SILABUS NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU KOMPETENSI DASAR : SMK Dwija Bhakti 1 Jombang : KIMIA :X/1 : Memahami konsep materi dan perubahannya :1 : 6 x 45 Menit INDIKATOR MATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN PEMBELAJARAN Materi dan Mengamati contoh-contoh materi yang ada Tes tulis wujudnya di lingkungan, lalu membuat kesimpulan Tes lisan mengenai definisi materi Observasi Membedakan materi berdasarkan wujud dan sifatnya Mengelompokkan materi yang ada di lingkungan berdasarkan wujud dan sifatnya 1.1. Mengelompokkan sifat materi Mendefinisikan materi sebagai sesuatu yang memiliki massa dan menempati ruang dengan jelas Mengelompokkan materi berdasarkan sifatnya dilakukan dengan benar 1.2. Mengelompokkan perubahan materi Mendefinisikan perubahan materi dan Perubahan materi mengelompokkannya dengan benar Menunjukkan perubahan fisika sebagai perubahan wujud tanpa terjadi perubahan komposisi serta pengamatannya Menunjukkan perubahan kimia sebagai perubahan komposisi yang ditunjukkan oleh perubahan warna, terbentuknya gas, terbentukknya endapan, dan perubahan suhu Menjelaskan pengelompokan materi menjadi Klasifikasi Materi unsur, senyawa dan campuran Menjelaskan pengertian campuran sebagai gabungan beberapa unsur atau senyawa dengan benar Menjelaskan pengelompokan campuran menjadi campuran homogen dan heterogen dengan benar 1.3. Mengklasifikasi materi Demonstrasi mengamati perubahan materi Mendiskusikan ciri-ciri perubahan materi fisika dan kimia Tes tulis Tes lisan Observasi Mendiskusikan klasifikasi materi Mendiskusikan pengelompokan campuran Tes tulis Tes lisan Observasi ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 1 Buku referensi kimia lain LKS Lingkungan sekitar Alat dan bahan praktek yang sesuai Buku referensi kimia lain LKS Lingkungan sekitar Alat dan bahan praktek yang sesuai 1 Buku referensi kimia lain LKS Alat dan bahan praktek yang sesuai SILABUS NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : SMK Dwija Bhakti 1 Jombang : KIMIA :X/1 : Mengidentifikasi struktur atom dan sifat-sifat periodik pada tabel periodik unsur :2 : 10 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR 2.1. Mendeskripsikan perkembangan teori atom INDIKATOR 2.2. Mengintepretasikan data dalam tabel sistem periodik MATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN Mendeskripsikan struktur atom dengan benar Struktur atom Menjelaskan bahwa atom tersusun atas sub- Mendeskripsikan perkembangan teori atom dari subpartikel penyusun atom, yaitu proton, teori atom Dalton sampai ke teori atom Modern elektron dan neutron Menuliskan simbol atom sebagai lambang unsur Diskusi tentang perkembangan teori atom yang dilengkapi dengan nomor atom dan nomor Dalton sampai teori atom Modern massa Menjelaskan tentang notasi/lambang atom, Menjelaskan pengertian nomor atom sebagai nomor atom dan nomor massa dan isotop identitas suatu atom Latihan soal tentang notasi/lambang atom, Menjelaskan pengertian nomor massa sebagai nomor atom dan nomor massa serta isotop jumlah proton dan neutron dalam suatu inti atom Menjelaskan cara menuliskan konfigurasi Menjelaskan pengertian isotop berdasarkan elektron berdasarkan nomor atom suatu perbedaan nomor massa unsur Menuliskan konfigurasi elektron unsur Latihan soal tentang konfigurasi elektron dan berdasarkan tingkat energi atau kulit dan orbital elektron valensi Mendeskripsikan perkembangan pengelompokan Sistem periodik Mendiskusikan Perkembangan unsur mulai dari Triad sampai sistem IUPAC pengelompokan unsur-unsur dari mulai awal terbaru hingga yang modern beserta dasar Mendeskripsikan letak unsur dalam sistem pengelompokannya periodik yang didasarkan pada konfigurasi Menjelaskan letak unsur dalam sistem elektron dan elektron valensi periodik yang didasarkan pada konfigurasi Menentukan periode dan golongan suatu unsur elektron dan elektron valensinya dalam tabel sistem periodik Latihan soal tentang letak unsur dalam Mendeskripsikan pengaruh jumlah elektron pada sistem periodik yang didasarkan pada kulit terluar terhadap sifat keperiodikan dan sifat konfigurasi elektron elektron valensinya kemiripan unsur Siswa mendiskusikan sifat keperiodikan Mendeskripsikan pengertian beberapa jenis sifat unsur sesuai sistem periodik unsur yang keperiodikan unsur(energi ionisasi, afinitas meliputi energi ionisasi, afinitas elektron, jarielektron, jari-jari atom, keelektronegatifan, sifat jari atom, keelektronegatifan, sifat logam/non logam/non logam) logam PENILAIAN Tes tulis Tes lisan Observasi Tes tulis Tes lisan Observasi ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 2 Buku referensi kimia lain LKS Lingkungan sekitar 2 Buku referensi kimia lain LKS SILABUS NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : SMK Dwija Bhakti 1 Jombang : KIMIA :X/1 : Memahami terjadinya ikatan kimia :3 : 12 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR 3.1. Mendeskripsikan terjadinya ikatan ion INDIKATOR 3.2. Mendeskripsikan terjadinya ikatan kovalen MATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN Mendeskripsikan peranan elektron valensi untuk Ikatan ion Menjelaskan kestabilan unsur berdasarkan mencapai konfigurasi elektron yang stabil dalam konfigurasi elektron dibandingkan pembentukan ikatan kimia konfigurasi unsur gas mulia Menjelaskan pencapaian konfigurasi elektron Menjelaskan unsur-unsur yang memiliki yang stabil berdasarkan teori oktet atau duplet kecenderungan menangkap dan Menjelaskan pembentukan ikatan ion melepaskan elektron berdasarkan analisis berdasarkan serah terima elektron dari unsur terhadap tabel sistem periodik yang berikatan dan menghasilkan senyawa ion Diskusi teori duplet dan oktet Menjelaskan ikatan kimia dalam pencapaian kestabilan unsur Menjelaskan proses terjadinya ikatan ion Menjelaskan penulisan rumus kimia senyawa-senyawa ion dan simbol Lewis Latihan soal yang berhubungan dengan ikatan ion Menjelaskan pembentukan ikatan kovalen Ikatan kovalen Menganalisis tabel sistem periodik untuk berdasarkan penggunaan pasangan elektron dari menentukan unsur-unsur yang cenderung unsur yang berikatan dan menghasilkan ikatan membentuk ikatan kovalen kovalen Menjelaskan pembentukan ikatan kovalen Menuliskan simbol Lewis dengan benar berdasarkan penggunaan pasangan elektron Mendeskripsikan penulisan ikatan kovalen bersama dengan menggunakan struktur Lewis Menjelaskan cara menggambarkan senyawa Mendeskripsikan pengaruh banyaknya pasangan kovalen dengan menggunakan struktur elektron yang berikatan terhadap jenis ikatan Lewis kovalen (tunggal, rangkap) Latihan soal yang berhubungan dengan Mendeskripsikan pembentukan ikatan kovalen ikatan kovalen koordinasi Menjelaskan pembentukan ikatan kovalen Menuliskan struktur Lewis untuk senyawakoordinasi senyawa yang memiliki ikatan kovalen koordinasi Menjelaskan cara menggambarkan struktur Lewis untuk senyawa-senyawa yang memiliki ikatan kovalen koordinasi Latihan soal yang berhubungan dengan ikatan kovalen koordinasi PENILAIAN Tes tulis Tes lisan Observasi Tes tulis Tes lisan Observasi ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 1 Buku referensi kimia lain LKS Tabel sistem periodik 2 Buku referensi kimia lain LKS Tabel sistem periodik KOMPETENSI DASAR 3.3. Menjelaskan ikatan logam INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN Menjelaskan pembentukan ikatan logam sebagai Ikatan Logam akibat adanya elektron bebas pada logam Menjelaskan pembentukan sifat logam sebagai akibat pembentukan orbital baru karena adanya elektron bebas pada logam 3.4. Menjelaskan ikatan van der Waals Menjelaskan pengertian ikatan van der waals Ikatan van der sebagai gaya antar molekul Waals Menjelaskan jenis-jenis ikatan van der waals Menjelaskan proses pembentukan ikatan van der waals dalam suatu senyawa KEGIATAN PEMBELAJARAN Menjelaskan unsur-unsur yang memiliki kecenderungan melepaskan elektron berdasarkan analisis terhadap tabel sistem periodik Menjelaskan proses pembentukan ikatan logam Diskusi menganalisis sifat-sifat logam berdasarkan ikatan logam yang dimiliki Mendiskusikan beberapa soal yang berhubungan dengan ikatan logam dan analisis sifat-sifat logam Menjelaskan pengertian ikatan van der waals sebagai gaya antar molekul Menjelaskan jenis-jenis iakatan van der waals Mendeskripsikan proses pembentukan ikatan van der waals dalam suatu senyawa Mendiskusikan pengaruh ikatan van der waals pada titik didih dan titik beku suatu senyawa PENILAIAN Tes tulis Tes lisan Observasi Tes tulis Tes lisan Observasi ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 1 Buku referensi kimia lain LKS Tabel sistem periodik 1 Buku referensi kimia lain LKS SILABUS NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : SMK Dwija Bhakti 1 Jombang : KIMIA :X/2 : Memahami konsep penulisan lambang unsur, senyawa dan bentuk molekul, persamaan reaksi dan hukum-hukum dasar kimia :2 : 16 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR 4.1. Memahami lambang unsur, senyawa dan bentuk molekul INDIKATOR 4.2. Memahami rumus kimia 4.3. Menuliskan nama senyawa kimia MATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN Memahami lambang unsur dan rumus kimia Unsur dan Mendiskusikan cara-cara penulisan lambang senyawa dengan benar senyawa unsur dan rumus kimia senyawa Mendeskripsikan bentuk-bentuk molekul Mendiskusikan bentuk-bentuk molekul berdasarkan ikatannya berdasarkan ikatannya Mendeskripsikan pengaruh bentuk molekul Mendiskusikan pengaruh bentuk molekul terhadap gaya antar molekul terhadap gaya antar molekul Menjelaskan pengertian rumus kimia/senyawa Rumus kimia / Menjelaskan pengertian senyawa dan cara sebagai gabungan dari dua unsur atau lebih yang senyawa penulisan rumus kimianya sama atau berbeda dengan komposisi tertentu Mendiskusikan penulisan rumus kimia dengan benar senyawa Menuliskan rumus kimia berdasarkan lambang Mendiskusikan pengelompokan senyawa unsur dan jumlahnya dengan benar berdasarkan jumlah atomnya Mendeskripsikan rumus molekul dan rumus Mendiskusikan pengelompokan senyawa empiris dengan benar molekul, senyawa ion dan senyawa unsur Menyetarakan reaksi kimia sederhana dengan Menjelaskan tentang rumus molekul dan benar berdasarkan prinsip jumlah unsur di ruas rumus empiris kiri dan kanan harus sama Menyetarakan reaksi kimia sederhana dengan benar Menentukan cara penamaan senyawa-senyawa Tatanama Menjelaskan tatanama senyawa berdasarkan jenis senyawa dan ikatan kimianya senyawa berdasarkan jenis senyawa dan ikatannya Menuliskan nama senyawa ion dengan benar jika Menjelaskan tatanama senyawa ion dan diketahui rumus kimianya senyawa kovalen biner Menuliskan nama senyawa kovalen dengan Mendiskusikan beberapa soal yang benar jika diketahui rumus kimianya berhubungan dengan tatanama senyawa ion Menuliskan rumus kimia senyawa ion jika dan senyawa kovalen biner diketahui nama senyawanya Latihan soal tentang tatanama senyawa ion Menuliskan rumus kimia senyawa kovalen jika dan senyawa kovalen biner diketahui nama senyawanya PENILAIAN Tes tulis Tes lisan Observasi ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 2 Buku referensi kimia lain LKS Lingkungan sekitar Tes tulis Tes lisan Observasi 2 Buku referensi kimia lain LKS Tes tulis Tes lisan Observasi 1 Buku referensi kimia lain LKS KOMPETENSI DASAR 4.4. Memahami hukum-hukum dasar kimia INDIKATOR Mendeskripsikan definisi hukum Lavoisier Mendeskripsikan definisi hukum Proust Mendeskripsikan definisi hukum Dalton Mendeskripsikan definisi hukum Gay Lussac Mendeskripsikan definisi hukum Avogadro MATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN PEMBELAJARAN Hukum dasar Menjelaskan tentang hukum Lavoisier, Tes tulis kimia hukum Proust, hukum Dalton, hukum Gay- Tes lisan Lussac, hukum Avogadro beserta cara-cara Observasi singkat perhitungannya Latihan soal tentang perhitungan pada hukum Lavoisier, hukum Proust, hukum Dalton, hukum Gay-Lussac, hukum Avogadro Latihan soal hukum Gay-Lussac, hukum Avogadro dan persamaan gas ideal ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 2 SILABUS NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : SMK Dwija Bhakti 1 Jombang : KIMIA :X/2 : Memahami konsep mol dan stoikiometri :5 : 10 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR 5.1. Memahami konsep mol sebagai dasar perhitungan kimia INDIKATOR 5.2. Memahami stoikiometri MATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN Mendeskripsikan bilangan avogadro untuk Konsep mol Menjelaskan penggunaan bilangan menentukan jumlah partikel tiap mol zat avogadro dalam menentukan jumlah partikel Menghitung jumlah Mr senyawa dari Ar unsur suatu zat berdasarkan data dalam sistem periodik unsur Menghitung Ar rata-rata unsur jika diketahui Mendeskripsikan mol unsur, mol senyawa, mol Ar isotop masing-masing unsur elektron Menjelaskan cara perhitungan Mr senyawa Menggunakan konsep mol dalam menentukan dari Ar unsur rumus kimia suatu senyawa Latihan soal tentang Ar dan Mr Menjelaskan pengertian konsep mol dan mol Menjelaskan beberapa perhitungan dalam konsep mol dalam menentukan rumus kimia suatu zat Menghitung jumlah partikel dari jumlah mol dan Stoikiometri dan Latihan soal tentang perhitungan jumlah bilangan Avogadro dan contoh soalnya perhitungan kimia partikel menggunakan bilangan avogadro Menghitung massa zat dari jumlah mol dan Ar Latihan soal tentang perhitungan massa zat unsu atau Mr senyawa dan contoh soalnya menggunakan Ar atau Mr Menghitung volume gas STP dari jumlah mol dan Latihan soal tentang perhitungan volume volume molar dan contoh soal gas STP menggunakan volume molar Menghitung volume gas tidak STP menggunakan Latihan soal tentang konsep mol dan persamaan gas ideal P.V = n.R.T Diskusi tentang persamaan gas ideal Latihan soal tentang persamaan gas ideal yang meliputi tekanan, volume dan temperatur suatu gas PENILAIAN Tes tulis Tes lisan Observasi Tes tulis Tes lisan Observasi ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 2 Buku referensi kimia lain LKS Tabel sistem periodik 2 Buku referensi kimia lain LKS Tabel sistem periodik SILABUS NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU KOMPETENSI DASAR 6.1. Mendeskripsikan pengertian umum reaksi kimia 6.2. Membedakan konsep oksidasi, reduksi dan reaksi lainnya : SMK Dwija Bhakti 1 Jombang : KIMIA :X/2 : Memahami perkembangan konsep reaksi kimia :6 : 8 x 45 Menit INDIKATOR Meninjau kembali pengertian persamaan reaksi kimia sebagai proses perubahan satu atau lebih zat menjadi satu atau lebih zat yang berbeda. Mendeskripsikan pengelompokkan reaksi kimia menjadi reaksi asam-basa dan reaksi reduksi oksidasi Mendeskripsikan ciri-ciri reaksi asam-basa sebagai proses perpindahan proton. Mendeskripsikan ciri-ciri reaksi reduksi oksidasi sebagai proses perpindahan elektron Mendeskripsikan pengertian bilangan oksidasi Mendeskripsikan pengertian konsep oksidasi dan reduksi sebagai penggabungan dan pelepasan oksigen atau pelepasan dan penerimaan elektron, atau peningkatan dan penurunan bilangan oksidasi Mendeskripsikan pengertian oksidator sebagai senyawa yang mengalami penurunan bilangan oksidasi atau mengalami reduksi. Mendeskripsikan pengertian reduktor sebagai senyawa yang mengalami kenaikan bilangan oksidasi atau mengalami oksidasi Menjelaskan contoh-contoh reaksi redoks di sekitar kita MATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN PEMBELAJARAN Reaksi kimia: Mendiskusikan pengelompokkan reaksi Tes tulis Konsep dasar kimia menjadi reaksi asam-basa dan reaksi Tes lisan reaksi kimia reduksi oksidasi Observasi Reaksi asam-basa Mendiskusikan ciri-ciri yang menyertai reaksi asam-basa dan reaksi reduksi oksidasi Reaksi oksidasi reduksi Konsep bilangan oksidasi Perubahan bilangan oksidasi Reaksi redoks di sekitar kita Menjelaskan pengertian bilangan oksidasi Tes tulis Menjelaskan pengertian konsep oksidasi Tes lisan dan reduksi sebagai penggabungan dan Observasi pelepasan oksigen atau pelepasan dan penerimaan elektron, atau peningkatan dan penurunan bilangan oksidasi Menjelaskan pengertian oksidator sebagai senyawa yang mengalami penururnan bilangan oksidasi atau mengalami reduksi. Menjelaskan pengertian reduktor sebagai senyawa yang mengalami kenaikan bilangan oksidasi atau mengalami oksidasi Mendiskusikan contoh reaksi redoks di sekitar kita ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 1 Buku referensi kimia lain LKS Tabel sistem periodik 2 Buku referensi kimia lain LKS Tabel sistem periodik SILABUS NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU KOMPETENSI DASAR 7.1. Mengidentifikasi dan mengklasifikasi berbagai larutan 7.5.Menggunakan satuan konsentrasi dalam membuat larutan : SMK Dwija Bhakti 1 Jombang : KIMIA : XI / 3 : Memahami konsep larutan :7 : 12 x 45 Menit INDIKATOR MATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN Mendeskripsikan pengertian larutan sebagai Deskripsi larutan Menjelaskan pengertian larutan sebagai campuran dari dua atau lebih zat yang homogen. Jenis-jenis larutan campuran dari dua atau lebih zat yang Mendeskripsikan pengertian larutan biner homogen. sebagai larutan yang hanya terdiri atas zat Menjelaskan pengertian larutan biner terlarut dan pelarut. sebagai larutan yang hanya terdiri atas zat Mengelompokkan jenis-jenis larutan menjadi terlarut dan pelarut larutan elektrolit dan nonelektrolit berdasarkan Menjelaskan jenis-jenis larutan menjadi sifat hantaran listriknya larutan elektrolit dan nonelektrolit berdasarkan sifat hantaran listriknya Menjelaskan pengertian konsentrasi Menjelaskan bahwa konsentrasi dapat dinyatakan dalam beberapa satuan, antara lain %volume, % massa, ppm, molalitas, molaritas dan fraksi mol PENILAIAN Tes tulis Tes lisan Observasi Konsentrasi dan Menjelaskan pengertian konsentrasi Tes tulis satuan konsentrasi Menjelaskan bahwa konsentrasi dapat Tes lisan dinyatakan dalam beberapa satuan, antara Observasi lain %volume, % massa, ppm, molalitas, molaritas dan fraksi mol Memberi contoh soal dan cara perhitungan konsentrasi larutan yang dinyatakan dalam satuan % volume, % massa, ppm, molalitas, molaritas dan fraksi mol Mendiskusikan beberapa soal tentang perhitungan konsentrasi larutan yang dinyatakan dalam % volume, % massa, ppm, molalitas, molaritas dan fraksi mol Latihan soal perhitungan konsentrasi larutan yang dinyatakan dalam % volume, % massa, ppm, molalitas, molaritas dan fraksi mol ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 1 Buku referensi kimia lain LKS Buku referensi lain LKS KOMPETENSI DASAR INDIKATOR 7.2. Memahami sifat koligatif larutan Menjelaskan arti kemolalan dan fraksi mol serta penggunaanya. Menjelaskan pengertian dan jenis sifat koligatif larutan Menjelaskan pengaruh zat terlarut yang sukar menguap terhadap tekanan uap larutan. Menjelaskan hubungan penurunan tekanan uap dengan fraksi mol zat terlarut. Menjelaskan pengaruh penambahan zat terlarut terhadap penurunan titik beku dan kenaikan titik didih suatu zat cair. Menjelaskan pengertian osmosis dan tekanan osmosis. Menemukan hubungan jumlah partikel zat terlarut dengan sifat koligatif larutan elektrolit encer dan non elektrolit. Menyimpulkan perbedaan sifat koligatif larutan elektrolit dan sifat koligatif larutan nonelektrolit 7.3. Mendeskripsikan teori Asam-basa dengan menentukan sifat larutan dan menghitung pH larutan Menjelaskan pengertian asam-basa menurut Arrhenius. Mendiskripsikan teori asam-basa menurut Bronsted-Lowry dan Lewis Mengukur pH beberapa larutan asam-basa kuat dan lemah yang konsentrasinya sama dengan indikator universal. Mengidentifikasi asam-basa dengan kertas lakmus Menyimpulkan hubungan antara besarnya harga pH terhadap kekuatan asam-basa Menghitung pH larutan asam/basa dari data konsentrasinya Menjelaskan hubungan kekuatan asam atau basa dengan derajat ionisasi dan tetapan kesetimbangan ionisasinya Menjelaskan pengertian larutan penyangga Menghitung pH larutan penyangga MATERI PEMBELAJARAN Sifat koligatif larutan Pengertian dan jenis sifat koligatif Sifat koligatif larutan nonelektrolit Sifat koligatif larutan elektrolit Teori asam-basa Identifikasi asambasa Derajat keasaman(pH) Derajat ionisasi tetapan asam dan basa KEGIATAN PEMBELAJARAN Menjelaskan arti kemolalan dan fraksi mol serta penggunaanya. Latihan menghitung kemolalan dan fraksi mol. Menjelaskan pengertian dan jenis sifat koligatif larutan Menjelaskan pengaruh zat terlarut yang sukar menguap terhadap tekanan uap larutan. Menjelaskan hubungan penurunan tekanan uap dengan fraksi mol zat terlarut. Menjelaskan pengaruh penambahan zat terlarut terhadap penurunan titik beku dan kenaikan titik didih suatu zat cair. Menjelaskan pengertian osmosis dan tekanan osmosis. Menemukan hubungan jumlah partikel zat terlarut dengan sifat koligatif larutan elektrolit encer dan non elektrolit. Menyimpulkan perbedaan sifat koligatif larutan elektrolit dan sifat koligatif larutan nonelektrolit Latihan soal-soal yang berkaitan dengan sifat koligatif larutan Menjelaskan pengertian asam-basa menurut Arrhenius. Menjelaskan teori asam-basa menurut Bronsted-Lowry dan Lewis Menuliskan persamaan reaksi asam-basa menurut Bronsted-Lowry dan menunjukkan pasangan asam-basa konjugasi Mengukur pH beberapa larutan asam-basa kuat dan lemah yang konsentrasinya sama dengan indikator universal. Mengidentifikasi asam-basa dengan kertas lakmus Menyimpulkan hubungan antara besarnya harga pH terhadap kekuatan asam-basa Latihan menghitung pH larutan asam/basa dari data konsentrasinya. Menjelaskan hubungan kekuatan asam atau basa dengan derajat ionisasi dan tetapan PENILAIAN Tes tulis Tes lisan Observasi Tes tulis Tes lisan Observasi ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 1 Buku referensi kimia lain LKS 4 Buku referensi kimia lain LKS Alat dan bahan percobaan KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN 7.4. Menentukan hidrolisis Menentukan cici-ciri beberapa jenis garam yang Hidrolisis garam garam, kelarutan dan hasil dapat terhidrolisis dalam air. Kelarutan dan kali kelarutan Menjelaskan hubungan antara tetapan hidrolisis hasil kali kelarutan Kh), tetapan ionisasi air(Kw), dan konsentrasi OHatau H+ larutan garam yang terhidrolisis. Menjelaskan kesetimbangan dalam larutan jenuh atau larutan garam yang sukar larut. Menghubungkan tetapan hasil kali kelarutan dengan tingkat kelarutan atau pengendapannya. Menuliskan ungkapan berbagai Ksp elektrolit yang sukat larut dalam air. Menghitung kelarutan suatu elektrolit yang sukar larut berdasarkan data harga Ksp atau sebaliknya. KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN kesetimbangan ionisasinya Menjelaskan pengertian larutan penyangga Menghitung pH larutan penyangga Menentukan cici-ciri beberapa jenis garam Tes tulis yang dapat terhidrolisis dalam air. Tes lisan Menjelaskan hubungan antara tetapan Observasi hidrolisis Kh), tetapan ionisasi air(Kw), dan konsentrasi OH- atau H+ larutan garam yang terhidrolisis. Menjelaskan kesetimbangan dalam larutan jenuh atau larutan garam yang sukar larut. Menghubungkan tetapan hasil kali kelarutan dengan tingkat kelarutan atau pengendapannya. Menuliskan ungkapan berbagai Ksp elektrolit yang sukat larut dalam air. Latihan menghitung kelarutan suatu elektrolit yang sukar larut berdasarkan data harga Ksp atau sebaliknya ALOKASI WAKTU TM PS PI 2 SUMBER BELAJAR Buku referensi lain LKS SILABUS NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : SMK Dwija Bhakti 1 Jombang : KIMIA : XI / 3 : Memahami konsep larutan elektrolit dan elektrokimia :8 : 6 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR 8.1. Membedakan larutan elektrolit dan nonelektrolit INDIKATOR 8.2.Menerapkan konsep reaksi redoks dalam elektrokimia MATERI PEMBELAJARAN Mendeskripsikan pengertian larutan sebagai Larutan elektrolit campuran dari dua atau lebih zat yang homogen. dan nonelektrolit Mendeskripsikan pengertian larutan biner Membedakan sebagai larutan yang hanya terdiri atas zat larutan terlarut dan pelarut. nonelektrolit, Mengelompokkan jenis-jenis larutan menjadi elektrolit kuat dan larutan elektrolit dan nonelektrolit berdasarkan elektrolit lemah sifat hantaran listriknya Penyebab sifat Mendeskripsikan kemampuan larutan hantar listrik menghantarkan arus listrik berdasarkan larutan elektrolit banyaknya ion yang terbentuk dalam larutan Larutan elektrolit Mendeskripsikan penyebab adanya ion-ion dalam penghantar arus larutan akibat ikatan ion atau kovalen polar listrik Jenis larutan elektrolit berdasarkan daya hantar listriknya Menjelaskan proses terjadinya elektrokimia dan Sel Volta dan jenis-jenisnya Galvani Menjelaskan proses pada sel volta karena Elektrokimia adanya energi yang dihasilkan pada reaksi Konsep dasar redoks spontan elektrokimia Menggambarkan susunan sel volta dan Aplikasi proses menjelaskan fungsi tiap bagiannya elektrokimia Menuliskan notasi sel dari reaksi yang terjadi pada sel volta Menghitung potensial sel berdasarkan data potensial standar elekrodenya Menjelaskan prinsip sel-sel volta yang banyak digunakan dalam kehidupan Menjelaskan proses pada sel elektrolisis karena adanya energi listrik dari luar Menuliskan reaksi elektrode pada sel elektrolisis KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN Mendemonstrasikan larutan elektrolit dan Tes tulis nonelektrolit berdasarkan sifat hantaran listriknya Tes lisan Mendiskusikanperbedaan larutan elektrolit dan Observasi nonelektrolit berdasarkan sifat hantaran listriknya Mengelompokkan jenis-jenis larutan menjadi larutan elektrolit dan nonelektrolit berdasarkan sifat hantaran listriknya Menjelaskan sel elektrokimia dan jenis-jenisnya. Tes tulis Menggambarkan susunan sel volta atau sel Tes lisan galvani dan menjelaskan fungsi tiap bagiannya. Observasi Menuliskan lambang sel dari reaksi yang terjadi pada sel volta Menjelaskan potensial sel dan potensial electrode Menjelaskan cara menghitung potensial sel dalam reaksi redoks Mendiskusikan beberapa soal tentang penghitungan potensial sel dalam reaksi redoks Latihan soal tentang potensial sel Menjelaskan prinsip sel-sel volta yang banyak digunakan dalam kehidupan Menjelaskan proses terjadinya elekrolisis Menjelaskan proses reaksi di katode dan anode pada sel elektrolisis ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 1 Buku referensi kimia lain LKS 2 Buku referensi kimia lain LKS KOMPETENSI DASAR INDIKATOR Menyimpulkan beberapa gejala korosi dalam kehidupan sehari-hari berdasarkan hasil pengamatan Menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi terjadinya korosi berdasarkan hasil pengamatan Menerapkan konsep hokum Faraday dalam perhitungan sel elektrolisis MATERI PEMBELAJARAN Korosi Reaksi elektrolisis Hukum Faraday KEGIATAN PEMBELAJARAN Latihan menuliskan reaksi sel elektrolisis pada katode dan anode menggunakan larutan atau lelehan zat Mendiskusikan beberapa gejala korosi dalam kehidupan sehari-hari berdasarkan hasil pengamatan Mendiskusikan faktor-faktor yang mempengaruhi terjadinya korosi berdasarkan hasil pengamatan Menjelaskan konsep hukum Faraday dalam perhitungan sel elektrolisis Memberi contoh soal tentang hukum Faraday Latihan soal tentang hukum faraday PENILAIAN ALOKASI WAKTU TM PS PI SUMBER BELAJAR SILABUS NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : SMK Dwija Bhakti 1 Jombang : KIMIA : XI / 3 : Menentukan perubahan entalpi berdasarkan konsep termokimia :9 : 8 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR 9.1. Menjelaskan entalpi dan perubahan entalpi INDIKATOR MATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN PEMBELAJARAN Mendefinisikan pengertian sistem dan lingkungan Termokimia Menjelaskan tentang proses yang menyertai Tes tulis Mendeskripsikan pengelompokan sistem ke (Entalpi dan proses reaksi yang terjadi jika kapur Tes lisan dalam sistem tertutup, sistem terbuka dan sistem perubahannya) ditambahkan dengan air Observasi terisolasi Mengenalkan termokimia berdasarkan Mendeskripsikan pengelompokan reaksi kimia ke proses tersebut dalam reaksi eksoterm dan endoterm Menjelaskan dan bertanya jawab dengan berdasarkan panas yang dihasilkan siswa tentang sistem dan lingkungan Mendeskripsikan pengertian entalpi (H) sebagai berdasarkan proses reaksi pada kapur jumlah kalor yang masuk atau keluar dari sistem dengan air pada tekanan tetap Menggambarkan analogi sistem terbuka, Mendeskripsikan pengertian perubahan entalpi sistem tertutup dan sistem terisolasi Menjelaskan dan bertanya jawab tentang (H) reaksi eksoterm dan endoterm berdasarkan keluar masuknya kalor pada suatu sistem Menjelaskan tentang mendeskripsikan tentang entalpi dan perubahan entalpi Diskusi tentang jenis-jenis perubahan entalpi molar standar (Ho) Mendiskusikan perbedaan reaksi eksoterm dan endoterm, serta beberapa contoh peristiwa yang tergolong reaksi eksoterm atau endoterm Mendiskusikan cara penulisan persamaan termokimia berdasarkan jenis perubahan entalpi molar standar (Ho) reaksi ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 1 Buku referensi kimia lain LKS KOMPETENSI DASAR INDIKATOR 9.2. Menentukan perubahan entalpi reaksi Menghitung perubahan entalpi reaksi dengan berdasarkan data hasil percobaan kalorimeter menggunakan rumus Q = m . c. T Mendeskripsikan perubahan entalpi reaksi yang dihitung berdasarkan hukum Hess Mendeskripsikan perubahan entalpi reaksi yang dihitung sebagai selisih entalpi produk dan reaktan Menghitung perubahan entalpi reaksi berdasarkan data energi ikatan rata-rata 9.3. Menentukan kalor pembakaran berbagai bahan bakar Mendeskripsikan pengertian kalor pembakaran sebagai kalor yang dilepaskan jika 1 mol bahan bakar dibakar Menjelaskan pemanfaatan nilai kalor beberapa bahan bakar MATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN Termokimia Menjelaskan bahwa ada beberapa cara (Entalpi dan yang digunakan untuk menghitung besarnya perubahannya) perubahan entalpi (H) reaksi Menjelaskan cara menghitung H reaksi menggunakan rumus Q = m . c. T dari data percobaan kalorimeter Menjelaskan cara menghitung H reaksi berdasarkan hukum Hess Menjelaskan cara menghitung H reaksi berdasarkan data Hfo menggunakan rumus H = Hfo(produk) - Hfo(reaktan) Menjelaskan cara menghitung H reaksi berdasarkan data energi ikatan rata-rata Mendiskusikan beberapa soal yang berhubungan dengan cara menghitung H reaksi Termokimia Menjelaskan tentang pembakaran suatu (Entalpi dan bahan bakar perubahannya) Menjelaskan tentang kalor pembakaran (H reaksi pembakaran) beberapa bahan bakar Mendiskusikan tentang nilai kalor beberapa bahan bakar dan hubungan kandungan nilai kalornya terhadap efisiensi penggunaan bahan bakar PENILAIAN Tes tulis Tes lisan Observasi ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 3 Buku referensi kimia lain LKS Tes tulis Tes lisan Observasi Buku referensi kimia lain LKS SILABUS NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU KOMPETENSI DASAR 10.1. Menguasai reaksi kesetimbangan 10.2. Menguasai faktor-faktor yang mempengaruhi pergeseran kesetimbangan : SMK Dwija Bhakti 1 Jombang : KIMIA : XI / 4 : Memahami konsep kesetimbangan reaksi : 10 : 6 x 45 Menit INDIKATOR Menjelaskan pengelompokan reaksi kimia menjadi reaksi berkesudahan dan reaksi kesetimbangan Mendeskripsikan kesetimbangan kimia sebagai kondisi yang dicapai suatu reaksi jika laju reaksi dalam dua arah yang berlawanan adalah sama, dan konsentrasi reaktan serta produk tetap Menjelaskan pengelompokan reaksi kestimbangan menjadi reaksi kesetimbangan homogen dan heterogen Mendeskripsikan pengertian kesetimbangan homogen dan heterogen berdasarkan fasa seluruh spesi yang bereaksi (produk dan reaktan) Mendeskripsikan terjadinya perubahan atau pergeseran kesetimbangan sebagai akibat adanya aksi pada reaksi kesetimbangan (asas Le Chatelier) yang cenderung akan mengurangi aksi tersebut Mendeskripsikan pengaruh berbagai faktor, diantaranya perubahan konsentrasi, volume, dan tekanan terhadap pergeseran kesetimbangan Menjelaskan pengaruh perubahan temperatur terhadap nilai tetapan kesetimbangan MATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN PEMBELAJARAN Kesetimbangan Menjelaskan tentang reaksi berkesudahan Tes tulis reaksi dan reaksi kesetimbangan melalui contoh Tes lisan Pengertian dan Menjelaskan tentang kondisi kesetimbangan Observasi prinsip kimia kesetimbangan Menjelaskan bahwa reaksi kesetimbangan kimia dibedakan menjadi 2 berdasarkan fasa seluruh spesi yang bereaksi, yaitu kesetimbangan homogen dan heterogen Mendiskusikan perbedaan kesetimbangan homogen dan heterogen Faktor-faktor yang mempengaruhi kesetimbangan reaksi Menjelaskan bahwa kesetimbangan reaksi Tes tulis juga dipengaruhi oleh beberapa faktor Tes lisan Mendiskusikan faktor-faktor yang Observasi mempengaruhi kesetimbangan reaksi dan penentuan pergeserannya Mendiskusikan beberapa soal yang berhubungan dengan penentuan pergeseran kesetimbangan ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 1 Buku referensi kimia lain LKS Buku referensi kimia lain LKS KOMPETENSI DASAR INDIKATOR 10.3. Menentukan hubungan Mendeskripsikan pengertian tetapan kuantitatif antara kesetimbangan (Kc) sebagai perbandingan pereaksi dan hasil reaksi konsentrasi reaktan dan produk suatu reaksi dari suatu reaksi kesetimbangan yang memiliki harga tetap pada kesetimbangan kondisi kesetimbangan dan temperatur tertentu (Hukum Aksi Massa) Mendeskripsikan konversi Kc menjadi Kp berdasarkan persamaan gas ideal MATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN PEMBELAJARAN Tetapan Menjelaskan pengertian dan cara penulisan Tes tulis kesetimbangan tetapan kesetimbangan berdasarkan Tes lisan (Kc dan Kp) persamaan reaksi kesetimbangan Observasi Penerapan Menjelaskan cara mengkonversikan Kc kesetimbangan menjadi Kp berdasarkan persamaan gas kimia ideal Mendiskusikan beberapa soal yang berhubungan dengan mengkonversikan Kc menjadi Kp berdasarkan persamaan gas ideal Latihan soal perhitungan Kc dan Kp ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 2 Buku referensi kimia lain LKS SILABUS NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU KOMPETENSI DASAR : SMK Dwija Bhakti 1 Jombang : KIMIA : XI / 4 : Mengidentifikasikan faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi : 11 : 6 x 45 Menit INDIKATOR 11.1. Menentukan laju reaksi dan orde reaksi Mendeskripsikan definisi laju reaksi sebagai perubahan konsentrasi reaktan atau produk terhadap perubahan waktu Mendeskripsikan pengertian tetapan laju reaksi sebagai perbandingan laju reaksi terhadap perubahan konsentrasi reaktan Mendeskripsikan hukum laju reaksi sebagai hubungan antara laju reaksi, tetapan laju reaksi, dan konsentrasi yang dipangkatkan dengan bilangan eksponensial yang disebut orde reaksi (v = k [X]a [Y]b) Menentukan orde dan tetapan laju reaksi berdasarkan data konsentrasi reaktan dan laju reaksi Menjelaskan bentuk grafik laju reaksi terhadap konsentrasi dengan orde reaksinya 11.2. Menjelaskan faktorfaktor yang mempengaruhi laju reaksi Menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi Menjelaskan pengaruh berbagai faktor-faktor yang berupa konsentrasi, katalis, luas pernukaan dan temperatur terhadap laju reaksi MATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN PEMBELAJARAN Laju reaksi dan Menjelaskan penggambaran konsep Tes tulis tetapan laju reaksi kecepatan reaksi dengan memberikan Tes lisan Orde reaksi contoh sederhana, yaitu tentang kecepatan Observasi Teori tumbukan proses pembakaran antara dua benda yang dan energi aktivasi berbeda Menjelaskan tentang pengertian laju reaksi dan perumusannya Menjelaskan cara penulisan persamaan hukum laju reaksi Menjelaskan cara menghitung orde reaksi dan tetapan laju reaksi serta bentuk grafik yang sesuai Mendiskusikan beberapa soal yang berhubungan dengan penghitungan orde reaksi, tetapan laju reaksi serta persamaan hukum laju reaksi Latihan soal tentang perumusan hukum laju reaksi, orde reaksi dan tetapan laju reaksi Faktor-faktor yang Menjelaskan penggambaran konsep Tes tulis mempengaruhi laju kecepatan reaksi dengan memberikan Tes lisan reaksi: contoh sederhana, yaitu tentang kecepatan Observasi - Konsentrasi proses pembakaran antara dua benda yang - Suhu berbeda - Katalisator Menjelaskan bahwa kecepatan terjadinya - Luas suatu reaksi dipengaruhi oleh beberapa permukaan faktor Mendiskusikan faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi dan pengaruhnya terhadap kecepatan reaksi ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 2 Buku referensi kimia lain LKS 1 Buku referensi kimia lain LKS SILABUS NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU KOMPETENSI DASAR 12.1. Mendeskripsikan kekhasan atom karbon yang membentuk senyawa hidrokarbon 12.2. Menggolongkan senyawa hidrokarbon dan turunannya : SMK Dwija Bhakti 1 Jombang : KIMIA : XII / 5 : Memahami senyawa hidrokarbon dan kegunaannya : 12 : 12 x 45 Menit INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN Mendeskripsikan pengertian senyawa organik Kekhasan atom dan senyawa karbon karbon dan senyawa Mendeskripsikan senyawa hidrokarbon hidrokarbon sebagai senyawa yang terdiri atas unsur C dan Pengelompokkan H senyawa hidrokarbon Mendeskripsikan kekhasan atom karbon yang Tata nama senyawa ditunjukkan oleh kemampuan atom karbon hidrokarbon untuk membentuk ikatan karbon-karbon Sifat fisika senyawa dengan berbagai jenis ikatan (tunggal, hidrokarbon rangkap) Isomer senyawa hidrokarbon Reaksi kimia pada senyawa hidrokarbon Mendeskripsikan pengelompokan senyawa Senyawa hidrokarbon hidrokarbon dan turunannya dan turunannya Mendeskripsikan senyawa turunan alkana Mengelompokkan gugus fungsi, jenis-jenis, dan isomer senyawa turunan alkana, yaitu haloalkana, alkohol dan eter, aldehida dan keton, asam karboksilat dan ester Mendeskripsikan senyawa benzena dan turunannya Menjelaskan struktur dan tatanama turunan benzena Menjelaskan kegunaan serta dampak benzena dan turunannya KEGIATAN PEMBELAJARAN Menjelaskan pengertian senyawa organik dan senyawa karbon melalui contoh Menjelaskan senyawa hidrokarbon Menjelaskan kekhasan atom karbon yang menyebabkan karbon bisa membentuk senyawa yang bermacam-macam Mendiskusikan kedudukan atom dalam rantai karbon PENILAIAN Tes tulis Tes lisan Observasi Mengelompokkan senyawa hidrokarbon dan Tes tulis turunannya, yaitu alkana, alkena dan alkuna Tes lisan Menjelaskan jenis-jenis alkana dan Observasi turunannya berdasarkan gugus fungsinya Mendeskripsikan gugus fungsi, jenis-jenis dan isomer senywa turunan alkana Mengelompokkan senyawa turunan alkana, yaitu haloalkana, alkohol dan eter, aldehida dan keton, asam karboksilat dan ester Menjelaskan senywa benzena dan turunannya Menjelaskan struktur dan tatanama turunan benzena Menjelaskan kegunaan serta dampak senyawa benzena dan turunannya ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 1 Buku referensi kimia lain LKS 3 Buku referensi kimia lain LKS KOMPETENSI DASAR 12.3. Mendeskripsikan kegunaan senyawa hidrokarbon dan turunannya dalam kehidupan manusia INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN Mendeskripsikan kegunaan senyawa Gas alam hidrokarbon yaitu alkohol, parfumery, plastik Alkohol dan minyak bumi Parfumery Mendeskripsikan minyak bumi berdasarkan Plastik pembentukannya sebagai hasil pembusukan Minyak bumi dan berbagai mahluk hidup yang terjadi selama kegunaannnya: jutaan tahun Pembentukkan Mendeskripsikan kandungan utama minyak dan pengelolaan bumi sebagai campuran hidrokarbon yang minyak bumi terdirin atas campuran parafin (alkana), olefin Produk hasil (alkena), nafta (siklo parafin), dan hidrokarbon pengolahan aromatik minyak bumi dan Menjelaskan produk hasil pengolahan minyak dampak yang bumi, seperti nafta, petrolium dan kerosin ditimbulkannya Menjelaskan kegunaan minyak bumi melalui Nafta (residu) kajian pustaka Petroleum (bensin) Kerosen( minyak tanah dan avtur) KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN Menjelaskan aplikasi senyawa hidrokarbon Tes tulis yaitu alkohol, parfumery, plastik dan minyak Tes lisan bumi Menjelaskan bahwa hidrokarbon alifatik banyak terkandung dalam minyak bumi Mendiskusikan kandungan yang terdapat pada minyak bumi Menjelaskan produk hasil pengolahan minyak bumi, seperti nafta, petrolium dan kerosin Mendiskusikan fraksi-fraksi minyak bumi beserta kegunaannnya ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 1 Buku referensi kimia lain LKS SILABUS NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU KOMPETENSI DASAR : SMK Dwija Bhakti 1 Jombang : KIMIA : XII / 5 : Menjelaskan system klasifikasi dan kegunaan makromolekul (karbohidrat, lipid, protein dan polimer) : 13 : 10 x 45 Menit INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN Karbohidrat dan klasifikasinya Aplikasi karbohidrat 13.1. Menjelaskan karbohidrat, klasifikasi dan penggunaannya Mendeskripsikan pengertian karbohidrat sebagai biopolymer Menjelaskan pengelompokkan karbohidrat menjadi monosakarida, disakarida, polisakarida Menjelaskan penggunaan dari karbohidrat 13.2. Menjelaskan lipid, klasifikasi dan penggunaannya Mendeskripsikan pengertian lipid Menjelaskan penggolongan lipid yang terpenting yaitu lemak fosfolipid dan steroid Menjelaskan penggunaan dari lipid Mendeskripsikan pengertian protein sebagai polimer alam yang terbentuk dari monomermonomer asam amino melalui ikatan peptide dalam reaksi polimer kondensasi Menjelaskan sifat-sifat dan jenis asam amino Menjelaskan pengelompokkan protein berdasarkan komposisi kimia, bentuk dan fungsi biologis Menjelaskan penggunaan dari protein Lipid dan klasifikasinya Aplikasi lipid Mendeskripsikan polimer sebagai struktur yang panjang dan rumit dan merupaksn unit ulang dari suatu mlekul kecil Mengelompokkan polimer berdasarkan pembentukkannya, senyawa pembentuknya, bahan penyusunnya, ketahanan terhadap panas, struktur Mendeskripsikan reaksi polimer adisi dan kondensasi Mengidentifikasi kegunaan polimer dalam kehidupan sehari-hari Polimer dan klasifikasinya Aplikasi polimer Polimer sintesis 13.3. Menjelaskan protein, klasifikasi dan penggunaannya 13.4. Menjelaskan polimer, klasifikasi dan penggunaannya Protein dan klasifikasinya Aplikasi protein KEGIATAN PEMBELAJARAN Menjelaskan karakteristik karbohidrat sebagai biopolymer Menjelaskan dan melakukan tanya jawab tentang sifat-sifat monosakarida, disakarida, dan polisakarida Menjelaskan melakukan tanya jawab tentang penggunaan karbohidrat Menjelaskan karakteristik lipid Menjelaskan dan menyebutkan penggolongan lipid Menjelaskan kegunaan lipid Menjelaskan pengertian protein sebagai polimer alam yang terbentuk dari monomer- monomer asam amino melalui ikatan peptide dalam reaksi polimer kondensasi Menjelaskan sifat-sifat dan jenis asam amino serta memberi contoh masing-masing jenis asam amino Menjelaskan pengelompokkan protein berdasarkan komposisi kimia, bentuk dan fungsi biologis serta member contoh Menjelaskan penggunaan dari protein Menjelaskan pengertian polimer Mendiskusikan pengelompokan polimer berdasarkan pembentukkannya, senyawa pembentuknya, bahan penyusunnya, ketahanan terhadap panas, struktur Menjelaskan proses reaksi polimerisasi adisi dan kondensasi Latihan soal yang berhubungan dengan reaksi polimerisasi adisi dan kondensasi Mendiskusikan contoh-contoh polimer dan kegunaannya dalam kehidupan sehari-hari PENILAIAN Tes tulis Tes lisan Observasi ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 1 Buku referensi kimia lain LKS Tes tulis Tes lisan Observasi Buku referensi kimia lain LKS Tes tulis Tes lisan Observasi 1 Buku referensi kimia lain LKS Tes tulis Tes lisan Observasi 2 Buku referensi kimia lain LKS SILABUS NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU KOMPETENSI DASAR : SMK Dwija Bhakti 1 Jombang : KIMIA : XII / 5 : Memahami koloid, suspensi, dan larutan sejati : 14 : 6 x 45 Menit INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN Koloid, suspensi dan campuran 14.1. Mengidentifikasi koloid, suspensi, dan larutan sejati Menjelaskan pengelompokkan campuran menjadi larutan, koloid dan suspensi Mendeskripsikan perbedaan larutan, koloid dan suspensi berdasarkan sifat campurannya, fasanya dan ukuran partikelnya Menjelaskan gerak brown dan efek tyndall sebagai sifat khas koloid 14.2. Membedakan macam dan sifat koloid Mendeskripsikan zat terdispersi dan medium Macam dan sifat-sifat pendispersinya koloid Mendeskripsikan pengelompokkan koloid berdasarkan wujud zat terdispersi dan medium pendispersinya Mendeskripsikan pengelompokkan koloid menjadi koloid liofil dan koloid liofob berdasarkan kekuatan ikatan zat terdispersi dan medium pendispersinya 14.3. Menerapkan sistem koloid dalam kehidupan sehari-hari Mendeskripsikan pembuatan koloid dapat dilakukan dengan cara kondensasi, dispersi, dan atau gabungan dari keduanya Menjelaskan penggunaan koloid berdasarkan proses pembentukannya Melakukan kajian pustaka penggunaan koloid Pembuatan dan pemurnian koloid Penggunaan koloid KEGIATAN PEMBELAJARAN Menjelaskan klasifikasi campuran menjadi larutan, koloid dan suspensi Menjelaskan dan melakukan tanya jawab tentang perbedaan larutan, koloid dan suspensi berdasarkan sifat campurannya, fasanya dan ukuran partikelnya Mendeskripsikan gerak brown dan efek tyndall sebagai sifat khas koloid Menjelaskan zat terdispersi dan medium pendispersinya Menjelaskan 8 jenis koloid berdasarkan zat terdispersi dan medium pendispersinya Menjelaskan koloid liofil dan koloid liofob Mendiskusikan beberapa soal tentang pengelompokkan contoh zat yang termasuk ke dalam koloid PENILAIAN Tes tulis Tes lisan Observasi ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 1 Buku referensi kimia lain LKS Tes tulis Tes lisan Observasi Buku referensi kimia lain LKS Menjelaskan dan melakukan tanya jawab Tes tulis tentang pembuatan koloid dapat dilakukan Tes lisan dengan cara kondensasi, dispersi, dan atau Observasi gabungan dari keduanya Menjelaskan dan melakukan tanya jawab dengan siswa beberapa jenis koloid sering ditemui dalam kehidupan sehari-hari Menjelaskan dan bertanya jawab tentang kegunaan contoh-contoh koloid 1 Buku referensi kimia lain LKS SILABUS NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU KOMPETENSI DASAR : SMK Dwija Bhakti 1 Jombang : KIMIA : XII / 6 : Memahami konsep kimia inti dan radiokimia : 15 : 6 x 45 Menit INDIKATOR 15.1. Memahami kimia inti dan Menjelaskan sejarah penemuan sinar radioaktif radiasi Mendiskripsikan sifat-sifat sinar radioaktif Menjelaskan peluruhan radioaktif alami Menjelaskan reaksi transmutasi buatan Mendiskripsikan bahaya unsur-unsur radioaktif Menjelaskan reaksi fisi dan fusi 15.2. Memahami radiokimia dan aplikasinya Mendiskripsikan pengertian radiokimia Mendiskripsikan manfaat radioisotop sebagai perunut dan sebagai sumber radiasi MATERI PEMBELAJARAN Penemuan sinar radioaktif Sifat-sifat sinar radioaktif Peluruhan radioaktif alami Reaksi transmutasi buatan Bahaya unsurunsur radioaktif Reaksi fisi dan fusi Konsep dasar radiokimia Aplikasi radiokimia KEGIATAN PEMBELAJARAN Menjelaskan sejarah penemuan sinar radioaktif beserta contoh-contohnya Menjelaskan jenis sinar radioaktif dan sifatsifatnya Menjelaskan peluruhan radioaktif alami Memberi contoh peluruhan radioaktif alami Menjelaskan reaksi transmutasi buatan Memberi contoh reaksi transmutasi buatan Latihan menuliskan persamaan reaksi inti Mendiskripsikan dampak pemanfaatan unsur-unsur radioaktif Menjelaskan reaksi fisi dan fusi Memberi contoh reaksi fisi dan fusi Mendiskripsikan pengertian radiokimia Mendiskripsikan manfaat radioisotop sebagai perunut dan sebagai sumber radiasi serta memberi contoh-contohnya PENILAIAN Tes tulis Tes lisan Observasi Tes tulis Tes lisan ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 2 Buku referensi kimia lain LKS 1 Buku referensi kimia lain LKS SILABUS NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS / SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : SMK Dwija Bhakti 1 Jombang : KIMIA : XII / 6 : Melakukan pemisahan dan analisis : 16 : 6 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR 16.1. Memisahkan zat dari campuran INDIKATOR 16.2. Menentukan kadar suatu unsur / senyawasenyawa MATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN Menjelaskan pengelompokkan campuran menjadi Pemisahan Menjelaskan dan bertanya jawab tentang campuran homogen dan heterogen campuran : contoh-contoh campuran heterogen Mendeskripsikan cara-cara pemisahan campuran Maserasi Menjelaskan dan bertanya jawab tentang (maserasi, ekstraksi, destilasi, filtrasi) Ekstraksi contoh-contoh campuran homogen Destilasi Menjelaskan dan bertanya jawab tentang Filtrasi cara-cara pemisahan campuran campuran heterogen dan homogen Memberikan contoh cara pemisahan campuran Mendeskripsikan penentuan kadar Penentuan kadar Menjelaskan teknik gravimetric dan unsur/senyawa dengan cara gravimetric dan suatu unsur/ volumetric dalam penentuan kadar volumetric senyawa unsur/senyawa Mendeskripsikan cara/langkah-langkah yang Teknik-teknik Menjelaskan dan bertanya jawab tentang dilakukan dengan gravimetric pengukuran kadar langkah-langkah dalam gravimetri Mendeskripsikan cara/langkah-langkah yang gravimetric, Menjelaskan dan bertanya jawab tentang dilakukan dalam volumetric melalui titrasi volumetric, dan cara melakukan analisis dan perhitungan teknik lainnya dalam gravimetric Mendiskusikan beberapa soal tentang analisis perhitungan penentuan kadar dalam gravimetric Menjelaskan dan bertanya jawab tentang langkah-langkah dalam volumetri Menjelaskan dan bertanya jawab tentang cara melakukan analisis dan perhitungan dalam volumetri Mendiskusikan beberapa soal tentang analisis perhitungan penentuan kadar dalam volumetri PENILAIAN Tes tulis Tes lisan Observasi Tes tulis Tes lisan ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR TM PS PI 1 Buku referensi kimia lain LKS 2 Buku referensi kimia lain LKS