TUPOKSI dan SOP Divisi LSI

advertisement
TUPOKSI dan SOP
DIVISI LAYANAN SISTEM INFORMASI
DIREKTORAT TIK UPI
TUPOKSI dan SOP
DIVISI LAYANAN SISTEM INFORMASI
DIREKTORAT TIK UPI
VISI
Menjadikan teknologi informasi dan komunikasi sebagai tulang punggung dalam
mencapai kepeloporan akademik dan keunggulan manajemen UPI.
MISI
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
Merancang dan membangun peta strategik teknologi informasi dan komunikasi
di Universitas Pendidikan Indonesia secara menyeluruh.
Membangun dan Menciptakan lingkungan dalam mewujudkan sistem akademik
dan manajemen berbasis teknologi informasi dan komunikasi di lingkungan
UPI.
Membangun dan menciptakan infrastruktur teknologi informasi dan komunikasi
yang diperlukan UPI
Mengembangkan, menyediakan dan mengaplikasikan sistem informasi berbasis
teknologi informasi dan komunikasi yang diperlukan UPI.
Memberikan pelayan secara teknis maupun non - teknis yang berhubungan
dengan teknologi informasi dan komunikasi.
Mengadakan pendidikan dan pelatihan yang berhubungan dengan teknologi
informasi dan komunikasi.
Meningkatkan dan menyediakan tenaga yang profesional dalam sistem
informasi
Meningkatkan dan memanfaatkan berbagai fasilitas dalam meningkatkan
kemandirian perguruan tinggi
Menjalin kerja sama yang saling menguntungkan dengan berbagai pihak untuk
kemajuan UPI.
Merancang dan melaksanakan prosedur keselamatan penggunaan teknologi
informasi dan komunikasi di UPI.
Menciptakan berbagai usaha untuk menciptakan kemandirian Direktorat TIK.
KEBIJAKAN MUTU
Direktorat TIK bertekat untuk menjadikan UPI mencapai kepeloporan akademik dan
keunggulan manajemen berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi.
STRUKTUR ORGANISASI DIVISI LAYANAN SISTEM INFORMASI
Direktorat TIK
Divisi
Layanan Sistem
Informasi
Rekayasa Sistem
Layanan Sistem
TUPOKSI DIVISI LAYAYAN SISTEM INFORMASI
Utama
Sebagai translator dan integrator kebutuhan UPI sebagai organisasi terhadap
implementasi sistem informasi dengan membuatkan rancangan spesifikasi teknis
arsitektur informasi sesuai dengan standarisasi teknologi dan sistem informasi yang
ada.
Detail
1.
2.
3.
4.
Menyusun perencanaan strategis sistem informasi UPI
Melakukan koordinasi dan analisis kebutuhan sistem informasi UPI
Melakukan perencanaan pengembangan sistem informasi UPI
Mengembangkan,
mensosialisasikan, mengimplementasikan, komputerisasi
sistem informasi UPI
5. Melakukan pengaturan, pengawasan, pemeliharaan, perbaikan dan pengamanan
aplikasi komputer sistem informasi UPI
Terbagi menjadi dua Sub Divisi yaitu :
1. Sub Divisi Rekayasa Sistem
2. Sub Divisi Layanan Sistem
TUPOKSI SUB DIVISI REKAYASA SISTEM
1. Menjalankan dan mengembangkan sistem informasi UPI berdasarkan
perencanaan strategis sistem informasi yang telah dibuat dn atau berdasarkan
permintaan kebutuhan unit di lingkungan UPI
2. Melakukan analisis kebutuhan sistem secara kontinyu dan melakukan
penyesuaian perencanaan strategis sistem informasi sesuai dengan
perkembangan UPI sebagai organisasi
3.
4.
5.
Melakukan kegiatan rekayasa proses bisnis untuk meningkatkan aspek
efektifitas dan efesiensi proses bisnis dalam bidang akademik, keuangan, aset
dan fasilitas serta sumber daya manusia di lingkungan UPI
Melakukan pengembangan sistem informasi UPI sesuai dengan tuntutan
kebutuhan fungsional sistem informasi UPI
Melakukan
pengaturan,
pengawasan,
pemeliharaan,
perbaikan
dan
pengamanan sistem informasi UPI
TUPOKSI SUB DIVISI LAYANAN SISTEM
1. Menjalankan dan melakukan pengaturan, pengawasan, pemeliharaan,
perbaikan dan pengamanan terhadap proses administrasi kerekayasaan
data/informasi
2. Mensosialisasikan dan mengimplementasikan komputerisasi sistem informasi
UPI
3. Mendukung kebutuhan layanan pengolahan data/informasi dari setiap unit
dilingkungan UPI terhadap sistem informasi yang tersedia
4. Membantu proses administrasi pengolahan data dari sistem informasi UPI
LIST DETAIL SOP
A. SOP SUB DIVISI REKAYASA SISTEM
1. Melakukan pemutakhiran perencanaan strategis sistem informasi UPI
2. Melakukan pembangunan aplikasi baru sistem informasi UPI, sesuai
dengan permintaan dan atau hasil analisis kebutuhan yang telah
dilakukan
3. Membantu, mempersiapkan dan melakukan pemutakhiran sistem
registrasi mahasiswa baru
4. Membantu, mempersiapkan dan melakukan pemutakhiran sistem
registrasi mahasiswa lama
5. Membantu, mempersiapkan dan melakukan pemutakhiran sistem
penerimaan mahasiswa baru jalur UM
6. Membantu, mempersiapkan dan melakukan pemutakhiran sistem
penerimaan mahasiswa baru jalur PMDK
7. Membantu, mempersiapkan dan melakukan pemutakhiran sistem
penerimaan mahasiswa baru jalur Dual Mode
8. Melakukan pemutakhiran data/informasi pada seluruh sistem aplikasi
Sumber Daya informasi (SDI) UPI, secara berkala
9. Membantu, mempersiapkan dan melakukan pemutakhiran sistem update
profile wisudawan
10. Membantu, mempersiapkan dan melakukan pemutakhiran sistem kios
nilai
11. Membantu menyelesaikan perbaikan terhadap laporan gangguan layanan
sistem informasi
12. Melakukan pemeliharaan dan pemutakhiran basis data, pengaturan
ulang hak akses sistem informasi akademik UPI sesuai kondisi dan atau
kebutuhan unit
13. Melakukan kegiatan rekayasa proses bisnis sistem informasi secara
kontinyu berdasarkan perkembangan dan kebutuhan unit/lembaga
B. SOP SUB DIVISI LAYANAN SISTEM
1.
2.
3.
4.
5.
6.
Membantu mempersiapkan, menyusun dan membuat Burekol (Buku Rekening
kolektif) dan Data Calon Pembayar bagi setiap mahasiswa baru UPI
Membantu mempersiapkan, menyusun dan membuat Data Calon Pembayar
bagi setiap mahasiswa Lama UPI
Membantu, dan mendukung kegiatan proses penerimaan mahasiswa baru jalur
PMDK, UM dan Dual Mode
Membantu melakukan pemutakhiran data kurikulum program studi pada SIAK
UPI
Membantu melakukan kegiatan proses dan administrasi akademik pada setiap
unit berdasarkan kebutuhan dan atau secara rutin
Membantu, mempersiapkan dan melakukan kegiatan retooling penguasaan
sistem aplikasi pada setiap sistem informasi UPI
Download