artikel jenis tumbuhan family araceae berpotensi

advertisement
Simki-Techsain Vol. 01 No. 02 Tahun 2017 ISSN : XXXX-XXXX
ARTIKEL
JENIS TUMBUHAN FAMILY ARACEAE BERPOTENSI OBAT UNTUK
MENUNJANG KESEHATAN MASYARAKAT DAN
PEMANFAATANNYA DI KAWASAN AIR TERJUN IRONGGOLO
Oleh:
KAHAYU
13.1.01.06.0036
Dibimbing oleh :
1. Dr. Sulistiono, M.Si
2. Tisa Rizkika Nur A., S.Pd.,M.Sc
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (FKIP)
UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI
2017
Kahayu | 13.1.01.06.0036
FKIP - Pendidikan Biologi
simki.unpkediri.ac.id
|| 0||
Simki-Techsain Vol. 01 No. 02 Tahun 2017 ISSN : XXXX-XXXX
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri
SURAT PERNYATAAN
ARTIKEL SKRIPSI TAHUN 2017
Yang bertanda tangan di bawah ini:
Nama Lengkap
:Kahayu
NPM
:13.1.01.06.0036
Telepun/HP
:081 245 233 988
Alamat Surel (Email)
:[email protected]
Judul Artikel
:Jenis-jenis Tumbuhan Family Areceae Berpotensi Obat
dan
Pemanfaatannya
dalam
Menunjang
Kesehatan
Masyarakat di Kawasan Air Terjun Ironggolo
Fakultas – Program Studi
:FKIP-Pendidikan Biologi
Nama Perguruan Tinggi
:Universitas Nusantara PGRI Kediri
Alamat Perguruan Tinggi
: Jl. KH. Achmad DahlanNo. 76, Mojoroto, Kota Kediri
Dengan ini menyatakan bahwa :
a. artikel yang saya tulis merupakan karya saya pribadi (bersama tim penulis) dan
bebas plagiarisme;
b. artikel telah diteliti dan disetujui untuk diterbitkan oleh Dosen Pembimbing I dan II.
Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya. Apabila di kemudian hari
ditemukan ketidaksesuaian data dengan pernyataan ini dan atau ada tuntutan dari pihak lain,
saya bersedia bertanggungjawab dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
Kahayu | 13.1.01.06.0036
FKIP - Pendidikan Biologi
simki.unpkediri.ac.id
|| 1||
Simki-Techsain Vol. 01 No. 02 Tahun 2017 ISSN : XXXX-XXXX
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri
JENIS TUMBUHAN FAMILY ARACEAE BERPOTENSI OBAT UNTUK
MENUNJANG KESEHATAN MASYARAKAT DAN
PEMANFAATANNYA DI KAWASAN AIR TERJUN IRONGGOLO
Kahayu
13.1.01.06.0036
FKIP – Pendidikan Biologi
[email protected]
Sulistiono
Tisa Rizkika Nur Amelia
UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI
ABSTRAK
Araceae yang lebih dikenal dengan talas-talasan merupakan tumbuhan yang sangat familiar
namun sedikit orang yang mengetahuinya secara mendalam. Araceae memiliki kandungan yang dapat
digunakan untuk obat yaitu flavonoid dan saponin. Telah dilaksanakan pengamatan jenis-jenis
Araceae berpotensi obat di Kawasan Wisata Air Terjun Ironggolo Kecamatan Mojo – Kabupaten
Kediri, Provinsi Jawa Timur. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Jenis famili Araceae yang dapat
dimanfaatkan untuk obat-obatan dan cara memanfaatkan di Kawasan Air Terjun Ironggolo Kediri.
Penelitian ini adalah penelitian deskriptif, dengan metode jelajah. Pengambilan data dilakukan
dengan membagi zona sampling menjadi 4 zona yang telah ditentukan berdasarkan topografi tanah
dan jarak dari sumber mata air. Jenis Araceae yang yang dimanfaatkan sebagai obat antara lain :
Colocasia esculenta (L.) Schott, Arisaema triphyllum L., Homalomena pendula (Blume) Bakh.,
Homalomena cordata Schott., Amorphophallus variabilis Bl., Alocasia macrorrhiza (L.) Schott.
Penggunaan Araceae sebagai obat dapat diaplikasikan secara eksternal maupun internal. Pemanfaatan
Araceae untuk kesehatan di Kawasan Air Terjun Ironggolo ini penting guna meningkatkan kesadaran
masyarakat untuk memanfaatkan secara bijak dan berkesinambungan.
Kata kunci: Potensi Obat, Araceae, Ironggolo
yang tinggal pedalaman. Tradisi pengobatan
I. LATAR BELAKANG
Salah satu ciri budaya masyarakat di
suatu masyarakat tidak terlepas dari kaitan
negara berkembang adalah masih dominan
budaya setempat. Persepsi mengenai konsep
terhadap
dalam
sakit, sehat, dan keragaman jenis tumbuhan
kehidupan sehari-hari. Keadaan tersebut
yang digunakan sebagai obat tradisional
didukung oleh keanekaragaman hayati yang
terbentuk melalui suatu proses sosialisasi
terhimpun dalam berbagai tipe ekosistem
yang secara turun temurun dipercaya dan
yang
diyakini
unsur-unsur
tradisional
pemanfaatannya
sejarah
panjang
telah
Pengobatan
tradisional adalah semua upaya pengobatan
kebudayaan (Sosrokusumo, 1989). Salah satu
dengan cara lain di luar ilmu kedokteran
aktivitas
berdasarkan pengetahuan yang berakar pada
adalah
bagian
kebenarannya.
dari
tersebut
sebagai
mengalami
penggunaan
tumbuhan sebagai bahan obat oleh berbagai
tradisi
suku bangsa atau sekolompok masyarakat
Hubungan
Kahayu | 13.1.01.06.0036
FKIP - Pendidikan Biologi
tertentu
(Sosrokusumo,
antara
manusia
1989).
dengan
simki.unpkediri.ac.id
|| 2||
Simki-Techsain Vol. 01 No. 02 Tahun 2017 ISSN : XXXX-XXXX
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri
lingkungannya ditentukan oleh kebudayaan
seludang (spathe). Araceae terdiri dari 105-
setempat sebagai pengetahuan diyakini serta
110 marga, 2500-3700 jenis, umumnya
menjadi sumber system nilai (Tax, 1953).
terdapat di kawasan tropik, yaitu Asia
Sistem
dimiliki
Tenggara (termasuk Indonesia, Malaysia,
masyarakat secara tradisi merupakan salah
Brunei Darussalam, Filipina, Singapura),
satu bagian dari kebudayaan suku bangsa asli
Amerika dan Papua Nugini (Mayo et al.
dan petani pedesaan (Brush, 1994).
1997). Indonesia memiliki 31 marga Araceae
pengetahuan
yang
Kawasan wisata air terjun Ironggolo
atau sekitar 25% dari total marga yang ada di
terletak di 7ᵒ 53’ 0” LS dan 111ᵒ 51’ 0” BT.
dunia, umumnya tersebar di Sumatera, Jawa,
Air terjun Ironggolo terletak dikaki Gunung
Kalimantan, Sulawesi dan Papua. Sekitar
Wilis yang berada pada desa Jugo, Mojo,
78% terdapat di kawasan bagian timur
Kabupaten Kediri, Provinsi Jawa Timur. Air
Indonesia; delapan marga endemik Araceae
terjun Ironggolo memiliki ketinggi 1200 m
di Pulau Kalimantan (Aridarum, Bakoa,
dpl di gugusan lereng Gunung Wilis (1950
Bucephalandra,
m). Suhu lingkungan kawasan wisata air
Pedicellarum, Pichinia dan Schottariella)
terjun
yang
serta hanya satu marga yang tergolong
memiliki
endemik di Papua, aitu Holochlamys (Mayo
Ironggolo
menjadikaan
berkisar
kawasan
26ᵒC
ini
biodiversitas cukup tinggi di Jawa Timur.
Kawasan wisata ini telah dikenal dengan
Ooia,
Phymatrum,
dan Boice, 1997).
Beberapa jenis tumbuhan Araceae
lingkungan alam dan menjadi salah satu daya
dimanfaatkan
tarik bagi wisatawan domestik. Potensi alam
alternatif, contohnya dari jenis Colocasia
daerah
secara
esculenta L. Schott (talas), Amorphophallus
menyeluruh, berdasarkan kondisi ekologis
paeoniifolius (Dennts.) Nicolson (suweg),
tersebut
dan Xanthosoma sagittifolium (L.) Schott
ini
belum
diperkirakan
diketahui
tumbuhan
famili
sebagai
Menurut
bahan
Henderson
makanan
Araceae melimpah di kawasan air terjun
(keladi).
(1954)
Ironggolo.
Amorphophalus companulatus yang dikenal
Araceae yang lebih dikenal dengan
dengan umbi kaki gajah digunakan sebagai
talas-talasan merupakan tumbuhan yang
bahan makanan di Jawa, India dan Filipina.
sangat familiar namun sedikit orang yang
Tumbuhan
mengetahuinya secara mendalam. Ciri khas
sebagai tanaman hias karena memiliki daun
yang utama dari tumbuhan famili Araceae
dan bunga yang indah, contohnya marga
adalah perbungaan yang tersusun dalam
Anthurium dan Alocasia; sebagai obat-
bentuk tongkol (spadix) yang dikelilingi oleh
obatan, yaitu Typhonium flageliforme Blume
Kahayu | 13.1.01.06.0036
FKIP - Pendidikan Biologi
Araceae
juga
dimanfaatkan
simki.unpkediri.ac.id
|| 3||
Simki-Techsain Vol. 01 No. 02 Tahun 2017 ISSN : XXXX-XXXX
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri
(keladi
tikus),
Arisaema,
Lasia,
kesehatan masyarakat di kawasan Air Terjun
Homolomena, Dieffenbanchia dan Caladium
Ironggolo ini perlu dilakukan .
(Mayo dan Boice, 1997; Yuzammi, 2000
II. METODE
dalam Sudarsono, 2009; Somantri, 2009).
penelitian ini melakukan eksplorasi
Mengingat sangat banyaknya potensi dari
data
tumbuhan famili Araceae mengakibatkan
Penelitian
ini
tumbuhan ini banyak dicari oleh pengunjung
deskriptif.
Bertujuan
ataupun kalangan komersial, hal ini tidak
tentang deskripsi jenis-jenis tumbuhan
menutup
famili Araceae berpotensi obat pada
kemungkinan
akan
terjadinya
kepunahan.
yang
diperoleh
di
lapangan.
menggunakan
untuk
metode
memuat
kawasan air terjun Ironggolo Kediri.
Araceae memiliki kadungan yang
Metode
dapat digunakan untuk obat yaitu flavonoid
pengambilan
dan saponin (Biren et al., 2007). Flavonoid
menggunakan metode cruising (jelajah),
merupakan senyawa polifenol yang memiliki
teknik pencuplikan yang digunakan ialah
fungsi sebagai senyawa anti bakteri dengan
pencuplikan
cara membentuk senyawa kompleks terhadap
langsung). Data yang terkumpul akan
protein
dianalisis secara deskriptif, baik deskriptif
ekstraseluler
yang
mengganggu
integritas membrane sel bakteri. Flavonoid
merupakan senyawa fenol yang dapat bersifat
koagulator protein (Dwidjoseputro, 1994).
yang
digunakan
sampel
hand
untuk
dengan
sorting
(koleksi
kualitatif maupun deskriptif kuantitatif.
III. HASIL DAN PEMBAHASAN
Jenis
Family
Araceae
yang
di
Saponin mempunyai tingkat toksisitas yang
Manfaatkan untuk Obat di Kawasan Air
tinggi melawan fungi, sehingga membantu
Terjun Ironggolo.
dalam proses penyembuhan luka (Faure,
Hasil pengamatan dan responden angket
2002). Kandungan kimia yang ada dalam
kajian potensi tumbuhan famili Araceae
tumbuhan Araceae adalah zat besi, kalsium,
terhadap 15 orang, menunjukkan sebanyak 7
garam, fosfat, protein, vitamin A dan B.
responden mengetahui bahwa tumbuhan
Bagian yang bisa dipakai untuk pengobatan
famili Araceae berpotensi obat dan 8
adalah daun, batang dan umbi. Araceae bisa
responden yang tidak mengetahui bahwa
mengatasi diare (Mayo dan Boice, 1997).
tumbuhan famili Araceae dapat digunakan
Sehubungan dengan hal tersebut,
maka
penelitian
mengenai
untuk obat.
jenis-jenis
tumbuhan family Araceae berpotensi obat
dan
pemanfaatannya
Kahayu | 13.1.01.06.0036
FKIP - Pendidikan Biologi
dalam
menunjang
simki.unpkediri.ac.id
|| 4||
Simki-Techsain Vol. 01 No. 02 Tahun 2017 ISSN : XXXX-XXXX
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri
Tabel 1. Genus dan jenis Araceae yang
ditemukan di Kawasan Air
Terjun Ironggolo Kediri
Berpotens
i Obat
No.
Genus
Jenis
1.
Arisaema
2.
Amorpho
phallus
Alocasia
Arisaema
triphyllum L.
Amorphophallus
variabilis Bl.
Alocasia
macrorrhiza
(L.)
Schott.
Colocasia esculenta
(L.) Schott
Colocasia gigantea
(Bl.) Hook.f.
Homalomena
pendula
(Blume)
Bakh.
Homalomena
cordata Schott.
Xanthosoma
atrovirens Koch &
Bouche.
Schismatoglottis
calyptrata (Roxb)
Z. & M.
Syngonium
podophyllum
Schott.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
Colocasi
a
Homalo
mena
Xanthoso
ma
Schismat
oglottis
Syngoniu
m
Pemanfaatan
Menunjang
Family
Kesehatan
Ya
Td
k

disaring dan diminum airnya selagi hangat
(Mayo dan Boice 1997).
Salah satu responden mengatakan bahwa
getah Alocasia macrorrhiza Schott. (Kajar)
dapat dimanfaatkan sebagai obat batuk. Cara
memanfaatkannya dengan cara mengambil

tangkai daun Alocasia macrorrhiza Schott.

Di waktu sore hari kemudian didiamkan
selama semalam dan diambil getahnya di

waktu pagi sebelum matahari terbit.

Seluruh bagian tumbuhan Colocasia

Aracea
esculenta dapat dimasak dan air rebusan
digunakan untuk mandi sebagai obat untuk
X
mengurangi suhu tubuh ketika demam, sakit
X
perut ataupun setelah melahirkan. Untuk
aplikasi internal, tumbuhan Araceae tersebut
X
direbus selama beberapa jam dan air rebusan
X
dikonsumsi. (Sulaiman dan Mansor., 2001;
Warnata es al. 2006; Undaharta et al. 2007;
dalam
Masyarakat
di
Kawasan Air Terjun Ironggolo.
Umbi talas memiliki efek farmokologis
anti pembengkakan. Kandungan kimia yang
ada pada tumbuhan family Araceae ini
adalah zat besi, kalsium, garam, fosfat,
Yuzammi dan Tim Flona, 2007).
Berdasarkan
angket
hasil
responden
pengamatan
diketahui
dan
bahwa
pemanfaatan tumbuhan family araceae dalam
menunjang
kesehatan
masyarakat
di
Kawasan Air Terjun Ironggolo sebagai
berikut (Tabel 2).
protein , vitamin A dan B. Bagian yang bisa
dipakai adalah daun, batang dan umbi.
Araceae bisa mengatasi penyakit Diare, yaitu
dengan cara ambil 30 gram batang Araceae
dan 30 gram tumbuhan patikan kebo
(Euphorbia Hirta), direbus dengan 800 cc air
hingga tersisa 400 cc. Ramuan kemudian
Kahayu | 13.1.01.06.0036
FKIP - Pendidikan Biologi
simki.unpkediri.ac.id
|| 5||
Simki-Techsain Vol. 01 No. 02 Tahun 2017 ISSN : XXXX-XXXX
Tabel 2. Pemanfaatan Tumbuhan Family Aracea dalam Menunjang Kesehatan Masyarakat di
Kawasan Air Terjun Ironggolo
No
1.
Nama
Lokal
Girang
Organ
Nama Ilmiah
Arisaema triphyllum L.
Umbi
Amorphophallus
variabilis Bl.
Alocasia macrorrhiza
Schott.
Umbi
3.
IlesIles
Kajar
4.
Talas
Colocasia esculenta
(L.) Schott.
Seluruh
bagian
tumbuh
an
Homalomena cordata
Schott.
Homalomena pendula
(Blume) Bakh.
Umbi
2.
5.
6.
Srimpat
Batang
daun
Pelepah
daun,
seluruh
bagian
tumbuh
an
Kegunaan
Anti pembengkakan (Kurniawan, A dan N.P.S. Asih.
2012)
Anti pembengkakan (Kurniawan, A dan N.P.S. Asih.
2012)
Batuk, mendetoksifikasi gigitan ular berbisa dan juga
digunakan untuk mengobati abses, rematik, dan artritis
(Sulaiman and Mansor., 2001; Warnata es al. 2006;
Undaharta et al. 2007; Yuzammi dan Tim Flona, 2007).
untuk mengobati pembengkakan, abses, gigitan ular dan
serangga, dan kelenjar getah bening bengkak di leher,
Profilaksis setelah melahirkan, Kesleo, Luka, Penyakit
Tuju (sakit yang menusuk-nusuk pada persendian, tulang
dan otot, terkadang terjadi pembengkakan pada tempat
yang sakit) (Sulaiman and Mansor., 2001; Warnata es al.
2006; Undaharta et al. 2007; Yuzammi dan Tim Flona,
2007).
Anti pembengkakan (Kurniawan, A dan N.P.S. Asih.
2012).
Gigitan Ular, Profilaksis setelah melahirkan, Kesleo,
Luka, Penyakit Tuju (sakit yang menusuk-nusuk pada
persendian, tulang dan otot, terkadang terjadi
pembengkakan pada tempat yang sakit) (Sulaiman and
Mansor., 2001; Warnata es al. 2006; Undaharta et al.
2007; Yuzammi dan Tim Flona, 2007).
IV. KESIMPULAN
Berdasarkan
Araceae
yang
Hasil penelitian telah dimanfaatkan
penelitian
berpotensi
jenis
sebagai
family
sebagai penunjang kesehatan masyarakat di
obat
Kawasan Air Terjun Ironggolo ini penting
sebanyak 6 spesies yaitu Arisaema triphyllum
penting
L., Amorphophallus variabilis Bl., Alocasia
masyarakat untuk memanfaatkan secara
macrorrhiza
bijak dan berkesinambungan.
(L.)
Schott.,
Colocasia
guna
meningkatkan
kesadaran
esculenta (L.) Schott., Colocasia gigantea
(Bl.) Hook.f. dan Homalomena cordata
DAFTAR RUJUKAN
Schott.
Biren, N.S., Nayak, B.S, Bhatt,S.P,
Jalalpure.,S.S., Seth., A.K. 2007. The
Anti-Inflamatory Activity of The Leaves
of Colocasia esculenta. SPJ Vol. 15. 34.
Penggunaan araceae sebagai obat dapat
diaplikasikan
secara
eksternal
maupun
internal, baik itu berupa daun, akar, umbi
ataupun seluruh bagian tumbuhan. Secara
eksternal, biasanya daun, umbi ataupun akar
ditumbuk atau dihaluskan dan diparam pada
bagian yang sakit untuk penyakit kulit, luka,
Brush, S.B. 1994. A non-market approach to
proctecting
biological
research.
In:Greaves, T. (editor). Intelectual
Property Right for Indigenous People.
Oklahoma City: Society for Applied
Anthropology
memar, tuju, dan kanker payudara.
Kahayu | 13.1.01.06.0036
FKIP - Pendidikan Biologi
simki.unpkediri.ac.id
|| 6||
Simki-Techsain Vol. 01 No. 02 Tahun 2017 ISSN : XXXX-XXXX
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri
Dwidjoseputro, D. 1994. Dasar - Dasar
Mikrobiolog. Djambatan : Jakarta.
Faure, D. 2002. The family-3 glycoside
hydrolises: from housekeeping function
to host-microbe interction. Appled and
Environmental
Microbiology
64
(4):1485-1490.
Mayo, S.J., J. Bogner., dan P.C. Boyce.
1997. The Genera of Araceae. The
Trustees, Royal Botanic Gardens Kew.
Soemantri, I. H., H. Maharani., Soenartono,
T., Machmud, N., Agus dan N.O. Ida.
2009.
Mengenal
Plasma
Nutfah
Tanaman Pangan. (Online), tersedia:
http://www.
indobiogen.or.id/berita
artikel/mengenal
plasmanutfah.php,
diunduh tanggal 7 Januari 2016.
Sosrokusumo,
P.
1989.
Pelayanan
pengobatan tradisional di bidang
kesehatan jiwa. Dalam: Salan, R.,
Boedihartono, P. Pakan, Z.S. Kuntjoro,
dan I.B.I. Gotama (ed.). 1988.
Lokakarya tentang Penelitian Praktek
Pengobatan.
Tax, S. 1953. An Appraisal of Anthropologi
Today. Chicago: University of Chicago
Press.
Undaharta, I K.E., A. Kurniawan, I G. W.
Setiadi, I K. Sandi. 2007. Pemanfaatan
Tumbuhan Usada dalam Pengobatan
Penyakit Tuju. Prosiding Seminar
“Konservasi Tumbuhan Usada Bali dan
Peranannya
dalam
Mendukung
Ekowisata. UPT Balai Komservasi
Tumbuhan Kebun Raya “ Eka Karya”
Bali – LIPI.
Warnata, I W., I G. P. Wendra, I N Suwirta, I
W Wendra dan I G. Suparta.
Inventarisasi dan Eksplorasi Tumbuhan
Usada Bali : Kabupaten Karangasem.
Laporan Teknik UPT Balai Komservasi
Tumbuhan Kebun Raya “ Eka Karya”
Bali – LIPI.
Yuzammi. 2000. A Taxonomy Revision of the
Terrestrial and Aquatic Aroid (Araceae)
in Java. [Thesis]. School of Biological
Science, Faculty of Life Science,
University of New South Wales,
Australia.
Yuzammi dan Tim Flona. 2007. Primadona
Baru: Alokasia eksotis. Majalah Flona.
Jakarta.
Kahayu | 13.1.01.06.0036
FKIP - Pendidikan Biologi
simki.unpkediri.ac.id
|| 7||
Download