Asset Management

advertisement
Laporan Kinerja Bulanan
CIPTA SYARIAH EQUITY
30-Agustus-13
Asset Management
< Tujuan Investasi
< Alokasi Aset Sektoral
Cipta Syariah Equity bertujuan memberikan tingkat pertumbuhan investasi yang optimal
dalam jangka panjang melalui diversifikasi investasi dana pada Efek Ekuitas yang tercantum
dalam Daftar Efek Syariah, instrumen Pasar Uang dan Kas yang sesuai dengan Syariah Islam.
Property, Real
Estate and Buiding
Construction
0%
Trade Services &
Investment
15%
Money Market
14%
Agriculture
19%
< Ulasan Pasar Modal
Investor mulai cemas dengan data ekonomi AS yang menunjukan beberapa perbaikan. Kekhawatiran
terbesar terkait dengan apakah Fed akan mengurangi jumlah stimulus moneter memicu penjualan besar
besaran hampir disemua kelas aset di seluruh dunia. Pasar saham global turun rata-rata 2.6%. Pasar
Asia Pasifik turun 3.8% dengan Indonesia (-9.6%), Thailand (-8.9%) dan Filipina (-7%) memimpin
penurunan terbesar. Harga obligasi pemerintah di seluruh dunia juga turun sejalan dengan kembalinya
aliran dana ke AS. Sementara itu, harga komoditas naik 2.6% didukung oleh data Manufacturing PMI
China yang lebih baik dari perkiraan. Indikator naik kembali diatas 50, menandakan kegiatan ekspansif
dalam perekonomian. Pada pasar mata uang, USD menguat 0.32% terhadap mata uang utama dan
0.97% terhadap mata uang Asia.
Pertumbuhan GDP AS di kuartal dua yang lebih bagus dari ekspektasi (2,5% vs 2,2%), angka klaim
pengangguran terendah sejak 2008, membaiknya data pengangguran (7,4% vs 7,6%), percepatan angka
ISM manufaktur (55,4 dari 50,9), data sektor perumahan dan harga rumah yang lebih baik telah
mendorong indeks kepercayaan konsumen menjadi 81,5 dari 80,3. Sangat penting untuk diketahui
bahwa semua angka-angka tersebut dicapai selama pajak yang lebih tinggi dan belanja pemerintah lebih
rendah seiring dengan program penyerapan AS yang telah dimulai pada bulan Maret. Sayangnya,
perbaikan ini ditakuti oleh pelaku pasar karena mereka berpikir kemungkinan besar jumlah QE3 akan
dikurangi oleh Fed yang akan meningkatkan yield obligasi dan pada saat yang sama menjadi acuan
untuk imbal hasil minimal yang diperlukan investor.
Finance
0%
Consumer Goods
Industry
2%
Mining,oil and Gas
48%
Infrastructure,
Utilities &
Transportation
0%
Basic Chemical
Industry
0%
Miscellaneous
Industry
2%
< Grafik Kinerja
Kinerja Cipta Syariah Equity vs. JII
18 Apr '08 s/d 30 Agst '13
120%
100%
Berita bagus datang dari China. Setelah terbiasa dengan tingkat pertumbuhan GDP yang lebih lambat
dalam 10 kuartal terakhir, akhirnya angka PMI Manufacturing mengisyaratkan stabilisasi. Secara tak
terduga angka PMI Manufacturing naik menjadi 51 dari 50,3 di bulan sebelumnya. Hal ini bertepatan
dengan pernyataan Perdana Menteri, Li Keqiang, bahwa dia yakin China akan mencapai target ekonomi
tahun ini, dengan menambahkan tanda-tanda bahwa China akan mencapai target pertumbuhan 7.5%.
Harga komoditas bereaksi positif terhadap berita ini. CRB Index melonjak 2.6% dipicu oleh kenaikan
harga logam (+6%) dan energi (+3.4%).
IHSG ditutup melemah 9.6% dilevel 4.195. Indeks volatilitas menguat seiring dengan volume yang
menipis setelah libur panjang Idul Fitri dan pelaku pasar lebih suka untuk menunggu data makro penting
seperti inflasi, suku bunga, trade balance dan cadangan devisa. Secara sektoral, ada perubahan
keberuntungan. Sektor komoditi seperti pertambangan (+11.2%) dan CPO (5.6%) membukukan
keuntungan yang mengejutkan setelah dijauhi investor selama hampir 2 tahun. Investor beramai-ramai
membeli saham sektor tersebut karena ingin mendapatkan eksposur pada emiten yang memperoleh
pendapatan dalam Dollar seiring dengan melemahnya Rupiah terhadap USD 8.2% di level Rp. 11.258 dan
eksposur terhadap pertumbuhan China. Sektor yang sensitif terhadap suku bunga seperti bank (-14.7%),
property (-16.8%) dan semen (-14.4%) melemah paling besar seiring dengan kenaikan tingkat suku
bunga yang akan memukul proyeksi pendapatan kedepannya. BI rate naik 0.5% menjadi 7% selama
rapat darurat pada 29 Agustus setelah sebelumnya BI memutuskan untuk tidak menaikan tingkat bunga
pada pertemuan rutinnya pada 15 Agustus. Investor asing membukukan penjualan bersih sebesar Rp.
5.7 triliun ($520 juta) dan outflow secara YTD naik menjadi Rp. 9.2 triliun ($870 juta).
CSE
80%
60%
JII
40%
ISSI
20%
0%
-20%
-40%
Rupiah terdepresiasi 8.2% terhadap USD di level Rp. 11.258. Tingkat inflasi mengalami percepatan
menjadi 8.79% YoY dari sebelumnya 8.61%. Secara month on month, inflasi melambat menjadi 1.12%
dari 3.29%. Dari sisi trade balance, secara tak terduga defisit membesar menjadi $2.3 miliar dari $847
juta. Pertumbuhan ekspor turun 6.1% dan import naik 6.5%. turunnya ekspor sudah diperkirakan seiring
dengan turunnya harga CPO, batubara dan karet dari tahun lalu. Impor terutama didorong oleh impor
minyak.
Kami melihat koreksi pasar saat ini cukup sehat dan normal terjadi ketika harga BBM bersubsidi
dinaikan. Hal ini akan kembali normal setelah 3 bulan dan pasar akan pulih setelah itu.
< Kebijakan Investasi
Cipta Syariah Equity
-60%
Jakarta Islamic Index
Indeks Saham Syariah
-80%
18-Apr-08
24-Dec-10
30-Aug-13
Dividend direinvestasikan
< Kinerja dan Tolok Ukur
Minimum
80.00%
0.00%
Efek Ekuitas
Efek Pasar Uang
Maksimum
100.00%
20.00%
per 30-Agst-13
CSE
JII
1Mo
1.71%
-5.09%
3Mo
-10.87%
-14.20%
YTD
5.23%
-0.47%
1Yr
12.87%
5.36%
3Yr
53.02%
23.59%
Since Inception
81.01%
36.13%
LSIP
AALI
ADRO
INCO
PTBA
9.37%
9.21%
9.05%
8.36%
6.59%
JII = Jakarta Islamic Index
< Posisi Nilai Aktiva Bersih (NAB)
Total NAB
NAB per unit
Jumlah Outstanding Unit
< Kepemilikan Terbesar
Rp.(juta)
Rp./Unit
Unit ('000)
< Keterangan
Tanggal Penawaran
Bank Kustodian
Biaya Investasi
- Manajemen
- Kustodian
- Pembelian
- Penjualan Kembali
18-Apr-08
Deutsche Bank, AG
Maks 2.00% p.a
Maks 0.15% p.a
Maks 2.0%
Maks 1.0% ( s/d 6 Bulan ) ; 0% ( > 6 Bulan )
No. Rekening Cipta Syariah Equity
1) Nama Bank
: Deutsche Bank AG, Jakarta
No. Rekening
: 0082594.00.9
: Reksa Dana Cipta Syariah Equity
Nama Rekening
2) Nama Bank
No. Rekening
Nama Rekening
: BCA - Pacific Place
: 5375308018
: Reksa Dana Cipta Syariah Equity
3) Nama Bank
No. Rekening
Nama Rekening
: CIMB Niaga
: 480-01-011-46004
: Reksa Dana Cipta Syariah Equity
4) Nama Bank
No. Rekening
Nama Rekening
: Bank Nationalnobu, Cabang Plaza Semanggi
: 101-30-88811-0
: Reksa Dana Cipta Syariah Equity
160,669.13
1,810.10
88,762.75
1
2
3
4
5
PP London Sumatera
Astra Agro Lestari
Adaro Energy
Vale Indonesia
Tambang Batubara Bukit Asam
< Manajer Investasi
Asset Management
Plaza ASIA Office Park Unit 2
Jl. Jend. Sudirman Kav. 59, Jakarta 12190
Phone: (021) 2557 4883, Fax: (021) 2557 4893
E-mail: [email protected] ; Website: www.ciptadana.com
Disclaimer: Kinerja masa lalu bukan merupakan indikasi kinerja yang akan datang. Investasi di dalam Reksadana mengandung risiko. Sebelum melakukan investasi, calon pemodal dianjurkan untuk membaca Prospektus Reksa Dana Cipta
Syariah Equity terlebih dahulu
Download