deskripsi mata kuliah - Kuliah Online UNIKOM

advertisement
DESKRIPSI MATA KULIAH
Nama Mata Kuliah
: Logika Matematika
Kode Mata Kuliah
: IF33216 (Strata 1)
Kredit
: 3 SKS (3 x 45 menit)
Deskripsi:
Mata Kuliah logika matematika ini membahas mengenai himpunan, Aljabar Boolean, Fungsi
Boolean, Gerbang Logika, Penyederhanaan Fungsi Boolean, kalkulus Proposisi dan Kalkulus
Predikat.
Dosen Pembina:
Inne Novita Sari, S.Si, M.Si
Referensi:
1. Hendrowati, R dan Hariyanto, Bambang,Logika Matematika, edisi kelima, Informatika
Bandung.
2. Kusumah, Yaya S, Drs, Logika Matematika Elementer, Tarsito Bandung, 1986.
Aturan Perkuliahan:
1. Kehadiran Minimum 75% dari total pertemuan di kelas, kecuali sakit atau ijin tertulis.
2. Tidak ada ujian perbaikan. Ujian Susulan hanya diijinkan jika ada ijin autentik dan
selambat – lambatnya dua minggu setelah ujian berlangsung.
3. Semua tugas yang diberikan harus dikumpulkan tepat waktu. Jika mahasiswa terlambat
mengumpulkan tugas, maka nilai tugas tersebut akan dikurangi sesuai dengan proposisi
keterlambatan.
4. Mahasiswa yang terlambat masuk lebih dari 20 menit tidak diperkenankan mengikuti
perkuliahan, demikian juga dengan dosen, kecuali ada kesepakatan sebelumnya.
5. Mahasiswa wajib membawa slide materi yang telah di upload oleh dosen sebelum
perkuliahan
GBPP
I. Identifikasi Mata Kuliah
Nama Mata Kuliah
: Logika Matematika
Kode Mata Kuliah
: IF33216
Kredit
: 3 SKS ( 3 x 45 menit)
Semester
: III
Tingkat
: II
Program Studi
: Strata I (S1)
Jurusan
: Teknik Informatika
Dosen
: Inne Novita, S.Si, M.Si
II. Deskripsi Singkat Mata Kuliah
Mata Kuliah logika matematika ini membahas mengenai himpunan, Aljabar Boolean,
Fungsi Boolean, Gerbang Logika, Penyederhanaan Fungsi Boolean, kalkulus Proposisi dan
Kalkulus Predikat.
III. Tujuan Instruksional Khusus Mata Kuliah
Setelah menyelesaikan mata kuliah logika Matematika, mahasiswa akan dapat
menyelesaikan dan menyederhanakan suatu ekspresi Boolean dan menggambarkan
gerbang logikanya serta dapat menentukan kevalidan suatu proposisi.
IV. Tujuan Instruksional Umum Mata Kuliah
Setelah mempelajari mata kuliah Logika Matematika, mahasiswa diharapkan dapat
memiliki daya nalar yang baik sesuai dengan konsep – konsep dalam logika matematika
yang selanjutnya dapat mengaplikasikanya dalam masalah-masalah pemograman.
V. Metode Perkuliahan
 Ceramah
 Latihan Soal
 Tugas
 Quis
VI. Sistematika Penilaian
 Nilai Akhir (NA)
NA = 10% Absen + 20% Tugas / Quiz + 35% UTS + 35% UAS
 Bobot Penilaian
VII.
INDEKS
NILAI
A
78  NA  100
B
68  NA  79
C
55  NA  67
D
45  NA  54
E
0  NA  44
Materi Perkuliahan
Pertemuan
I
Materi Kuliah
Metoda
Himpunan
 Ceramah
 Definisi
 Tugas
 Macam-macam himpunan
 Latihan
 Operasi Himpunan
 Sifat – sifat Operasi himpunan
II
III
Aljabar boolean
 Ceramah
 Definisi
 Tugas
 Prinsip dualitas
 Latihan
Fungsi Boolean
 Ceramah
 Definisi
 Tugas
 Bentuk SOP
 Latihan
 Bentuk POS
IV
Komplemen Fungsi
 Ceramah
 Definisi
 Tugas
 Penerapan Hukum De Morgan yang diperluas
 Latihan
 Penerapan Prinsip Dualitas
V
Konversi Bentuk Fungsi
 Ceramah
 Konversi ke bentuk standar dan kanonik
 Tugas
 Konversi ke bentuk SOP
 Latihan
 Konversi ke POS.
VI
VII
Gerbang Logika
 Ceramah
a. Operasi – operasi logika
 Tugas
b. Gerbang logika
 Latihan
Penyederhanaan Fungsi Boolean
 Ceramah
 Cara Aljabar
 Tugas
 Pemetaan Karnaug
 Latihan
 Metode Quine-McCluskey
VIII
IX
X
UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)
Review Materi dan Pembahasan soal UTS
 Ceramah
Kalkulus Proposisi
 Ceramah
 pengertian
 Tugas
 Konsep dan Notasi Dasar
 Latihan
 Arti kalimat
XI
Tabel kebenaran
 Ceramah
 Macam – macam table kebenaran
 Tugas
 Penalaran
 Latihan
 Pendekatan Logika
XII
XIII
Rule of Inference
 Ceramah
 Metode Penarikan kesimpulan
 Tugas
 Aturan Penarikan Kesimpulan
 Latihan
Kalkulus Predikat
 Ceramah
 Pendahuluan
 Tugas
 Konsep dan definisi
 Latihan
 Variabel bebas dan terikat
XIV
Lanjutan Kalkulus Predikat
 Ceramah
 Quantifier
 Tugas
 Validitas
 Latihan
XV
Latihan Soal dan Quis
XVI
UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)
VII. Referensi
1. Hendrowati, R dan Hariyanto, Bambang,Logika Matematika, edisi kelima, Informatika
Bandung.
2. Kusumah, Yaya S, Drs, Logika Matematika Elementer, Tarsito Bandung, 1986.
Download