Nama : Yopilae NPM : 17211571 Jenjang/Jurusan : S1/Manajemen

advertisement
ANALISIS PERAMALAN PENJUALAN
SEPATU PADA TOKO SEPATU
CAHAYA BARU
Nama
: Yopilae
NPM
: 17211571
Jenjang/Jurusan : S1/Manajemen
LATAR BELAKANG
Persaingan usaha dewasa ini menuntut pengusaha agar lebih peka terhadap
keinginan dan kebutuhan konsumen akan produk yang ditawarkan perlu
adanya manajemen yang berperan dalam menentukan jumlah penjualan.
Keberhasilan suatu perusahaan dicerminkan oleh kemampuan perencanaan
dalam manajemen untuk memanfaatkan peluang secara optimal sehingga
dapat menghasilkan penjualan dan laba sesuai dengan yang diharapkan.
Peramalan (Forecasting) adalah suatu usaha untuk meramalkan keadaan di
masa mendatang melalui pengujian keadaan di masa lalu. Meramalkan
penjualan berarti menentukan perkiraan besarnya volume penjualan, bahkan
menentukan potensi penjualan dan luas pasar yang dikuasai di masa yang
akan datang.
RUMUSAN DAN BATASAN MASALAH
 Bagaimana peramalan penjualan terhadap penjualan sepatu dengan
menggunakan metode Moving Average (MA), Weight Moving Average
(WMA), Exponential Smoothing (ES), Mean Absolute Deviation (MAD).
TUJUAN PENELITIAN
 mengetahui efektifitas hasil peramalan dengan perbandingan metode
moving average, exponential smoothing, dan weight moving average,
 untuk mengetahui metode mana yang lebih tepat untuk peramalan
penjualan sepatu di toko sepatu cahaya baru.
METODE PENELITIAN
a. Objek Penelitian
Objek penelitian dalam penulisan ilmiah ini adalah toko sepatu CAHAYA
BARU yang beralamat di blok VI no 35-37 los D, Pasar Senen, Jakarta
Pusat, Telp. (021) 42885916
b. Data / Variabel Yang Digunakan
data penjualan sepatu setiap bulannya pada toko sepatu cahaya baru
selama 2 tahun berturur turut yaitu dari bulan Maret 2012 – April 2014.
c. Metode Pengumpulan Data
 Studi Lapangan didalamnya terdapat observasi, dan wawancara
 Studi Pustaka didalamnya terdapat buku-buku, sosial media
ALAT ANALISIS YANG DIGUNAKAN



Moving Average
Weight Moving Average
Exponential Smoothing
PEMBAHASAN
1. Moving Average (MA)
MA =
∑ Penjualan nyata periode
∑Periode (n) yang digunakan dalam waktu average
Keterangan:
n = jumlah periode yang digunakan
2. Weight Moving Average (WMA)
WMA = (A*n) + (B*(n-1)) + (C*(n-2)) +…….
Dimana
A
B
C
N
n-1
n-2
: Bobot terbesar
: Bobot terbesar kedua
: Bobot tebesar ketiga
: Data periode terakhir
: Data satu periode sebelum periode terakhir
: Data dua periode sebelum periode terakhir
3. Exponential Smoothing (ES)
ES = Ft = {(Ft-1) + α ((At-1) – (Ft-1))}
Dimana:
Ft
: ramalan untuk periode sekarang
Ft-1
: ramalan untuk periode sebelumnya (t-1)
α
: smoothing konstanta (porsi perbedaan)
At-1
: permintaan nyata periode sebelumnya
Rangkuman hasil penelitian
Metode
Peramalan
Moving
Average
Weight Moving
Average
Exponential
Smoothing
Penjualan
547,67
550,77
565,32
Mean Absolut
Deviation
70,65
69,32
62,18
Kisaran
penjualan
477,02 ≤ X ≤ 618,32
481,45 ≤ X ≤ 620,09
503,14 ≤ X ≤ 627,5
(April 2014)
Kesimpulan dan saran
Kesimpulan
 Dari perbandingan ketiga metode tersebut diatas MAD terkecil adalah metode
peramalan Exponential Smoothing dengan tingkat kesalahan 62,18 pasang
sepatu
 Metode yang tepat untuk meramalkan penjualan bulan April 2014 yang akan
datang pada Toko Cahaya Baru adalah metode Exponential Smoothing
Saran
 Toko Cahaya Baru untuk menggunakan metode Exponential Smoothing (ES)
untuk meramalkan volume penjualan untuk bulan berikutnya.
Download