panduan teknis pelaporan online on the job training tagihan

advertisement
PANDUAN TEKNIS PELAPORAN ONLINE
ON THE JOB TRAINING
TAGIHAN DIKLAT PENGUATAN PENGAWAS SEKOLAH 2010
MELALUI WEB SITE etraining.tkplb.org
Petunjuk Umum :
1. Pelaporan on the job Training diklat penguatan pengawas sekolah diwajibkan melalui dua
media yaitu :
a. Laporan tertulis dalam bentuk print out (cetak) sesuai dengan format dalam setiap
LKPS diserahkan pada saat pelaksanaan kegiatan In Service 2.
b. Laporan dalam bentuk softcopy (dokumen file) dalam bentuk format MS-Word
dikirimkan melalui alamt website etraining.tkplb.org selambatnya 1 minggu sebelum
pelaksanaan kegiatan In service 2.
2. Setiap peserta Diklat Penguatan Pengawas sekolah 2010 wajib memiliki email untuk
bergabung dalam komunitas forum [email protected]
3. Petunjuk bergabung di forum diklat pengawas dijelaskan pada petunjuk khusus
Petunjuk Khusus :
1. Setiap peserta mengakses alamat website etraining.tkplb.org dengan mengetikkan
alamatnya pada web browser misalkan internet explorer atau Mozilla firefox sebagai
berikut : etraining.tkplb.org hasilnya akan ditampilkan halaman web sebagai berikut :
1
2. Proses untuk pengiriman pelaporan secara online dilakukan dengan memilih symbol ikon
pada menu Laporan On The Job Training Penguatan Pengawas Sekolah 2010 pada
gambar sebagai berikut :
3. Pada tahap berikutnya akan ditampilkan link(tautan) ke web forum komunikasi diklat
pengawas sekolah 2010 dengan tampilans ebagai berikut :
4. Lakukan proses pengabungan grup dalam forum dengan melakukan klik memilih ikon
join this grup seperti gambar berikut ini :
Hasil dari perintah ini adalah diminta untuk memasukan kode akses atau sign in dari
email yang telah dimiliki silahkan isi nama pengguna dan password email masing-masing
pada tampilan dibawah ini :
2
Silahkan isi kode alamat email masing-masing
5. Selanjutnya akan muncul pernyataan untuk join ke komunitas diklat pengawas 2010
dengan tampilans ebagai berikut :
Pada bagian ini yang perlu dilakukan adalah mengisikan kode untuk join ke grup dengan
mengetikkan kode yang muncul pada kotak isian Type the code below (huruf kecil atau
besar tidak dibedakan) symbol atau karakter tidak boleh salah, pengisian pda kotak
sebagai berikut
:
3
Sebagai contoh ditampilkan karakter diatas
Langkah selanjutnya adalah klik pada tombol join seperti pada pada gambar berikut :
Jika kode yang dimasukkan salah maka akan muncul pesan error ulangi pada bagian yang
sama dengan menggunakan kode baru yang otomatis muncul.
Langkah selanjutnya adalah melakukan tombol konfirmasi untuk melanjutkan proses join
grup dengan menekan tombol continue sebagai berikut :
6. Apabila langkah 1-5 telah selesai maka bapak dan ibu telah tergabung dalam forum
komunitas diklat penguatan pengwas sekolah 2010 yang di moderator oleh tim PPPPTK
TK dan PLB. Dengan tampilan sebagai berikut : (perhatikan bahwa pada komentar
welcome nama email anda telah tercantum yang menandakan bahwa proses sign in ke
forum diklat penguatan kepala sekolah 2010 telah berhasil)
4
Langkah selanjutnya adalah melakukan proses pengiriman data file portofolio sesuai
dengan nama yang dikelompokkan pada folder masing-masing . Proses pengiriman data
dokumen berupa file adalah sebagai berikut :
a. Pilih pada menu pada kotak sebelah kiri pada link(tautan) Files sesuai gambar berikut
ini :
Hasil dari perintah ini adalah tampilan sebagai berikut :
Pengiriman file dokumen dilakukan dengan pengkolektifan file pada folder data sesuai
dengan nama masing-masing. Langkah pembuatan foilder adalah dengan memilih menu
Create folder sesuai dengan gambar berikut :
5
Selanjutnya akan ditampilan kotak isian sebagai berikut :
Isikan nama folder pada Folder Name dengan menggunakan nama lengkap tanpa gelar
pada bagian description isikan keterangan folder misalkan dengan memberikan
keterangan “Tagihan Tugas On Job Training Diklat Penguatan Pengawas Sekolah 2010
Rayon Sulsel Makassar….”
Selanjutnya klik pada bagian tombol Create Folder seperti gambar berikut
Hasilnya akan terbentuk folder dengan nama masing-masing missal sebagai contoh
terdapat folder Materi Diklat, folder ini akan digunakan untuk menampung semua file
dokumen portofolio yang dikirimkan. Langkah pengiriman file adalah sebagai berikut :
a. Pilih Foolder yang telah dibuat dengan klik pada nama folder masing-masing
b. Pilih Add File sesuai dengan ga,bar beikut :
Hasil dari perintah ini adalah gambar sebagai berikut :
6
c. Pilih kotak Browse kemudian pilih file yang akan dikirmkan berikan penjelasan pada
kotak description tentang isi file yang dikrim missal : “Ini adalah file tagihan pada
LKPS 01 dst…”
d. Selanjutnya pilih tombol Upload File
e. Langkah proses pengiriman data dokumen fil etelah selesai
f. Keluar dari system silahkan untuk memlilih log out sesuai dengan tampilan gambar
berikut:
g. Langkah berikutnya untuk masuk ke forum komunitas diklat penguatan pengawas
sekolah aadalah melalui website etraining.tkplb.org kemudian pilih symbol ikon pada
menu Laporan On The Job Training Penguatan Pengawas Sekolah 2010 dan pilih
tampilan sign in untuk memasukkan kode email masing-masing sesuai dengan
gambar berikut ini :
h.
Selamat berkarya Sukses untuk Pengawas Sekolah di Indonesia …Yesss
7
Download