INTISARI Tujuan yang ingin dicapai pada penelitian ini

advertisement
INTISARI
Tujuan yang ingin dicapai pada penelitian ini adalah menganalisa motivasi
yang mendasari perusahaan melakukan ekspansi internasional, apakah tepat
lokasi
PT Telekomunikasi Indonesia International (Telin) sebagai induk
perusahaan di lokasi Indonesia dalam rangka minimize tax exposure khususnya
akibat penerapan Controlled Foreign Corporation (CFC) Rules dan penentuan
negara mana diantara lokasi anak perusahaan yang meminimalkan tax exposure
khususnya akibat penerapan CFC Rules.
Metode penelitian yang dilakukan pada penelitian ini adalah penelitian
deskriptif. Penelitian ini dilakukan langsung pada objek penelitian yaitu Telin,
kemudian dengan data yang diperoleh dianalisis dalam penentuan lokasi parent
company yang tepat dalam meminimalisir tax exposure khususnya akibat
penerapan CFC Rules.
Telin merupakan salah satu anak perusahaan yang dimiliki sepenuhnya
oleh PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk (Telkom).Telin memegang peranan
penting dalam pengelolaan dan pengembangan bisnis penyediaan layanan
telekomunikasi dan strategic investment dalam industri telekomunikasi
internasional.Telin melalui cabang dan anak perusahaannya telah hadir di 10
negara. Di satu sisi Penghasilan yang berasal dari luar negeri terutama yang
diperoleh dari investasi (passive income) maupun transaksi usaha yang
menyebabkan terjadinya pengikisan hak pemajakan (transfer pricing) akibat
penerapan CFC Rules di Indonesia akan dihitung sebagai penghasilan pemegang
sahamnya melalui mekanisme ”deemed dividend”.
Untuk dapat memaksimalkan kas perusahaan dalam rangka pengembangan
bisnis perusahaan, maka perlu dilakukan pemilihan alternatif negara lainnya
sebagai lokasi induk perusahaan. Dalam pemilihan ini, peneliti hanya memilih
salah satu dari dua negara yaitu Singapura dan Hong Kong. Peneliti memilih
negara Singapura dan menjadikan Telin Singapore menjadi parent company.
Adapun pemilihan ini berdasarkan peraturan perpajakan yang lebih leluasa dan
adanya fasilitas insentif pajak yang dapat dimanfaatkan perusahaan untuk dapat
berkembang lebih cepat.
Kata Kunci : Motivasi Melakukan Ekspansi Internasional, Controlled Foreign
Corporation (CFC) Rules dan Parent Company di Singapura.
xi
ABSTRACT
The main objective of this research is to examine the underlying motives of
a firm to conduct an international expansion and also to assess whether it is the
right decision for PT Telekomunikasi Indonesia International (Telin) which acts
as the parent company to be located in Indonesia especially related to the
Controlled Foreign Corporation (CFC) Rules and also to assess which country
would be the best option to minimize the tax exposure due to CFC rules.
This research adopted descriptive analysis and was carried out directly to
the research object. The data obtained are examined to determine the right
location of the parent company in order to minimize tax exposure of CFC Rules.
Telin is one of wholly owned subsidiary of PT Telekomunikasi Indonesia,
Tbk (Telkom). Telin plays an important role in the management and development
of telecommunication services and strategic investment in international
telecommunication industry. It has invested in several branches and subsidiaries
around the world. Those investments as well as other foreign business
transactions have led to the erosion of the right of taxation (transfer pricing).
However, CFC Rules in Indonesia has regulated that those items will be counted
as income shareholders through the mechanism of "deemed dividend".
In order to optimize corporate cash for business expansion, Telin needs to
decide the head quarter’s location which can provide the maximum benefits. The
writer considered between the two countries, Singapore or Hongkong to be the
parent’s location of the business group. In the end, the writer chose Singapore
based on the flexibility of the tax regulation and also the provision of tax
incentives.
Keywords: Motives, International Expansion, Controlled Foreign Corporation
(CFC) Rules, Singapore as the parent company.
xii
Download