Uploaded by azizeb222898

1a Belajar pd org dewasa

advertisement

1.
2.

Belajar bagi orang dewasa mengandung
tekanan :
pencapaian perkembangan individu
peningkatan partisipasi sosial.
Hasil belajar akan nampak pada perubahan
perilakunya.
1.
2.
3.
4.
Pengetahuan, baik jenis dan jumlahnya.
Ketrampilan, dalam melaksanakan
pekerjaan
Kecakapan, dalam berfikir untuk
memecahkan masalah
Sikap, kecenderungan untuk
a. tidak berprasangka terhadap hal-hal yang
belum dikenal.
b. Mencoba sesuatu yang baru
c. Mau bergotong royong dalam menyelesaikan
masalah bersama.
d. Menimbulkan sikap swadaya dan swadana.
Beberapa contoh tidak terjadinya
perubahan perilaku :



Diberi petunjuk sehingga pengetahuan
bertambah, tetapi sikapnya tertutup.
Digugah minatnya sehingga sikapnya
terbuka, tetapi tidak terampil.
Pengetahuan, ketrampilan bertambah, sikap
terbuka, tetapi sarana tidak ada.
Jadi agar terjadi perbahan perilaku, proses
belajar orang dewasa harus digerakkan
melalui :
 perubahan sikap baru
 pemberian pengetahuan baru
 latihan ketrampilan baru dan
 penyediaan sarana baru.
Dalam pendidikan orang dewasa yang
terpenting adalah apa yang dipelajari
pelajar (apa yang diperolehnya) dan bukan
apa yang telah diberikan pengajar.
Perbedaan cara belajar orang dewasa dengan
orang muda.
1. orang dewasa hanya tertarik mempelajari hal-hal
yang berhubungan langsung dengan
kepentingannya.
2. orang dewasa menentukan sendiri apa dan kapan
akan belajar.
3. terbatas waktunya.
4. pendapatnya mantap dan konservatif
5. cenderung menentang dan berargumen.
6. aturan tidak ketat.
7. tujuan belajar tertuju pada aspek praktis dan
ekonomis.
Download