Uploaded by User99973

bab 3

advertisement
BAB III
METODOLOGI PENELITIAN
3.1
Sumber Data
Data yang digunakan dalam data sekunder yang diambil dari website
Kementerian Kesehatan yakni https://www.kemkes.go.id/ pada hari Kamis, 10
Desember 2020 pukul 15.00 di Kabupaten Jombang, Kota Surabaya, Kabupaten
Tulungagung, dan dan Kabupaten nganjuk.
3.2
Variabel Penelitian
Variabel penelitian yang digunakan dalam praktikum ini adalah sebagai
berikut.
Tabel 3.1 Variabel Penelitian
Variabel
X1
3.3
Keterangan
Jumlah Pasien Covid-19 Gejala Ringan dari Rumah Sakit di
Kota Surabaya
Skala
Rasio
Metode Pengambilan Sampel
Langkah analisis yang digunakan dalam praktikum ini adalah sebagai berikut.
1.
Mengumpulkan data pasien Covid-19 berdasarkan gejala ringan dan berat
dari 15 Rumah Sakit di Kota Surabaya.
2.
Mendeskripsikan karakteristik data populasi gejala yang dirasakan oleh
pasien Covid-19 di 15 Rumah Sakit di Kota Surabaya.
3.
Melakukan sampling data gejala yang dirasakan oleh pasien Covid-19 dari 15
Rumah Sakit di Kota Surabaya menggunakan metode kluster-stratifikasi dan
SAS.
4.
Melakukan pemetaan sampling data gejala yang dirasakan oleh pasien Covid19 dari 15 Rumah Sakit di Kota Surabaya.
5.
Menginterpretasikan data gejala yang dirasakan oleh pasien Covid-19 dari 15
Rumah Sakit di Kota Surabaya.
6.
Membuat kesimpulan dan saran.
3.4
Diagram Alir
Diagram alir berdasarkan langkah analisis digambarkan sebagai berikut.
Mulai
Mengumpulkan data
Karakteristik Data
Melakukan Sampling
Melakukan Pemetaan
Interpretasi
Kesimpulan dan Saran
Selesai
Gambar 3.1 Diagram Alir
Download