Perkembangan Masa Dewasa

advertisement
APA ITU DEWASA???
APA KRITERIA SESEORANG BISA DIKATAKAN DEWASA???
BATASAN USIA DEWASA - ADULTHOOD
Hurlock (1990)  dewasa awal dimulai pada umur 18 tahun
sampai kira-kira umur 40 tahun, saat perubahan-perubahan fisik
dan psikologis yang menyertai berkurangnya kemampuan
reproduktif.
Rentang usia masa dewasa:
 Dewasa awal : diawali 18 – 25 tahun – 40 tahun
 Dewasa menengah : diawali 40-65 tahun
 Dewasa akhir (usia lanjut) adalah 65 tahun keatas
Arnett (2006, dalam Papalia, O. Feldman, 2009):
Accepting responsibility for oneself
Making independent decisions
Becoming financially independent
5 ciri dari orang yang beranjak dewasa sebagai berikut:
a) Eksplorasi identitas, khususnya dalam relasi romantis dan pekerjaan.
b) Ketidakstabilan. Perubahan tempat tinggal sering terjadi selama masa dewasa
awal, ketidakstabilan dalam hal relasi romantis, pekerjaan, dan pendidikan.
c) Self-focused (terfokus pada diri).
d) Feeling in-between (merasa seperti berada / diperalihan).
e) Usia dengan berbagai kemungkinan
KRITERIA ADULTHOOD
Schulenberg, O’Malley, Bachman & Johnston (2005, dalam
Papalia, O. Feldman, 2009) :
 Entering college
 Working
 Moving away from home
 Getting married
 Having children
TUGAS PERKEMBANGAN MASA DEWASA AWAL
 mulai bekerja
 memilih pasangan hidup
 menikah atau membangun suatu keluarga
 mengelola rumah tangga
 mendidik atau mengasuh anak
 memikul tangung jawab sebagai warga negara
 membuat hubungan dengan suatu kelompok sosial tertentu.
TUGAS PERKEMBANGAN DEWASA MADYA
 menerima & menyesuaikan diri terhadap perubahan fisik
 menghubungkan diri dg pasangan hidup sebagai individu
 membantu anak-anak remaja belajar menjadi orang dewasa yg
bertanggung jawab & bahagia
 mencapai & mempertahankan prestasi dalam karir pekerjaan
 mengembangkan kegiatan-kegiatan di waktu senggang
 mencapai tanggung jawab sosial & warga negara secara penuh.
PERUBAHAN FISIK
• Kebanyakan fungsi fisik optimal di dewasa awal
• Kemudian menurun di masa selanjutnya, misalnya
digestive, respiratory, neurological, dll
• Penurunan fisik dapat dibedakan menjadi:
1. Primary Aging /Senescene Penuaan fisik yang
disebabkan faktor alamiah/hereditas
2. Secondary Aging  Penuaan fisik yang disebabkan oleh
faktor lingkungan, gaya hidup, trauma atau penyakit yang
tidak berhubungan dengan hereditas
PHYSICAL APPEARENCE
• Perubahan penampakan fisik tampak di usia dewasa
madya, missal uban, keriput, kebotakan
• Bagaimana physical appearance akan berpengaruh pada
physical attractiveness…??
• Apakah permasalahan body image kembali menjadi kajian
di masa dewasa madya…??
INTERNAL ORGAN
FUNGSI SENSORI
• Fungsi sensori menurun, misalnya presbiopi, presbycusis
• Fungsi kinestetis juga semakin berkurang, misalnya
keseimbangan
ISU KESEHATAN
• Status Kesehatan
terkait dengan:
mortality, morbidity,
disability, vitality
• Resiko munculnya
penyakit-penyakit
kronis
ISU SEKSUAL
 Aktivitas seksual pada orang beranjak dewasa – ketika mulai beranjak
dewasa, survei menunjukkan bahwa lebih dari 60 persen individu
pernah melakukan hubungan seks (Lefkowitz & Gillen, 2006).
 Isu-isu seksual di dewasa awal: Orientasi seksual (lesbian, gay dan
biseksual), Sexually transmitted infections (STI), Kekerasan dan
pelecehan seksual, Sindrom Pramentruasi (PMS), Ketidaksuburan
(Infertilitas).
 Isu-isu seksual di dewasa madya: Climateric - transisi hidup paruh baya
di mana terjadi kemunduran dalam hal fertilitas; wanita (Menoupause ketika menstruasi wanita sepenuhnya berakhir), pria (Perubahan
Hormonal - penurunan level dan aktivitas hormon seksual, tetapi pria
tidak kehilangan fertilitasnya di usia setengah baya).
Download