Uploaded by User126284

SOAL PAS SEM 2 KLS 3 - Copy

advertisement
SD NEGERI 81 KENDARI
PENILAIAN AKHIR SEMESTER
TAHUN PELAJARAN 2020/2021
Mata Pelajaran
: Tematik 5.Subtema 1 dan 2
Kelas
: 3 (Tiga)
Waktu
: 90 menit
Tanggal
:
Nama
:
No. Absen
:
Nilai
:
A. BERILAH TANDA SILANG (X) PADA JAWABAN YANG BENAR !
1. Sikap bersatu dalam keberagaman harus diterapkan di….
a. Rumah saja
c. lingkungan masyarakat
b. Sekolah saja
d. mana pun berada
2. Jika ada teman yang terjatuh maka sikap kita adalah….
a. Tidur
c. membantunya
b. Berdoa
d. membiarkan saja
3. Sikap tolong menolong dapat menciptakan….
a. Kerukunan
c. pertengkaran
b. Kesenjagan
d. kebaiakan
4. Berikut ini yang termasuk sikap bersatu disekolah adalah….
a. Membersihkan kelas bersama sama
b. Mengerjakan ulangan bersama sama
c. Menelong teman jika dipuji saja
d. Membantu guru dengan terpaksa
5. Membuang-buang air merupakan perilaku…. Energi.
a. Pemborosan
c. melestarikan
b. Penghematan
d. memanfaatkan
6. Agar tercipta lingkungan sekolah yang baik, perlu dukungan…. Dalam
melaksanakan kewajibanya.
a. Keluarga
c. masyarakat
b. Warga sekolah
d. petugas sekolah
7. Mengerjakan kewajiban perlu adanya kesadaran individu dan rasa…
a. Simpati
c. tanggung jawab
b. Emosi
d. penasaran
8. Menghemat segala bentuk energi wajib dilakukan di…
a. Masyarakat saja
c. sekolah saja
b. Rumah saja
d. mana saja
9. Budaya hemat listrik merupakan kewajiban dalam…
a. Pemborosan energi c. pemanasan global
b. Menggunakan listrik d. penanggulangan bencana
10. Agar tercipta sekolah yang asri,kewajiban warga sekolah adalah…
a. Sampah dibiarkan berserakan
c. penggunaan energi berlebihan
b. Menggunakan air tidak bijak
d. banyak menanam tanaman dan pohon
11. Makna Bhineka tunggal ika adalah….
a. Berbeda beda tetapi tetap Satu
c. menghargai perbedaan
b. Persatuan bangsa
d. menghormati orang lain
12. Cara mensyukuri keragaman disekitar kita adalah…
a. Mempermasalahkan
c. mengucilkan teman yang berbeda
b. Menejelek-jelekkan
d. menghormati perbedaan
13. Berikut ini merupakan keragaman individu (pribadi) adalah…
a. Baju adat
c. kesukaan
b. Makanan khas
d. lagu daearah
14. Sikap,kesukaan ,dan cita-cita termasuk keragaman…
a. Individu
c. adat istiadat
b. Budaya
d. kebiasaan
15. …..dikenakan saat menghadiri upacara adat.
Kata yang tepat untuk menglengkapi kalimat di atas adalah…
a. Pakain sehari-hari
c. pakaian adat
b. Aksesoris
d. seragam sekolah
SD NEGERI 81 KENDARI
PENILAIAN AKHIR SEMESTER
TAHUN PELAJARAN 2020/2021
Mata Pelajaran
: PJOK
Kelas
: 3 (Tiga)
Waktu
: 90 menit
Tanggal
:
Nama
:
No. Absen
:
Nilai
:
A. Pililah jawaban a,b,c,atau d,yang kamu anggap paling benar !
1. Mengambil jarak saat berdiri sejajar dapat dilakukan dengan cara…
a. Rentangan Tangan
c. siap
b. Berdiri
d. hadap-hadapan
2. Olahraga senam SKJ (senam Kesahatan Jasmani ) menggunakan alat musik
disebut…
a. Musik lagu
c. Dayung
b. Lingkaran
d. karet gelang
3. Dalam setiap olahraga senam ,pendinginan biasa dilakukan ketika….
a. Olahraga akan mulai
c. olahraga telah selesai
b. Olahraga sedang berlangsung
d. olahraga dalam ruangan
4. Berikut ini adalah tindakan untuk mengatasi rasa Lelah atau capek,kecuali…
a. Istriahat sejenak
c. tidur siang
b. Minum air
d. jalan ditempat
5. Energi yang terkandung dalam makanan adalah…
a. Energi kinetik
c. energi kimia
b. Energi panas
d. energi listrik
6. Makanan diolah oleh tubuh manusia menjadi energi melalui proses….
a. Pernapasan
c. fotosintesis
b. Pencernaan
d. peredaran darah
7. Senam SKJ Sribu merumakan senam…
a. Senam lantai
c. senam erobik
b. Senam irama musik
d. senam biasa
8. Makanan yang sudah kadaluarsa akan berbahaya bagi….
a. Kesehatan tubuh
c. keterampilan
b. Kesenangan tubuh
d. kejiwaan tubuh
9. Senam kesehatan jasmani diskeolah diadakan setiap hari…
a. Senin
c. sabtu
b. Kamis
d. minggu
10. Makanan yang baik untuk mejaga kesehatan adalah makanan yang mengandung…
a. Penyedap
c. gizi
b. Pewarna
d. pengawet
B. Isilah titik-titik dibawah ini dengan benar !
1. Dalam setiap olaharaga pemanasan dilakukan ketika….
2. Senam kesehatan jasmani menggunakan alat musik…
3. Setelah berolahraga sebaiknya kita…
4. Makanan yang sehat adalah makanan yang mengandung…
5. Senam dengan menggunakan irama musik disebut senam…
Download