Document

advertisement
Nama
: ___________________
No Absen
: ___________________
Kelas
: ___________________
ULANGAN IPA BAB I
GERAK PADA MAKHLUK HIDUP DAN BENDA
Romawi I
1. Gerak tumbuhan yang dipengaruhi oleh rangsangan dari dalam tumbuhan itu sendiri
disebut ....
a. Endonom
c. Higroskopis
b. Esionom
d. Taksis
2. Gerakan tumbuhan yang diakibatkan karena pengaruh rangsangan dari luar termasuk
gerak ....
a. Turgor
c. Esionom
b. Taksis
d. Iritabilitas
3. Gerak akar tumbuhan ke bawah mendekati pusat bumi disebut gerak ....
a. Geotropisme
c. Tigmotropisme
b. Hidrotropisme
d. Fototropisme
4. Mekarnya bunga tulip merupakan gerak termonasti yang dipengaruhi oleh ....
a. Zat kimia
c. Kadar air
b. Suhu
d. Cahaya
5. Menutupnya daun putri malu akibat sentuhan disebut gerak ....
a. Tigmotropisme
c. Seismonasti
b. Termonasti
d. Fotonasti
6. Kaki bebek yang berselaput memudahkan bebek yang tinggal di daerah lumpur. Hal
ini merupakan contoh dari ....
a. Adaptasi fisiologi
c. Adaptasi tingkah laku
b. Adaptasi morfologi
d. Adaptasi anatomi
7. Yang bukan merupakan fungsi hewan melakukan adaptasi adalah ....
a. Mencari makan
c. Mempertahankan keturunan
b. Menghindari serangan musuh
d. Mengubah bentuk tubuh
8. Alat yang digunakan untuk merekam perubahan kecepatan pada suatu benda disebut
....
a. Higrometer
c. Ticker timer
b. Barometer
d. Termometer
9. Satuan kecepatan yang benar adalah ....
a. m/jam
c. m/s-2
2
b. m/s
d. km/jam
10. Grafik hubungan jarak dan waktu pada gerak lurus beraturan yang benar adalah ....
a.
s
t
b.
s
t
c.
s
t
d.
s
t
11. Grafik yang menunjukkan hubungan kecepatan dan waktu pada gerak lurus beraturan
adalah sebagai berikut ....
a.
v
t
b.
v
t
c.
v
t
d.
v
t
12. Ada seorang pejalan kaki bergerak ke utara sejauh 6 km, kemudian berbelok ke timur
sejauh 8 km. Berapa perpindahan yang telah dilakukan pejalan kaki tersebut?
8km
6km
a. 100 km
c. 12 km
b. 10 km
d. 14 km
13. Dio mengendarai sepeda motor dengan kecepatan 60 km/jam. Berapa waktu yang
dibutuhkan oleh Dio jika dia akan menempuh jarak 150 km?
a. 1 jam
c. 2 jam
b. 1,5 jam
d. 2,5 jam
14. Seorang atlit menempuh lintasan lari yang panjangnya 500 meter dengan waktu
tempuh 25 sekon. Berapa kecepatan berlari atlit tersebut?
a. 2 m/s
c. 20 m/s
b. 5 m/s
d. 50 m/s
15. Sebuah bus melaju dengan kecepatan 80 km/jam selama 4 jam. Berapa panjang jarak
yang sudah ditempuh bus tersebut?
a. 20 km
c. 320 km
b. 120 km
d. 360 km
16. Ketika kita sedang berada di dalam mobil yang melaju kencang kemudian mobil
direm mendadak, tubuh kita akan ikut terdorong untuk mempertahankan
kedudukannya. Peristiwa seperti ini merupakan contoh dari ....
a. Hukum I Newton
c. Hukum III Newton
b. Hukum II Newton
d. Hukum Archimedes
17. Benda tak hidup dapat berpindah tempat karena ada pengaruh .... dari luar.
a. Suhu
c. Cahaya
b. Gaya
d. Kelembaban
18. Perhatikan gambar di bawah ini!
Kesimpulan yang paling tepat dari gambar di atas adalah ....
a. Balok A akan bergerak dengan percepatan yang paling besar, karena percepatan
berbanding terbalik dengan gaya yang bekerja pada benda
b. Balok B akan bergerak dengan percepatan yang paling besar, karena percepatan
berbanding lurus dengan gaya yang bekerja pada benda
c. Balok A akan bergerak dengan percepatan yang paling kecil, karena percepatan
berbanding terbalik dengan gaya yang bekerja pada benda
d. Balok B akan bergerak dengan percepatan yang paling kecil, karena percepatan
berbanding lurus dengan gaya yang bekerja pada benda
19. Perhatikan gambar berikut ini!
Saat terbang di udara, gerakan burung tersebut dapat dijelaskan dengan hukum ketiga
Newton, yaitu dengan cara memanfaatkan sifat aliran udara. Perbandingan besarnya
gaya aksi dan reaksi antara burung dengan udara yang benar adalah....
a. Sama, sehingga burung tidak dapat terbang dengan stabil di udara
b. Berbeda, sehingga burung dapat melayang di udara
c. Sama, karena gaya yang dimilikinya melebihi besar gaya gesekan udara maka
burung dapat maju ke depan
d. Berbeda, karena gaya yang dimilikinya lebih kecil dari gaya gesekan udara
sehingga burung dapat maju ke depan
20. Perhatikan gambar di bawah ini!
Pada kasus perenang tersebut, air mendorong maju perenang itu untuk mengatasi
gesekan yang dijumpainya. Fakta tersebut disebabkan oleh ....
a. Besar perbandingan gaya aksi dan reaksi bekerja pada benda yang berbeda adalah
tidak sama, sehingga perenang yang massanya jauh lebih kecil daripada massa
satu kolam air akan mengalami percepatan lebih kecil daripada percepatan air
tersebut.
b. Besar perbandingan gaya aksi dan reaksi bekerja pada benda yang berbeda adalah
tidak sama, sehingga perenang yang massanya jauh lebih kecil daripada massa
sekolam air akan mengalami percepatan lebih besar daripada percepatan air
tersebut.
c. Besar perbandingan gaya aksi dan reaksi bekerja pada benda yang berbeda adalah
sama, namun perenang yang massanya jauh lebih kecil daripada massa sekolam
air akan mengalami percepatan lebih besar daripada percepatan air tersebut.
d. Besar perbandingan gaya aksi dan reaksi bekerja pada benda yang sama adalah
sama, namun perenang yang massanya jauh lebih kecil daripada massa sekolam
air akan mengalami percepatan lebih kecil daripada percepatan air tersebut.
Romawi II
1. Bagaimana proses menutupnya daun putri malu? Jelaskan!
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
2. Jelaskan pengertian adaptasi morfologi dan fisiologi beserta contohnya!
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
3. Sebuah bus melaju dengan kecepatan 80 km/jam selama 4 jam. Berapa panjang jarak
yang sudah ditempuh bus tersebut?
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
4. Adi menarik mobil-mobilannya yang memiliki massa 0,5 kg dengan gaya sebesar 3 N
di lantai rumahnya. Berapa percepatan yang dialami oleh mobil-mobilan itu?
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
5. Berikan 3 contoh penerapan hukum III Newton dalam kehidupan sehari-hari!
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
____________________________________________________________________
 SELAMAT MENGERJAKAN 
Nilai
Paraf Guru
Paraf Orang Tua
Download