PENGENDALIAN

advertisement

 Pengertian Pengendalian






Pentingnya Pengendalian
Jenis-jenis Pengendalian
Langkah-langkah dalam Proses Pengendalian
Kualitas Sistem Pengendalian yang Efektif
Alat Bantu Pengendalian Manajerial
Berbagai Teknik dan Metode Pengendalian

 Pengertian Pengendalian
Pengendalian adalah :
- Proses untuk menjamin bahwa tujuan-tujuan
organisasi dan manajemen tercapai atau
- Proses untuk memastikan bahwa aktivitas
sebenarnya sesuai dengan aktivitas yang
direncanakan.

 Pentingnya Pengendalian
Ada beberapa faktor yang membuat pengendalian
semakin diperlukan oleh setiap organisasi, adalah :
1. Perubahan lingkungan organisasi;
Munculnya inovasi produk, pesaing baru, bahan baku
baru, peraturan pemerintah baru, menuntut fungsi
pengendalian yang lebih ketat.
2. Peningkatan kompleksitas organisasi;
Semakin besar organisasi semakin memerlukan
pengendalian yang lebih formal dan hati-hati atau
lebih efisien dan efektif.

3. Kesalahan-kesalahan;
Sistem pengendalian memungkinkan manajer
mendeteksi kesalahan-kesalahan sebelum menjadi
kritis.
4. Kebutuhan manajer untuk mendelegasian
wewenang;
Satu-satunya cara manajer dapat menentukan apakah
bawahan telah melakukan tugas-tugas yang telah
dilimpahkan
kepadanya
adalah
dengan
mengimplementasikan sistem pengendalian.

1.
Jenis-jenis Pengendalian
Waktu pengendalian;
a.
b.
2.
Objek pengendalian;
a.
b.
c.
3.

Pengendalian produksi
Pengendalian keuangan
Pengendalian manusia
Subjek pengendalian;
a.
b.
4.
Pengendalian preventif
Pengendalian represif
Pengendalian intern
Pengendalian ekstern
Cara mengumpulkan fakta-fakta guna pengendalian;
a.
b.
c.
d.
Peninjauan pribadi
Pengendalian melalui laporan tertulis
Pengendalian melalui lisan
Pengendalian melalui laporan kepada hal-hal khusus
 Langkah-langkah dalam Proses Pengendalian
Proses pengendalian adalah proses pengukuran
kinerja aktual, membandingkan dengan sebuah
pedoman dan menempuh tindakan koreksi bila terjadi
penyimpangan.
Langkah-langkah proses pengendalian adalah :
1. Menetapkan alat pengukur (standar);

a.
b.
c.
2.
Standar phisik
Standar moneter
Standar waktu
Penentuan pengukuran pelaksanaan kegiatan;
a.
b.
c.
Berapa kali pelaksanaan seharusnya diukur
Dalam bentuk apa pengukuran akan dilakukan
Siapa yang akan terlibat
3. Pengukuran pelaksanaan kegiatan;
a. Pengamatan (observasi)
b. Laporan-laporan baik lisan dan tertulis
c. Metode-metode otomotis, pengujian (test)

4. Pembandingan pelaksanaan dengan standar dan
analisa penyimpangan;
a. Mengidentifikasi penyebab-penyebab terjadinya
penyimpangan
5. Pengambilan tindakan koreksi;
a. Mengubah standar
b. Mengubah penguluran pelaksanaan
c. Mengubah cara dalam menganalisa
 Kualitas Sistem Pengendalian yang Efektif
Ciri-ciri sebuah sistem pengendalian yang efektif adalah :
 Ketepatan
 Tepat waktu
 Hemat
 Fleksibel
 Dapat dipahami
 Kriteria yang masuk akal
 Penempatan yang strategis
 Tekanan pada perkecualian
 Multi kriteria
 Tindakan koreksi


1.
Alat Bantu Pengendalian Manajerial adalah
Manajemen By Exception (MBE) adalah

Manajemen dengan pengecualian memungkinkan
manajer untuk mengarahkan perhatiannya pada bidangbidang pengendalian yang paling kritis dan
mempersilahkan para karyawan atau tingkat manajemen
rendah untuk menangani variasi-variasi rutin
2.
Manajemen Information System (MIS)
Memainkan peranan penting dalam pelaksanaan fungsifungsi manajemen perencanaan dan pengendalian dengan
efektif
 Berbagai Teknik dan Metode Pengendalian
Teknik dan metode pengendalian terdiri atas dua
kelompok, yaitu :
1. Metode pengendalian bukan kuantitatif (nonquantitative);
Teknik-teknik yang digunakan :

a. Pengamatan
b. Inspeksi teratur dan langsung
c. Pelaporan lisan dan tertulis
d. Evaluasi pelaksanaan
e. Diskusi antara manajer dan bawahan
2. Metode pengendalian kuantitatif ;
Teknik-teknik yang digunakan:
a.
b.
c.
d.
Anggaran
Audit
Analisa break even
Analisa rasio

Download