compensation and employee motivation effect analysis on job

advertisement
GUNADARMA UNIVERSITY LIBRARY : http://library.gunadarma.ac.id
1
COMPENSATION AND EMPLOYEE
MOTIVATION EFFECT ANALYSIS ON JOB
SATISFACTION IN BANK DKI
Indah Megawati (10203543)
Abstract—COMPENSATION AND EMPLOYEE MOTIVATION EFFECT ANALYSIS ON JOB SATISFACTION
IN BANK DKI Indah Megawati Undergraduate Program,
2011 Gunadarma University http://www.gunadarma.ac.id
Key Words: COMPENSATION, MOTIVATION EFFECT,
BANK DKI ABSTRACT : Under conditions of business development, satisfying the needs and wants of consumers is
important, but leaders also need to think about employee
satisfaction because consumers will be satisfied if get good
service from the employees. If employees are satisfied, its
performance will be improved so that they can perform in
an optimal activity for the achievement of corporate objectives. Object of research the author is Bank DKI, from field
observations obtained at the Bank DKI employees as much
as 1436 people, consisting of contract and permanent employees, without including outsourching or nonpermanent
employees. The data used in this study is the primary data.
To collect the data used questionnaire containing questions
about the assessment of compensation, motivation and job
satisfaction of employees at Bank DKI. In this study the
authors use data analysis Chi Square. Results showed that
compensation is the variable that most impact on employee
job satisfaction. Penamaan File: 10203543
dan tenaga yang ada. Selain itu karyawan yang mengisi
kuesioner hanya karyawan yang bekerja di Bank DKI
pada Mei 2007 - Juni 2007. 1.3. Rumusan Masalah
Untuk mengetahui faktor yang mempengaruhi kepuasan
karyawan, penulis merumuskan masalah dalam pertanyaan
berikut : 1. Apakah kompensasi mempengaruhi kepuasan
kerja karyawan ? 2. Apakah motivasi mempengaruhi
kepuasan kerja karyawan ? 3. Apa saja faktor yang dapat
mempengaruhi tingkat kepuasan karyawan di Bank DKI ?
1.4. Tujuan Penulisan Tujuan penelitian ini adalah sebagai
berikut : 1. Menganalisis pengaruh kompensasi terhadap
kepuasan kerja karyawan. 2. Menganalisis pengaruh motivasi terhadap kepuasan kerja karyawan. 3. Menganalisis faktor yang mempengaruhi tingkat kepuasan karyawan
di.......
For further detail, please visit UG Library
(http://library.gunadarma.ac.id)
II. Chapter 2
I. Chapter 1
BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah
Pada kondisi perkembangan bisnis, memuaskan kebutuhan
dan keinginan konsumen merupakan hal yang penting, namun pimpinan juga harus memikirkan kepuasan karyawan
karena konsumen akan merasa puas apabila mendapatkan
pelayanan yang baik dari karyawan. Jika karyawan sudah merasa puas, kinerjanya akan meningkat sehingga
mereka dapat melakukan aktivitas secara optimal demi
tercapainya tujuan perusahaan. Pada dasarnya banyak
perusahaan yang sudah menyadari akan arti pentingnya
tenaga kerja yang potensial sehingga membuat sistem seleksi karyawan yang sangat baik, dimana diharapkan dengan cara ini dapat memperoleh tenaga kerja yang memilki
kemampuan yang baik. Namun apabila hal ini tidak
didukung oleh sistem pengelolaan sumber daya manusia
yang baik, maka umumnya tenaga kerja yang potensial
ini tidak bertahan lama, dan perusahaan akan kehilangan para karyawannya yang baik dan harus mengeluarkan
biaya untuk menarik, menyeleksi, melatih, dan mengembangkan penggantinya. Mengacu pada uraian latar belakang penelitian di atas, maka penulis mengambil judul
ANALISIS PENGARUH KOMPENSASI DAN MOTIVASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN
PADA PT. BANK DKI
1.2. Batasan Masalah Penulis hanya membatasi masalah
yang berkaitan dengan kepuasan karyawan di Bank DKI
berdasarkan dua variabel saja, yaitu kompensasi dan motivasi. Hal ini dikarenakan keterbatasan waktu, biaya,
BAB II TELAAH PUSTAKA Menurut Handoko (2000
: 193), ada banyak faktor yang mempengaruhi prestasi
kerja karyawan. Karyawan bekerja dengan produktif atau
tidak tergantung pada motivasi, kepuasan kerja, tingkat
stress, kondisi fisik pekerjaan, sistem kompensasi, desain
pekerjaan, dan aspek ekonomis, teknis, serta keperilakuan
lainnya. Pemahaman terhadap faktor yang mempengaruhi
produktivitas ini sangat penting, karena fungsi personalia
kemudian dapat memilih faktor peningkatan produktivitas yang sesuai dengan situasi tertentu. 2.1. Kompensasi
Menurut Hadari (2000 : 30), salah satu tujuan utama seseorang bekerja adalah karena adanya kompensasi. Dengan
kompensasi yang diterimanya karyawan berkeinginan dapat memenuhi kebutuhan secara minimal, misalnya kebutuhan makan, minum, pakaian, dan perumahan. Menurut
handoko (2000 : 155), program kompensasi penting untuk
perusahaan karena mencerminkan upaya organisasi untuk
mempertahankan sumber daya manusianya. Bila pengupahan dan penggajian tidak diadministrasikan secara tepat,
perusahaan bisa kehilangan para karyawannya yang baik
dan harus mengeluarkan biaya untuk menarik, menyeleksi,
melatih, dan mengembangkan penggantinya.
2.1.1. Definisi Kompensasi Menurut Handoko (2000 :
156), kompensasi diartikan sebagai semua bentuk penghargaan atau imbalan yang diberikan oleh perusahaan untuk
penggantian atas kinerja pegawai yang terdiri dari bentuk finansial seperti gaji pokok, insentif, bonus, dan tunjangan lainnya. Serta bentuk non finansial seperti pekerjaan yang menarik minat, tantangan pekerjaan, tanggung
jawab, pengakuan yang memadai atas prestasi yang dica-
2
GUNADARMA UNIVERSITY LIBRARY : http://library.gunadarma.ac.id
pai, serta adanya peluang promosi bagi pegawai berpotensi
yang diperoleh pegawai sebagai bagian dari sebuah hubungan kepegawaian. Jadi, salah satu fungsi manjemen sumber daya manusia adalah menentukan kompensasi pegawai.
Menurut Irawan (2003 : 49), bahwa manajemen sumber daya manusia merupakan pemanfaatan sumber daya
manusia untuk mencapai tujuan. Bagi perusahaan, pegawai bekerja diharapkan dapat mencapai tujuan perusahaan. Sedangkan bagi pegawai, salah satu tujuan bekerja
adalah untuk memperoleh imbalan (kompensasi) sebagai
timbal balik dari pekerjaan yang dilakukan. 2.1.2. Komponen Kompensasi Menurut Simamora (2003 : 121), kompensasi dibagi ke dalam tiga golongan, yaitu : 1. Kompensasi financial.......
For further detail, please
(http://library.gunadarma.ac.id)
visit
UG
Library
III. Chapter 3
BAB V PENUTUP a. Kesimpulan Dilihat dari tingkat
hubungan antara variabel dependen dan variabel independen, disimpulkan bahwa : 1. Variabel kompensasi lebih
banyak mempengaruhi kepuasan kerja karyawan pada PT.
Bank DKI. 2. Variabel motivasi hanya sedikit mempengaruhi kepuasan kerja karyawan pada PT. Bank DKI.
3. Indikator yang mempengaruhi tingkat kepuasan kerja
karyawan pada PT Bank DKI yaitu: Untuk variabel kompensasi, terdiri dari : kesesuaian gaji terhadap kondisi
kerja, kesesuaian gaji terhadap pengalaman, tunjangan
hari raya, uang duka, promosi kerja, skill, jam kerja, fasilitas, lingkungan internal, lingkungan eksternal. Sedangkan
untuk variabel motivasi, terdiri dari : gaji, waktu istirahat, kondisi kerja, ASKES, tunjangan pensiun, loyalitas
terhadap atasan, team work, promosi kerja, apresiasi kerja,
jenjang karir, tantangan kerja.
b. Saran 1. PT Bank DKI hendaknya mempertahankan
bahkan meningkatkan pola pemberian kompensasi kepada
karyawannya, karena dari hasil penelitian menunjukkan
bahwa kompensasi merupakan variabel yang paling besar
pengaruhnya terhadap kepuasan kerja karyawan, sehingga
apabila pemberian kompensasi sudah dilakukan dengan
baik maka kepuasan karyawan didalam bekerja juga akan
semakin baik. Hal ini akan sangat membantu perusahaan didalam mempertahankan karyawan yang memiliki
kinerja yang baik untuk tetap bekerja diperusahaan dan
juga akan menurunkan tingkat perputaran karyawan. 2.
Bank DKI hendaknya juga meningkatkan variabel yang
dapat mempengaruhi kepuasan kerja karyawan selain variabel kompensasi dan motivasi seperti variabel iklim organisasi, fisik, manajerial, pengawasan, dan kesempatan untuk maju karena kepuasan kerja karyawan pada Bank DKI
bukanlah semata-mata dipengaruhi oleh variabel kompensasi dan motivasi, tetapi juga oleh variabel tersebut diatas.
.......
For further detail, please
(http://library.gunadarma.ac.id)
visit
UG
Library
IV. Chapter 4
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1. Gambaran
Perusahaan 4.1.1. Sejarah Perusahaan Bank DKI didirikan
berdasarkan Akte No. 30 tanggal 11 April 1961 yang
dibuat di hadapan Notaris Eliza Pondaan, SH di Jakarta,
dengan nama PT Bank Pembangunan Daerah DKI Jakarta
Raya yang disingkat BPD Jaya. Modal Dasar pada saat
didirikan sebesar Rp 2.500.000,00 (dua juta lima ratus ribu
rupiah) yang terdiri dari 250 lembar saham. Pemegang
saham pada waktu itu adalah Pemerintah Daerah DKI
Jakarta sebanyak 200 lembar saham dan 50 lembar saham
dimiliki oleh PT. Asuransi Jiwa Bumi Putra 1912, dengan
jumlah modal disetor sebesar Rp 2.500.000,00 (dua juta
lima ratus ribu rupiah). Berdasarkan Peraturan Daerah
No.6 Tahun 1978 tentang BPD DKI Jakarta ditetapkan
Modal Dasar Bank DKI menjadi Rp. 1.000.000.000,00
(satu miliar rupiah) berupa kekayaan Pemerintah Daerah
yang dipisahkan, dengan jumlah Modal Disetor sebesar
Rp. 1.000.000.000,00 (satu miliar rupiah). Bentuk badan
hukum berubah dari Perseroan Terbatas menjadi Perusahaan Daerah. Untuk menyesuaikan Undang-Undang No.
7 Tahun 1992 tentang Perbankan,
maka diterbitkan Peraturan Daerah Nomor 1 tahun 1993
tentang Bank Pembangunan Daerah DKI Jakarta dengan
Modal Dasar sebesar Rp 300.000.000.000,00 (tiga ratus
miliar rupiah). Dalam rangka meningkatkan pelayanan
kepada masyarakat, khususnya dalam transaksi luar
negeri, maka berdasarkan surat persetujuan Bank Indonesia Nomor 25/67/KEP/DIR tanggal 30 Nopember 1992,
BPD DKI Jakarta ditunjuk menjadi BANK DEVISA. Krisis ekonomi dan moneter yang menimpa Indonesia pada
tahun 1997 mengakibatkan sektor riil dan perbankan mengalami kemunduran. Untuk pemulihan ekonomi dari krisis
tersebut antara lain harus dilakukan restrukturisasi baik
terhadap sektor riil maupun perbankan. Demikian pula
Bank DKI melakukan restrukturisasi dengan mengikuti
program rekapitalisasi oleh pemerintah dengan penambahan modal untuk memperoleh Capital Adequacy Ratio
(CAR) minimal 8
For further detail, please visit UG Library
(http://library.gunadarma.ac.id)
V. Chapter 5
.......
For further detail, please
(http://library.gunadarma.ac.id)
visit
UG
Library
Download