perpustakaan - Repository - Stikes Jenderal Achmad Yani Yogyakarta

advertisement
GAMBARAN KARAKTERISTIK IBU HAMIL DENGAN KETUBAN PECAH DINI
DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH WONOSARI
KABUPATEN GUNUNG KIDUL TAHUN 2014
KARYA TULIS ILMIAH
Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Mencapai Gelar Ahli Madya Kebidanan
Stikes Jenderal Achmad Yani Yogyakarta
AN
A YAK
K
A OG
T ANI Y
S
U .Y
P AL A
R
E ER
P
ST
S
E
K
I
D
N
JE
RIA ULFAH
1112186
PROGRAM STUDI KEBIDANAN (D-3)
STIKES JENDERAL ACHMAD YANI YOGYAKARTA
2015
i
A
T
AR
AN
A YAK
K
A OG
T ANI Y
S
U .Y
P AL A
R
E ER
P
S
E
K
I
T
D
N
JE
S
iii
A
T
AR
AN
A YAK
K
A OG
T ANI Y
S
U .Y
P AL A
R
E ER
P
S
E
K
I
T
D
N
JE
S
iv
A
T
AR
KATA PENGANTAR
Puji syukur di panjatkan ke hadirat Allah SWT atas limpahan Rahmat-Nya
sehingga penulis dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah yang berjudul
“Gambaran Karakteristik Ibu Hamil dengan Ketuban Pecah Dini di RSUD
Wonosari Kabupaten Gunung Kidul”.
Penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini tidak akan terlaksana tanpa bantuan,
bimbingan dan pengarahan dari semua pihak, untuk itu pada kesempatan ini
penulis ingin menyampaikan ucapan terimakasih kepada:
1. Kuswanto Hardjo, dr., M.Kes selaku ketua Stikes Jenderal Achmad Yani
Yogyakarta.
2. Reni Merta Kusuma, M.Keb selaku Ketua Prodi Kebidanan (D-3) Stikes
A.Yani Yogyakarta.
3. Alfie Ardiana Sari, M.Keb selaku dosen pembimbing.
4. Ika Fitria Ayuningtyas, SSiT., M.Kes selaku dosen penguji.
5. Drg. Isti Indiyani, MM selaku Direktur RSUD Wonosari yang telah
memberikan izin kepada penulis untuk melakukan penelitian.
6. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu, yang telah banyak
membantu selama penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini.
AN
A YAK
K
A OG
Penulis menyadari bahwa Karya Tulis Ilmiah ini masih banyak
kekurangan. Untuk itu, segala saran serta kritik yang membangun, sangat penulis
harapan guna melengkapi dan menyempurnakan Karya Tulis Ilmiah ini.
T ANI Y
S
U .Y
P AL A
R
E ER
P
S
E
K
I
T
D
N
JE
S
Yogyakarta,
Agustus 2015
Penulis
vii
A
T
AR
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL .................................................................................................
HALAMAN PERSETUJUAN ..................................................................................
HALAMAN PENGESAHAN ...................................................................................
HALAMAN PERNYATAAN ...................................................................................
MOTTO ...................................................................................................................
PERSEMBAHAN .....................................................................................................
KATA PENGANTAR ..............................................................................................
DAFTAR ISI .............................................................................................................
DAFTAR TABEL .....................................................................................................
DAFTAR LAMPIRAN .............................................................................................
INTISARI...................................................................................................................
ABSTRACT.................................................................................................................
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang .......................................................................................
B. Rumusan Masalah ..................................................................................
C. Tujuan Peneltian .....................................................................................
D. Manfaat Penelitian ..................................................................................
E. Keaslian Penelitian .................................................................................
BAB II TINJAUAN PUSTAKA
A. Landasan Teori .......................................................................................
B. Kerangka Teori .......................................................................................
C. Kerangka Konsep Penelitian ..................................................................
D. Pertanyaan Penelitian .............................................................................
BAB III METODE PENELITIAN
A. Rancangan Penelitian ..............................................................................
B. Lokasi dan Waktu....................................................................................
C. Metode Sampling dan Sample Penelitian................................................
D. Variabel Penelitian ..................................................................................
E. Definisi Operasional ...............................................................................
F. Alat dan Metode Pengumpulan Data ......................................................
G. Metode Pengolahan Data Dan Analisis Data ..........................................
H. Etika Penelitian .......................................................................................
I. Pelaksanaan Penelitian ............................................................................
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN
A. Hasil ........................................................................................................
B. Pembahasan .............................................................................................
C. Keterbatasan Penelitian ...........................................................................
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan..............................................................................................
B. Saran ........................................................................................................
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN
AN
P AL A
R
E ER
P
S
E
K
I
T
D
N
JE
S
viii
1
4
4
5
6
A
T
AR
A YAK
K
A OG
T ANI Y
S
U .Y
i
ii
iii
vi
v
vi
vii
viii
ix
x
xi
xii
7
24
25
25
26
26
26
27
27
28
28
30
31
33
35
37
38
39
DAFTAR TABEL
Tabel 1 Keaslian Penelitian....................................................................................... 6
Tabel 2 Definisi Operasional .................................................................................... 27
Tabel 3 Tabel 3 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Umur, Pendidikan,
Pekerjaan, dan Paritas ............................................................................................... 34
AN
A YAK
K
A OG
T ANI Y
S
U .Y
P AL A
R
E ER
P
S
E
K
I
T
D
N
JE
S
ix
A
T
AR
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1 : Jadwal Penyusunan Usulan Penelitian
Lampiran 2 : Studi Ijin Penelitian
Lampiran 3 : Surat Persetujun Penelitian
Lampiran 4 : Data Ibu Hamil dengan KPD Tahun 2014
Lampiran 5 : Hasil Olah Data
Lampiran 6 : Lembar Konsultasi
AN
A YAK
K
A OG
T ANI Y
S
U .Y
P AL A
R
E ER
P
S
E
K
I
T
D
N
JE
S
x
A
T
AR
GAMBARAN KARAKTERISTIK IBU HAMIL DENGAN KETUBAN PECAH DINI
DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH WONOSARI
KABUPATEN GUNUNG KIDUL TAHUN 2014
Ria Ulfah 1, Alfie Ardiana Sari 2
INTISARI
Latar Belakang : Wanita hamil yang mengalami KPD dapat menyebabkan
terjadinya infeksi pada masa nifas yang mengakibatkan meningkatnya angka
kesakitan dan kematian pada ibu, jumlah kasus kematian ibu di Daerah Istimewa
Yogyakarta menunjukan bahwa penyebab langsung Angka Kematian Ibu (AKI)
salah satu penyebabnya adalah KPD pada tahun 2012 sebanyak 40 kasus dan
meningkat pada tahun 2013 sebanyak 46 kasus, sedangkan di RSUD Wonosari
sebesar 137 kasus KPD.
Tujuan : Untuk mengetahui gambaran karakteristik ibu hamil dengan ketuban
pecah dini berdasarkan umur, pendidikan, paritas, dan pekerjaan ibu.
Metode Penelitian : Metode ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif
dengan menggunakan pendekatan retrospektif, pengambilan sampel dengan
metode total sampling sebesar sampel 137 orang yaitu semua ibu hamil dengan
ketuban pecah dini di RSUD Wonosari tahun 2014, analisis data menggunakan
analisis univariat.
Hasil Penelitian : Ibu hamil yang mengalami KPD sebanyak 137 orang, ibu yang
mengalami KPD berdasarkan umur paling banyak umur 20-35 tahun yaitu
sebanyak 100 orang (73%), berdasarkan Pendidikan paling banyak pada ibu
berpendidikan dasar yaitu 74 orang (54,o%), berdasarkan pekerjaan, paling
banyak pada ibu yang bekerja yaitu 77 orang (56,2 %), dan berdasarkan paritas
paling banyak pada ibu primipara 75 orang (54,7 %).
Kesimpulan : Karakteristik KPD di RSUD Wonosari terbanyak pada ibu dengan
umur 20-35 tahun (73%), berpendidikan dasar (54,0%), pada ibu yang bekerja
(56,2%)dan ibu primipara (54,7%).
AN
A YAK
K
A OG
T ANI Y
S
U .Y
P AL A
R
E ER
P
S
E
K
I
T
D
N
JE
S
Kata Kunci : Karakteristik ibu hamil, Ketuban Pecah Dini
1
Mahasiswa Program Studi Kebidanan (D3) Stikes Jenderal Achmad Yani
Yogyakarta
2
Dosen Program Studi Kebidanan (D3) Stikes Jenderal Achmad Yani Yogyakarta
xi
A
T
AR
THE DESCRIPTION OF WOMEN CHARACTERISTICS WHO HAVE
PRE-LABOR RUPTURE OF MEMBRANE IN RSUD WONOSARI
GUNUNG KIDUL YEAR 2014
Ria Ulfah1, Alfie Ardiana Sari2
ABSTRACT
Background : The pregnant women with premature rupture of membrane can be
obtained infection in puerperal which increases morbidity and mortality. The
number of maternal deaths in Yogyakarta showed that the direct causes of
maternal mortality ratio (MMR), one cause is the premature rupture of membrane
in 2012 as many as 40 cases and increased in 2013 as many as 46 cases, whereas
in RSUD Wonosari is up to 137 premature rupture of membrane cases.
Objective : This study aims to describe of the characteristics premature rupture of
membrane women based on age, education, parity, and maternal employment.
Method: This study uses quantitative descriptive method, with retrospective
approach. To collect the data uses total sampling method which taken from 137
pre-labor rupture membrane women in RSUD Wonosari year 2014. The data
analyzed by univariate analysis.
Result : From 137 pre-labor rupture women shows that it is mostly happen in
such as characteristics; based on the age are 100 respondents (73%) in the age of
20-35 years old, based in the education are 74 respondents (54, o%) who have
graduated from elementary school, based on the occupation are 77 respondents
(56.2%) work as employee, based on parity are 75 respondents (54.7%).due to the
primipara.
Conclusion: The characteristics of pre labor rupture of membrane women mostly
happen in the age of 20-35 years old (73%), graduated from elementary school
(54.0%), work as employee (56.2%) and they are primipara (54.7%).
AN
A YAK
K
A OG
T ANI Y
S
U .Y
P AL A
R
E ER
P
S
E
K
I
T
D
N
JE
Keywords: characteristics of pregnant women, pre-labor rupture of membrane
S
1
2
Diploma Midwifery Student of Stikes Jenderal Ahmad Yani Yogyakarta
Diploma Midwaifery lecturer of Stikes Jenderal Ahmad Yani Yogyakarta
xii
A
T
AR
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Ketuban pecah dini (KPD) adalah pecahnya ketuban sebelum waktunya
tanpa disertai tanda persalinan dan setelah satu jam tetap tidak diikuti dengan
proses persalinan sebagaimana mestinya. KPD terjadi sekitar usia kehamilan 37
minggu (Manuaba, 2009). KPD disebabkan faktor ibu dan janin. Faktor–faktor
tersebut antara lain kelainan selaput ketuban, distensia uterus, infeksi vagina,
stress janin, stress maternal, kehamilan kembar, dan tindakan medis (Nugroho,
AN
A YAK
K
A OG
kelelahan dalam bekerja. Hal ini dapat dijadikan pelajaran bagi ibu-ibu hamil agar
T ANI Y
S
U .Y
selama masa kehamilan hindari/kurangi melakukan pekerjaan yang berat
P AL A
R
E ER
(Manuaba, 2007). Multigraviditas atau paritas tinggi merupakan salah satu dari
P
penyebab terjadinya kasus ketuban pecah sebelum waktunya (Prawirohardjo,
2009).
D
N
JE
S
E
Ketuban
Pecah Dini dapat menimbulkan resiko infeksi pada ibu dan janin,
K
TI
S
pada ibu terjadi corioamnionitis sebelum janin terinfeksi. Pada ketuban pecah dini
prematur infeksi lebih sering dari pada aterm. Secara umum insiden infeksi
sekunder pada ketuban pecah dini meningkat sebanding dengan lamanya periode
laten, dengan pecahnya ketuban terjadi oligohidramnion yang menekan tali pusat
hingga terjadi asfiksia atau hipoksia. Terdapat hubungan antara terjadinya gawat
janin dan derajat oligohidromnion, semakin sedikit air ketuban, maka janin
semakin gawat. Penatalaksanaan ketuban pecah dini diantaranya adalah
1
A
T
AR
2012). Kejadian ketuban pecah sebelum waktunya dapat disebabkan oleh
memastikan diagnosis, menentukan umur kehamilan, mengevaluasi ada tidaknya
infeksi pada ibu dan janin, memastikan dalam proses persalinan atau tidak,
menilai adanya kegawatdaruratan dari ibu dan janin (Prawirohardjo, 2009).
Wanita hamil yang mengalami KPD dapat menyebabkan terjadinya infeksi
pada masa nifas yang mengakibatkan meningkatnya angka kesakitan dan
kematian pada ibu. Selain itu, penyebab kematian ibu juga tidak terlepas dari
kondisi ibu sendiri dan merupakan salah satu dari kriteria 4 “terlalu” , yaitu terlalu
tua pada saat melahirkan (>35 tahun), terlalu muda pada saat melahirkan (<20
tahun), terlalu banyak anak (> 4 anak), serta terlalu rapat jarak kelahiran/paritas
AN
(<2 tahun) (Depkes RI, 2013).
A YAK
K
A OG
World Health Organization (WHO) melaporkan bahwa pada tahun 2010
T ANI Y
S
U .Y
angka kematian ibu diseluruh dunia menempatkan Indonesia pada urutan ke 52.
P AL A
R
E ER
Rata-rata angka kematian ibu di seluruh dunia yaitu 287 per 100.000 kelahiran
hidup. Sebagian besar kematian ibu terjadi di negara berkembang karena kurang
P
D
N
JE
mendapat akses pelayanan kesehatan, kekurangan fasilitas, terlambatnya
S
E
K
I
T
pertolongan, persalinan “dukun” disertai keadaan sosial ekonomi dan pendidikan
S
masyarakat yang masih tergolong rendah (WHO, 2012).
Angka kematian ibu di Indonesia masih tinggi dan merupakan masalah
yang menjadi prioritas dibidang kesehatan, disamping menunjukkan derajat
kesehatan masyarakat dan tingkat kesejahteraan masyarakat. Menurut hasil Survei
Demografi Kesehatan Indonesia (SDKI) 2012 menyebutkan Angka Kematian Ibu
(AKI) sebanyak 359/100.000 kelahiran hidup. Angka tersebut menyatakan bahwa
AKI meningkat dibandingkan data dari SDKI 2007 yaitu 228/100.000 kelahiran
2
A
T
AR
hidup. Padahal Indonesia menargetkan pada tahun 2015 AKI turun menjadi
102/100.000 kelahiran hidup. Upaya mempercepat penurunan AKI pada dasarnya
mengacu kepada intervensi strategi “Empat Pilar Save Motherhood” meliputi
keluarga berencana, pelayanan anternatal, persalinan yang aman dan pelayanan
obstertik esensial (Depkes RI, 2009).
Jumlah kasus kematian ibu di Daerah Istimewa Yogyakarta menunjukan
bahwa penyebab langsung Angka Kematian Ibu (AKI) antara lain perdarahan,
eklampsia/preeklampsia dan infeksi yang dilaporkan oleh Dinkes Kab/kota pada
tahun 2011 mencapai 56 kasus, terjadi peningkatan dibandingkan tahun 2010
AN
sebanyak 43 kasus. Tahun 2012 jumlah kematian ibu menurun menjadi sebanyak
A YAK
K
A OG
40 kasus, kembali meningkat menjadi 46 kasus pada tahun 2013 dan pada tahun
T ANI Y
S
U .Y
2014 jumlah kematian ibu menurun menjadi sebanyak 40 kasus, sesuai dengan
P AL A
R
E ER
pelaporan dari Dinas Kesehatan Kab/Kota (Dinas Kesehatan DIY, 2014).
Sistem Informasi Rumah Sakit (SIRS) tahun 2013 yang diperoleh dari
P
D
N
JE
Dinas Kesehatan DIY, menyatakan bahwa Kabupaten Bantul berada pada
S
E
K
I
T
peringkat pertama dengan kasus ketuban pecah dini sebanyak 160 kasus
S
(55,94%), Kabupaten Gunung Kidul sebanyak 120 kasus (41,96 %), Kabupaten
Yogyakarta sebanyak 6 kasus (2,1 %). Kejadian KPD tertinggi di RSUD
Penembahan Senopati Bantul, RSUD Wonosari diurutan kedua dan RSUD
Yogyakarta diurutan ketiga (Dinkes DIY, 2013).
Hasil studi pendahuluan yang dilakukan pada tanggal 17 dan 19 Februari
2015 di 2 tempat didapatkan hasil di RSUD Penembahan Senopati Bantul yang
mengalami ketuban pecah dini pada tahun 2013 yaitu sebanyak 160 orang (3,2 %)
3
A
T
AR
dari 5013 ibu hamil, pada tahun 2014 sebanyak 132 orang (2,6 %) dari 4986 ibu
hamil, sedangkan di RSUD Wonosari Kabupaten Gunung Kidul pada tahun 2013
yang mengalami ketuban pecah dini sebanyak 120 orang (2,4 %) dari 5068 ibu
hamil dan pada tahun 2014 sebanyak 137 orang (2,7 %) dari 5167 ibu hamil. Hal
ini membuktikan bahwa RSUD Wonosari mengalami peningkatan kasus ketuban
pecah dini sebanyak 17 orang (0,3 %) dari 5167 ibu hamil, maka penulis
terdorong untuk memaparkan permasalahan yang dituangkan dalam Usulan
Penelitian karya tulis ilmiah melalui penelitian tentang Gambaran Karakteristik
Ibu Hamil dengan Ketuban Pecah Dini di RSUD Wonosari Kabupaten Gunung
AN
Kidul tahun 2014.
A YAK
K
A OG
T ANI Y
S
U .Y
B. Rumusan Masalah
P AL A
R
E ER
Berdasarkan uraian diatas, maka dirumuskan masalah penelitian sebagai berikut :
Bagaimana Gambaran Karakteristik Ibu Hamil dengan Ketuban Pecah Dini di
P
D
N
JE
Rumah Sakit Wonosari Kabupaten Gunung Kidul Tahun 2014?
S
E
K
I
T
S
1.
C. Tujuan Peneltian
Tujuan Umum
Untuk mengetahui gambaran karakteristik ibu hamil dengan ketuban pecah
dini di Rumah Sakit Wonosari Kabupaten Gunung Kidul tahun 2014.
2.
Tujuan Khusus
a. Untuk mengetahui kejadian ketuban pecah dini di RSUD Wonosari
Kabupaten Gunung Kidul tahun 2014 berdasarkan umur.
4
A
T
AR
b. Untuk mengetahui kejadian ketuban pecah dini di RSUD Wonosari
Kabupaten Gunung Kidul tahun 2014 berdasarkan pendidikan.
c. Untuk mengetahui kejadian ketuban pecah dini di RSUD Wonosari
Kabupaten Gunung Kidul tahun 2014 berdasarkan paritas.
d. Untuk mengetahui kejadian ketuban pecah dini di RSUD Wonosari
Kabupaten Gunung Kidul tahun 2014 berdasarkan status pekerjaan.
D. Manfaat Penelitian
1.
Manfaat Teoritis
AN
Dapat memperkaya konsep teori yang menyongsong perkembangan ilmu
A YAK
K
A OG
pengetahuan kebidanan khususnya yang berkaitan ketuban pecah dini.
2.
T ANI Y
S
U .Y
Manfaat Praktisi
P AL A
R
E ER
a. Bagi peneliti
Dapat menambah pengetahuan dan wawasan yang lebih luas mengenai
P
D
N
JE
ketuban pecah dini.
S
E
K
I
T
b. Bagi Stikes A. Yani Yogyakarta
S
Memberikan informasi kepada mahasiswa kebidanan khususnya informasi
tentang karakteristik ibu hamil dengan ketuban pecah dini.
c. Bagi tenaga kesehatan
Memberikan informasi mengenai karakteristik ibu hamil dengan ketuban
pecah dini sehingga dapat dilakukan pencegahan dan penatalaksanaan
yang tepat sesuai penyebab terjadinya ketuban pecah dini.
5
A
T
AR
E. Keaslian Penelitian
Tabel 1. Keaslian Penelitian
N
o
Nama
Judul
Jenis
penelitian
Teknik
analisis/ sample
Hasil
perbedaan
1
Mariana 2012
Angka
kejadian
Ketuban Pecah
Dini tahun
2013 di RSUD
Penembahan
Senopati
Bantul
Deskritif
kuantitatif
Total Sampling
Hasil penelitian ini
menunjukan bahwa angka
kejadian KPD tahun 2013
di RSUD Penembahan
Senopati Bantul sebanyak
111 ibu, lebih banyak
terjadi pada TPROM dan
ibu dengan karakteristik
usia 20-35 tahun,
pendidikan menengah,
tidak bekerja dan
primipara.
Perbedaan
: Judul,
Tempat, waktu
dan hasil.
2
Endang
Susilowati,
SST
Lisa Dwi
Astuti, SST
2009
Gambaran
Karakteristik
Ibu Bersalin
dengan
Ketuban Pecah
Dini di
Rumah Sakit
Panti Wilasa
Citarum
Semarang
Tahun 2009
Deskriptif
Total sampling
Hasil penelitian ini
menunjukan bahwa
Karakteristik ibu bersalin
dengan Ketuban Pecah
Dini meliputi Usia 20-35
tahun, primigravida, usia
kehamilan 37-42 minggu,
nulipara dan bersalin
dengan Seksio Sesarea.
3
Nurul Huda,
2008
T ANI Y
S
U .Y
ST
S
E
K
I
Tempat, waktu
dan hasil.
D
N
JE
Faktor – faktor
yang
mempengaruhi
Ketuban Pecah
Dini di Rumah
Sakit Wates
Kulon Progo
2008
A
Perbedaan
T
R
A : Judul,
A YAK
K
A OG
P AL A
R
E ER
P
AN
Deskritif
Total Sampling
6
Hasil Penelitian ini
menunjukan bahwa
faktor – faktor yang
mempengaruhi ketuban
pecah dini di Rumah Sakit
Wates Kulon Progo
meliputi usia20-35 tahun,
ibu yang bekerja, riwayat
sungsang dan kehamilan
kembar.
Perbedaan
: judul, tempat,
waktu dan
hasil
BAB IV
HASIL DAN PEMBAHASAN
A. Hasil
1. Gambaran Umum Lokasi Penelitian
Penelitian ini dilakukan di Rumah Sakit Umum Daerah Wonosari yang
merupakan rumah sakit rujukan diwilayah Gunung Kidul dan sekitarnya.
Memiliki empat spesialis sebagai standarisasi rumah sakit tipe C, yaitu pelayanan
kesehatan anak, bedah, penyakit dalam dan kebidanan dan kandungan. Selain itu
terdapat pelayanan spesialis lain seperti THT, mata, gigi, saraf, kulit kelamin dan
AN
A YAK
K
A OG
merupakan rumah sakit negri satu-satunya milik pemerintah Kabupaten Gunung
T ANI Y
S
U .Y
Kidul. Terletak 200 meter dari pusat kota Wonosari memiliki luas area 22.031 m 2
P AL A
R
E ER
dengan luas bangunan 9.135 m2.
P
Pelayanan kebidanan di RSUD Wonosari terdiri dari rawat jalan dan rawat
D
N
E
inap. Untuk rawat
J jalan dilaksanakan di poliklinik kebidanan dan kandungan,
S
E
K
I
sedangkan
ST rawat inap meliputi kamar bersalin dan bangsal nifas. Petugas di
bagian kebidanan terdiri dari satu dokter spesialis kebidanan dan kandungan, dua
orang bidan di poliklinik, kamar bersalin 13 bidan, sedangkan bangsal nifas 8
bidan dan 6 perawat. Bidan dikamar bersalin latar belakang pendidikan D I bidan
1 orang, dan D III sebanyak 8 orang, DIV 4 orang yang sudah mengikuti pelatihan
APN baru 2 orang dan yang mengikuti pelatihan kegawat daruratan 5 orang.
Penelitian ini dilakukan di ruang Rekam medik dan ruang bersalin.
33
A
T
AR
jiwa. RSUD Wonosari berdasarkan SK MEN. Kes No. 201/SK/II/1993
Pelayanan untuk pasien dengan KPD di RSUD Wonosari dilakukan
dengan prosedur rawat inap untuk usia kehamilan 32-34 minggu bila <6 jam
dilakukan pemberian ampicillin atau eritromicin untuk mengurangi resiko infeksi
pada ibu, sedangkan pada usia kehamilan 36 minggu bila 6 jam belum terjadi
persalinan akan dilakukan induksi dengan oksitosin, jika tidak ada kemajuan
persalinan dilakukan seksio sesarea.
2. Karakteristik Responden Penelitian
Tabel 3 Distribusi frekuensi responden berdasarkan umur, pendidikan,
pekerjaan, dan paritas
Kategori
Umur
<20
20 s/d 35
>35
Pendidikan
Dasar
Menengah
Tinggi
Pekerjaan
Bekerja
Tidak Bekerja
Paritas
Primipara
Multipara
Grande Multipara
Total
13
100
24
KA
9,5
73
17,5
R
E
D
N
E
K
I
T
A
.Y
54,0
36,5
9,5
77
60
56,2
43,8
75
55
7
137
54,7
40,1
5,1
100
T
AR
K
A
GY
74
50
13
A
L
A
E
J
S
S
AN
Persentase (%)
A I YO
T
S AN
PU
ER
P
Frekuensi
Hasil Penelitian pada tabel 3 menunjukan mayoritas ketuban pecah dini berumur
20-35 tahun sebanyak 100 orang (73%), berpendidikan dasar sebanyak 74 orang
(54,0%), ibu yang bekerja sebanyak 77 (56,2%), dan ibu hamil dengan primipara
sebanyak 75 orang (54,7%).
34
B. Pembahasan
Berdasarkan tabel 3 KPD lebih banyak terjadi pada umur 20-35 tahun
sebanyak 100 orang (73,0%), umur >35 tahun sebanyak 24 orang (7,5%) dan
umur <20 tahun sebanyak 13 orang (9,5%), dalam hal ini terlihat adanya
kesenjangan dalam teori dari Depkes RI (2009) seorang wanita sebaiknya hamil
diusia yang tidak terlalu muda dan tidak terlalu tua. Umur, dimana usia <20 tahun
dan >35 tahun beresiko tinggi untuk hamil atau melahirkan. Usia yang tepat untuk
bereproduksi adalah pada rentang usia 20-35 tahun. Pada umumnya usia 20-35
tahun merupakan usia produktif untuk bekerja hal ini terlihat pada tabel 3 paling
AN
banyak KPD pada ibu yang bekerja sebanyak 77 orang (56,2%) pada umur 20-35
A
T
R
A
tahun. Usia 20-35 tahun adalah usia produktif seorang wanita untuk
Kbekerja,
A
Y
G
karena ingin membantu memenuhi perekonomian keluarganya,
akan
O tetapi wanita
Y
NI atau dihindari dengan
A
hamil yang melakukan pekerjaan berat harus
dikurangi
.Y
A
Ltanpa dibatasi dengan istirahat akan memicu
istirahat yang cukup, apabila bekerja
A
R
E
D
terjadinya KPD. Hal N
ini sesuai dengan teori Manuaba (2007) mengatakan ibu
E
J
Sbekerja
hamil yang
sehari-hari tanpa dibatasi istirahat yang cukup akan
E
K
I
ST
mengakibatkan
KPD karena kelelahan dalam bekerja. Hal ini sejalan dengan
A
K
A
T
S
U
P
R
E
P
penelitian Susilawati dan Astuti (2009) dimana hasil penelitian ibu yang banyak
mengalami KPD yaitu umur 20-35 tahun. Hasil penelitian ini meningkatkan
kesadaran masyarakat untuk tidak menikah dan hamil diusia muda, bahwa hamil
atau
bersalin
diusia
lanjut
dapat
menimbulkan
penyulit
yang
dapat
membahayakan ibu dan janin. Hal ini sejalan dengan penelitian Huda Nurul
(2008) dimana hasil KPD lebih banyak terjadi pada ibu yang bekerja.
35
Berdasarkan tabel 3 KPD lebih banyak terjadi pada ibu yang
berpendidikan dasar sebanyak 74 orang (54,0%), pendidikan menengah sebanyak
50 orang (36,5%) dan tinggi sebanyak 15 orang (9,5%). Hal ini sesuai dengan
teori Riyanto dan Budiman (2013) bahwa pendidikan mempengaruhi proses
belajar, makin tinggi pendidikan seseorang makin mudah orang tersebut untuk
menerima informasi baik dari orang lain maupun media masa, dibandingkan
dengan seseorang yang berpendidikan rendah. Hal ini diasumsikan karena ibu
hamil yang berpendidikan rendah akan lebih sulit menerima informasi dari tenaga
kesehatan tentang perawatan ibu hamil. Ibu hamil yang kurang memperhatikan
AN
kebersihan dirinya terutama personal hygiene akan menyebabkan terjadinya
A YAK
K
A OG
keputihan. Keputihan yang terus menerus akan menyebabkan bakteri yang terus
T ANI Y
S
U .Y
berkembang dan menjadi infeksi pada vagina sehingga dapat memicu terjadinya
P AL A
R
E ER
KPD. Belum ada hasil penelitian lain yang mendukung hasil penelitian ini, namun
menurut teori KBBI (2014) bahwa pendidikan adalah proses mengubah sikap dan
P
D
N
JE
tata laku seseorang atau kelompok orang dalam usaha mendewasakan diri melalui
S
E
K
I
T
upaya pengajaran dan pelatihan.
S
Hasil penelitian pada tabel 3 ketuban pecah dini terjadi pada ibu primipara
yaitu sebanyak 75 orang (54,7%), multipara 55 orang (40,1%), grandemultipara 7
orang (5,1%). Hal ini tidak sesuai dengan teori dari Prawirohardjo (2009) bahwa
wanita dengan paritas tinggi dapat menyebabkan KPD pada saat kehamilan.
Penelitian ini sama dengan hasil penelitian Susilowati dan Astuti bahwa KPD
banyak terdapat pada primipara. Ibu primipara umumnya belum banyak
36
A
T
AR
pengalaman dalam menangani masalah kehamilan atau persalinan sehingga akan
mudah mengalami stress maternal yang dapat memicu terjadinya KPD.
C. Keterbatasan Penelitian
Penelitian ini adalah penelitian deskriftif kuantitatif sehingga tidak melakukan
analisa terhadap masing-masing faktor penyebab ketuban pecah dini.
AN
A YAK
K
A OG
T ANI Y
S
U .Y
P AL A
R
E ER
P
S
E
K
I
T
D
N
JE
S
37
A
T
AR
BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan
1. Ketuban pecah dini paling banyak terjadi pada umur 20-35 tahun sebanyak
100 orang (73%).
2. Ketuban pecah dini paling banyak terjadi pada tingkat pendidikan rendah
sebanyak 74 orang (54,01%).
3. Ketuban pecah dini paling banyak terjadi pada ibu yang bekerja sebanyak
77 orang (56,20%).
AN
orang (54,74%).
A YAK
K
A OG
T ANI Y
S
U .Y
P AL A
R
E ER
B. Saran
Dari Kesimpulan di atas ada beberapa saran yang dapat dikemukakan
P
D
N
JE
diantaranya sebagai berikut :
S
S
E
K
I
T
1. Bagi peneliti selanjutnya
Penelitian yang akan datang hendaknya menyempurnakan hasil penelitian
ini dengan melakukan pengkajian faktor penyebab KPD seperti kehamilan
kembar, stress maternal, stress fetal dan infeksi vagina.
2. Bagi Stikes A.Yani Yogyakarta
Mahasiswa hendaknya menggunakn hasil penelitian ini sebagai bacaan di
perpustakaan guna menambah informasi dalam bidang ilmu kebidanan
mata kuliah kehamilan khususnya tentang ketuban pecah dini.
38
A
T
AR
4. Ketuban pecah dini paling banyak terjadi pada ibu primipara sebanyak 75
3. Bagi tenaga kesehatan
Agar dapat lebih meningkatkan kualitas pelayanan ANC melalui deteksi
dini kehamilan khususnya mengenai deteksi dini dan upaya pencegahan
kejadian ketuban pecah dini.
AN
A YAK
K
A OG
T ANI Y
S
U .Y
P AL A
R
E ER
P
S
E
K
I
T
D
N
JE
S
39
A
T
AR
DAFTAR PUSTAKA
Arikunto (2006). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: PT.
Rineka Cipta
Data Dinkes DIY (2014). Profil AKI di DIY. Yogyakarta.
_______________(2013) Sistem Informasi Rumah Sakit di DIY. Yogyakarta
Depdiknas (2009). Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Jakarta: Dekmenum
Depdiknas.
Depkes RI (2009) . Profil Kesehatan Indonesia Jakarta. Depkes RI
_________(2013). Profil Kesehatan Indonesia Jakarta. Depkes RI
AN
Fadlun & Feryanto, A. (2012). Asuhan Kebidanan Patologis, Jakarta: Salemba
Medika.
A YAK
K
A OG
Hanafiah, TM (2010). Prelabour Rupture of The Membrane www.usu.ac.id.
Diunduh pada tanggal 19 Maret 2015 pukul 08:30 WIB.
T ANI Y
S
U .Y
Hidayat, AAA. (2007) Metode Penelitian Kebidanan dan Teknik Analisis Data.
Jakarta: Salemba Medika.
P AL A
R
E ER
P
KBBI. (2014). Kamus Besar Bahasa Indonesia. http://kbbi.web.id/diunduh 28
April 2015 pukul 20.00 WIB.
S
D
N
JE
Manuaba dkk (2012). Ilmu Kebidanan, Penyakit Kandungan, dan KB. Jakarta:
EGC
____________(2009). Memahami Kesehatan Reproduksi Wanita. Ed 2. Jakarta:
EGC
____________(2007). Pengantar kuliah obstetri. Jakarta: EGC
E
K
I
T
S
Mariana (2012). Angka Kejadian Ketuban Pecah Dini Tahun 2013 di RSUD
Penembahan Senopati Bantul.KTI.Stikes A.Yani Yogyakarta.
Notoatmodjo, S (2010). Metodologi Penelitian Kesehatan Jakarta: Rineka Cipta.
Nugroho, T. (2012). Obstetri dan Genekologi. Yogyakarta: Nuha Medika.
Prawirohardjo, S. (2009). Ilmu Kebidanan. Jakarta: Yayasan Bina Pustaka
Sarwono Prawihardjo.
Riwidikdo, H. (2008), Statistik Kesehatan. Yogyakarta: Mitra Cendikia Perss.
40
A
T
AR
Riyanto, A. Budiman (2013). Kapita Selekt Kuesioner Pengetahuan dan sikap
dalam Penelitian Kesehatan. Jakarta: Salemba Medika.
SDKI (2012). Survei Dinas Kesehatan. Indonesia.
Sulistyawati, Ari. (2012). Asuhan Kebidanan Pada Masa Kehamilan. Jakarta:
Slemba Medika.
Susilawati Endang, Astuti, LD (2 009). Gambaran Karakteristik Ibu Bersalin
dengan Ketuban Pecah Dinidi RS Panti Wilasa. Citarum Semarang. Jurnal
Kebidanan Panti Wilasa Vol.1 No 1 Semarang.
Tiran, Denise. (2005). Asuhan Kebidanan Pada Masa Kehamilan. Jakarta:
Salemba Medika
Varney, H. DKK. (2007). Buku Ajar Asuhan KebidananVol 1 Edisi 4 Jakarta:
EGC.
AN
A YAK
K
A OG
T ANI Y
S
U .Y
P AL A
R
E ER
P
S
E
K
I
T
D
N
JE
S
41
A
T
AR
WHO, UNICEF,UNFPA, (2012). Trends in Maternal Mortality. 1990-2010.
Switterland. WHO Press.
Download