Dengan semakin banyaknya jumlah kunjungan orang dan wisatawan ke suatu daerah perlu didukung oleh ketersediaan perkembangan penginapan/hotel. Adapun penginapan/hotel/wisatawan dapat dilihat dari tabel 2.216. Tabel 2.216. Perkembangan Penginapan/Hotel Kabupaten Temanggung Tahun 2009-2013 Tahun No Uraian 2009 2010 2011 2012 2013 1. Jumlah Hotel Bintang Satu (buah) 1 1 1 1 1 2. Jumlah Hotel Non Bintang (buah) 5 5 6 12 12 3. Jumlah kamar penginapan/hotel (unit) 154 154 167 208 208 4. Jumlah rata-rata penggunaan kamar (hari) 5. Jumlah kamar penginapan/hotel yang terisi (unit) 0,89 0,88 0,79 0,32 0,44 26.253 31.441 14.477 32.291 34.322 Sumber : Disbudparpora Kabupaten Temanggung.Tahun 2013 Dari tabel di atas menunjukkan pada tahun 2012 terjadi peningkatan pembangunan jumlah beberapa hotel hotel karena baru di adanya Kabupaten Temanggung. Hotel dengan klasifikasi bintang 1 (satu) ada 1 (satu) buah yaitu Hotel Indraloka, sedangkan hotel lainnya termasuk klasifikasi hotel melati. d. Urusan Lingkungan Hidup 1) Persentase rumah tangga yang menggunakan air bersih Sumber air bersih dapat dibedakan atas air hujan, mata air, air sumur dangkal dan air sumur dalam. Data rumah tangga yang menggunakan air bersih per kecamatan sebagaimana tercantum pada tabel 2.217. RPJMD Kab. Temanggung Tahun 2013-2018 I I | 236 Tabel 2.217. Rumah Tangga yang Menggunakan Air Bersih per Kecamatan di Kabupaten Temanggung Tahun 2013 No 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20. Sumber Air Bersih Kecamatan Parakan Kecamatan Kledung Kecamatan Bansari Kecamatan Bulu Kecamatan Temanggung Kecamatan Tlogomulyo Kecamatan Tembarak Kecamatan Selopampang Kecamatan Kranggan Kecamatan Pringsurat Kecamatan Kaloran Kecamatan Kandangan Kecamatan Kedu Kecamatan Ngadirejo Kecamatan Jumo Kecamatan Gemawang Kecamatan Candiroto Kecamatan Bejen Kecamatan Tretep Kecamatan Wonoboyo Perpipaaan Air Kran 538 6.957 2.627 6.839 682 2.231 1.796 4.364 3.485 3.399 3.983 3.648 1.184 7.092 628 945 4.685 1.165 5.044 2.628 Sumur Gali 5.059 213 2.001 1.347 6.001 159 663 174 3.465 3.100 3.107 5.270 7.666 1.671 3.968 2.101 975 611 148 44 Sumur Pompa 53 2 12 152 480 600 15 2 112 682 178 140 1.878 97 455 229 20 103 0 2 Mata Air PDAM 2.441 386 1.137 482 1.545 757 2.275 582 1.216 576 1.225 802 1.968 1.452 1.545 4.549 1.139 2.527 299 4.113 5.419 247 11.962 3 1.077 42 1.834 3.037 1.248 22 2.680 1.790 1.249 178 - Sumber : DPU dan PDAM Kabupaten Temanggung Tahun 2013 2) Pencemaran Lingkungan dan Plasma Nuftah Kasus pencemaran lingkungan yang terjadi di Kabupaten Temanggung termasuk masih rendah, secara jelas dapat dilihat pada tabel 2.301. Pencemaran tanah selama lima tahun tidak pernah terjadi, namun untuk pencemaran udara semakin meningkat. Sarana monitoring polusi udara di Kabupaten Temanggung ada tiga unit. Plasma nuftah dikelompokkan menjadi plasma nuftah dilindungi, plasma nuftah terancam punah dan plasma nuftah endemik. Jumlah plasma nuftah dilindungi ada 18 jenis, plasma nuftah terancam punah ada 11 jenis dan plasma nuftah endemik ada 41 jenis. Kasus Pencemaran Lingkungan dan Plasma Nuftah dapat dilihat pada Tabel 2.218. RPJMD Kab. Temanggung Tahun 2013-2018 I I | 237 Tabel 2.218. Kasus Pencemaran Lingkungan dan Plasma Nuftah Kabupaten Temanggung Tahun 2009-2013 Tahun No Uraian 2009 2010 2011 2012 2013 Kasus Pencemaran (kasus) 1. Pencemaran tanah 0 0 0 0 0 2. Pencemaran air 0 2 2 1 0 3. Pencemaran udara 0 0 5 2 5 14 14 14 14 14 4 4 4 4 4 a.Hewan 7 7 7 7 7 b.Tumbuhan 4 4 4 4 4 a.Hewan 27 27 27 27 27 b.Tumbuhan 14 14 14 14 14 Plasma Nuftah (jenis) 1. Plasma Nuftah Dilindungi a.Hewan b.Tumbuhan 2. 3. Plasma Nuftah Terancam Punah Plasma Nuftah Endemik Sumber :BLH Kabupaten Temanggung.Tahun 2013 e. Urusan Energi, Sumber Daya Mineral 1) Rasio ketersediaan daya listrik Jumlah penggunaan daya listrik tahun 2008-2013 cenderung mengalami peningkatan. Ketersediaan daya listrik terpasang di Kabupaten Temanggung tercantum dalam tabel 2.219. Tabel 2.219. Penggunaan Daya Listrik Terpasang (KwH) Kabupaten Temanggung Tahun 2008-2013 Tahun Uraian PLN Temanggung PLN Parakan Total 2008 2009 53.061.760 55.415.660 44.982.840 46.982.840 98.044.600 102.398.500 2010 2011 61.257.660 67.386.710 51.166.450 56.223.000 112.424.110 123.609.710 2012 2013* 72.582.890 67.872.190 62.329.350 51.203.750 134.912.240 119.075.940 Sumber : PLN Kabupaten Temanggung, * Tahun 2013 data bulan Nopember 2) Persentase rumah tangga yang menggunakan listrik Persentase rumah tangga yang menggunakan RPJMD Kab. Temanggung Tahun 2013-2018 I I | 238