PEMBELAJARAN DI ERA DIGITAL Budi Harsanto 978- 602- 9238- 61- 7 Menggunakan Google Sites dan Media Sosial Buku ini merupakan elaborasi terhadap dua hasil penelitian penulis yang berkaitan dengan inovasi dan inovasi pembelajaran di perguruan tinggi. Selain dari hasil penelitian, tulisan dalam buku ini berasal pula dari pengalaman penulis sebagai E-Learning Manager di Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Padjadjaran. Buku ini dirancang sebagai referensi bagi peminat pembelajaran dengan inovasi melalui penggunaan blog khususnya google sites dan media sosial. Pembahasan dalam buku ini dimulai dengan booming era digital yang berdampak pula pada proses belajar mengajar, paparan mengenai ilmu e-learning serta perdebatan dan hasil riset dalam pelaksanaan e-learning di berbagai tempat termasuk yang penulis lakukan. Referensi digali dari berbagai sumber ilmiah terutama artikel jurnal untuk memperkaya bacaan dengan sumber literatur yang memadai. INOVASI PEMBELAJARAN DI ERA DIGITAL Menggunakan Google Sites dan Media Sosial Budi Harsanto INOVASI Budi Harsanto INOVASI PEMBELAJARAN DI ERA DIGITAL Menggunakan Google Sites dan Media Sosial Budi Harsanto INOVASI PEMBELAJARAN DI ERA DIGITAL Menggunakan Google Sites dan Media Sosial INOVASI PEMBELAJARAN DI ERA DIGITAL Menggunakan Google Sites dan Media Sosial Budi Harsanto Editor & Desain Sampul : Sona Sonjaya Tata Letak : Asep Kurniawan Dokumentasi : Hendy Subarja UNPAD PRESS Jl. Raya Bandung Sumedang KM. 21, Sumedang Tlp. (022) 842 88812 website: lppm.unpad.ac.id Email: [email protected] Bandung, 2014 1 Jil., 106 hlm., 14.8 x 21 cm ISBN 978-602-9238-61-7 (1) Barangsiapa dengan sengaja dan tanpa hak mengumumkan atau memperbanyak suatu Ciptaan atau memberikan izin untuk itu, dipidana dengan pidana penjara masingmasing paling singkat 1 (satu) bulan dan/atau denda paling sedikit Rp 1.000.000,00 (satu juta rupiah), atau pidana penjara paling lama 7 (tujuh) tahun dan/atau denda paling banyak Rp 5.000.000.000,00 (lima miliar rupiah). (2) Barangsiapa dengan sengaja menyiarkan, memamerkan, mengedarkan, atau menjual kepada umum suatu Ciptaan atau barang hasil pelanggaran Hak Cipta atau Hak Terkait sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dipidana dengan pidana penjara paling lama 5 (lima) tahun dan/atau denda paling banyak Rp 500.000.000,00 (lima ratus juta rupiah). INOVASI PEMBELAJARAN DI ERA DIGITAL Menggunakan Google Sites dan Media Sosial Kata PENGANTAR Buku ini merupakan elaborasi terhadap dua hasil penelitian penulis yang berkaitan dengan inovasi dan inovasi pembelajaran di perguruan tinggi. Penelitian pertama membahas topik inovasi serta umum yang dipublikasikan pada International Journal of Business and Management Studies pada tahun 2012. Penelitian kedua membahas lebih khusus mengenai inovasi pembelajaran di perguruan tinggi. Penelitian dipresentasikan pada Quality, Innovation and Knowledge Management (QIK) Conference yang kemudian dipublikasikan pada Information Management and Business Review pada tahun 2014. Buku ini dirancang sebagai referensi bagi peminat pembelajaran dengan inovasi melalui penggunaan blog (khususnya google sites) dan media sosial. Selain dari hasil penelitian, tulisan dalam buku ini berasal pula dari pengalaman penulis sebagai E-Learning Manager 20122013 pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Padjadjaran. i INOVASI PEMBELAJARAN DI ERA DIGITAL Menggunakan Google Sites dan Media Sosial Pembahasan dalam buku ini dimulai dengan booming era digital yang berdampak pula pada proses belajar mengajar, paparan mengenai ilmu e-learning serta perdebatan dan hasil riset dalam pelaksanaan e-learning di berbagai tempat termasuk yang penulis lakukan. Referensi digali dari berbagai sumber ilmiah terutama artikel jurnal untuk memperkaya pembaca dengan bacaan dengan sumber literatur yang memadai . Kekurangan sudah pasti banyak terkandung dalam buku ini. Oleh karena itu penulis dengan terbuka menerima kritik dan saran dari khalayak pembaca. Mudah-mudahan bermanfaat. Penulis, 2014 ii INOVASI PEMBELAJARAN DI ERA DIGITAL Menggunakan Google Sites dan Media Sosial Daftar isi Kata Pengantar ................................................................ i Daftar Isi ........................................................................ iii Daftar Gambar ................................................................ v BAB I Pendahuluan .................................................... 1 Sejarah Internet ................................................ 2 Web 1.0 Dan Web 2.0 ....................................... 4 BAB II E-learning ......................................................... 9 Pengertian......................................................... 9 Area Aplikasi E-learning .................................. 10 E-learning dan Teori Pembelajaran ................ 11 BAB III Blended Learning ............................................ 16 Kelebihan Kekurangan E-learning ................... 16 Kombinasi Kelas Tradisional Dan E-learning: Blended Learning................... 17 BAB IV LMS dan Perkembangan E-learning Menggunakan Blog dan Media Sosial ............ 20 LMS dan CMS ................................................. 20 E-learning Menggunakan Blog Dan Media Sosial ............................................ 21 iii INOVASI PEMBELAJARAN DI ERA DIGITAL Menggunakan Google Sites dan Media Sosial BAB V Inovasi Pembelajaran Memanfaatkan Google Sites .................................................... 27 Daya Tarik ....................................................... 27 Fitur-Fitur ....................................................... 28 BAB VI Survey Pengalaman Pengguna ....................... 36 Pandangan Peserta Didik ................................ 36 Pandangan Staf Pengajar ................................ 38 BAB VII Cara Menggunakan Google Sites .................... 64 Langkah Demi Langkah ................................... 64 Membuat Website Google Sites ..................... 64 Mengenal Dashboard Google Sites ................ 57 Mengubah Halaman ................................ 57 Membuat Halaman Baru ......................... 58 Membuat Halaman Lemari Berkas ................ 59 Membuat Halaman Pengumuman ................. 60 Membuat Halaman List .................................. 62 Membuat Halaman Web Page ....................... 65 Membuat Halaman-Halaman Lainnya ........... 65 More Menu Dashboard Lengkap ................. 65 Referensi ..................................................................... 87 Glosarium .................................................................... 90 Indeks .......................................................................... 99 Tentang Penulis ......................................................... 102 iv INOVASI PEMBELAJARAN DI ERA DIGITAL Menggunakan Google Sites dan Media Sosial Daftar Gambar Gambar 1 Gambar 2 Gambar 3 Gambar 4 Gambar 5 Gambar 6 Gambar 7 Gambar 8 Gambar 9 Gambar 10 Gambar 11 Gambar 12 Gambar 13 Gambar 14 Gambar 15 Gambar 16 : Pertumbuhan Data di Internet Setiap Menit : Sejarah Internet 1968-1996 : Ilustrasi Perbedaan Web 1.0 dan Web 2.0 : Salah Satu Mata Kuliah yang Ditawarkan Melalui Coursera : Teori Kognitif Pembelajaran Mutlimedia : Perbandingan kelas tradisional dan kelas e-learning : Contoh Tampilan Pilihan Mata Kuliah pada Moodle di Universitas Padjadjaran : Collaborative e-learning environmen dengan jaringan media sosial : Google Sites : Kompatibilitas Google Sites : Contoh tampilan homepage dosen FEB Unpad : Desain - Mahasiswa : Berbagi Informasi - Mahasiswa : Fitur - Mahasiswa : Setting Sharing Permission Mahasiswa : Diskusi - Mahasiswa v INOVASI PEMBELAJARAN DI ERA DIGITAL Menggunakan Google Sites dan Media Sosial Gambar 17 Gambar 18 Gambar 19 Gambar 20 Gambar 21 Gambar 22 Gambar 23 Gambar 24 Gambar 25 Gambar 26 Gambar 27 Gambar 28 Gambar 29 Gambar 30 Gambar 31 Gambar 32 Gambar 33 Gambar 34 Gambar 35 Gambar 36 Gambar 37 Gambar 38 Gambar 39 Gambar 40 Gambar 41 Gambar 42 vi : Kepuasan Secara Umum - Mahasiswa : Desain - Dosen : Berbagi Informasi - Dosen : Fitur - Dosen : Fitur Sharing and Permission - Dosen : Diskusi - Dosen : Kepuasan Secara Umum - Dosen : Halaman Login Email FEB Unpad : Create : Nama Website : Memilih Tema : Mengisi Informasi situs : Contoh website mentah : Mengubah halaman : Tampilan setelah di save : Membuat halaman baru : Membuat halaman lemari berkas : Halaman lemari berkas siap pakai : Contoh file yang sukses di unggah : Membuat halaman pengumuman : Halaman pengumuman tugas siap digunakan : Membuat pengumuman tugas : Contoh pengumuman tugas : Membuat halaman list : Halaman list yang siap digunakan : Membuat halaman webpage INOVASI PEMBELAJARAN DI ERA DIGITAL Menggunakan Google Sites dan Media Sosial BAB I Pendahuluan Booming era digital memang memberikan dampak besar pada kehidupan. Sebagaimana dilansir www.domo.com bahwa pertambahan data di internet tidak pernah berhenti. Pertumbuhan data setiap menit begitu mencengangkan. Di seluruh jagat raya, dalam setiap menit: » Terkirim 204 juta email. » Google menerima permintaan 2 juta pencarian. » Pengguna facebook share 684 ribu konten dan berbagi 'like' sebanyak 34 ribu. » Konsumen mengeluarkan 272 ribu USD atau sekira Rp 2,7 miliar untuk belanja online. » 100 ribu tweet di Twitter. » Diunduh 47 ribu aplikasi Apple. » Terdapat 27 ribu posting baru di Tumblr, 3,600 foto baru di Instagram, 3 ribu foto di Flickr, 2 ribu check in di Foursquare, 347 posting baru di Wordpress dan diunggah total durasi 48 jam tayangan di Youtube. » 571 website baru diluncurkan. Bila data itu dihasilkan dalam sepuluh barangkali biasabiasa saja. Akan tetapi pertumbuhan raksasa data ini dihasilkan hanya dalam satu menit saja. Gejala apakah ini? Inilah yang disebut sebagai digital data explosion dimana pertumbuhan data bersifat seperti 1 INOVASI PEMBELAJARAN DI ERA DIGITAL Menggunakan Google Sites dan Media Sosial Penulis Budi Harsanto Budi Harsanto adalah dosen tetap Manajemen pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Padjadjaran, Bandung. Ia menerima gelar Sarjana Ekonomi dari Universitas Padjadjaran dan Master Manajemen dari Institut Manajemen Telkom. Kedua gelar tersebut diperolehnya dengan dukungan beasiswa. Bidang minatnya adalah manajemen operasi, yang ia tekuni sejak menjadi mahasiswa sarjana. Ia telah melakukan publikasi pada International Journal of Business and Management Studies, Jurnal Bisnis & Manajemen, Jurnal Ekonomi & Bisnis Islami, Jurnal Ekonomi & Bisnis Terapan serta beberapa jurnal ilmiah lain. Ia telah mempresentasikan pula karya ilmiah pada konferensi di dalam dan luar negeri. 102 INOVASI PEMBELAJARAN DI ERA DIGITAL Menggunakan Google Sites dan Media Sosial Tahun 2008 ia mengikuti ujian yang diselenggarakan oleh International Quality Federation (IQF) dan memperoleh gelar Six Sigma Black Belt. Artikel populernya, termasuk artikel berbahasa Inggris, telah dimuat pada media cetak regional dan nasional. Ia dapat dihubungi melalui twitter @budi_harsanto dan blognya dapat dikunjungi dengan alamat: blogs.unpad.ac.id/budiharsanto 103