web_Congenital_Mitral_Stenosis_HENRY_SUTANTO.ppt

advertisement
Definisi
Mitral Stenosis dapat terjadi secara kongenital (bawaan) atau didapat. Mitral
stenosis kongenital adalah kelainan yang sangat jarang terjadi. Kelainan ini
mempunyai beberapa bentuk yaitu :
hipoplasia dari cincin katup mitral,
fusi dari komisura katup mitral,
katup mitral dengan double orifices (2 pintu masuk),
chordae tendinea yang memanjang maupun memendek,
katup mitral parasut (parachute mitral valve) dimana semua chordae menempel
pada m. papilaris yang sama.
(Horenstein, 2008)
Kelainan ini sering diikuti dengan defek jantung yang lain termasuk endocardial
fibroelastosis, coarctation aorta, PDA, left ventricular outflow tract obstruction.
(Web, 2008)
Pada parachute mitral, pasien tetap memiliki dua daun katup dan komisura seperti
yang normal, namun chordae nya tidak menempel pada dua mm. papilaris yang
berbeda melainkan menempel pada m. papilaris yang sama.
Download