benar
Memahami arti dan tujuan
persahabatan sehingga dapat
membangun persahabatan
sejati dengan sesama
Persahabatan
Indikator Pencapaian
Kompetensi
No.
Soal
Menunjukkan perbedaan yang
terdalam yang menjadikan seorang
perempuan sungguh perempuan
dan laki-laki sungguh laki-laki
36
Menunjukkan suatu masa saat
indung telur akan menghasilkan sel
telur
37
Menunjukkan bunyi hukum Firman
Allah ke-enam
38
Menunjukkan maksud tubuh
manusia disucikan Allah
39
Menunjukkan tokoh persahabatan
yang perlu kita tiru dalam
kehidupan, menurut
I Sam 18:1-4
40
Menunjukkan sikap positif yang
perlu ditiru dari Yonatan
41
No
Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
Materi
Memahami arti dan tujuan
persahabatan sehingga dapat
membangun persahabatan
sejati dengan sesama
Persahabatan Sejati
Indikator Pencapaian
Kompetensi
No.
Soal
Menunjukkan landasan manusia
bertindak untuk menuju
persahabatan sejati
42
Menunjukkan inti dari
Yohanes 15:13-15
43
Menunjukkan seorang pastor
meninggal karena menolong
seorang kusta
44
Menunjukkan seorang ibu dari
Calcuta menolong kaum papa
45
Menunjukkan orang-orang
termasuk kelompok marginal
46
Menunjukkan sahabat Yesus yang
paling dekat dengan saya setiap
hari
47
Menunjukkan cara
mengembangkan persahabatan
sejati
48
Menunjukkan gambaran sahabat
sejati paling nayata menurut iman
Kristiani
Menunjukkan isi singkat maksud
dari Sir 6:5-17
49
50
Download