Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri PENGARUH MODAL, POTENSI PASAR DAN INOVASI PRODUK TERHADAP KINERJA UMKM DI DESA KETANON KECAMATAN KEDUNGWARU KABUPATEN TULUNGAGUNG SKRIPSI DiajukanUntukMemenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh GelarSarjana Ekonomi (S.E.) Pada Program Sstudi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Nusantara PGRI Kediri Oleh: SALFIRA PRISTI WULANDARI NPM. 11.1.02.02.0265 PROGRAM STUDI MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI 2015 Salfira Pristi Wulandari | 1.1.02.02.0265 Fakultas Ekonomi - Manajemen simki.unpkediri.ac.id || 1|| Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri Salfira Pristi Wulandari | 1.1.02.02.0265 Fakultas Ekonomi - Manajemen simki.unpkediri.ac.id || 2|| Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri Salfira Pristi Wulandari | 1.1.02.02.0265 Fakultas Ekonomi - Manajemen simki.unpkediri.ac.id || 3|| Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri PENGARUH MODAL, POTENSI PASAR DAN INOVASI PRODUK TERHADAP KINERJA UMKM DI DESA KETANON KECAMATAN KEDUNGWARU KABUPATEN TULUNGAGUNG Salfira Pristi Wulandari 11.1.02.02.0265 Fakultas Ekonomi Program Studi Manajemen [email protected] Drs. Ec. Ichsannudin, M.M. dan Ismayantika D. P., S.E., MBA. UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI ABSTRAK Seiring berkembangnya ilmu dan pengetahuan yang makin maju, maka pengusaha dituntut untuk membuat produk atau barang mereka menjadi nilai jual yang lebih. Oleh karena itu pengusaha harus mempunyai modal yang cukup, potensi pasar yang mendukung serta berinovasi. Karena modal, potensi pasar dan inovasi produk dibutuhkan dalam menjalankan usaha dan saling berkaitan sehingga akan mampu untuk meningkatkan kinerja dalam berwirausaha. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan apakah variabel modal, potensi pasar dan inovasi produk berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja UMKM, serta untuk mengetahui variabel manakah yang berpengaruh secara dominan diantara tiga variabel modal (X1), (X2) potensi pasar dan inovasi produk (X3) terhadap kinerja (Y)UMKM. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan subyek penelitian adalah sebanyak 65 orang. Sampel ditentukan dengan teknik sampling jenuh, dengan responden 65 orang. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah dengan angket (kuesioner). Sedangkan teknik analisa data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisa regresi linier berganda dengan bantuan software SPSS 20.0 for windows. Hasil penelitian menunjukkan bahwa modal, potensi pasar dan inovasi produk secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja UMKM, Sedangkan secara simultan (bersamasama) modal, potensi pasar dan inovasi produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja UMKM di Desa Ketanon Kecamatan Kedungwaru Kabupaten Tulungagung. Kata Kunci: modal, potensi pasar, inovasi produk dan kinerja UMKM. PENDAHULUAN merupakan Latar Belakang perekonomian Sehubungan dengan berjalannya salah satu rakyat penggerak yang tangguh sehingga mampu membantu perekonomian waktu dan zaman, kehidupan yang sangat negara. sulit menuntut manusia untuk berfikir dan dilakukan oleh pelaku usaha di Desa bekerja keras dalam rangka mewujudkan Ketanon Kecamatan tujuannya serta untuk bertahan hidup Kabupaten Tulungagung ditengah banyaknya kebutuhan yang harus mempunyai usaha dengan modal yang di penuhi. Demikian halnya pada Usaha cukup, potensi pasar yang mendukung Mikro Kecil Menengah (UMKM) di serta berbagai negara termasuk di Indonesia menghasilkan kinerja yang maksimal. Salfira Pristi Wulandari | 1.1.02.02.0265 Fakultas Ekonomi - Manajemen Dalam inovasi hal ini produk upaya yang Kedungwaru dengan yang cara unik simki.unpkediri.ac.id || 4|| Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri rasa sehingga dari ketiga variabel tersebut Identifikasi Masalah Merujuk pada latar belakang masalah ada kaitannya terhadap kinerja UMKM di di atas maka dapat di identifikasi masalah Desa Ketanon Kecamatan Kedungwaru sebagai berikut : Kabupaten Tulungagung yang dimana a. Modal sebagai kebutuhan utama para lokasi ini terdapat pelaku usaha yang pelaku usaha untuk berdagang sehingga menjual produk beraneka macam. kinerja yang dilakukan dapat maksimal. Rumusan Masalah b. Potensi pasar yang mendukung untuk Berdasarkan batasan masalah di atas, penjualan produk yang nantinya kinerja adapun penelitian ini peneliti merumuskan para pelaku usaha dapat berkembang. masalah sebagai berikut : c. Inovasi produk yang selalu berkembang a. Apakah modal berpengaruh positif dan agar para konsumen dapat menikmati signifikan terhadap kinerja UMKM di pilihan produk yang dijual sehingga Desa Ketanon Kecamatan Kedungwaru kinerja pelaku usaha lebih meningkat. Kabupaten Tulungagung? d. Meningkatkan kinerja UMKM Desa Ketanon Kecamatan Kedungwaru b. Apakahpotensi pasar berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja Kabupaten Tulungagung melalui modal, UMKM di Desa potensi pasar dan inovasi produk. KecamatanKedungwaru Ketanon Kabupaten Tulungagung? Batasan Masalah Mengingat banyaknya variabel yang c. Apakah inovasi produk berpengaruh berhubungan dengan permasalahan di atas, positif dan signifikan terhadap kinerja maka peneliti membatasi permasalahan UMKM di Desa Ketanon Kecamatan Pengaruh Modal yang dimana modal Kedungwaru Kabupaten Tulungagung? diperlukan menjalankan internal dalam beroperasi usahanya seperti maupun eksternal, atau modal d. Apakahmodal, potensi pasar dan inovasi produk secara simultan berpengaruh sedangkan positif dan signifikan terhadap kinerja untuk Potensi Pasar atau peluang pasar UMKM di Desa Ketanon Kecamatan yaitu Kedungwaru Kabupaten Tulungagung? menjual produk serta untuk mengembangkan usaha, memperluas target pasar dan Inovasi mengembangkan Produk produk untuk dengan mengeluarkan produk terbaru atau varian Salfira Pristi Wulandari | 1.1.02.02.0265 Fakultas Ekonomi - Manajemen Tujuan Penelitian Berdasarkan dari rumusan masalah di atas, tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah : simki.unpkediri.ac.id || 5|| Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri a. Untuk mengetahui modal berpengaruh UMKM agar nantinya dapat positif dan signifikan terhadap kinerja menghasilkan suatu perubahan dalam UMKM di Desa Ketanon Kecamatan perekonomian negara. Kedungwaru Kabupaten Tulungagung. b. Untuk mengetahui pasar Sebagai program tindak lanjut untuk signifikan mengetahui faktor-faktor apa saja terhadap kinerja UMKM di Desa yang dapat mempengaruhi kinerja Ketanon UMKM dan dapat dijadikan sebagai berpengaruh potensi b. Manfaat praktis positif dan KecamatanKedungwaru Kabupaten Tulungagung. c. Untuk mengetahui berpengaruh bahan referensi baik untuk pelaku inovasi positif dan produk UMKM sendiri dalam signifikan mengembangkan usahanya dan bagi terhadap kinerja UMKM di Desa pemerintah yang terkait agar lebih Ketanon memperhatikan Kecamatan Kedungwaru Kabupaten Tulungagung. memberikan d. Untuk mengetahui modal, potensi pasar dan inovasi produk secara simultan berpengaruh positif dan kebijakan dalam khususnya untuk sektor UMKM agar kedepannya lebih baik lagi. signifikan terhadap kinerja UMKM di Desa Kajian Pustaka Ketanon Kinerja Kecamatan lagi Kedungwaru Kabupaten Tulungagung. Pengertian kinerja menurut Dharma (2005:25) Manfaat Penelitian Manfaat-manfaat yang diharapkan adalah suatu cara untuk mendapatkan hasil yang lebih baik bagi dari penelitian ini adalah sebagai berikut : organisasi, kelompok dan individu dengan a. Manfaat teoritis memahami dan mengelola kinerja sesuai Dapat dijadikan sebagai penambah dengan target yang telah direncanakan, wawasan standar dan persyaratan kompetensi yang untuk ataupun permasalahan lebih mengenal menyikapi suatu dalam menjalankan telah ditentukan. UMKM sebuah usaha serta sebagai ilmu Pengertian Usaha Mikro, Kecil dan pengetahuan ekonomi khususnya yang Menengah dijelaskan dalam UU Usaha berkaitan dengan modal, potensi pasar Mikro, Kecil, Menengah (UMKM) No. 20 dan inovasi produk terhadap kinerja tahun 2008 adalah sebagai berikut: Salfira Pristi Wulandari | 1.1.02.02.0265 Fakultas Ekonomi - Manajemen simki.unpkediri.ac.id || 6|| Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri 1) Usaha Mikro adalah usaha produktif perusahaan mulai dari berdiri sampai milik orang perorangan atau badan beroperasi. Modal terdiri dari uang dan usaha perorangan yang memenuhi tenaga (keahlian). kriteria Usaha Mikro sebagaimana Potensi Pasar diatur dalam Undang-Undang ini. Potensi pasar atau biasa disebut 2) Usaha Kecil adalah usaha ekonomi dengan kesempatan pasar menurut Indriyo produktif yang berdiri sendiri, yang (2008:198) adalah sasaran pasar yang dilakukan oleh orang per-orangan atau dapat dijangkau oleh faktor-faktor atau badan usaha yang bukan merupakan sarana yang dimiliki oleh perusahaan. anak perusahaan atau bukan cabang Inovasi Produk perusahaan yang dimiliki, dikuasaiatau Menurut Suryana dan Bayu menjadi bagian baik langsung maupun (2010:213) inovasi adalah kreativitas yang tidak langsung dari usaha menengah diterjemahkan menjadi sesuatu yang dapat atau usaha besar yang memenuhi di implementasikan dan memberikan nilai kriteria tambah atas sumber daya yang kita miliki. Usaha Kecil sebagaimana dimaksud dalam Undang-Undang ini. 3) Usaha Menengah adalah usaha Penelitian Terdahulu 1. Endang Purwanti (2012) dengan judul ekonomi produktif yang berdiri sendiri, Pengaruh yang orang Modal Usaha dan Strategi Pemasaran perseorangan atau badan usaha yang Terhadap Perkembangan UMKM di bukan me-rupakan anak perusahaan Desa Dayaan dan Kalilondo Salatiga. dilakukan oleh Karakteristik Wirausaha, atau cabang perusahaan yang dimiliki, 2. Aulia Asmaul Husna, Helminuddin dikuasai atau menjadi bagian baik dan Fitriyana (2013) dengan judul langsung Studi Kasus Prospek Usaha Kerupuk maupun tidak langsung dengan Usaha Kecil atau usaha besar Ikan dengan jumlah kekayaan bersih atau Kabupaten Berau. hasil penjualan tahunan sebagaimana diatur dalam Undang- Undang ini. di Kampung Semanting 3. Ernani Hadiyati (2011) dengan judul Kreativitas dan Inovasi Berpengaruh Terhadap Kewirausahaan Usaha Kecil Modal Pengertian modal menurut Kasmir 4. Fitri Lukiastuti (2012) dengan judul (2008:83) modal adalah sesuatu yang Pengaruh Orientasi Wirausaha dan diperlukan Kapabilitas Jejaring Usaha Terhadap untuk membiayai operasi Salfira Pristi Wulandari | 1.1.02.02.0265 Fakultas Ekonomi - Manajemen simki.unpkediri.ac.id || 7|| Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri Peningkatan Kinerja UKM Dengan Ketanon Kecamatan Kedungwaru Komitmen PerilakuSebagai Variabel Kabupaten Tulungagung. Interviening. Kerangka Berpikir Metode Penelitian Teknik dan Pendekatan Penelitian Penelitian ini merupakan penelitian Korelasi, yaitu penelitian yang bertujuan untuk menguji suatu hubungan antar variabel yang telah dirumuskan sebelumnya.Sedangkan Pendekatan dalam penelitian Gambar 1. Kerangka Konseptual Hipotesis dan signifikan terhadap kinerja di Kecamatan H2 : Desa pendekatan kuantitatif, karena penelitian ini disajikan Tempat dan Waktu Penelitian Penelitian ini dilaksanakan di Desa Ketanon Ketanon Kecamatan Kedungwaru Kab. Kedungwaru Tulungagung Jawa Timur. Pelaksanaannya Kabupaten Tulungagung. selama 2 bulan, yaitu pada bulan Juli- Di duga Potensi Pasar berpengaruh Agustus tahun 2015. positif dan Populasi dan Sampel signifikan terhadap kinerja UMKM di Desa Ketanon Kecamatan Kedungwaru Kabupaten Tulungagung. H3 : adalah dengan angka-angka. H1 : Di duga Modalberpengaruh positif UMKM ini Di duga Inovasi Populasi dalam penelitian ini adalah pelaku usaha di Desa Ketanon yaitu sebanyak 65 oramg. Sedangkan produk sampel yang digunakan sebanyak 65 berpengaruh positif dan signifikan responden. Teknik pengambilan sampel terhadap kinerja UMKM di Desa menggunakan sampling jenuh. Teknik Ketanon Kecamatan Kedungwaru sampling ini digunakan peneliti apabila Kabupaten Tulungagung. semua populasi digunakan sebagai sampel H4 : Di duga Modal, Potensi Pasar dan Inovasi produk secara simultan dan dikenal juga dengan istilah sensus (Sugiyono, 2011: 85). berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja UMKM di Desa Salfira Pristi Wulandari | 1.1.02.02.0265 Fakultas Ekonomi - Manajemen simki.unpkediri.ac.id || 8|| Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri Instrumen Penelitian dan Teknik terikat dengan dua atau lebih variabel bebas. Pengambilan Data Instrumen yang digunakan dalam Teknik analisis regresi dapat dihitung dengan berganda penelitian ini adalah Kuesioner. Kuesioner menggunakan rumus dalam persamaan merupakan teknik pengumpulan data yang sebagai berikut: dilakukan ๐=๐+๐1๐1+๐2๐2+๐3๐3+๐ dengan cara memberi seperangkat pertanyaan atau pernyataan tertulis kepada responden untuk Keterangan: Y = Kinerja UMKM a = Bilangan konstan b1, b2, b3 = Koefisien regresi check list (√) pada altenatif jawaban yang X1, X2, X3 = tersedia, Potensi pasar (X2) dan Inovasi pasar dijawabnya ( Sugiyono, 2011: 142 ). Responden tinggal memberikan tanda yang menggunakan diukur metode dengan skala likert ( Modal (X3) Likert’s Summated Ratings )pada masing- e masing pertanyaan atau pernyataan yang prediksi (standard error) terbagi dalam beberapa kategori yaitu: (X1), = Kesalahan 3. Koefisien determinasi Sangat Setuju (SS) skor 5, Setuju (S) skor Koefisien determinasi bertujuan untuk 4, Netral (N) skor 3, Tidak Setuju (TS) mengukur seberapa besar kontribusi skor 2 dan Sangat Tidak Setuju (STS) skor dalam menerangkan variasi variabel 1. dependen dengan melihat besarnya Teknik Analisa Data koefisien determinasi (R2 ).Nilai koefisien Teknik analisa data yang digunakan determinasi adalah 0 <R2 < 1. terdiri dari: 1. Uji asumsi klasik, terdiri dari uji normalitas, autokorelasi, multikolonieritas, dan heteroskedastisitas. regresi linier 4. Uji hipotesis a. Pengaruh X1, X2, X3 terhadap Y secara Parsial (Uji t) Uji 2. Analisa regresi linier berganda Analisis totalnya berganda statistik t menunjukkan secara digunakan menerangkan menganalisa hubungan dan pengaruh satu variabel Salfira Pristi Wulandari | 1.1.02.02.0265 Fakultas Ekonomi - Manajemen seberapa jauh pengaruh satu variabel penjelas merupakan teknik analisis yang umum dalam pada dasarnya individual variasi dalam variabel terikat.Uji ini digunakan untuk simki.unpkediri.ac.id || 9|| Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri mengetahui apakah masing-masing Tabel 1 variabel bebasnya secara sendiri- Hasil Pengujian Validitas sendiri berpengaruh signifikan secara terhadap variabel Variabel Modal terikatnya. b. Pengaruh X1, X2, X3 terhadap Y secara Simultan (Uji F) Uji F pada menunjukkan dasarnya apakah semua Potensi Pasar vaiabel bebas yang dimasukkan dalam model mempunyai pengaruh secara bersama-sama terhadap variabel terikat. Uji F digunakan untuk mengetahui Inovasi Produk pengaruh bersama-sama variabel bebas terhadap variabel terikat. HASIL PENELITIAN DAN Kinerja UMKM PEMBAHASAN Gambaran Umum Obyek Penelitian. UMKM Kecamatan di Desa Kedungwaru Ketanon berdiri pada tahun 1980.Pada awalnya pelaku UMKM Nomor Item 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 rhitung rtabel Keterangan 0.732 0.672 0.681 0.609 0.566 0.586 0.582 0.635 0.595 0.688 0.613 0.694 0.613 0.704 0.611 0.563 0.568 0.597 0.574 0.702 0.669 0.674 0.585 0.696 0.681 0.702 0.659 0.646 0.696 0.667 0.636 0.600 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 0.244 Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Valid Sumber : Diolah dari data primer, 2015 dari Berdasarkan tabel diatas dapat gerobak keliling hingga saat ini sudah diketahui bahwa nilai r hitung dari semua mempunyai Mikro item lebih besar dari nilai r tabel (rhitung > Kecil Menengah beralamat di Jalan Sultan rtabel ) yaitu 0,244. Hal ini dapat Agung dan Jalan Pahlawan, Desa Ketanon, disimpulkan bahwa semua item dari setiap Kecamatan variabel terbukti valid. pada sektor makanan berangkat kios sendiri.Usaha Kedungwaru, Kabupaten Tulungagung. Uji Validitas dan Uji Reliabilitas 1. Uji Validitas Salfira Pristi Wulandari | 1.1.02.02.0265 Fakultas Ekonomi - Manajemen simki.unpkediri.ac.id || 10|| Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri 2. Uji Reliabelitas Melihat gambar diatas, diketahui Tabel 2 bahwa data menyebar disekitar garis Hasil Pengujian Reliabelitas No. 1 2 3 4 Variabel Modal Potensi Pasar Inovasi Produk Kinerja UMKM diagonal dan mengikuti diagonal. Fakta arah membuktikan Nilai r alpha Tabel 0.6 0.6 Nilai r alpha Hitung 0.786 0.788 0.6 0.798 Reliabel Tabel 3 0.6 0.815 Reliabel Hasil Uji Multikolonieritas Keterang an Reliabel Reliabel Sumber : Diolah dari data primer, 2015 pada setiap variabel modal, potensi pasar, inovasi produk dan kinerja UMKM memiliki nilai r alpha hitung lebih besar dari nilai r alpha tabel yaitu 0,6. Dengan demikian, hasil uji bahwa kebutuhan untuk berdagang memenuhi asumsi normalitas, Uji Multikolonieritas Model Dari tabel diatas diketahui bahwa Cronbach’s Alpha garis Coefficientsa Collinearity Statistics Tolerance VIF (Constant) Modal .631 1 Potensi pasar .558 Inovasi Produk .650 a. Dependent Variable: Kinerja UMKM 1.586 1.791 1.537 Sumber: data primer diolah, 2015 Melihat hasil dari tabel di atas reliabilitas semua variabel adalah reliabel. diketahui bahwa dalam membangun usaha Analisa Data tidak terjadi multikolinearitas atau korelasi Uji Asumsi Klasik yang sempurna antara variabel-variabel Uji Normalitas bebas. Kriteria tidak terjadi multikolinearitas adalah nilai VIF modal, potensi pasar dan inovasi produk lebih kecil dari 10 dan nilai tolerance lebih besar dari 0,1. Uji Autokorelasi Tabel 4 Hasil Uji Autokorelasi Model Summaryb Durbin-Watson Gambar 2 Grafik Normal P-P Plot Sumber: data primer diolah, 2015 Salfira Pristi Wulandari | 1.1.02.02.0265 Fakultas Ekonomi - Manajemen Model 1 1.936 a. Predictors: (Constant), Inovasi Produk, Modal, Potensi pasar b. Dependent Variable: Kinerja UMKM Sumber: data primer diolah, 2015 simki.unpkediri.ac.id || 11|| Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri Hasil uji durbin watson (dw) yang Sumber: data primer diolah, 2015 di hasilkan adalah 1,936. Nilai du (1,696), Dari hasil tersebut, maka dapat dibentuk sehingga nilai DW 1,936 lebih besar dari suatu persamaan regresi linier berganda: batas atas (dU) yakni 1,696 dan kurang Y = 0,402 + 0,371 X1 + 0,290 X2 + 0,337 dari (4 – du) yaitu (4 – 1,696) = 3,521 X3 Uji Heteroskedastisitas Dimana: Y : Kinerja UMKM X1 : Modal X2 : Potensi Pasar X3 : Inovasi Produk Artinya : Berdasarkan hasil analisa regresi linier berganda pada tabel 4.14, diketahui bahwa Gambar 3 pengaruh modal, potensi pasar dan inovasi Hasil Output Uji Heteroskedastisitas Sumber: data primer diolah, 2015 Berdasarkan gambar produk terhadap kinerja UMKM dijelaskan sebagai berikut: diatas, a. Nilai Konstan(a) = 0,402 : apabila diketahui bahwa tidak ada pola yang jelas, modal (X1 ), potensi pasar (X 2 ) dan serta titik-titik yang menyebar di atas inovasi produk (X3 ) diasumsikan tidak maupun di bawah angka nol pada sumbu memiliki pengaruh sama sekali (=0) Y. Sehingga hal ini dapat digunakan untuk maka kinerja UMKM adalah sebesar memprediksi 0,402. tingkat kinerja UMKM berdasarkan masukan variabel bebas atau b. Koefisien Modal (b1)= 0,371 : apabila independen. modal (X1 ) naik 1 (satu) satuan, dan Analisa Regresi Linier Berganda potensi pasar (X2 ) serta inovasi produk Tabel 5 (X3 ) tetap, maka kinerja UMKM akan Hasil Analisa Regresi Linier Berganda a Coefficients Unstandardized Coefficients B Std. Error (Constant) .402 3.062 Modal .371 .100 1 Potensi pasar .290 .113 Inovasi Produk .337 .106 a. Dependent Variable: Kinerja UMKM Model Salfira Pristi Wulandari | 1.1.02.02.0265 Fakultas Ekonomi - Manajemen naik sebesar 0,371 satuan. c. Koefisien Potensi Pasar (b2) = 0,290 : apabila potensi pasar (X2 ) naik 1 (satu) satuan, danmodal (X1 ) serta inovasi produk (X3 ) tetap,maka kinerja simki.unpkediri.ac.id || 12|| Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri UMKM akan naik sebesar 0,290 Berdasarkan perhitungan di atas maka satuan. diketahui bahwa: d. Koefisien Inovasi Produk (b3)= 0,337 1. Variabel modal memperoleh nilai : apabila inovasi produk (X3 ) naik 1 t hitung sebesar 3,708 signifikan pada (satu) satuan, dan modal (X1 ) serta 0,000. Sementara itu, diketahui t tabel potensi pasar (X2 ) tetap, maka kinerja adalah sebesar 1,669 yang berarti UMKM akan naik sebesar 0,337 t hitung > t tabel dan satuan. variabel lebih besar dari pada 0,05 Koefisien Determinasi Model Summary Adjusted R Std. Error of Square the Estimate a 1 .789 .622 .603 3.071 a. Predictors: (Constant), Inovasi Produk, Modal, Potensi pasar b. Dependent Variable: Kinerja UMKM R signifikan (0,000 < 0,05). Hal ini menunjukkan b Model nilai Ho ditolak dan H1 diterima. Dengan R Square demikian modal (X1 ) secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja UMKM (Y). Sumber: data primer diolah, 2015 Berdasarkan tabel 4.15 Diketahui 2. Variabel potensi pasar memperoleh nilai t hitung sebesar 2,557 signifikan nilai R square adalah sebesar 0,622. Hal ini pada menunjukkan besarnya pengaruh modal, 0,013. Sementara itu, potensi pasar dan inovasi produk terhadap diketahuit tabel adalah sebesar 1,669 kinerja UMKM adalah sebesar 62,2% yang yang dimana ada faktor lainnya sebesar 37,8% signifikan variabel lebih kecil dari yang tidak diteliti dalam penelitian ini. pada 0,05 (0,013 < 0,05). Hal ini Uji Hipotesis menunjukkan Uji t (Parsial) H2 diterima. Dengan demikian potensi berartit hitung >t tabel dan Ho ditolak nilai dan Tabel 6 pasar (X2 ) secara parsial berpengaruh Hasil Uji Parsial (Uji t) positif dan signifikan terhadap kinerja Coefficientsa Model Unstandardized Coefficients B Std. Error (Constant) .402 3.062 Modal .371 .100 1 Potensi pasar .290 .113 Inovasi Produk .337 .106 a. Dependent Variable: Kinerja UMKM UMKM (Y). Standardized Coefficients Beta Sumber : Hasil Olah Data SPSS .368 .269 .311 t Sig. 3. Variabel inovasi produk memperoleh nilai t hitung sebesar 3,183 signifikan .131 .896 0,002. Sementara itu, diketahui 3.708pada .000 2.557t .013 adalah sebesar 1,669 yang tabel 3.183 .002 berarti t hitung >t tabel dan nilai signifikan variabel lebih kecil dari pada 0,05 (0,002 < 0,05). Hal ini Salfira Pristi Wulandari | 1.1.02.02.0265 Fakultas Ekonomi - Manajemen simki.unpkediri.ac.id || 13|| Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri menunjukkan Ho ditolak dan H3 1. Pengaruh Modal terhadap Kinerja diterima. Dengan demikian inovasi UMKM produk parsial Variabel berpengaruh positif dan signifikan koefisien terhadap kinerja UMKM (Y). ๐กโ๐๐ก๐ข๐๐ sebesar 3,708 signifikan pada (X3 ) secara Uji F (Simultan) modal mempunyai regresi nilai 0,000 artinya adanya pengaruh modal Tabel 7 terhadap kinerja Hasil Uji Simultan (Uji F) 37,1%. Pengaruh ANOVAa df Mean Square Model 0.371, nilai Sum of F Squares Regression 946.315 3 315.438 33.456 1 Residual 575.131 61 9.428 Total 1521.446 64 a. Dependent Variable: Kinerja UMKM b. Predictors: (Constant), Inovasi Produk, Modal, Potensi pasar Sumber : Hasil Olah Data SPSS menunjukkan Sig. reliabilitas UMKM sebesar yang positif bahwa apabila mengalami kenaikan b .000 sebesar 37.1%. 2. Pengaruh Potensi Pasar terhadap Kinerja UMKM Variabel potensi pasar mempunyai Berdasarkan perhitungan di atas nilai koefisien regresi 0,290%, nilai sebesar ๐กโ๐๐ก๐ข๐๐ sebesar 2,557 signifikan pada 33,456 > Ftabel 2,755 atau nilai signifikan 0,013 artinya adanya pengaruh potensi sebesar artinya pasar terhadap kinerja UMKM sebesar menunjukkan Ho ditolak dan H4 diterima. 29%. Pengaruh yang positif atau Dengan demikian terbukti secara simultan menyeluruh bersama-sama yaitu variabel modal (X1 ), apabila potensi pasar (X2 ) dan inovasi produk kenaikan sebesar 29%. diketahui bahwa nilai Fhitung 0,000 < 0,05 yang (X3 ) berpengaruh positif dan signifikan menunjukkan reliabilitas bahwa mengalami 3. Pengaruh Inovasi Produk terhadap terhadap kinerja UMKM (Y). Kinerja UMKM Pembahasan Variabel inovasi produk mempunyai deskriptif nilai koefisien regresi 0,337%, nilai menunjukkan bahwa modal, potensi pasar ๐กโ๐๐ก๐ข๐๐ sebesar 3,183 signifikan pada dan inovasi produk serta kinerja UMKM 0,002 artinya adanya pengaruh inovasi cukup baik. Dari hasil tersebut, ketiga produk variabel memiliki terhadap kinerja Hasil análisis terhadap kinerja UMKM pengaruh positif sebesar 33,7%. Pengaruh yang positif UMKM, berikut serta menyeluruh menunjukkan bahwa penjelasan dari masing-masing variabel : Salfira Pristi Wulandari | 1.1.02.02.0265 Fakultas Ekonomi - Manajemen simki.unpkediri.ac.id || 14|| Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri apabila reliabilitas mengalami kenaikan sebesar 33,7%. signifikan terhadap kinerja UMKM, 4. Variabel Modal, Potensi Pasar dan Inovasi produk berpengaruh 2. Potensi pasar berpengaruh positif dan secara Simultan terhadap Kinerja sehingga apabila potensi pasar dapat dimanfaatkan dengan baik, kinerja UMKM secara UMKM. meningkatkan Variabel modal, potensi pasar dan pasarkan. inovasi produk mempunyai ๐กโ๐๐ก๐ข๐๐ 33.456 dengan bersama produk akan yang di 3. Inovasi produk berpengaruh positif tingkat dan 0,000, karena UMKM, sehingga dengan adanya probabilitas 0,000 < 0,05, maka inovasi produk, para pembeli atau ๐ป0 ditolak yang artinya bahwa modal, konsumen tidak jenuh dengan produk potensi pasar dan inovasi produk yang dijual dan nantinya kinerja mempengaruhi kinerja UMKM. UMKM menjadi lebih baik lagi. signifikan sebesar signifikan terhadap kinerja 4. Secara bersama-sama modal, potensi KESIMPULAN DAN SARAN pasar dan inovasi produk berpengaruh Kesimpulan positif dan signifikan terhadap kinerja untuk UMKM di desa Ketanon kecamatan mengetahui tingkat kinerja UMKM di desa Kedungwaru kabupaten Tulungagung. Penelitian Ketanon ini dilakukan kecamatan Kedungwaru kabupaten Tulungagung, khususnya untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Saran Berdasarkan dilakukan, maka penelitian saran yang yang dapat modal, potensi pasar dan inovasi produk diberikan adalah: terhadap kinerja UMKM. 1. Untuk pelaku UMKM agar selalu yang Berdasarkan penelitian dan analisis memberikan produk telah dengan kualitas bagus, mutu terjamin, dilakukan, maka dapat berpengaruh terbaik harga terjangkau serta jujur dalam disimpulkan bahwa: 1. Modal yang positif dan signifikan terhadap kinerja UMKM, menjual produknya. 2. Untuk para konsumen sehingga perlu adanya perkembangan menghargai dalam mengelola modal agar kinerja daripada luar negeri agar para pelaku UMKM tetap stabil dan meningkat. UMKM Salfira Pristi Wulandari | 1.1.02.02.0265 Fakultas Ekonomi - Manajemen produk tersebut dalam dapat dapat negeri terus simki.unpkediri.ac.id || 15|| Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri menjalankan usahanya, dapat Kewirausahaan Usaha Kecil. Manajemen dan beroperasi serta lebih kreatif lagi Jurnal dalam menciptakan produknya. Kewirausahaan 3. Diharapkan antara pelaku usaha dengan pelaku usaha lainnya dapat diunduh 30 April 2015. Husna, A.A, Helminuddin dan Fitriyana. bersaing dengan sehat. Selain itu 2013. diharapkan juga antara pelaku usaha Usaha dengan Kampung Semanting Kabupaten pemerintah menjalin Studi Kasus Kerupuk Prospek Ikan kerjasama yang baik agar usaha yang Berau.Jurnal dijalankan dapat diunduh 30 April 2015. perekonomian baik membantu untuk pelaku tiga. Jakarta : PT Raja Grafindo 4. Untuk penelitian selanjutnya dapat atau Ilmu Perikanan Kasmir. 2008. Kewirausahaan Edisi satu,- usaha maupun daerah. memperluas di Persada menambahkan Kementerian Negara Koperasi dan UKM. variabel yang belum diteliti dalam 2009. Undang-Undang Usaha penelitian ini. Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) UU RI No.20 Tahun DAFTAR PUSTAKA 2008, Jakarta: Sinar Grafika. Dharma, Surya. 2005. Manajemen Kinerja, Cetakan Pertama. Jakarta Lukiastuti, Fitri. 2012. Pengaruh Orientasi : Wirausaha Pustaka Belajar Jejaring Dharma, Surya. 2009. Manajemen Kinerja, Cetakan Kedua. Jakarta Peningkatan : Dengan Pustaka Belajar Dan Kapabilitas Usaha Terhadap Kinerja Komitmen Sebagai Gitosudarmo, Indriyo. 2008. Manajemen Interviening.Jurnal dan Manajemen Kedua. Yogyakarta : BPFE April 2015. Pemasaran Edisi Kedua. Yogyakarta : BPFE Hadiyati, Ernani. 2011. Kreativitas dan Inovasi Berpengaruh Terhadap Salfira Pristi Wulandari | 1.1.02.02.0265 Fakultas Ekonomi - Manajemen Purwanti, Perilaku Variabel Strategis Edisi Pertama Cetakan Gitosudarmo, Indriyo. 2012. Manajemen UKM Endang. Organisasi diunduh 30 2012. Pengaruh Karakteristik Wirausaha, Modal Usaha, Terhadap Strategi Pemasaran Perkembangan UMKM di Desa Dayaan Dan simki.unpkediri.ac.id || 16|| Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri Kaliondo Salatiga.Jurnal Manajemen diunduh 30 April 2015. Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta. Suryana, Yuyus dan Bayu, Kartib. 2010. Pendekatan Karakteristik Wirausahawan Sukses Kedua Cetakan Jakarta: Kencana, Edisi Pertama. Prenada Media Group Suryana, Yuyus dan Bayu, Kartib. 2011. Pendekatan Wirausahawan Karakteristik Sukses Edisi Kedua Cetakan Kedua. Jakarta: Kencana, Prenada Media Group Suryana, Yuyus dan Bayu, Kartib. 2013. Pendekatan Wirausahawan Karakteristik Sukses Edisi Kedua Cetakan Ketiga. Jakarta: Kencana, Prenada Media Group Salfira Pristi Wulandari | 1.1.02.02.0265 Fakultas Ekonomi - Manajemen simki.unpkediri.ac.id || 17||