Tugas 1. Pengantar Statistika Sosial Tutor : Aan Setyawan Email : [email protected] 1. (20 Poin) Perhatikan tabel berikut Tabel 1. Tabel Frekuensi Relatif Penghasilan per Bulan 70 Usaha Rental Kendaraan Roda Empat di Kabupaten Mamuju, Tahun 2020 Penghasilan per Bulan Banyak Usaha Rental Persentase (Juta Rupiah) (f ) (fr) (1) (2) (3) 20 - 29 30 - 39 40 - 49 50 - 59 60 - 69 70 - 79 80 - 89 Total 1 4 7 13 25 15 5 70 1.43 5.71 10.00 18.57 35.72 21.43 7.14 100 a. Termasuk skala pengukuran apa yang digunakan untuk mengukur variabel penghasilan, yang disajikan dalam tabel di atas? b. Terkait jawaban pada poin a, termasuk data kualitatif atau kuantitatif penyajian tabel diatas? c. Dari tabel tersebut, hitunglah mean dan median penghasilan usaha rental per bulan di Kabupaten Mamuju? 2. (40 Poin) Nilai akhir ujian mata kuliah statistik sosial dari 60 mahasiswa UT Majene di catat dalam tabel berikut: 73 64 69 77 72 91 69 76 81 71 85 74 63 81 77 86 73 86 Dengan melihat data mentah tersebut: a. Tentukanlah nilai tertinggi. b. Tentukanlah nilai terendah. 74 73 58 71 63 60 83 92 93 58 58 88 76 75 73 91 70 66 95 67 59 69 61 80 65 72 87 57 76 73 60 66 76 73 93 82 97 58 94 83 60 62 c. d. e. f. g. h. 3. Carilah range/jangkuannya. Tentukanlah lima nilai tertinggi. Tentukanlah sepuluh nilai terendah. Tentukanlah interval kelasnya, gunakan rumus Sturges. Susunlah tabel frekuesinya. Dengan melihat tabel frekuensi yg disusun, coba jelaskan pola nilai ujian mata kuliah statistik ekonomi tersebut. (40 Poin) Hasil survei tentang pendapatan bersih per bulan 600 usaha salon kecantikan yang diambil secara acak di sebuah kota adalah sebagai berikut : Pendapatan Bersih (Juta) Banyak Salon (Unit) (1) (2) 5,0 - 5,9 20 6,0 - 6,9 29 7,0 - 7,9 62 8,0 - 8,9 152 9,0 - 9,9 126 10,0 - 10,9 150 11,0 - 11,9 61 Total 600 a. Hitunglah P30 (persentil ke 30) dan berikan interpretasinya. b. Hitunglah P60 (persentil ke 60) dan berikan interpretasinya. Ganbatte Kudasai !!!!!!!!!!!!!!