Pengertian dan peranan manajemen - 1

advertisement
Modul ke:
Fakultas
FIKOM
Program Studi
Public Relations
http://www.mercubuana.ac.id
Pengertian dan peranan
manajemen - 1
Andi Youna C. Bachtiar M. Ikom
Management : Science or Art
The Science of Management
• Assumes that problems can be approached using rational,
logical, objective, and systematic ways.
• Requires technical, diagnostic, and decision-making
• skills and techniques to solve problems.
The Art of Management
• Decisions are made and problems solved using a blend of
intuition, experience, instinct, and personal insights.
• Requires conceptual, communication, interpersonal, and timemanagement skills to accomplish the tasks associated with
managerial activities.
“Management is art”
“ Management is Process”
• Kata manajemen berasal dari bahasa Italia maneggiare yg berarti
“mengendalikan,” bahasa latin manus yg berati “tangan”.
• Management is the art of getting things done through the others
(Mary Parker Follet)
• Manajemen adalah suatu proses atau kerangka kerja, yang
melibatkan bimbingan atau pengarahan suatu kelompok orangorang kearah tujuan-tujuan organisasional atau maksudmaksud yang
nyata. (G.R. Terry)
• Manajemen sebagai sebuah proses perencanaan, pengorganisasian,
pengkoordinasian, dan pengontrolan sumber daya untuk mencapai
sasaran (goals) secara efektif dan efesien. Efektif berarti bahwa
tujuan dapat dicapai sesuai dengan perencanaan, sementara efisien
berarti bahwa tugas yang ada dilaksanakan secara benar,
terorganisir, dan sesuai dengan jadwal. (Ricky W. Griffin)
Manfaat dasar Management
Efficiency versus Effectiveness
Management Process
Management Process
• Planning : Planning meliputi pengaturan tujuan dan mencari
cara bagaimana untuk mencapai tujuan tersebut. Sebelum
melakukan sesuatu manajer memikirkan apa tujuan
organisasinya, bagaimana mencapainya, bagaimana sumber
dayanya, kapan selesainya.
• Pengorganisasian yakni memberi tugas sebagai hasil dari
tahapan perencanaan, tugas tersebut di berikan kepada
beragam individu atau grup didalam organisasi. Mengorganisir
adalah untuk menciptakan mekanisme untuk menjalankan
rencana. Bagaimana manajer mengelompokkan kegiatankegiatan yang ada dlm organisasinya, menempatkan orangorang dan mengalokasi sumber daya
• Actuating : implementasi rencana. Actuating membuat urutan
rencana menjadi tindakan nyata dalam dunia organisasi.
Management Process
• Leading : bagaimana manajer mempengaruhi bawahan
agar bekerja dlm mancapai tujuan organisasi
• Controlling : memastikan bahwa kinerja sesuai dengan
rencana. Hal ini membandingkan antara kinerja aktual
dengan standar yang telah ditentukan. Jika terjadi
perbedaan yang signifikan antara kinerja aktual dan yang
diharapkan, manajer harus mengambil tindakan yang
sifatnya mengoreksi.Fungsi dari controlling adalah
menentukan apakah rencana awal perlu direvisi, melihat
hasil dari kinerja selama ini. Jika dirasa butuh ada
perubahan, maka seorang manajer akan kembali pada
proses planning. Di mana ia akan merencanakan sesuatu
yang baru, berdasarkan hasil dari controlling.
Terima Kasih
Andi Youna C. Bachtiar M. Ikom
Download