ABSTRAK ANDI TRISNO M., B1C1 12 162 Audit Manajemen Atas

advertisement
ABSTRAK
ANDI TRISNO M., B1C1 12 162 Audit Manajemen Atas Fungsi Keuangan Pada
Perusahaan Daerah (PDAM) Tirta Anoa Kendari. Skripsi. Jurusan
Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Halu Oleo. Pembimbing : (1)
Christian Rimporok, SE., M.Si., (2) Safaruddin, SE., M.SA., Ak., CA.
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui sistem dan prosedur
fungsi keuangan pada Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Anoa
Kendari telah berjalan secara efektif dan efisien.
Metode yang digunakan ialah mengunakan analisis deskriptif yang
memberikan penjelasan mengenai efisiensi dan efektifitas fungsi keuangan serta
temuan-temuan yang diperoleh berdasarkan hasil audit pada Perusahaan Daerah
Air Minum (PDAM) Tirta Anoa Kendari, kemudian memberikan rekomendasi
kepada manajemen puncak atas temuan-temuan tersebut.
Hasil penelitian ini menunjukan bahwa perusahaan sudah memiliki
struktur organisasi, pembagian tugas dan tanggungjawab yang jelas dan memadai.
Adapun kekurangan yang ada pada perusahaan adalah pada bagian keuangan tidak
menyusun cash flow, terjadinya rangkap jabatan pada fungsi keuangan, tidak ada
pelatihan karyawan yang memadai, serta tidak adanya rotasi karyawan.
Kata Kunci : Audit Manajemen, Fungsi Keungan, Efisiensi dan Efektifitas.
ABSTRACT
ANDI TRISNO M., B1C1 12 162 Management Audit Financial Functions In
Local Company (PDAM) Tirta Anoa Kendari. Thesis. Department of
Accounting, Economic Faculty, University Halu Oleo. Counselors : (1)
Christian Rimporok, SE., M.Si., (2) Safaruddin, SE., M.SA., Ak., CA.
The purpose of this study was to determine the systems and procedures for
financial functions at the Regional Water Company (PDAM) Tirta Anoa Kendari
were run effectively and efficiently.
The method used is using descriptive analysis that provides an explanation
of the efficiency and effectiveness of the finance function and findings obtained
based on the results of audits at the Regional Water Company (PDAM) Tirta
Anoa Kendari, then make recommendations to the top management on these
findings.
The result showed that the company already has an organizational
structure, division of tasks and responsibilities are clear and sufficient. The the
existing shortcomings in the company is the financial part not prepare cash flow,
the concurrent positions in the finance function, there is no adequate employee
training, as well as the absence of rotation of employees.
Keyword: Management Audit, Finance Function, Efficiency and Effectiveness.
Download