LAPORAN ( IMPLEMENTASI ) AKTUALISASI NILAI-NILAI DASAR PROFESI PEGAWAI NEGERI SIPIL DI BAGIAN SUNGRAM RUMAH SAKIT PARU BATU RISTIANA PRAFITASARI, SKM III/ 09 MENYUSUN LAPORAN BULANAN KINERJA PELAYANAN RUMAH SAKIT. Akuntabilitas Etika Publik Komitmen Mutu Sikap&Perilaku Membangun kerjasama Menyusun laporan dg cepat dan penuh totalitas. Melakukan analisa dengan cermat dan tepat. Jujur dan teliti dalam bekerja Disiplin Menyajikan data yang faktual. Tanggung jawab penuh MEMBANTU MENYUSUN DOKUMEN GENDER ANALYSIS PATHWAY (GAP) Komitmen Mutu Sikap&Perilaku Menelaah dengan cermat. Memberik an data akurat Menyusun dokumen dengan benar Melampir kan dokumen dalam RKA. Nasionalisme Akuntabilitas MENYUSUN LAPORAN SURVEI KEPUASAN MASYARAKAT Akuntabilitas Nasionalisme Etika Publik Komitmen Mutu Sikap&Perilaku Membangun kerjasama Komunikasi yang baik Menghormati keputusan pasien. Tidak memilih-milih responden. Bertanggung jawab penuh Memberikan informasi yg jelas Mewawancarai responden dg sopan. Meneliti seluruh jawaban dg cermat MENGELOLA SISTEM INFORMASI RUMAH SAKIT ONLINE RS PARU BATU Komitmen Mutu Sikap&Perilaku Menjalin kerja sama Mengumpulkan data yang akurat Mengirim laporan sebelum deadline. Menyajikan informasi yg benar Konsisten melakukan update Meneliti kebenaran data sebelum di upload Mendukung penuh kebijakan pemerintah Etika Publik Nasionalisme Akuntabilitas MEMBANTU MENYUSUN LAPORAN KINERJA ANGGARAN Akuntabilitas Etika Publik Komitmen Mutu Anti Korupsi Sikap&Perilaku Membangun kerjasama Melakukan pengecekan dg cermat dan teliti. Melakukan cross cek Mempertanggungja wabkan kebenaran data Menyusun laporan dg benar dan mengisinya dg teliti. Tidak melakukan manipulasi data anggaran Menyusun laporan tepat waktu Segera mengirim ke BPKAD sebelum deadline. Membantu Pemenuhan Data Pendukung di Dalam Kegiatan Kajian Akademik Perubahan Nomenklatur Rumah Sakit Paru Batu Sikap&Perilaku Membangun kerjasama Menjalin keakraban Mengumpulkan data-data yang valid. Bertanggungja wab penuh Memberikan informasi yang benar dan bisa dipertangggun gjawabkan. Mengirimkan kebutuhan data sesegera mungkin. Anti Korupsi Komitmen Mutu Etika Publik Akuntabilitas MEMBANTU MENYUSUN LAMPIRAN DPA MENGENAI KEBUTUHAN BARANG HABIS PAKAI UNTUK TA 2015 Akuntabilitas Etika Publik Komitmen Mutu Sikap&Perilaku Membangun komunikasi Meneliti dg cermat Menyusun kebutuhan barang secara efisien. Mengkoordinasi kan hasil rancangan dengan pengelola barang Terbuka menerima masukan perubahan rancangan. MEMBANTU MENYIAPKAN BERKAS LELANG DAN MENGUPLOAD LELANG KE WEBSITE ULP Sikap&Perilaku Menyusun berkasberkas dengan teliti. Melaksana kan lelang secara transparan. Menyusun HPS sesuai harga minimal Anti Korupsi Nasionalisme Akuntabilitas Kendala Aktualisasi Nilai Dasar Kendala Cara Mengatasi Keterlambatan penyusunan laporan karena data-data belum masuk di rekam medis. Beberapa data yang belum masuk di rekam medis, saya tanyakan langsung ke unit terkait. Ada miss koordinasi data realisasi anggaran antara bagian sungram dan keuangan Melakukan cross cek Laporan Realisasi Anggaran antara bagian Sungram dan Keuangan. Proses pengambilan data survei kepuasan masyarakat berlangsung lambat Pengambilan data untuk Survei Kepuasan Masyarakat dibagi dalam 3 tahap, Masih banyak responden survei yang sungkan untuk mengungkapkan uneguneg Melakukan wawancara terhadap responden dengan sikap yang bersahabat dan berusaha untuk menyatu Komitmen untuk memberikan data pendukung studi kelayakan perubahan nomenklatur RS secepat mungkin terhalang masalah koordinasi yang kurang optimal dengan bagian lain. Untuk efisiensi waktu, data seadanya itu langsung saya kirim. Sedangkan data-data yang lain dikirim menyusul sehingga proses telaah tetap bisa terus berproses. Pelajaran Dari Aktualisasi ANEKA Menjiwai sikap & perlaku PNS,dalam : Membangun kerjasama dengan berbagai unit kerja demi kelancaran organisasi. Membangun komunikasi yang baik dengan siapa saja. Menyajikan informasi yang benar sehingga bisa bermanfaat bagi banyak orang. Bertanggungjawab penuh terhadap tugas yang diemban,jujur dan sopan serta ikhlas dalam menjalankan tugas pelayanan Terbuka menerima kritik, masukan dan saran dari siapapun.