Marketing Strategy Simulation Marketing Strategy Simulation menawarkan simulasi yang berbasis risk free untuk melakukan test terhadap teori/konsep marketing yang dimiliki atau yang telah dirumuskan untuk kemudian dilakukan pengambilan keputusan dalam kerangka persaingan. Aspek-aspek yang telah dikonsepkan dijadikan simulasi untuk mengetahui efek pengambilan keputusan tersebut. Training ini dilakukan untuk membekali peserta dalam melakukan pengambilan keputusan mengenai strategic marketing concept yang meliputi brand portfolio strategy, segmentation dan positioning strategy. Program ini menggunakan kombinasi pengajaran, diskusi dan studi kasus. Materi Bahasan Tanggal Pelaksanaan 1. Introduction Marketing Strategy Simulation 2. Operating Marketing Strategy Simulation 3. Segmentation and Positioning 26-27 Mei 2016 09.00-17.00 WIB 4. Creating Marketing Plan 5. Marketing Plan Implementation 6. Allocating Marketing Resources 7. Marketing Strategy Process BIAYA INVESTASI Untuk setiap program pelatihan, setiap peserta dikenakan kontribusi biaya investasi sebesar Rp. 3.600.000,- (Tiga juta enam ratus ribu rupiah). Dengan biaya tersebut, peserta akan mendapatkan: Seminar Kit, Modul Materi lengkap, konsumsi dan Sertifikat. INSTRUKTUR Staf Pengajar Senior FEUI Pakar Marketing, Praktisi Bisnis setiap sektor TEMPAT PELATIHAN Tempat Pelatihan di lokasi yang strategis, yaitu di Ruang seminar eksekutif, Kampus FEUI Jl. Salemba Raya No. 4 Jakarta. PELATIHAN AKAN DILAKSANAKAN JIKA JUMLAH PESERTA TELAH MENCAPAI 10 ORANG PEMBAYARAN: Transfer ke Rekening Lembaga Management FEUI No. AC. 0010539802 Bank BNI 46 Cabang Kramat atau Tunai datang langsung di sekretariat WAKTU & TEMPAT PENDAFTARAN: Pendaftaran : Mulai Tanggal 25 Januari 2016 LEMBAGA MANAGEMENT FEUI Gedung LM FEUI Jl. Salemba Raya No. 4 Jakarta Pusat Telp. 390-7410, 3193-4142, Fax. 3193-1610 Hub: Sdr. Sutyo/ Sdri. Adhisti– Website: www.lmfeui.com E-mail: [email protected] FORMULIR PENDAFTARAN Marketing Strategy Simulation Mohon dicatat sebagai peserta Pelatihan ”Marketing Strategy Simulation” 26-27 Mei 2016 1. Nama Peserta : _____________________________________________________________ 2. Nama Peserta : _____________________________________________________________ 3. Nama Peserta : _____________________________________________________________ Perush/Instansi : _____________________________________________________________ Alamat Email : _____________________________________________________________ Telpon : _______________________________ Fax. _________________________ HP : _____________________________________________________________ Pembayaran dilakukan melalui (beri tanda ): TRANSFER : Rekening Lembaga Management FEUI No. AC. 0010539802 BNI Cab. Kramat TUNAI : Datang langsung ke Sekretariat LM – FEUI Jl. Salemba Raya No. 4 Jakarta Biaya Investasi Rp. 3.600.000,- (tiga juta enam ratus ribu rupiah) per peserta per kelas Jakarta,…………………………………….. Hormat kami, ( ……………………………….. ) Catatan: Mohon formulir pendaftaran yang telah diisi/bukti setor pembayaran di-fax ke: 021-31931610 atau email ke: [email protected] Konfirmasi silahkan hub:Telp. 021-3907410, 021-31934142 Contact Person: : 1. Sdra. Sutyo : 0856 7854 207 2. Sdri. Adhisti : via Wa, 0838 1454 6992