Bagian III Jenis Siklus Penerimaan RS Siklus rawat inap Siklus rawat jalan Siklus penerimaan piutang Siklus penerimaan non medis Siklus Rawat Jalan Resepsionsi Pasien mendaftar pada resepsionis Pasien akan mendapatkan kuitansi karcis dan kartu berobat Pasien memberikan data yang diminta dan penyelesaian administrasi Fungsi Administrasi Pasien Melakukan pemerikasaan awal untuk mengetahui kondisi terbaru pasien Input data (up dating) dalam Master File Pasien Mengklasifikasikan penanganan pelayanan, sesuai kondisi pasien Melakukan pengiriman informasi berupa kartu berobat ke bagian pelayanan kesehatan sesuai kebutuhan pasien Menerima formulir pelayanan kesehatan dan input data dalam Master File Pelayanan Siklus Rawat Jalan Fungsi Pelayanan Kesehatan Menerima kartu berobat dari bagian administrasi Melakukan pelayanan jasa pemeriksaan dan pengobatan Mengisi dalam kartu berobat tindakan ada saja yang telah diambil terhadap pasien dan menyerahkannya pada Fungsi Administrasi untuk dibukukan Menerbitkan formulir pelayanan kesehatan dan resep obat pada pasien Fungsi Kasir Menerima formulis pelayanan dan resep obat untuk dilakukan perhitungan biaya berdasarkan Master File Tarif Menyerahkan kuitansi rangkap 2 pada pasien, setelah menerima pembayaran dari pasien Menyerahkaan 1 berkas kuitansi untuk dibukukan oleh Fungsi Akuntansi Membuat arsip terhadap kuitansi yang diterbitkan Siklus Rawat Jalan Fungsi Apotik Menerima resep dari pasien dan kuitansi rangkap 2 Menyiapkan obat sesuai serep berdasarkan Master File Persediaan Obat Menyerahkan obat serta resep dan kuitansi setelah disahkan dengan stampel Membukukan penerimaan resep dalam Master File Persediaan Fungsi Akuntansi Menerima kuitansi dan bukti pendukung untuk dilakukan pembukuan dalam jurnal dan buku besar Flochart Siklus Rawat Jalan Resepsionis Administrator 1 Pasien Mendaftar Pelayanan Kesehatan 2 pengarsipan oleh administrasi Kutansi karcis Melakukan pendaftaran Kuitansi Karcis Kuitansi Karcis Kuitansi Karcis 4 Melakukan pemeriksaan awal Kartu berobat Lap. Penjualan karcis Kartu berobat 2 Kartu berobat Melakukan pelayanan kesehatan Formulir pelayanan kesehatan Formulir pelayanan kesehatan Resep 1 Resep LP Pasien 3 Flochart Siklus Rawat Jalan Fungsi Administrasi 4 Kartu berobat resep Lap. Penangan Pasien Master File Pasein LP Flochart Siklus Rawat Jalan Kasir 3 Formulir pelayana kesehatan Lap. Penerimaan Kas kuitansi Bagian Akuntansi 6 5 kuitansi resep Menghitung biaya dan Melakukan penagihan pada pasien Apotik 6 kutansi kuitansi kuitansi kuitansi Memberikan obat sesuai resep kuitansi 5 Catatan di Buku Jurnal kuitansi kuitansi pasien Kartu Persediaan Obat LP Menerima kuitansi Dan membukuan Dlm jurnal LP kuitansi LP Siklus Rawat Inap Resepsionsi Pasien mendaftar pada resepsionis Pasien akan mendapatkan kuitansi karcis dan kartu berobat Pasien memberikan data yang diminta dan penyelesaian administrasi Fungsi Administrasi Pasien Melakukan pemerikasaan awal untuk mengetahui kondisi terbaru pasien Input /up dating data dalam Master File Pasien Mengklasifikasikan penanganan pelayanan, sesuai kondisi pasien Melakukan pengiriman informasi berupa kartu berobat ke bagian pelayanan kesehatan sesuai kebutuhan pasien Siklus Rawat Inap Fungsi Pelayanan Kesehatan/Poliklinik Menerima kartu berobat dari bagian administrasi Melakukan pelayanan jasa pemeriksaan dan pengobatan Mengisi dalam kartu berobat tindakan ada saja yang telah diambil terhadap pasien dan menyerahkannya pada Fungsi Administrasi untuk dibukukan Menerbitkan formulir rujukan rawat inap Melakukan pengarsipan dan meng-up date data pasien oleh fungsi administrasi Fungsi Irna Menerima formulir rujukan rawat inap dan menyiapkan ruangan serta penanganan pasien. Menerbitkan kartu rawat pasien rawat inap Melakukan pelayanan jasa pemeriksaan, perawatan dan pengobatan Membuat arsip per hari Siklus Rawat Inap Fungsi Kasir Menerima formulis pelayanan dan obat untuk dilakukan perhitungan biaya berdasarkan Master File Tarif Menyerahkan kuitansi rangkap 2 pada pasien, setelah menerima pembayaran dari pasien Menyerahkaan 1 berkas kuitansi untuk dibukukan oleh Fungsi Akuntansi Membuat arsip terhadap kuitansi yang diterbitkan Fungsi Apotik Menerima resep dari pasien dan kuitansi rangkap 2 Menyiapkan obat sesuai serep berdasarkan Master File Persediaan Obat Menyerahkan obat serta resep dan kuitansi setelah disahkan dengan stampel Membukukan penerimaan resep dalam Master File Persediaan Fungsi Akuntansi Menerima kuitansi dan bukti pendukung untuk dilakukan pembukuan dalam jurnal dan buku besar Flochart Siklus Rawat Inap Resepsionis Administrator 1 Pasien Mendaftar Kuitansi karcis Melakukan pendaftaran Kuitansi Karcis Kuitansi Karcis Kuitansi Karcis Melakukan pemeriksaan awal Kartu berobat Lap. Penjualan karcis Pelayanan Kesehatan 2 Kartu berobat Melakukan pelayanan kesehatan Formulir rujukan rawat inap Formulir rujukan Formulir rujukan rawat inap rawat inap 2 Kartu berobat 3 1 LP LP Pasien 4 Flochart Siklus Rawat Inap Fungsi Administrasi 4 9 Salinan kartu pasien Rawat inap Kartu berobat Formulir rujukan rawat inap Lap. Penangan Pasien Dilakukan peringkasan Dan dilampirkan Master File Pasien LP Flochart Siklus Rawat Inap Fungsi Rawat Inap Fungsi Rawat Inap 5 3 9 Formulir rujukan rawat inap Formulir rujukan Salinan kartu pasien Rawat inap rawat inap Memeriksa Master File Ruangan unt merencanakan penanganan Formulir rujukan Rawatpermintaan inap Surat Jasa dokter Formulir rujukan Rawat inap Kartu pasien Rawat inap Meringkas kartu pasien Terkait jasa dan obat Yg diberikan Pengenaan tarif sesuai Master File Tarif 8 8 Formulir tagian Jasa dan Obat Formulir tagian Jasa dan Obat tagihan 10 Formulir tagian Jasa dan Obat Surat Permintaan obat 5 6 Lap. Piutang Formulir tagian Jasa dan Obat Formulir tagian Formulir tagian Jasa dan Obat Jasa dan Obat 8 7 kuitansi kuitansi Mencocokan kuitansi Dan tagian jasa dan obat kuitansi Kartu pasien Rawat inap Melakukan pelayanan kesehatan Kartu Pasien Rawat inap Fungsi rawat inap Lap. Rawat inap Formulir tagian Jasa dan Obat kuitansi pasien LP LP Flochart Siklus Rawat Inap Kasir Apotik Bagian Akuntansi 6 11 7 11 Formulir tagian Jasa dan Obat kutansi Melakukan pengecekan perhitungan biaya dan Melakukan penagihan pada pasien kuitansi kutansi kuitansi 8 Surat permintaan obat Memberikan obat sesuai permintaan LP Menerima kuitansi Dan membukuan Dlm jurnal tagihan tagihan Formulir tagian Jasa dan Obat Lap. Penerimaan Kas kuitansi 10 Kartu Persediaan Obat LP Catatan di Buku Jurnal kuitansi LP Penting Penganan Piutang Merupakan sumber penerimaan Harus ditangani dengan baik, jika tidak banyak menimbulkan piutang tak tertagih Di amerika piutang merupakan 45% dari penerimaan rawat inap, dan 21% merupakan piutang tak tertagih (2004) Perlu merumuskan kebijakan pengelolaan piutang pasien yg lebih mantap Saat ini sudah banyak tawaran asuransi kesehatan dampaknya piutang Juga meluasnya penggunaan kartu kredit, perlu penataan sistem penagihan yg selaras & lancar Informasi piutang no Kelompok Uraian 1 Jumlah •Nilai absolut piutang & PTT •presentase 2 Usia •Usia piutang Fluktuasi bulanan 3 Piutang tak tertagih •Besar dan presentasenya •Pelanggan •penyebab 4 Rasio Average collection period Presentase dari current asset 5 Pelanggan Pasien perorangan, asuransi, perjanjian,lamanya pembayaran 6 forcasting Trend line analysis, Perilaku Piutang 1 Kebijakan piutang Uang muka, kualitas pelanggan, potongan, sistem pembayaran (paket, bayar selisih, dsb) maksimal piutang, patokan ptt 2 Perencanaan Piutang Besarnya, waktu cairnya, negosiasi khusus 3 Siklus Piutang Pendaftaran,pembebanan, penagihan, proses pembayaran, menerima pembayaran, menutup piutang 4 Pengumpulan Piutang Oleh siapa, berapa lama, sampai jumlah berapa,kapan dikumpul 5 Penagihan Piutang Masih dirawat, setelah pulang, petugasnya siapa, cara penagihan 6 Penjualan Piutang Apakah mungkin, apa untung ruginya, bagaimana hubungannya dg cash flow 7 Penilaian Piutang Piutang tak tertagih, penghapusan piutang, varian dari perencanaan Siklus penerimaan non medis Mencakup 1. Penerimaan Parkir 2. Penerimaan sewa kantin 3. Penerimaan jasa foto kopi 4. Penerimaan dari sewa kamar tunggu keluarga pasien 5. dll