Ilmu Pengetahuan Alam

advertisement
Ilmu Pengetahuan Alam
Paket 78
PRA UN BERSAMA BANDUNG BARAT
TAHUN PELAJARAN 2013 - 2014
BIDANG STUDI : IPA
KELAS : IX
1.
Perhatikan pengukuran massa yang dilakukan seorang siswa seperti gambar berikut!
Massa benda P pada pengukuran massa tersebut adalah … .
A. 250 g
C. 350 g
B, 450 g
D. 500 g
2. Perhatikan data sifat zat pada tabel berikut.
Zat
Bentuk
Gaya Tarik
antar partikel
Gerak
partikel
Volume
1
kecap
berubah
sangat kuat
terbatas
berubah
2
asap
berubah
sangat lemah
bebas
berubah
3
batu
tetap
sangat kuat
bebas
tetap
4
air
berubah
agak kuat
bebas
tetap
Nomor
Sifat zat yang benar ditunjukkan oleh nomor ...
A. 1 dan 2
C. 1 dan 3
B. 2 dan 3
D. 2 dan 4
3.
Perhatikan gambar berikut!
Jika skala yang ditunjukkan oleh termometer Reamur 440R,
maka skala yang terbaca pada termometer berskala
Fahrenheit adalah ... .
A. 2280 F
B. 1310 F
C. 1080 F
D. 990 F
Celcius Fahrenheit
0R
4.
0F
Perhatikan grafik perubahan suhu-kalor 2 kg es berikut!
t 0C
100
E
60
0
F
D
B
C
Q (joule)
Jika kalor jenis es 2.100 J/kg0C, kalor lebur es
330.000 J/kg, kalor jenis air 4.200 J/kg0C, dan
kalor uap 1.260.000 J/kg, besarnya kalor yang
dibutuhkan pada proses B ke E adalah ... .
A. 336.000 J
C. 996.000 J
B. 1.332.000 J
D. 1.500.000 J
-5 A
Pra Ujian Nasianal 2014
Hal 2
Ilmu Pengetahuan Alam
Paket 78
5.
Sebuah mobil mula-mula dalam keadaan diam, kemudian bergerak sehingga kecepatan
menjadi 15 m/s, kemudian diperlambat sehingga kecepatannya menjadi 5 m/s, selanjutnya
mobil mempertahankan kecepatan tersebut beberapa saat. Grafik yang menggambarkan
ilustrasi gerakan mobil adalah ... .
6.
Seorang mengayuh sepeda dengan lintasan menurun menghasilkan energi kinetik 1600 joule,
kemudian saat lintasan mendaki menghasilkan energi kinetik lebih kecil 4 kali dari energi saat
menurun. Perbandingan kecepatan pada lintasan menurun dan mendaki adalah ....
A. 4 : 1
C. 2 : 1
B. 1 : 4
D. 1 : 2
7.
Perhatikan gambar!
Pasangan tuas yang memiliki keuntungan mekanik sama adalah ... .
A. tuas 1 dan tuas 2
C. tuas 2 dan tuas 4
B. tuas 2 dan tuas 3
D. tuas 3 dan tuas 4
8.
Perhatian gambar!
F1 = ...?
F2 = 100 N
A1 = 0,01 m2
9.
A2 = 0,10 m2
Agar kedua pengisap seimbang maka besar
F1 adalah ...
A. 10 N
B. 20 N
C. 40 N
D. 60 N
Perhatikan gambar berikut ini !
Sebuah bandul dilepas dari P. Jika bandul bergerak melewati
titik R sebanyak 5x dan berakhir di titik T, banyaknya
getaran yang dialami bandul adalah ... .
A. 1 getaran
B. 1,5 getaran
C. 2,5 getaran
D. 3 getaran
Pra Ujian Nasianal 2014
Hal 3
Ilmu Pengetahuan Alam
Paket 78
10. Perhatikan pernyataan berikut:
1. untuk menghasilkan frekuensi nada lebih tinggi tegangan senar diperbesar;
2. untuk menghasilkan frekuensi nada lebih rendah diameter senar diperkecil;
3. untuk menghasilkan frekuensi nada lebih tinggi panjang senar diperbesar;
4. untuk menghasilkan frekuensi nada lebih rendah massa jenis senar diperbesar.
Pernyataan yang benar berkaitan dengan faktor-faktor yang mempengaruhi frekuensi senar
adalah ... .
A. 2 dan 4
C. 2 dan 3
B. 1 dan 4
D. 1 dan 3
11. Perhatikan gambar jalannya sinar pada mata seorang siswa sebelum dan sesudah menggunakan lensa
kacamata berikut .
Kacamata
Retina
Gambar I
Retina
Gambar II
Berdasarkan data yang tampak pada gambar I dan II, seorang siswa tersebut memiliki titik jauh 25
cm. Untuk melihat jauh dengan jelas ia harus menggunakan kacamata berkekuatan lensa sebesar ... .
A. -2 dioptri
C. +2 dioptri
B. -4 dioptri
D. +4 dioptri
12. Seorang siswa melakukan percobaan dengan menggunakan alat dan bahan sebagai berikut!
Jika batang kaca/plastik digosok secara berulang kali dengan bahan wol/sutera, maka pernyataan
yang tepat adalah ... .
Pilihan
A
B
C
D
Proses Penggosokan
Proses perpindahan elelktron
kaca digosok dengan
kain sutera
plastik digosok dengan
kain wol
kaca digosok dengan
kain sutera
plastik digosok dengan
kain wol
sebagian elektron batang
kaca berpindah ke kain sutera
sebagian proton batang
plastik berpindah ke kain wol
sebagian proton kain sutera
berpindah ke batang kaca
sebagian elektron batang
plastik berpindah ke kain wol
Jenis muatan yang
dihasilkan
kaca bermuatan positif
plastik bermuatan
negatif
kaca bermuatan positif
plastik bermuatan
negatif
13. Perhatikan gambar percabangan arus listrik berikut!
I2
I3
I1 = 12A
A
I4
I5 ?
Besarnya I1 : I2 : I3 : I4 = 2 : 1 : 3 : 4, maka besarnya kuat arus (I5) adalah ... .
A. 18 A masuk ke titik cabang A
C. 22 A keluar dari titik cabang A
B. 24 A masuk ke titik cabang A
D. 40 A keluar dari titik cabang A
Pra Ujian Nasianal 2014
Hal 4
Ilmu Pengetahuan Alam
Paket 78
14. Perhatikan tabel alat-alat listrik berikut!
No.
1
2
3
Alat Listrik
Lemari es
Lampu
Mesin cuci
Kuat arus
(A)
0,35
0,10
1,60
Waktu
(jam)
24
10
1
Apabila ketiga alat listrik tersebut dipasang pada tegangan 220 volt, jumlah energi listrik yang
terpakai alat-alat tersebut adalah ... .
A. 1.452 kJ
C. 2.420 kJ
B. 4.356 kJ
D. 8.712 kJ
15. Perhatikan gambar pembuatan magnet tersebut!
Kutub-kutub yang terbentuk pada P, Q dan R adalah ... .
A.
B.
C.
D.
P
utara
selatan
utara
selatan
Q
utara
selatan
selatan
selatan
R
utara
selatan
selatan
utara
16. Perhatikan gambar berikut!
Jika transformator ideal, maka besar arus listrik sekunder dan jumlah lilitan primer secara berturutturut adalah ... .
A. Is = 8 A dan Np = 150 lilitan
C. Is = 8 A dan Np = 120 lilitan
B. Is = 0,5 A dan Np = 160 lilitan
D. Is = 0,5 A dan Np = 120 lilitan
17. Salah satu akibat dari rotasi bumi adalah ... .
A. perubahan musim
B. terjadinya siang dan malam
C. perbedaan lamanya malam dengan siang
D. gerak semu tahunan matahari dari utara ke selatan
18. Perhatikan campuran berikut.
1. Campuran pasir dengan air
2. Campuran tinta dengan air
3. Campuran gula dengan air
4. Campuran santan kelapa dengan air
Yang tidak termasuk koloid adalah…..
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
Pra Ujian Nasianal 2014
C. 1 dan 3
D. 2 dan 4
Hal 5
Ilmu Pengetahuan Alam
Paket 78
19. Sekelompok siswa melakukan percobaan dengan menggunakan kertas lakmus. Dari hasil percobaan
diperoleh data sebagai berikut:
1. Larutan A: lakmus merah menjadi biru
2. Larutan B: lakmus merah tetap merah
3. Larutan C: lakmus biru menjadi merah
4. Larutan D: lakmus biru tetap biru
Dari data di atas, dapat dipastikan bahwa larutan yang bersifat asam yaitu ... .
A. 1 dan 2
C. 1 dan 3
B. 1 dan 4
D. 2 dan 3
20. Perhatikan gambar berikut!
(1)
(2)
(3)
(4)
Gambar yang merupakan molekul karbon monoksida adalah … .
A. (1)
C. (2)
B. (3)
D. (4)
21. Perhatikan gambar sari buah berikut!
Zat aditif yang digunakan untuk pemanis makanan seperti
pada gambar adalah…..
A. monosodium glutamat
B. natrium siklamat
C. natrium benzoat
D. formalin
22. Contoh zat adiktif yang menimbulkan rasa ngantuk bagi pemakainya adalah.....
A. LSD
C. ekstasi
B. barbiturat
D. shabu-shabu
23. Perhatikan gambar aktifitas hewan berikut :
Ciri yang ditunjukkan oleh gambar tersebut
adalah ... .
A. memerlukan makan
B. bernapas
C. bergerak
D. berkembangbiak
24.
Perhatikan gambar beberapa tumbuhan berikut :
1
2
3
Tumbuhan berikut yang merupakan kelompok tumbuhan monokotil adalah ... .
A. 1 dan 2
C. 1 dan 3
B. 2 dan 4
D. 3 dan 4
Pra Ujian Nasianal 2014
4
Hal 6
Ilmu Pengetahuan Alam
Paket 78
25. Perhatikan jaring-jaring makanan berikut :
Tingkat trofik II ditunjukkan oleh hewan nomor … .
A. 1,2,3, dan 4
B. 2,3,4, dan 5
C. 5,6,7, dan 8
D. 9,10,11, dan12
26. Akibat yang ditimbulkan oleh adanya peningkatan gas CO2 di udara adalah … .
A. terjadi pemanasan global
C. menipisnya lapisan ozon
B. menimbulkan terjadinya hujan asam
D. terjadi eutrofikasi di perairan
27. Dampak terhadap kualitas lingkungan yang timbul akibat pertumbuhan penduduk yang semakin tak
terkendali adalah ... .
A. meningkatnya kriminalitas
C. munculnya kasus kelaparan
B. sempitnya lapangan kerja
D. menurunnya kadar oksigen
28. Perhatikan gambar struktur tulang berikut :
Pada bagian yang ditunjuk huruf X terdapat ... .
A. osteosit
B. sumsum tulang
C. pembuluh darah
D. periosteum
29. Perhatikan gambar sistem pencernaan berikut :
Proses pencernaan pada organ Y adalah.....
A. kimiawi dengan mengubah protein menjadi
pepton
B. kimiawi dengan menggumpalkan protein susu
C. mekanik dengan gerak peristaltik
D. kimiawi dengan mengubah lemak menjadi asam
lemak dan gliserol
Y
30. Perhatikan gambar organ-organ pernapasan berikut :
Proses yang terjadi pada bagian yang ditunjuk
huruf Z adalah ... .
A. penyaringan udara oleh silia
B. penyesuaian suhu dan kelembaban
C. pertukaran udara secara difusi
D. pertukaran O2 dan CO2
Pra Ujian Nasianal 2014
Hal 7
Ilmu Pengetahuan Alam
Paket 78
31. Perhatikan data!
1. denyut terasa
4. aliran darah menuju ke jantung
2. di dekat permukaan kulit
5. jika terluka darah akan memancar
3. dindingnya tebal dan elastis
Ciri-ciri pembuluh arteri ditunjukkan oleh nomor ... .
A. 1, 3 dan 5
C. 1, 4 dan 5
B. 2, 3 dan 4
D. 2, 4 dan 5
32. Perhatikan gambar nefron berikut :
Proses yang terjadi pada bagian yang ditunjuk
huruf A adalah ... .
A. penyaringan/filtrasi
B. penyerapan kembali zat-zat yang masih
diperlukan tubuh
C. pembentukan urine primer/ filtrat glomerulus
D. penambahan zat yang akan dibuang
33. Perhatikan gambar organ reproduksi berikut :
Pada bagian yang ditunjuk huruf B terjadi proses … .
A. terlepasnya ovum yang telah masak dari
ovarium
B. peleburan sperma dengan ovum
C. implantasi embrio pada dinding endometrium
D. perkembangan embrio menjadi janin
34. Perhatikan gambar otak berikut :
Bagian yang ditunjuk huruf C berfungsi untuk ... .
A. pusat keseimbangan
B. pusat pengatur kegiatan tubuh yang disadari
C. pengatur denyut jantung dan pernapasan
D. pelindung otak
35. Perhatikan struktur batang dikotil berikut :
Fungsi bagian yang ditunjuk huruf D pada
gambar berikut adalah ... .
A. mengedarkan zat hasil fotosintesis
B. mengangkut air dan garam mineral
C. menyimpan makanan cadangan
D. melindungi sel-sel/jaringan lainnya
36. Respon yang dilakukan oleh tumbuhan berikut jika bersinggungan dengan kayu penyangga adalah ...
A.
B.
C.
D.
Pra Ujian Nasianal 2014
menggugurkan daun
daunnya menguncup
batangnya membelok
sulur membelit kayu
Hal 8
Ilmu Pengetahuan Alam
Paket 78
37. Adaptasi yang dilakukan oleh hewan berikut
untuk menghindari serangan musuh adalah … .
A. mengubah warna tubuhnya
B. menjulurkan lidahnya
C. menggulungkan badannya
D. menggembungkan badannya
38. Perhatikan gambar percobaan fotosintesis berikut :
Langkah percobaan nomor 3 bertujuan untuk … .
A. menguji adanya amilum hasil fotosintesis
B. membunuh kuman penyakit yang menempel pada daun
C. melarutkan klorofil daun
D. mencegah cahaya matahari mengenai daun
39. Jika persilangan antara tanaman semangka rasa manis ukuran buah kecil (MMbb) disilangkan
dengan tanaman semangka tidak manis ukuran buah besar (mmBB) menghasilkan keturunan F1
100% semangka rasa manis ukuran besar, maka dapat disimpulkan bahwa gamet dominannya
adalah … .
A. MB
C. Mb
B. mB
D. mb
40. Tabel berikut jenis bahan, macam mikroorganisme yang dimanfaatkan dan produk bioteknologi yang
benar adalah ... .
Bahan
Mikroorganisme
Produk
A
Kedelai
Bakteri Acetobacter xylinum
Tempe
B
Ketela pohon
Jamur Saccaromyces cerreviceae
Tape
C
Air kelapa
Bakteri Lactobacilus bulgaricus
Nata de coco
D
Susu
Jamur Rhizopus oryzae
Yoghurt
Pra Ujian Nasianal 2014
Hal 9
Download