silabus akuntansi manajemen

advertisement
SILABUS AKUNTANSI MANAJEMEN
Mata Kuliah
Kode Mata Kuliah
Semester
SKS
Jurusan
: AKUNTANSI MANAJEMEN
: AKT
: IV (Genap)
: 3 SKS (3-0)
: S1 Akuntansi
Dosen
:-
Hari/tanggal/waktu
Ruang
: (sesuai jadwal)
: (sesuai jadwal)
I. DESKRIPSI MATA AJARAN
Mata kuliah akuntansi manajemen merupakan mata kuliah yang berisikan mengenai
konsep-konsep dasar akuntansi manajemen, kuntansi berdasarkan aktivitas, perhitungan
harga pokok produk dan jasa, serta perencanaan dan pengendalian, yang kesemuanya
bermuara pada proses pengambilan keputusan yang akan dilakukan oleh si pengambil
keputusan.
II. TUJUAN MATA AJARAN
1. Memberikan pemahaman kepada mahasiswa, sehingga mahasiswa diharapkan dapat
menjelaskan mengenai Konsep dasar akuntansi manajemen.
2. Mahasiswa diharapkan mampu untuk menjelaskan mengenai akuntansi berdasarkan
aktivitas serta mampu untuk mendefenisikan dan mengidentifikasikan mengenai
perilaku biaya aktivitas, perhitungan biaya produk berdasarkan aktivitas serta
manajemen berdasarkan aktivitas.
3. Mahasiswa diharapkan mampu untuk menjelaskan serta menyusun perencanaan dan
pengendalian baik berdasarkan anggaran maupun berdasarkan varians biaya standar.
II.1. Tujuan dalam pengembangan kemampuan kognitif (hard skill)
II.2. Tujuan dalam pengembangan kepribadian (soft skill)
Adapun Tujuan yang berkaitan dengan pengembangan kepribadian adalah:
Deskripsi
Pengembangan ketrampilan teknis

Pengembangan ketrampilan analitikal

Pengembangan ketrampilan bahasa Inggris
Pengembangan ketrampilan memecahkan masalah

Pengembangan kepercayaan diri
Pengembangan ketrampilan mengelola waktu
Pengembangan ketrampilan menulis
III. METODA PERKULIAHAN
Metode perkuliahan adalah kuliah tatap muka dengan menggunakan bahan kuliah yang
disiapkan untuk 13 sesi, masing-masing sesi 2,5 jam dengan urutan logis sesuai
keterkaitan topiknya. Mahasiswa diharapkan membekali dirinya terlebih dahulu dengan
membaca bahan materi yang akan dibahas pada pertemuan tersebut. Temu kelas
digunakan untuk penjelasan secukupya oleh dosen dan diskusi antara dosen dan
mahasiswa dan antarmahasiswa, serta pembahasan soal meliputi perhitungan dan
penyusunan harga pokok dan soal-soal yang terkait lainnya.
IV. REFERENSI
1. Wajib:
 Hansen dan Mowen. Akuntansi Manajerial buku 1 Edisi 8. 2009. Salemba
Empat (HM)
2. Pendukung:
 Garrison, Noreen, dan Brewer. Akuntansi Manajerial Buku 1 Edisi 11.
2008. Salemba Empat (GNB 1)
 Garrison, Noreen, dan Brewer. Akuntansi Manajerial Buku 1 Edisi 11.
2009. Salemba Empat (GNB 2)
 Kusnadi, Arifin Zinul, dan Syadeli. Akuntansi Manajemen (Komprehensif,
Tradisional, dan Kotemporer). 2001. Unibraw. (KAS)
 Williams, Haka, dan Bettner. Financial and Manajerial Accounting 13th
Edition. 2002. Mc Graw Hill. (WHB)
V. TUGAS
Tugas akan diberikan secara individu.
VI. EVALUASI PEMBELAJARAN
Nilai akhir mahasiswa diberikan dengan bobot sebagai berikut :
Tugas
15%
Kuis
25%
UTS
30%
UAS
30%
VII. TINGKAT KEHADIRAN
Tingkat kehadiran dibawah 80% tidak dapat mengikuti ujian akhir semester.
RENCANA PERKULIAHAN
Pertemuan
Topik
1
Pengantar: Peran, Sejarah,
dan Arah Akuntansi
Manajemen.
-
2
Konsep-konsep Dasar
AKuntansi Manajemen
-
Subpokok Bahasan
Sistem Informasi Manajemen
Akuntansi Manajemen dan
akuntansi keuangan
Sejarah Singkat akuntansi
manajemen
Tema baru dalam akuntansi
manajemen.
Pembebanan biaya
Harga pokok produk dan jasa
Ref
HM-1
GNB1-1
KAS-1
WHB-1
HM-2
GNB1-2
3
Perilaku Biaya Aktivitas
-
4 dan 5
Perhitungan biaya
berdasarkan aktivitas
-
6
7
KUIS
Manajemen Berdasarkan
Aktivitas
8
Perhitungan biaya
pesanan
9
Perhitungan biaya proses
-
10
Alokasi biaya departemen
pendukung
-
11
12 dan 13
UTS
Perencanaan dan
pengendalian
-
Jenis-jenis sistem akuntansi
manajemen:gambaran umum
Dasar-dasar Perilaku biaya
Aktivitas, penggunaan sumber
daya, dan perilaku biaya.
Metode untuk memisahkan
biaya campuran menjadi
komponen tetap dan variabel.
Biaya perunit
Perhitungan harga pokok
berdasarkan fungsi
Keterbatasan akuntansi biaya
berdasarkan fungsi
ABC
Merancang sistem ABC
Perhitungan biaya berdasarkan
ABC
Perbandingan biaya produk
tradisioanal dan ABC
HM-3
GNB1-2
HM-4
GNB1-8
KAS-10
ABM: gambaran umum
Analisis nilai proses
Perhitungan biaya pelanggan
dan pemasok berdasarkan
aktivitas
Sistem biaya pesanan:
gambaran secara umum
Arus biaya
Masalah Pembebanan Overhead
Perbandingan perhitungan
berdasarkan pesanan dan proses
Aliran biaya dalam perhitungan
biaya proses
Unit ekuivalen produksi
Laporan Produksi metode ratarata tertimbang
Gambaran umum alokasi biaya
Memilih metode alokasi biaya
departemen pendukung
Tarif overhead departemen dan
perhitungan harga pokok
produk
HM-5
KAS-11
Deskripsi anggaran
Perbedaan perencanaan dan
pengendalian
Manfaat penganggaran
HM-8
GNB2-9
WHB-23
HM-6
GNB1-3
WHB-17
HM-6
GNB1-4
WHB-18
HM-7
14
Biaya Standar: Suatu Alat
Pengendaian Manajemen
15
Pelaporan Segmen,
Evaluasi Pusat Investasi,
dan Penetapan Harga
Transfer
-
16
UAS
Memilih periode anggaran
Penganggaran berbasis nol
Anggaran Induk
Penyusunan anggaran induk
Standar unit
Biaya produk standar
Analisis varians
Penetapan Harga Transfer
Desentralisasi dan pusat
pertanggung jawaban
Pengukuran kinerja pusat
investasi dengan menggunakan
laba-rugi variabel dan absorpsi
Pengukuran kinerja dengan ROI
Penetapan harga transfer
HM-9
WHB-24
GNB2-10
HM-10
GNB2-12
WHB-22
KAS-8
Download